Pengaruh Modal Awal dan Modal Pinjaman Pada Bank Syariah Terhadap Pendapatan Pengusaha UKM di Kecamatan Medan Johor - Medan

ABSTRAK
Tujuan dari Penelitian ini adalah untuk menganalisis peranan Modal Awal
dan Modal Pinjaman yang diberikan Bank Syariah terhadap peningkatan
pendapatan pengusaha UKM di Kecamatan Medan Johor – Medan. Metode yang
digunakan adalah metode deskriptif dan deduktif dengan menggunakan metode
primer. Cara pengumpulan data dengan menggunakan wawancara dan kuesioner.
Metode yang digunakan dalam analisis Modal Awal dan Modal Pinjaman
yang diberikan Bank Syariah terhadap peningkatan pendapatan pengusaha UKM
di Kecamatan Medan Johor – Medan adalah metode Ordinary Least Square (OLS)
dengan menggunakan alat analisis untuk mengolah data yaitu dengan
menggunakan SPSS 21.0 for windows.
Berdasarkan hasil dari penelitian uji beda sampel data berpasangan Paired
Sample Test yang telah dilakukan dapat diketahui bahwa dengan adanya Modal
Pinjaman yang diberikan Bank Syariah dapat meningkatkan sebagian besar
pendapatan pengusaha UKM di Kecamatan Medan Johor – Medan sebesar
57,87 %.
Kata Kunci : Modal Pinjaman Bank Syariah, Pendapatan Pengusaha UKM

i

Universitas Sumatera Utara


ABSTRACT

The object of this research is to analyze the role of Equity and Capital
Loans Islamic Bank to increase the income of UKM in Kecamatan Medan Johor
– Medan. The method used is descriptive method and deductive with used primer.
The way of getting data used is interviews and questionare.
The method used in the analysis of the role of Equity and Capital Loans
Islamic Bank to increase the income of UKM in Kecamatan Medan Johor –
Medan is the method of Ordinary Least Square (OLS) using analysis tools to
process data by using SPSS 21.0 for Windows.
Based on the results from different test research data sample pairs Paired
Sample Test that has been done can be seen that the presence of the Capital
Loans Islamic Banking can improve most of the revenue largely entrepreneurs
Small and Medium Enterprises in the district of Medan Johor - Medan by 57.87%.
Keyword : Equity and Capital Loans Islamic Bank, UKM Income.

ii

Universitas Sumatera Utara