Pengaruh Film Habibie Ainun Terhadap Sikap Mahasiswa

Pengaruh Film Habibie Ainun Terhadap Sikap Mahasiswa
(Studi Korelasional Film Habibie Ainun Terhadap Sikap Mahasiswa-Mahasiswi
Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara )

SKRIPSI

Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana
Program Strata 1 (S1) pada Departemen Ilmu Komunikasi
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Universitas Sumatera Utara

Andri Manandar Tampubolon
090904097

DEPARTEMEN ILMU KOMUNIKASI
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2013

Universitas Sumatera Utara


HALAMAN PERNYATAAN ORIGINALITAS

Skripsi ini adalah hasil karya saya sendiri, semua sumber baik yang dikutip
maupun yang dirujuk telah saya cantumkan sumbernya dengan benar. Jika
dikemudian hari saya melakukan pelanggaran (plagiat) maka saya bersedia
diproses sesuai dengan hukum yang berlaku

Nama

: Andri Manandar Tampubolon

NIM

: 090904097

Tandatangan :
Tanggal

:


Universitas Sumatera Utara

HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi ini diajukan oleh :
Nama

: Andri Manandar Tampubolon

NIM

: 090904097

Departemen

: Ilmu Komunikasi

Judul Skripsi


: Pengaruh Film Habibie Ainun Terhadap SikapMahasiswa

Telah berhasil dipertahankan di hadapan Dewan Penguji dan diterima
sebagai bagian persyaratan yang diperlukan untuk memperoleh gelar
Sarjana Ilmu Komunikasi pada Departemen Ilmu Komunikasi Fakultas
Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara

Majelis Penguji
Ketua Penguji

:

(…………………….)

Penguji

:

(…………………….)


Penguji Utama

:

(…………………….)

Ditetapkan di : ……………………………………….
Tanggal

: ……………………………………….

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena atas
berkat dan rahmatNya, saya dapat menyelesaikan skripsi ini. Penulisan skripsi
yang berjudul “Pengaruh Film Habibie Ainun Terhadap Sikap Mahasiswa” ini
dilakukan dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana
Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik ( FISIP ) Universitas

Sumatera Utara ( USU ). Saya menyadari bahwa, tanpa bantuan dan bimbingan
dari berbagai pihak, dari masa perkuliahan sampai

penyusunan skripsi ini,

sangatlah sulit bagi saya untuk menyelesaikan skripsi ini.
Pertama-tama peneliti ingin menyampaikan terima kasih dengan tulus
kepada kedua orang tua peneliti, papaManampuar Tampubolon, B.Sc dan mama
tersayang Murniati br.Simarmata atas doa dan dukungannya selama ini untuk
memberikan semangat dalam menyelesaikan skripsi. Semoga apa yang menjadi
doa dan harapan orang tua tercinta bagi peneliti dapat terkabul seturut kehendak
Tuhan Yesus Kristus.
Dalam kesempatan ini peneliti juga menyampaikan terimakasih sebesar-besarnya
kepada:
1. Bapak Prof. Dr. Badaruddin, M.Si selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan
Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara.
2. Ibu Dra. Fatma Wardy Lubis, M.A dan Ibu Dra. Dayana Manurung, M.Si
selaku Ketua dan Sekretaris Departemen Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu
Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara atas dukungan yang
bermanfaat bagi peneliti.


Universitas Sumatera Utara

3. Bapak Drs. Amir Purba, M.A., Ph.D selaku dosen pembimbing peneliti
yang senantiasa meluangkan waktu serta sabar dalam membimbing penulis
dalam mengerjakan penelitian ini. Merupakan suatu kesempatan yang
berharga bagi penulis dapat memperoleh bimbingan dari bapak Amir
Purba. Terimakasih, buat setiap nasehat, saran, kritikan dan motivasi yang
sangat berharga bagi Penulis.
4. Seluruh dosen/staf pengajar di Fakultas Ilmu Komunikasi dan Ilmu Politik
Universitas Sumatera Utara, khususnya para dosen Departemen Ilmu
Komunikasi. Penulis sampaikan terimakasih atas arahan, motivasi serta
ilmu yang telah diberikan selama ini.
5. Staf Administrasi Departemen Ilmu Komunikasi, kak Maya dan pak
Tangkas yang sudah membantu peneliti selama mengikuti perkuliahan di
Departemen Komunikasi FISIP USU.
6. Terimakasih kepada responden FISIP USU, adik-adik departemen
komunikasi, politik,

Kesejahteraan sosial,


Antropologi, Sosiologi,

Administrasi niaga bisnis dan Administrasi negara stambuk 2012 yang
telah membantu peneliti untuk mengisi kuisioner penelitian.
7. Terimakasih dukungan dan sarannya buat abang-abangku Romulus Danny
Rezky Tampubolon ST, Dicky Prasetya Tampubolon SP dan kakak ipar
Ellisa Noviriana Tambun SE dalam menyelesaikan skripsi penulis.
8. Teman-temanku Ardyansyah Nasution, Juli Sibarani, Oliver Valentino,
Marselda Saragih, Debby Sinaga, Laura Haloho dan Tara Marpaung
Terimakasih buat semangat dan dukungannya kepada penulis.

Universitas Sumatera Utara

9. Terimakasih banyak kepada agatha, ase, angel, vany, rindy, evalyn, efira,
damai rianti, meydita, liberty, era dan seluruh teman-teman komunikasi
2009 yang sudah memberi saran, dukungan dan semangat kepada penulis
untuk menyelesaikan skripsi ini.
Akhir kata, saya berharap Tuhan Yang Maha Esa berkenan membalas
segala kebaikan semua pihak yang telah membantu.Penulis menyadari

sepenuhnya bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Penulis
mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari semua pihak. Semoga
skripsi ini membawa manfaat bagi seluruh pembaca.

Medan,4 Desember 2013
Penulis,

AndriManandar Tampubolon

Universitas Sumatera Utara

HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI TUGAS
AKHIR UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS

Sebagai civitas akademik Universitas Sumatera Utara, saya yang bertanda tangan
di bawah ini :
Nama

: Andri Manandar Tampubolon


NIM

: 090904097

Departemen

: Ilmu Komunikasi

Fakultas

: Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Universitas

: Universitas Sumatera Utara

Jenis Karya

: Skripsi


Demi pengembangan ilmu pengetahuan menyetujui untuk memberikan kepada
Universitas Sumatera Utara Hak Bebas Royalti Non Ekslusif (Non-ekslusive
Royalti – Free Right ) atas karya ilmiah saya yang berjudul:

PENGARUH FILM HABIBIE AINUN TERHADAP SIKAP
MAHASISWA
Beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan Hak Bebas Royalti Non
Ekslusif

ini

Universitas

Sumatera

Utara

berhak

menyimpan,


mengalihmedia/format-kan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (database),
merawat dan mempubikasikan tugas akhir saya tanpa meminta izin dari saya
selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis / pencipta dan sebagai
pemilik Hak Cipta.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya,
Dibuat di
Pada Tanggal

: ………………………
: ……………………….

Yang Menyatakan

(Andri Manandar Tampubolon)

Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK
Penelitian ini berjudulpengaruh Film Habibie Ainun Terhadap Sikap
Mahasiswa (Studi Korelasional Pengaruh Film Habibie Ainun Terhadap Sikap
Mahasiswa-mahasiwi Fisip USU). Skripsi ini bertujuan untuk mengetahui sikap
mahasiswa-mahasiswi FISIP USU Departemen Ilmu Komunikasi, Ilmu Politik,
Kesejahteraan Sosial, Antropologi, Sosiologi, Administrasi niaga bisnis dan
Administrasi Negara setelah menonton film Habibie Ainun. Teori yang dipakai
dalam
penelitian
ini
adalah:
Teori
SOR,
Komunikasi,
Sikap
(Kognitif,Afektif,Konatif) dan efek komunikasi. Dengan menggunakan metode
Korelasional dan menggunakan aplikasi SPSS 15.0For Windows, peneliti
menyebarkan kuisioner kepada 88 responden dari populasi 739 orang. Jumlah
sampel ini didapat dengan menggunakan rumus Taro Yamane dengan Presisi 10%
dan tingkat kepercayaan 90%. Teknik pengambilan sampel dengan menggunakan
Random Sampling, sedangkan teknik analisis data yang digunakan dalam
penelitian ini adalah analisis tabel tunggal. Tahapan-tahapan dalam pengolahan
data dimulai dengan penomoran kuisioner, editing, coding, inventarisasi tabel, dan
tabulasi data. Dari hasil penelitian dapat diketahui tentang sikap mahasiswamahasiswi Departemen Ilmu Komunikasi, Ilmu Politik, Kesejahteraan Sosial,
Antropologi, Sosiologi, Administrasi niaga bisnis dan Administrasi negara
didasari dengan motif yang berbeda-beda. Selain itu, faktor yang mempengaruhi
sikap mahasiswa Fisip USU di dasari atas isi pesan film yang memiliki pesan
positif dan film Habibie Ainun juga merupakan film yang bersifat mendidik
(Edukatif), sehingga variabel x dan y menyatakan tidak signifikan dengan hasil
probabilitas 0,007 > 0,005 dan hipotesis yang diterima adalah hipotesis alternatif
(Ha) yang menyatakan bahwa terdapat hubungan film Habibie Ainun terhadap
Sikap mahasiswa. Selanjutnya untuk mengetahui kuat lemahnya hubungan
variabel x dan y, maka peneliti menggunakan skala Guilford sebesar 0,283 yang
menunjukkan “hubungan rendah tapi pasti” dalam arti film Habibie Ainun tidak
memiliki pengaruh terhadap sikap mahasiswa fisip USU tetapi tetap memiliki
kaitan terhadap film dan sikap mahasiswa. Kekuatan variabel x dan y sebesar
8,009 % yang menunjukkan 8,009% menyatakan bahwa terdapat hubungan film
Habibie Ainun terhadap sikap mahasiswa namun sisanya 92 % menyatakan bahwa
mahasiswa menonton film Habibie Ainun berdasarkan ingin mendapatkan hiburan
dan mengetahui film terbaru.
Kata Kunci : Film Sikap Korelasional, Mahasiswa FISIP USU

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ..................................................................................
HALAMAN PERNYATAAN ORIGINALITAS ......................................
LEMBAR PENGESAHAN ........................................................................
KATA PENGANTAR ................................................................................
LEMBAR PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH ................
ABSTRAK ..................................................................................................
DAFTAR ISI ..............................................................................................
DAFTAR TABEL ......................................................................................
DAFTAR GAMBAR ..................................................................................
DAFTAR LAMPIRAN ...............................................................................

i
ii
iii
iv
vi
vii
viii
x
xii
xiv

BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah ..........................................................................
1.2 Perumusan Masalah ................................................................................
1.3 Pembatasan Masalah ...............................................................................
1.4 Tujuan Penelitian ....................................................................................
1.5 Manfaat Penelitian ..................................................................................

1
5
5
6
6

BAB II URAIAN TEORITIS
2.1 Kerangka Teori .......................................................................................
2.2 Kerangka Konsep ....................................................................................
2.3 Variabel Penelitian .................................................................................
2.4 Definisi Operasional................................................................................
2.5 Hipotesis .................................................................................................

7
19
20
21
23

BAB III METODOLOGI PENELITIAN
3.1 Deskripsi Lokasi Penelitian ...................................................................
3.2 Metode Penelitian ..................................................................................
3.3 Populasi dan Sampel ..............................................................................
3.4 Teknik Pengumpulan Data .....................................................................
3.5 Teknik Analisis Data ..............................................................................

24
27
28
32
33

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN
4.1 Tahapan Pelaksanaan Penelitian ..............................................................
4.2 Analisis Tabel Tunggal ..........................................................................
4.3 Analisis Tabel Silang .............................................................................
4.4 Pengujian Hipotesis .................................................................................
4.5. Pembahasan ..........................................................................................

35
37
66
67
69

BAB V PENUTUP
5.1 Kesimpulan .............................................................................................
5.2 Saran Responden Penelitian ...................................................................
5.3 Saran Dalam Kaitan Akademis ...............................................................
5.4 Saran Dalam Kaitan Praktis ....................................................................

84
85
85
86

DAFTAR REFERENSI ..............................................................................

xiii

Universitas Sumatera Utara

LAMPIRAN
- Tabel FC
- Surat Pernyataan Melakukan Penelitian
- Biodata Peneliti
- Daftar Bimbingan Skripsi
-Resensi Film Habibie Ainun

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL
Nomor

Judul

Halaman

II.1

Operasional Variabel .............................................................

19

III.1

Populasi .................................................................................

28

III.2

Sampel …………………………………………………… .....

31

IV.1

Departemen Responden..........................................................

37

IV.2

Jenis Kelamin ........................................................................

38

IV.3

Frekuensi menonton Film.......................................................

39

IV.4

Gaya Reza Rahadian sebagai Habibie.....................................

39

IV.5

Gaya berbicara Bunga Citra Lestari........................................

40

IV.6

Reza Rahadian Berhasil berperan Habibie ..............................

41

IV.7

Bunga C Lestari berhasil berperan Ainun ...............................

42

IV.8

Gaya baju dan rambut Reza Rahadian ....................................

43

IV.9

Gaya baju dan rambut Bunga C Lestari ..................................

43

IV.10

Suka gaya Reza Rahadian memerankan Habibie ....................

44

IV.11

Suka Bunga C. Lestari sebagai Ainun ....................................

45

IV.12

Penghayatan Reza Rahadian...................................................

45

IV.13

Penghayatan Bunga C. Lestari................................................

46

IV.14

Aktor Utama Reza Rahadian ..................................................

47

IV.15

Aktris utama Bunga Citra Lestari ...........................................

48

IV.16

Dialog Bahasa Jerman Reza dan Bunga ..................................

49

IV.17

Dialog Reza Rahadian (Pak Habibie) .....................................

49

IV.18

Dialog Bunga C. Lestari (Ainun) ............................................

50

IV.19

Bangga Habibie menciptakan sebuah pesawat ........................

51

IV.20

Kesedihan pada saat Ainun meninggal ...................................

52

IV.21

Perasaan Penonton setelah menonton film ..............................

53

IV.22

Gaya bicara Reza Rahadian terbata-bata.................................

54

IV.23

Gaya bicara Bunga C. Lestari yang lemah-lembut ..................

54

Universitas Sumatera Utara

IV.24

kepercayaan film Habibie Ainun layak ditonton .....................

55

IV.25

Film Habibie Ainun sesuai realita ..........................................

56

IV.26

Pesan positif film Habibie Ainun............................................

57

IV.27

Bahasa yang mudah dimengerti dalam film ............................

58

IV.28

Media yang dipakai menonton film ........................................

58

IV.29

Kemampuan menerima pesan dalam film Habibie Ainun .......

59

IV.30

Durasi Film Habibie Ainun cukup lama .................................

60

IV.31

Film Habibie Ainun sangat mendidik .....................................

61

IV.32

Perhatian penonton sebelum menonton ..................................

62

IV.33

Tertarik pada sinopsis dan menonton film ..............................

63

IV.34

Membaca novel Habibie semakin tertarik menonton film .......

64

IV.35

Iklan Bilboard film membuat semakin suka menonton ...........

64

IV.36

Tempat syuting film Habibie Ainun di Jerman .......................

65

IV.37

Hubungan dalam Film Habibie Ainun mengandung pesan
Positif dan Film Habibie Ainun Merupakan Film Yang Sangat

Mendidik(Edukatif) ......................................................................................

66

IV.38

67

Tabel Korelasional .................................................................

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR GAMBAR
Nomor

Judul

Halaman

2.1

Teori SOR …..………………………………………......8

2.2

Skema Pesan ….................................................................

12

2.3

Konsep Penelitian .............................................................

19

Universitas Sumatera Utara