PENGEMBANGAN POTENSI PASAR JUMAT SEBAGAI DAYA TARIK WISATA BELANJA DI KARANGANYAR

  PENGEMBANGAN POTENSI PASAR JUMAT SEBAGAI DAYA TARIK WISATA BELANJA DI KARANGANYAR LAPORAN TUGAS AKHIR Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya Program Studi Diploma III Usaha Perjalanan Wisata Disusun Oleh : Siti Dewi Nur Karmila C9411048 PROGRAM STUDI DIII USAHA PERJALANAN WISATA FAKULTAS SASTRA DAN SENI RUPA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2014

MOTTO

  Tiada daya dan tiada kekuatan melainkan dengan pertolongan Allah yang Maha Tinggi dan Maha Agung

  Tidak ada rahasia untuk sukses. Itu adalah hasil persiapan, kerja keras, dan belajar dari kegagalan (Collin Powell) Smile is a simple way of enjoying life (Anonim)

  Whatever makes you feel bad, leave it. Wh (Anonim)

PERSEMBAHAN

  Atas semua rahmat dan tuntunan dari Tuhan Yang Maha Esa, Tugas Akhir ini Penulis persembahkan untuk :

  1. Mama dan Papa terima kasih atas dukungan, pengertian, dan cinta kasih sayangnya yang tiada henti.

  2. Kakak Lani dan adikku Nikma tersayang bantuan yang telah diberikan.

  3. Kekasih ku yang selalu memberikan segala masukan, motivasi, perhatian serta kasih sayangmu. Terima kasih telah menjadi satu- satunya hal terindah dalam hidupku.

KATA PENGANTAR m Wr. Wb

  Puji Syukur Alhamdulillah saya panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat, Hidayah, serta Inayah-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan Tugas Akhir dengan engembangan Potensi Pasar Jumat Sebagai Daya Tarik Wisata Belanja di Karanganyar dengan lancar dan tepat waktu.

  Adapun Tugas Akhir ini disusun guna untuk memenuhi persyaratan memperoleh gelar Ahli Madya Diploma III Program Studi DIII Usaha Perjalanan Wisata Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Negeri Sebelas Maret Surakarta.

  Saya menyadari bahwa kemampuan saya terbatas dan masih sangat jauh dari sempurna sehingga dalam proses penulisan Tugas Akhir ini penulis tidak terlepas dari bantuan, dorongan dan bimbingan serta motivasi dari semua pihak yang telah membantu untuk menyelesaikan Tugas Akhir ini. Oleh karena itu, pada kesempatan ini saya ingin mengucapkan terima kasih kepada :

  1. Drs. Riyadi Santosa, M.Ed, Ph.D selaku Dekan Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah mengesahkan tugas akhir ini.

  2. Dra. Isnaini Wijaya Wardani, M.Pd selaku Ketua Program Studi DIII Usaha Perjalanan Wisata Universitas Sebelas Maret yang telah memberikan petunjuk dan arahan-arahan yang sangat berharga dalam penyelesaian tugas akhir ini.

  3. Drs. Suharyana, M.Pd selaku sekretaris Program Studi DIII Usaha Perjalanan Wisata UNS dan Pembimbing Akademis yang telah memberikan masukan dalam pemilihan judul yang tepat.

  4. Deria Adi Wijaya, S.ST., M.Sc selaku Pembimbing Proposal dan Pembimbing Utama Tugas Akhir atas kesediaan waktu dalam membantu, membimbing, dan memberikan pengarahan dalam proses penyusunan tugas akhir ini.

  5. Seluruh dosen dan staf pengajar DIII Usaha Perjalanan Wisata yang telah membekali dengan berbagai ilmu pengetahuan yang bermanfaat selama menempuh pendidikan di DIII Usaha Perjalanan Wisata.

  6. Syarifah Husna Barokah selaku staf Tata Usaha DIII Usaha Perjalanan Wisata terima kasih atas segala bantuan dan pengarahan selama masa perkuliahan.

  7. Nanang Wijayanto, S.ST. Par selaku staf Lab Tour DIII Usaha Perjalanan Wisata yang telah memberikan referensi buku yang dibutuhkan dalam penyusunan tugas akhir ini.

  8. Sri Lestari dan Budi Haryanto selaku Ketua Pasar Jumat Karanganyar yang telah memberikan ijin, data-data serta informasi yang saya butuhkan dalam penulisan tugas akhir ini sehingga memudahkan penulisan tugas akhir ini.

  9. Keluarga baru di Sinergi Event Organizer dan Guest House Syariah yang telah memberikan kesempatan belajar, ilmu, dan pengalaman untuk terjun di dunia kerja.

  10. Mama dan Papa dukungan, semangat, perhatian, dan kasih sayangnya yang tulus kepada penulis yang tiada henti.

  11. Kak Lani, Imam, Adek Nikma, dan Yayan terima kasih a dan bantuannya dalam penyelesaian tugas akhir ini.

  12. Sahabat sejatiku Fatma dan Ricka yang selalu ada memberikan semangat dan saran, suka maupun duka kita lalui bersama, terima kasih atas pengertian dan pengalaman hidup yang mengesankan selama ini.

  13. Untuk teman-teman SMP ku yang masih bisa berkumpul sampai saat ini, Shopay, Zizi, Pethak, Astor, Seby, dan Hanieq berharap kita bisa menjadi sahabat untuk selamanya, menggila bersama, terima kasih atas dukungan kalian.

  14. Teman-teman kampus Dina, Nadya, Silvia, Melita, Binar, Puspa, Yuliana yang selalu bersama saat perkuliahan. Terima kasih untuk kerjasama dan kesetiaannya selama ini. Semoga kita selalu menjadi sahabat selamanya.

  15. Anak-anak kos Wijaya Kusuma terima kasih Indri, Risma, Rani, Afifah, dan Rima atas dukungannya, yang telah saya anggap sebagai teman kos sendiri.

  16. Semua teman-teman DIII Usaha Perjalanan Wisata angkatan 2011 seperjuangan, terima kasih atas segala dukungannya sehingga penyusunan tugas akhir ini berjalan dengan lancar dan tepat waktu. Sukses untuk semuanya.

  17. Serta semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu yang telah membantu dan memberikan dukungan sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini. Terima kasih.

  Dengan segala keterbatasan dan kekurangan yang ada, penulis menyadari bahwa penyusunan tugas akhir ini jauh dari sempurna. Oleh karena itu penulis mengharapkan kritik serta saran yang membangun untuk perbaikan tugas akhir ini. Penulis berharap semoga tugas akhir ini dapat memberikan manfaat bagi semua pihak.

  . Wr. Wb

  Surakarta, 07 Juli 2014 Penulis

ABSTRAK Siti Dewi Nur Karmila. C9411048. 2014. Pengembangan Potensi Pasar Jumat Sebagai Daya Tarik Wisata Belanja di Karanganyar. Program Diploma III Usaha Perjalanan Wisata. Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret Surakarta

  Laporan Tugas Akhir ini mengkaji tentang masalah potensi wisata yang terdapat di Pasar Jumat Karanganyar, strategi pengembangan Pasar Jumat Karanganyar, dan kendala yang dihadapi pengelola Pasar Jumat serta upaya yang dilakukan dalam mengembangkan Pasar Jumat Karanganyar. Tujuan dari penelitian ini untuk memberikan informasi tentang pengembangan potensi Pasar Jumat sebagai daya tarik wisata belanja di Karanganyar.

  Dalam penulisan laporan tugas akhir ini menggunakan metode pengumpulan data dengan cara observasi, wawancara, studi dokumen, dan studi pustaka. Data yang diperoleh tersebut kemudian dianalisis dan disajikan secara deskriptif kualitatif. Menganalisa tentang tema penulis yang faktual dan sistematis. Dengan data yang sesungguhnya dan berdasarkan informasi yang sebagaimana adanya.

  Hasil penelitian dan pembahasan menunjukkan bahwa Pasar Jumat merupakan suatu potensi yang dapat dikembangkan menjadi sebuah obyek atau atraksi wisata belanja. Dengan adanya upaya strategi pengembangan dapat menjadi salah satu cara untuk meningkatkan jumlah kunjungan wisatawan di Kabupaten Karanganyar. Adanya pedagang liar yang merupakan salah satu penghambat pengembangan Pasar Jumat, usaha yang dapat dilakukan adalah penataan pedagang kaki lima agar tidak membuat kawasan Pasar Jumat menjadi kumuh. Dengan adanya usaha peningkatan pengembangan dan promosi Pasar Jumat Karanganyar akan lebih dikenal oleh masyarakat luas serta akan berpengaruh terhadap peningkatan wisatawan yang berkunjung ke Pasar Jumat.

  Kesimpulan dari penelitian ini adalah Pasar Jumat Karanganyar melalui potensi-potensi yang ada dan pengembangannya dapat dijadikan sebagai daya tarik wisata belanja di Kabupaten Karanganyar. Pengembangan potensi daya tarik wisata belanja Pasar Jumat dapat meningkatkan pendapatan kota juga dapat meningkatkan sosial ekonomi masyarakat sekitar. Selain itu juga dapat meningkatkan jumlah kunjungan wisatawan di Pasar Jumat.

  Kata kunci : Pengembangan, Potensi, dan Wisata Belanja

DAFTAR ISI

  i . ii iii iv

  HALAMA v vi vii

  ......... xi xii xiv xv

  DAFTAR L xvi

  BAB I PENDAHULUAN ..

  1

  5 .

  5

  6 E. Kajian

  6 F. Metode Penelitian

  15

  17 BAB II GAMBARAN UMUM PARIWISATA KABUPATEN KARANGANYAR

  A. Karanganyar Sebagai

  18 B. Deskripsi Pasar-Pasar Tradisional di Karanganyar .

  20 1. 23 2. 24 3.

  26 C. Sejarah dan Aktifitas Wisata di Pasar

  26 BAB III PENGEMBANGAN POTENSI PASAR JUMAT SEBAGAI DAYA TARIK WISATA BELANJA DI KARANGANYAR A.

  35 B. Strategi Pengemb

  46 C. Kendala yang Dihadapi serta Upaya yang Dilakukan dalam Pengembanga

  51 BAB IV PENUTUP

  53

  54

  57 LAMPI

  59

DAFTAR GAMBAR Gambar .........................................................

  23 Gambar 2 Pasar Wisata Tawangmangu......................................................

  24 Gambar 3 Beragam Pakaian di Pasar Jumat...............................................

  30 Gambar ...................................................

  31 Gambar

  31 Gambar 6 Tanaman

  32 Gambar

  32 Gambar

  33 Gambar

  34 Gambar 10 Peta Lokasi Rute Me

  37 Gambar 11

  38 Gambar 12

  39 Gambar 13

  40 Gambar 14

  41

DAFTAR BAGAN

  Bagan 1 Struktur Organisasi Pengurus Paguyuban Pasar Jumat .......................................................

  44 Bagan 2 Struktur Organisasi Pengurus Paguyuban Pasar Jumat Karanganyar Sebelah Timur...........................................................

  45

  48