APLIKASI MANAJEMEN DAN PENGOLAHAN DATA PRAKTEK KERJA LAPANGAN MAHASISWA TEKNIK INFORMATIKA.

APLIKASI MANAJ EMEN DAN PENGOLAHAN DATA
PRAKTEK KERJ A LAPANGAN MAHASISWA
TEKNIK INFORMATIKA

SKRIPSI

Oleh :

WAWAN SETYA WICAKSANA
0834010088

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA
FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL
“VETERAN” J AWA TIMUR
2013

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

APLIKASI MANAJ EMEN PENGOLAHAN DATA

PRAKTEK KERJ A LAPANGAN MAHASISWA
TEKNIK INFORMATIKA

SKRIPSI
Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan
Dalam Memperoleh Gelar Sarjana Komputer
Program Studi Teknik Informatika

Oleh :

WAWAN SETYA WICAKSANA
0834010088

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA
FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL
“VETERAN” J AWA TIMUR
2013

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :

Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

TUGAS AKHIR
APLIKASI MANAJ EMEN DAN PENGOLAHAN DATA PRAKTEK
KERJ A LAPANGAN MAHASISWA TEKTIK INFORMATIKA

Disusun Oleh :

WAWAN SETYA WICAKSANA
NPM : 0834010088
Telah dipertahankan dihadapan dan diterima oleh Tim Penguji Skripsi
Program Studi Teknik Infor matika, Fakultas Teknologi Industri
Univer sitas Pembangunan Nasional “Veteran” J awa Timur
Pada tanggal 14 J uni 2013
PEMBIMBING :

TIM PENGUJ I :

1.


1.

Bar ry Nuqoba, S.Si, M.kom
NIP. 19841102 020 212121 002
2.

Budi Nugroho, S.Kom, M.Kom
NPT. 3.8006 05 02051
2.

Dr. Ir. Ni Ketut Sari, MT
NPT/NIP. 19650731 199203 2 001

Ir. R. Purnomo Edi Sasongko, MP
NIP. 19640714 1988031 001
3.
I Made Suartana,S.Kom, M.Kom

Mengetahui
Dekan Fakultas Teknologi Industri

Univer sitas Pembangunan Nasional “Veteran” J awa Timur

Ir. Sutiyono, MT
NPT/NIP. 196 007 13 198 703 1001

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

LEMBAR PENGESAHAN

APLIKASI MANAJ EMEN DAN PENGOLAHAN DAT PRAKTEK KERJ A
LAPANGAN MAHASISWA TEKNIK INFORMATIKA

Disusun Oleh :

WAWAN SETYA WICAKSANA
NPM : 0834010088

Telah disetujui mengikuti Ujian Negara Lisan
Gelombang VI Tahun Akademik 2012/2013


Menyetujui,

Pembimbing Utama

Pembimbing Pendamping

Bar ry Nuqoba, S.Si, M.kom
NIP. 19841102 020 212121 002

Dr. Ir. Ni Ketut Sari, MT
NPT/NIP. 19650731 199203 2 001

Mengetahui,
Kepala Program Studi Teknik Infor matika
Fakultas Teknologi Industri
Univer sitas Pembangunan Nasional “Veteran” J awa Timur

Dr. Ir. Ni Ketut Sari, MT.
NPT/NIP. 19650731 199203 2 001


Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

YAYASAN KESEJ AHTERAAN PENDIDIKAN DAN PERUMAHAN
UPN “VETERAN” J AWA TIMUR
FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI
Jl. Rungkut Madya Gunung Anyar Surabaya 60294 Tlp. (031) 8706369, 8783189
Fax (031) 8706372 Website: www.upnjatim.ac.id

KETERANGAN REVISI
Mahasiswa di bawah ini :
Nama
: WAWAN SETYA WICAKSANA
NPM
: 0834010088
Program Studi : Teknik Informatika
Telah mengerjakan revisi skripsi dengan judul :
“ APLIKASI MANAJ EMEN DAN PENGOLAHAN DATA PRAKTEK
KERJ A LAPANGAN MAHASISWA TEKNIK INFORMATIKA

Oleh karenanya mahasiswa tersebut diatas dinyatakan bebas revisi skripsi dan
diijinkan untuk membukukan skripsi dengan judul tersebut.
Surabaya, 18 Juni 2013
Dosen Penguji yang memerintahkan revisi:

{

}

2.) Ir. R.Purnomo Edi Sasongko, MP
NIP. 19640714 1988031 001

{

}

3.) I Made Suartana, S.Kom, M.Kom

{


}

1.) Budi nugroho, S.Kom, M.Kom
NPT. 3.8006 05 02051

Mengetahui,
Dosen Pembimbing
Dosen Pembimbing Utama

Dosen Pembimbing Pendamping

Bar ry Nuqoba, S.Si, M.Kom
NIP. 19841102 020 212121 002

Dr. Ir. Ni Ketut Sari, MT
NPT/NIP. 19650731 199203 2 001

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.


Judul

:“Aplikasi Manajemen Dan Pengolahan Praktek Kerja
Lapangan Data Mahasiswa Teknik Informatika ”

Pembimbing I : Barry Nuqoba, S.Si, M.Kom.
Pembimbing II : Dr. Ir. Ni Ketut Sari. MT
Penyusun

: Wawan Setya Wicaksana.

ABSTRAK
Seiring dengan kemajuan tekhnologi, Kebutuhan akan informasi
yang akurat dan manajemen data yang baik telah menjadi suatu kebutuhan
bagi banyak instansi di berbagai bidang. Begitu pula pada dunia pendidikan
yang membutuhkan cara yang cepat dan mudah untuk pengelolahan data
murid atau mahasiswa. Dari penjelasan diatas, penulis mendapat suatu ide
untuk membuat suatu Aplikasi Manajemen Data Praktek Kerja Lapangan
mahasiswa pada Teknik Informatika UPN Jawa Timur.
Dalam Tugas Akhir ini, penulis merancang dan membuat suatu

Aplikasi yang dapat memanajemen data Praktek Kerja Lapangan mahasiswa
Teknik Informatika mulai dari pengajuan data Proposal Praktek Kerja
Lapangan mahasiswa sampai dengan data mahasiswa yang siap untuk maju
sidang Praktek Kerja Lapangan . Dari aplikasi manajemen dan
pengelolahan data Praktek Kerja Lapangan mahasiswa ini diberikan suatu
fungsi pencarian data judul mahasiswa, dari fungsi pencarian ini sehingga
PIA dapat mempermudah untuk mencocokan judul Pratek Kerja Lapangan.
Dengan pembuatan aplikasi ini diharapkan dapat menghasilkan
aplikasi yang bermutu baik sehingga dapat memudahkan pengguna dan
dapat digunakan dalam jangka waktu yang lama serta dapat menambah
wawasan tentang pembuatan aplikasi yang baik dan benar.
Keywords : visual basic.NET, MySQL, Aplikasi manajemen

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

KATA PENGANTAR

Puji syukur penyusun panjatkan kehadiran Allah SWT, yang telah
melimpahkan rahmat serta berkat-Nya, sehingga pelaksanaan Tugas Akhir yang

berjudul “Aplikasi Manajemen dan Pengelolaan Data Praktek Kerja Lapangan
Mahasiswa Teknik Informatika” dapat dilaksanakan dengan lancar, sehingga
laporan ini dapat diselesaikan tepat pada waktunya.
Adapun tujuan daripada pembuatan laporan Tugas Akhir ini adalah untuk
menambah wawasan, kreatifitas, ilmu pengetahuan mahasiswa dan mempelajari
lebih dalam lagi tentang pembuatan aplikasi yang baik dan benar sehingga dapat
menghasilkan program yang dapat digunakan dengan mudah dan dalam jangka
waktu yang lama. Tak lupa penulis mengucapkan terima kasih kepada dosen
pembimbing, Bapak Barry Nuquba, S.Si, M.Kom dan Ibu Dr, Ir Ni Ketut Sari
yang telah membimbing penulis dalam melaksanakan Tugas Akhir.
Disadari bahwa dalam menyusun laporan ini masih jauh dari kata
sempurna, namun penulis tetap berharap semoga isi dari laporan ini dapat berguna
baik untuk penulis dan para pembaca, maka dari itu saran yang membangun
sangat penulis harapkan.

Surabaya,
Mei 2013

Penulis

i
Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

UCAPAN TERIMA KASIH
Ucapan terima kasih ini penulis persembahkan sebagai perwujudan rasa
syukur atas terselesainya Tugas Akhir ini. Ucapan terima kasih ini penulis tujukan
kepada :
1. Allah SWT yang telah memberikan kemudahan dan kelancaran pada
waktu pengerjaan Tugas Akhir ini sampai terselesaikan dengan tepat
waktu.
2. Kedua orang tua, Bapak dan Ibu tercinta dan kakak saya yang selalu
memberikan dukungan serta doa untuk saya sehingga Laporan Tugas
Akhir ini terselesaikan dengan tepat waktu.
3. Bapak Ir. Sutiyono, MT selaku Dekan Fakultas Teknologi Industri UPN
“Veteran” Jawa Timur.
4. Bapak Barry Nuqoba, S.Si, M.Kom, selaku Dosen Pembimbing I yang
sudi meluangkan waktunya disela – sela jadwalnya yang padat dan
memberi masukan – masukan serta membimbing dengan sabar penulis
dalam menyelesaikan Laporan Tugas Akhir ini.
5. Ibu Dr. Ir Ni Ketut Sari, MT selaku Dosen Pembimbing II yang yang sudi
meluangkan waktunya disela – sela jadwalnya yang padat dan memberi
masukan – masukan serta membimbing penulis dalam menyelesaikan
Laporan Tugas Akhir ini.
6. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Teknik Industri khususnya Teknik
Informatika yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan.
7. Bapak Imam dan bapak muson yang rela meluangkan waktunya menemani
saya disaya menunggu dosen di waktu bimbingan.
8. Yursa arlianyah, yang rela meluangkan waktunya dan cukup sabar
membelajari saya mengerjakan Tugas Akhir ini.
9. Calon pendamping saya Yulia Puspita pemberi motifasi dan telah memberi
semangat sampai saat ini.

ii
Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

10. Terimakasih teman seperjuanganku, Eriko , Joko, Jun, Ike, Ucup, Nonik,
yang telah memberi semangat dan banyak membantu selama ini.
Semoga Allah SWT membalas ketulusan dan budi baik mereka yang telah
banyak memberikan bantuan, bimbingan ataupun nasihat – nasihat kepada
penulis.

iii
Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

DAFTAR ISI

Halaman
ABSTRAK
KATA PENGANTAR.................................................................... i
UCAPAN TERIMA KASIH.......................................................... ii
DAFTAR ISI.................................................................................... iv
DAFTAR GAMBAR ...................................................................

xi

DAFTAR TABEL ........................................................................ xii
BAB I PENDAHULUAN
1.1

Latar Belakang Masalah..................................................... 1

1.2

Perumusan Masalah...........................................................

1.3

Batasan Masalah................................................................. 4

1.4

Tujuan Penelitian................................................................. 4

1.5

Manfaat Penelitian.............................................................. 5

1.6

Sistematika Penulisan.......................................................... 5

3

BAB II LANDASAN TEORI
2.1

Peneliti Pendahuluan........................................................... 7

2.1.1 Aplikasi Manajemen Pendaftaran dan Pengolahan Data…. 7
2.2

Landasan Teori…………………………............................ 8

2.2.1 Definisi Manajemen………………………………………. 8
2.2.2 Perkembangan Pengolahan Data………………………….. 12
2.2.3 Definisi Pengolahan Data………………………………… 17
2.2.4 Perkembangan Visual Basic……………………………… 18
2.2.5 Visual Basic.NET………………………………………… 20

iv
Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

2.2.6 Pemrograman Berorientasi Objek…………….................

22

2.2.7 Interaksi Visual Basic.NET dan MySQL………………..

22

2.2.8 MySQL…………………………………………………..

23

2.2.9 Power Designer 12……………………………………….

27

BAB III METODE PENELITIAN
3.1

Analisis Sistem ................................................................... 29

3.2

Pengumpulan Data .............................................................. 29

3.3

Analisis Data ....................................................................... 30

3.4

Analisa Sistem ................................................................... 30

3.5

Perancangan Sistem ........................................................... 31

3.5.1 Konteks Diagram………………………………………… 31
3.5.2 Data Flow Diagram Level 0……………………………..

32

3.5.3 Data Flow Diagram Level 1……………………………… 33
3.5.4 Data Flow Diagram Level 2……………………………… 34
3.5.5 Conceptual Data Model (CDM)………………………….

35

3.5.6 Physical Data Model (PDM)……………………………… 36
3.6

Database Management System............................................ 37

3.7

Flowchart System.................……………………….........

40

3.7.1 Flowchart Login Admin..................................................

41

3.7.2 Flowchart Menu Utama Aplikasi....................................... 42
3.8

Work Flow.......................................................................... 43

3.9

Perancangan Antar Muka..................................................

46

3.9.1 Desain Halaman Utama....................................................... 46
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN
4.1

Spesifikasi Sistem .............................................................. 48

4.2

Perangkat Sistem ...............................................................

48

4.2.1 Perangkat Keras (Hardware) yang Digunakan .................

49

4.2.2 Perangkat Lunak (Software) yang Digunakan.................. 49
4.3

Implementasi Desain Antarmuka ....................................... 50

4.3.1 Halaman Menu Utama…………………………………… 51
4.3.2 Halaman Sub Menu Proposal PKL………………………

52

4.3.3 Halaman Sub Menu Bimbingan PKL...............................

54

v
Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

4.3.4 Halaman Sub Menu Sidang PKL......................................

55

4.3.5 Halaman Rekapitulasi Dosen Pembimbing........................ 57
4.3.6 Halaman Sub Menu Laporan Proposal PKL....................... 58
4.3.7 Halaman Sub Menu Laporan Bimbingan PKL.................... 59
4.3.8 Halaman Sub Menu Laporan Sidang PKL.......................... 60
4.3.9 Halaman Sub Menu Laporan Rekapitulasi Dosen.............. 61
4.3.10 Halaman Sub Menu Edit Login.......................................... 62
4.3.11 Code Form Menu Utama..................................................... 62
4.3.12 Code Form Pencarian Data Judul PKL.............................. 63
4.3.13 Code save ........................................................................... 63
4.3.14 Potongan Code Edit Data................................................

66

4.3.15 Potongan Code Hapus Data................................................. 66
4.4

Uji Coba................................................................................ 68

4.4.1 Uji Coba Sistem................................................................

68

4.4.2 Uji Coba Penginputan Sample Data................................... 68
4.4.3 Uji Coba Pengelolahan Data PKL....................................... 69
4.4.4 Uji Coba Edit Data PKL Mahasiswa.................................... 75
4.4.5 Uji Coba Hapus Data PKL Mahasiswa................................. 78
4.4.6 Uji Coba Proses Menampilkan Data Pada Form Cetak Data.80
4.4.7 Uji Coba Form Edit Login.................................................... 84
4.4.8 Uji Coba Form Informasi Program....................................... 85
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
5.1

Kesimpulan……………………………………………….. 86

5.2

Saran……………………………………………………… 87

vi
Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

DAFTAR GAMBAR

Halaman
Gambar 3.1 Data Flow Konteks Diagram..............................................

32

Gambar 3.2 Data Flow Diagram Level 1................................................

33

Gambar 3.3 Data Flow Diagram Level 2...............................................

34

Gambar 3.4 Conceptual Data Model………………………………….

35

Gambar 3.5 Physicial Data Model…………………………....................

36

Gambar 3.6 Flowchart Login Admin…………………………………..

41

Gambar 3.7 Flowchart Proses Menu Utama Aplikasi..............................

42

Gambar 3.8 Work Flow Data Proposal PKL............................................

43

Gambar 3.9 Work Flow Data Bimbingan PKL........................................

44

Gambar 3.10 Work Flow Data Sidang PKL..............................................

45

Gambar 3.11 Rancangan Sketsa Layout Halaman Utama ........................

47

Gambar 4.1 Halaman Menu Utama.......................................................... 51
Gambar 4.2 Halaman Sub Menu Proposal PKL......................................... 52
Gambar 4.3 Halaman Sub Menu Bimbingan PKL..................................... 54
Gambar 4.4 Halaman Sub Menu Sidang PKL............................................. 55
Gambar 4.5 Halaman Rekapitulasi Dosen Pembimbing…………………. 57
Gambar 4.6 Halaman Sub Menu Laporan Proposal PKL........................... 58
Gambar 4.7 Halaman Sub Menu Laporan Bimbingan PKL......................... 59
Gambar 4.8 Halaman Sub Menu Laporan Sidang PKL………………….. 60
Gambar 4.9 Halaman Sub Menu Laporan Rekapitulasi…………………. 61
Gambar 4.10 Halaman Sub Menu Edit Login……………………………

62

Gambar 4.11 Uji Coba Masuk Sub Menu Form Proposal……………….. 69
Gambar 4.12 Form Proposal PKL Mahasiswa........................................... 70
Gambar 4.13 Uji Coba Pencarian dan Pencocokan Judul.............................71
Gambar 4.14 Form Proposal Sebelum Penambahan Data............................ 72

vii
Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

Gambar 4.15 Form Proposal Setelah Penambahan Data.............................. 73
Gambar 4.16 Peringatan Bahwa Teks Box Judul Harus Dihapus................. 74
Gambar 4.17 Peringatan Bahwa Teks Box Harus Diisi…………………… 75
Gambar 4.18 Form Proposal Sebelum Proses Edit Data............................ 76
Gambar 4.19 Form Proposal Setelah Proses Edit Data............................... 78
Gambar 4.20 Form Proposal Sebelum Proses Hapus Data.......................... 79
Gambar 4.21 Form Proposal Setelah Dilakukan Proses Hapus Data............ 80
Gambar 4.22 Sub Menu Laporan................................................................ 81
Gambar 4.23 Form Laporan Proposal PKL................................................. 82
Gambar 4.24 Form Laporan Bimbingan PKL............................................. 82
Gambar 4.25 Form Laporan Sidang PKL..................................................... 83
Gambar 4.26 Form Rekapitulasi Dosen Pembimbing.................................. 83
Gambar 4.27 Form Edit Login Akan Di Edit............................................. 83
Gambar 4.28 Konfirmasi Perubahan Data Username Data Password…… 85
Gambar 4.29 Pemberitau Edit Data Berhasil............................................

84

Gambar 4.30 Username dan Password Telah Berganti............................

84

Gambar 4.31 Informasi Form Proposal……………………….................

85

viii
Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

DAFTAR TABEL

Halaman
Tabel 3.1 Keterangan Tabel Login............................................................

37

Tabel 3.2 Keterangan Tabel Proposal……………………………………

38

Tabel 3.3 Keterangan Tabel bimbingan....................................................... 38
Tabel 3.4 Keterangan Tabel Sidang...........................................................

39

Tabel 3.5 Keterangan Tabel Rekapitulasi.......................................... ........ 40

ix
Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

BAB I
PENDAHULUAN

1.1

Latar Belakang Masalah

Kehidupan manusia tidak terlepas dari ruang lingkup teknologi. Dalam
konteks manusia sebagai makhluk sosial yang sadar akan pentingnya teknologi,
maka teknologi disini sangat berperan penting untuk menunjang sumber daya
manusia yang berkompeten di bidangnya.
Teknologi adalah sebuah sistem yang dapat mempermudah pekerjaan
manusia untuk

melakukan

segala sesuatu.

Dalam perkembangan

ilmu

pengetahuan dan teknologi yang sedemikian pesat, secara langsung maupun tidak
langsung akan berakibat terhadap perubahan peradaban manusia. Perubahan
tersebut dapat membawa ke arah positif maupun negatif. Teknologi yang
digunakan di sistem teknologi informasi adalah teknologi komputer, teknologi
telekomunikasi dan teknologi apapun yang dapat memberikan nilai tambah untuk
organisasi.
Awal tahun 1970-an, teknologi mulai digunakan dalam proses produksi.
Teknologi ini adalah teknologi komputer untuk mengendalikan proses produksi
supaya efisien dan efektif. Efisien karena menggantikan tenaga manusia dengan
teknologi dan efektif karena lebih tepat dan dapat diandalkan dari pada manusia.
Sistem teknologi informasi dapat memberikan lima peran utama didalam
organisasi, yaitu untuk meningkatkan (1) efisiensi, (2) efektifitas, (3) komunikasi,
(4) kolaborasi, (5) kompetitif. Pada awalnya, sistem teknologi informasi

1
Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

2

digunakan untuk pengolahan transaksi tujuannya adalah untuk menggantikan
pengolahan transaksi oleh manusia dengan sistem teknologi informasi.
Dengan berkembangnya teknologi maka perananan organisasi sistem
teknologi informasi dituntut

untuk

berubah.

Menurut

Rockart

(1988),

perkembangan peran organisasi sistem teknologi informasi dapat dikelompokkan
dalam lima era :
1. Era Akuntansi
Era akuntansi dimulai awal 1950 sampai awal 1960-an. Disebut dengan
era akuntansi karena fokus dari aplikasi adalah untuk aplikasi akuntansi,
seperti aplikasi penggajian, piutang dagang, kas, dan lainya. Metode
pemasukan datangya masih menggunakan sistem batch, yaitu input
dikumpulkan untuk satu periode tertentu lebih dulu baru kemudian sama-sama
dimasukkan ke dalam sistem teknologi informasi.
2. Era Operasional
Era operasional dimulai dari pertengahan 1960-an sampai dengan
pertengahan 1970-an. Disebut dengan era operasional, karena aplikasi sistem
teknologi informasi ini tidak hanya untuk akuntansi, tetapi untuk aplikasi
operasi yang lainnya, seperti untuk pengendalian persediaan dan penjadwalan
produksi. Metode pemasukkan datanya sudah mengarah ke sistem online,
yaitu data yang ditangkap langsung dimasukkan ke sistem teknologi
informasi.
3. Era Informasi
Era informasi dimulai dari akhir tahun 1970-an sampai dengan awal 1980an, disebut dengan era informasi karena sistem teknologi informasi ini tidak

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

3

hanya untuk akuntansi dan operasional saja, tetapi sudah digunakan sebagai
informasi pengembalian keputusan oleh manajemen
4. Era Jejaring
Era jejaring dimulai dari pertengahan 1980-an. Disebut dengan era jejaring
karena perusahaan sudah dihubungkan dengan sistem teknologi informasi
untuk keperluan keuntungan strategic. Misalnya perusahaan jejaring dengan
pemasok-pemasoknya dan dengan pelanggan-pelanggannya dengan teknologi
komunikasi.
5. Era Jejaring Global
Era jejaring global dimulai dari pertengahan 1990-an. Disebut dengan era
jejaring global karena perusahaan-perusahaan dihubungkan dengan jaringan
sistem teknologi informasi secara global dengan teknologi telekomunikasi
melalui internet.
Berdasarkan uraian di atas, maka peneliti tertarik untuk membuat sebuah
teknologi yang dapat mempermudah mahasiswa untuk mengetahui data
mahasiswa lain yang kemungkinan memiliki judul yang sama dalam mengerjakan
Praktek Kerja Lapangan (PKL), maka untuk mendukung hal tersebut perlu
digunakan suatu sistem dengan memanfaatkan Visual Basic.NET

1.2

Perumusan Masalah
Dari latar belakang yang telah dipaparkan sebelumnya maka penulis

mencoba untuk membuat sebuah aplikasi manajemen pendaftaran dan
pengelolaan data Praktek Kerja Lapangan ( PKL ). Adapun beberapa
permasalahan yang ada sebagai berikut:

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

4

a. Membuat sebuah aplikasi yang dapat melakukan manajemen pendaftaran
untuk mahasiswa ketika akan mendaftar Praktek Kerja Lapangan.
b. Membuat sebuah aplikasi pengelolaan data Praktek Kerja Lapangan
c. Menerapakan model waterfall pada RPL untuk membuat aplikasi
manajemen dan pengolahan data.

1.3

Batasan Masalah
a. Aplikasi data manajemen PKL Teknik Informatika dirancang menggunakan
bahasa pemrograman Visual Basic.NET.Aplikasi pengolahan data dirancang

menggunakan MySQL.
b. Aplikasi dirancang untuk entry data pengajuan PKL mahasiswa dan belum

dapat memberikan opsi penulisan judul yang benar apabila salah
pengetikan atau pengaturan bahasa yang kurang tepat.
c. Aplikasi digunakan untuk satu user dalam kasus ini adalah PIA.
d. Aplikasi hanya dapat diinstall di windows tidak dapat diinstall dioperating

sistem yang lainnya.

1.4

Tujuan Penelitian
Berdasarkan perumusan masalah diatas, maka tujuan penelitian ini adalah

untuk mengetahui bagaimana cara membuat sebuah aplikasi yang dapat
melakukan manajemen pendaftaran untuk mahasiswa ketika akan mendaftar
praktek kerja lapangan dan bagaimana cara membuat aplikasi pengelolaan data
praktek kerja lapangan teknik informatika.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

5

1.5

Manfaat Penelitian
Adapun manfaat yang diperoleh dari penyusunan pkl ini adalah :
a. Untuk mempermudah pengarsipan data pendaftaran Praktek Kerja
Lapangan bagi PIA Teknik Informatika.
b. Memudahkan PIA untuk melakukan proses penginputan, penghapusan,
serta penggantian data apabila terjadi kesalahan dalam memasukkan data
Praktek Kerja Lapangan mahasiswa Teknik Informatika.
c. Menjaga keamanan data mahasiswa pendaftaran Praktek Kerja Lapangan.
d. Pencarian dan pencocokan data Praktek Kerja Lapangan mahasiswa yang
telah tersimpan pada database dengan data yang akan diinputkan melalui
teks box.
e. Memudahkan PIA

untuk melakukan pencetakan data Praktek Kerja

Lapangan mahasiswa.

1.6

Sistematika Penulisan
Pada penyusunan laporan Tugas Akhir ini, dibagi menjadi beberapa pokok

bahasan, diantaranya adalah sebagai berikut :

BAB I

PENDAHULUAN
Bab ini berisikan tentang latar belakang masalah, perumusan masalah,
batasan masalah, tujuan, manfaat, metode penelitian dan sistematika
penulisan Tugas Akhir.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

6

BAB II

TINJ AUAN PUSTAKA
Pada bab ini menjelasan tentang teori – teori pemecahan masalah yang
berhubungan dan digunakan untuk mendukung dalam pembuatan Tugas
Akhir.

BAB III METODE PENELITIAN
Bab ini berisi tentang analisa dari sistem yang akan dibuat dan
perancangan sistem yang meliputi antara lain : deskripsi umum sistem,
kebutuhan sistem, pemodelan sistem berorientasi objek, perancangan
proses latar dan perancangan antarmuka aplikasi.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN
Bab ini berisi hasil implementasi dari perancangan yang telah dibuat
sebelumnya yang meliputi : implementasi form antarmuka aplikasi, dan
juga penjelasan lingkungan uji coba aplikasi, skenario uji coba,
pelaksanaan uji coba dan evaluasi dari hasil uji coba yang telah
dilakukan untuk kelayakan pemakaian aplikasi.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
Bab ini beris kesimpulan dan saran dari penulis untuk pengembangan
sistem.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

BAB II
TINJ AUAN PUSAKA

2.1

Peneliti Pendahuluan.

2.1.1 Aplikasi Manajemen Pendaftaran dan Pengolahan Data Tugas Akhir
Mahasiswa.
Dengan adanya peranan komputer disegala bidang maka diharapkan
terjadi pembenahan dan perubahan seperti proses operasional ataupun sistem
informasi yang sangat dibutuhkan di zaman modern seperti sekarang ini. Dengan
adanya perkembangan teknologi tersebut dapat dimanfaatkan untuk mengubah
Sistem Informasi manajemen pendaftaran tugas akhir mahasiswa menjadi sistem
yang terkomputerisasi, seperti penginputan data npm, nama, judul tugas akhir,
maupun lama waktu yang dibutuhkan untuk dapat menyelesaikan tugas akhir.
Selain untuk melakukan entry data bagi mahasiswa teknik Informatika
yang ingin mengajukan tugas akhir, aplikasi ini juga membantu mahasiswa untuk
dapat mengetahui apakah judul yang mereka entry telah ada atau sudah digunakan
oleh mahasiswa yang lain sehingga mahasiswa tahu dan dapat mencari referensi
judul yang lain untuk diajukan.
Untuk memecahkan masalah ini tentu saja diperlukan sebuah teknologi
lainnya untuk mengubah kenyataan itu mendekati harapan yang diinginkan.
teknologi ini adalah sebuah teknologi yang dapat mengatur pencarian berdasarkan
keywords yang dimasukkan kemudian dengan teknologi ini pencarian akan
menghasilkan relasi antara data yang diinptkan dengan data yang telah tersimpan
di dalam database, tiap-tiap relasi divisualisasikan dalam bentuk sebuah nilai.
Dimana nilai ini akan menunjukkan seberapa dekat kata yang muncul tersebut

7
Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

8

dengan keywords yang dimasukkan, dan diasumsikan bahwa keywords yang
dimasukkan mewakili apa yang akan dicari oleh mahasiswa.
Dalam implementasinya sistem pembelajaran ini memiliki beberapa
kelebihan dan kekurangan. Kelebihan dari sistem ini yaitu, terdapat fungsi
pencocokan judul inputan dengan judul yang telah tersimpan, terdapat fasilitas
login dan password yang bisa diganti sesuai keinginan user, terdapat massage box
untuk validasi data Sedangkan kekurangan dari sistem ini yaitu,

pada form

bimbingan dan sidang dapat diisi secara manual meskipun form proposal belum
terisi.

2.2

Landasan Teori
2.2.1 Definisi Manejemen
Manejemen adalah kosakata yang berasal dari bahasa Prancis kuno, yaitu

menegement yang berarti seni melaksanakan dan mengatur. Secara umum
manajemen juga dipandang sebagai sebuah disiplin ilmu yang mengajarkan suatu
proses untuk memperoleh tujuan organisasi melalui upaya bersama dengan
sejumlah orang atau sumber milik organisasi. Dalam hal ini manajemen
dibedakan menjadi tiga bentuk karakteristik diantaranya adalah :


Sebuah proses atau seri dari aktifitas yang berkelanjutan dan berhubungan



Melibatkan dan berkonsentrasi untuk mendapatkan tujuan organisasi.



Mendapatkan dengan berkerja sama dengan sejumlah orang dan
menmafaatkan sumber-sumber yang dimiliki organisasi.
Sejauh ini belum ada kata mapan dan diterima secara universal tentang

pengertian dari manejemen, maka beberapa para ahli masih memiliki pandangan

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

9

yang berbeda terkait dengan pengertian manejemen itu sendiri. Berikut adalah
pengertian manejemen menurut beberapa ahli :
1. Menurut G.R. Terry
Manejemen adalah suatu proses atau kerangka kerja yang melibatkan
bimbingan stsu pengarahan suatu kelompok orang-orang kearah tujuantujuan oraganisasional
2. Hilman
Manejemen adalah fungsi untuk mencapai sesuatu melalui kegiatan orang
lain dan mengawasi usaha-usaha individu untuk mencapai tujuan yang
sama
3. Menurut Ricky W.Griffin
Manajemen

sebagai

sebuah

proses

perencanaan

perorganisasian,

pengkoordinasian, dan pengontrolan sumber daya untuk mencapai sasaran
secara efektif dan efisien
4. Menurut Drs. Oey Liang Lee
Manajemen adalah seni dan ilmu perencanaan pengorganisasian,
penyusunan, pengarahan dan pengawasan dari sumber daya manusia untuk
mencapai tujuan yang telah ditetapkan
5. Menurut William H. Newman
Manajemen adalah fungsi yang berhubungan dengan memperoleh hasil
tertentu melalui orang lain

6. Menurut Renville Siagian
Manajemen adalah suatu bidang usaha yang bergerak dalam bidang jasa,
pelayanan dan dikelola oleh tenaga ahli terlatih secara pengalaman

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

10

7. Menurut Prof. Eiji Ogawa
Manajemen adalah perencanaan, pengimplementasian, dan pengendalian
kegiata-kegiatan termasuk sistem pembuatan barang yang dilakukan oleh
organisasi usaha terlebih dahulu telah menetapkan sasaran-sasaran untuk
kerja yang telah disesuaikan dengan kondisi sesuai lingkungan yang
berubah
8. Menurut Federick Winslow Taylor
Manajemen adalah suatu percobaan yang sungguh-sungguh untuk
menghadapi setiap persoalan yang timbul dalam pimpinan perusahaan
dengan menggunakan alat perumusan
9. Menurut Henry Fayol
Manajemen mengandung gagasan 5 fungsi utama, yaitu merancang,
mengorganisasi, memerintah, mengkoordinasi, dan mengendalikan
10. Menurut Lyndak F.Urwick
Manajemen

adalah

meramalkan,

perencanaan

pengorganisasian,

memerintahkan, pengkoordinasia, dan pengontrollan.
Ditinjau dari fungsinya, manajemen memiliki 4 fungsi dasar manajemen
yang menggambarkan proses manajemen, semua terangkum sebagai berikut:
1. Perencanaan
Perencanaan melibatkan urusan memiliki tugas yang harus dilakukan
untuk mempertahankan tujuan organisasi, menjelaskan bagaimana tugas harus
dilaksanakan, dan memberi indikasi kapan harus dikerjakan. Aktivitas
perencanaan memfokuskan pada mempertahankan tujuan. Para manajer
menegaskan secara jelas apa yang harus dilakukan organisasi agar berhasil.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

11

Perencanaan focus pada kesuksesan dari organisasi dalam jangka waktu
panjang dan pendek.
2. Pengorganisasian
Pengorganisasian yaitu memberi tugas sebagai hasil dari tahapan
perencanaan tugas tersebut diberikan kepada beragam individu atau grup di
dalam organisasi. Mengorganisir adalah suatu untuk menciptakan mekanisme
untuk menjalankan rencana.
3. Pengaruh
Pengaruh merupakan sebuah motivasi, kepemimpinan atau arah. Pengaruh
dapat didefinisikan sebagai bimbingan dari aktifitas anggota organisasi dalam
arah yang dapat membantu organisasi lebih terarah utnuk mencapai target.
4. Pengendalian
Pengendalian merupakan sejumlah peranan yang dimainkan oleh para
manajer,

mengumpulkan

informasi

untuk

mengukur

performa,

membandingkan performa masa kini dengan sebelumnya dan menentukan aksi
selanjutnya dan rencana melakukan modifikasi untuk menuai parameter
performa yang diharapkan.
(http://karodalnet.blogspot.com/2013/02/pengertian-manajemen-menurutpara-ahli.html?m=1)

2.2.2 Per kembangan Pengolahan Data

Sejak zaman purbakala manusia telah menemukan alat-alat untuk
membantunya di dalam menghitung dan mengolah data. Ada tiga jenis alat
tersebut:

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

12

1) Alat mekanis manual adalah alat mekanis sederhana dengan tenaga
manusia.
2) Alat elektromekanis . Alat ini biasanya menggunakan tenaga motor
elektris disamping menggunakan switch dan relay sebagaimana kita
jumpai pada alat-alat rumah tangga.
3) Alat elektronis seperti komputer saat ini

Dalam bab ini akan dibahas secara ringkas sejarah perkembangan alat
pengolah data.
1) Masa-masa Suram (5000 SM – 1890 M)
Peralatan pengolahan data yang paling awal semuanya menggunakan
peralatan mekanis-manual. Kita sebut zaman di mana mesin-mesin ini telah
digunakan sebagi zaman suram ( dark ages) dari pengolahan data.
2) Abacus (5000 SM)
Alat ini mungkin dikembangkan di cina, dan merupakan sebuah bingkai
dengan untaian manik-manik yang dirangkai pada kawat atau batang kayu
3) Tulang Napier (1617)
John Napier, seorang ahli matematika Scotlandia, memperkenalkan alat
hitungnya dalam tahun dimana dia meninggal. “Tulang-tulang” napier itu
adalah kumpulan sebelas batang dengan tanda bilangan pada masingmasingnya sedemikian sehingga dengan menempatkan batang tersebut secara
berdampingan, suatu hasil kali dan hasil bagi dari bilangan yang besar dpat
diperoleh. Napier dikenal sebagai penemu lagarima yang merupakan penuntun
ditemukannya slide rule.
4) Slide Rule Oughred (pertengahan tahun 1632)

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

13

Walaupun slide rule muncul dalam berbagai bentuk di Eropa selama abad
ke-17, penemuannya (dan penemuan tanda x untuk perkalian) erat
hubungnnya dengan ahli matematika Inggris yang bernama Wiliam Oughtred.
Pada dasarnya slide rule terdiri dari du mistar yang dapat digerakan Yang
diletakkan berdampingan. Masing-masing mistar diberi tanda sedemikian rupa
sehingga jarak aktual dari ujung mistar sebanding dengan logaritma bilangan
yang tercetak pada mistar tersebut.
5) Kalkulator Pascal (1642)
Pada umur 19, Blaise Pascal, ahli matematika Perancis telah menemukan
mesin penambah yang pertama. Alat ini mencatat bilangan-bilangan dengan
memutar-mutar roda gigi mulai dari satu sampai sepuluh langkah. Sebuah
operan akan mengoperasikan roda gigi berikutnya (yang mempunyai digit
lebih tinggi), jika roda gigi yang bersangkutan telah melampaui sepuluh unit.
Odometer mobil adalah contoh sebuah alat yang masih menggunakan
serangkaian roda gigi untuk menghitung data. Mesin pascal ini telah
diperbaiki oleh seorang ahli filsafat dan matematika yang bernama Lebniz
(1673) sehingga roda gigi tadi dapat juga melakukan perkalian dan
pembagian.
6) Mesin Tenin Jacquard (1801)
Joseph Marie Jacquard, ahli tenun prancis telah menemukan mesin kartu
puncak yang pertama. Pola tenunan yang dibuat oleh mesin tenun tersebut
ditentukan berdasarkan lubang-lubang yang ada di dalam kartu kontrol; yakni
hanya benang-benang yang pengaitnya menemukan lubang dalam kartau saja
yang masuk menjadi pola.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

14

7) Mesin Pembeda Babage (1823)
Hanya sebagian dari mesin ini yang pernah dibangun. Mesin ini didasrkan
pada prinsip bahwa, untuk rumus tertentu, perbedaan di antara suatu nilai
adalah tetap. Sebuah mesin dari tipe ini kemudian telah diambil oleh
perusahaan asuransi untuk mengitung tabel asuransi jiwa.
8) Mesin Analitis Babbage
Charles babbage melanjutkan/menyempurnakan mesin pembedanya
dengan konsep yang ebih mendalam dan lebih umum (pertenganhan tahun
1833). Mesin ini tidak pernah terrealisir karena keterbatasan teknologi waktu,
mengandung beberapa sifat seperti komputer yang ada sekarang, mempunyai
kartu punch input, unit penyimpan, unit aritmatik, unit pencetak dan unit
kontrol dengan menggunakan program sukuensial.
9) Masa Pertengahan (1890-1944)
Masa pertengahan dari pengolahan data dapat dikatakn telah mulai pada
waktu Dr. Herman Hollerith, ahli statistik dari Biro Sensus Amerika Serikat,
menyelesaikan sekumpulan mesin untuk membantu pengolahan hasil sensus
tahun 1890. Dengan menggunakan kartu punc 3 x 5 inc untuk mencatat data.
Dia menyususn sebuah kotak untuk melakukan sort dan memasukkan data
secara manual dan kemudian menggunakakn mesin hitung elektromaknetik
untuk menyususn data tersebut menjadi bentuk tabel. Sensus tahun 1890 telah
diproses dengan waktu seperempat dari waktu yang diperlukan untuk sensus
tahun 1880. Hollerith kemudian keluar dari Biro Sensus dan mendirikan serta
menjuak sendiri mesin tabulasinya. Perusahaannya ini kemudian menjadi
pelopor berdirinya perusahaan IBM. Penggantinya di biro Sensus, yakni Dr.
James Powers juga keluar dari biro tersebut kemudian mendirikan perusahaah

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

15

sendiri yang akhirnya menjadi Sperry Rand Corporation.Dalam tahun 1908
Power mendapat hak paten untuk mesin punching 20 kolom. Dalam tahun
yang sama Hollerith telah mengembangkan mesin sortir vertikal yang dapat
memproses hampir 200 kartu per menitnya. Kemudian dalam tahun 1911,
Hollerith mengembangkan mesin sortir horisontal yang mempunyai kecepatan
proses hampir 275 kartu per menit.Kecepatan dan kemampuan dari mesin
punc kartu ini secara kontinu terus diperbaiki. Verfier telah ditemukan untuk
memeriksa apakah data yang dimasukkan ke dalam kartu adalah data yang
sudah benar. Collator ditemukan untuk menggabungkan beberapa kumpulan
kartu yang teah disortir menjadi satu kumpulan tunggal yang tersort juga.
Mesin Penghitung elektromagnetis yang dikembangkan dapat membaca kartu
yang berisikan data alfatetis maupun data numeris, melakukan operasi
aritmatika yang sederhana dan mencetak hasil proses.
10) Zaman Modern Mark I (sejak 1944)
Inovasi utama, komputer pertama yang secara otomatis dapat melakukan
serangkaian operasi aritmatik dan logik yang panjang. Mark I dibuat oleh IBM
berdasarkan gagasan dari howard G. Aiken, seorang profesor matematika
terapan

pada

Universitas

Harvard.

Mesin

ini

merupakan

mesin

elektromekanis.
11) Komputer Generasi Pertama (1946-1959)
Inovasi utama, menggunkan tabung hampa, menggunakan program yang
tersimpan.Komputer tabung hampa yang pertama dengan ukuran besar adalah
ENIAC (Electronic Numerical Integrator and Calculator). Komputer ini
diselesaikan dalam tahun 1946 oleh John Mauchly dan Presper Eckert dari
Fakultas Teknik Elektro Universitas Pennsylvania. Komputer ini dapat

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

16

melakukan selama satu hari apa yang oleh komputer sebelumnya telah
dilakukan selama 30 hari. Dalam Tahun 1074 Eniac telah dipindahkan ke “
Aberdeen Proving Grounds” sebuah pusat riset pemerintah, dimana komputer
tersebut terus digunakan hingga tahun 1955.
Dalam pertengahan tahun 1940, matematikawamn John von Neuman, bersama
dengan H.H. Goldstine dan A. W. Burks, mengembangkan sebuah konsep
mengenai program tersimpan (store program) yang mengendalikan operasi
komputer, dikode dengan cara yang sama seperti data input, mula-mula
disimpan di dalam komputer bersama-sama dengan data, dan kemudian
program ini dilaksanakan secara otomatis. Komputer pertama yang
menggunakan program tersimpan adalah Edsac( Electronic Delay Storge
Automatic Computer), yang juga dibangun di Fakultas Teknik Elektro
Universitas Pennsylvania dan diselesaikan dalam tahun 1952. Di dalam
EDVAC, Program komputer dimasukkan ke dalam unit penyimpan data
dengan menggunakan pita tape. Dalam tahun 1946, Eckert dan Mauchli
mementuk perusahaan mereka sendiri, miamna dalam tahun 1949 telah
bergabung dengan divisi UNIVAC dari perusahaan Remington Rand. Dalam
tahun 1951, UNIVAC I telah dapat dioperasikan di biro-biro sensus.
Komputer ini memeriksa sendiri dan menggunakan tape magnetik utuk data
input dan output
(http://wawanlaksito.wordpress.com/2011/03/06/perkembangan-pengolahandata/)

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

17

2.2.3 Definisi Pengolahan Data

Pengolahan data adalah suatu sistem yang akan mengolah bahan baku dan
bahan yang lain menjadi keluaran berupa barang jadi. Pengolahan data menurut
George R. Terry, Phd adalah serangkaian operasi informasi yang direncanakan
guna mencapai tujuan atau hasil yang diinginkan. Sedangkan menurut Gordon B.
Davis, data adalah sebagai bahan mentah dari informasi yang dirumuskan dari
kelompok lambang tidak acak yang menunjukan jumlah, tindakan, atau hal.

Kualitas dari suatu iformasi tergantung dari 3 hal, yaitu:

1. Akurat

Informasi harus bebas dari kesalahan-kesalahan dan tidak biasa atau
menyesatkan.

Akurat

juga

berarti

informasi

harus

jelas

yang

mencerminkan maksudnya.

2. Tepat Waktu

Informasi yang dating pada penerima tidak boleh terlambat. Informasi
yang sudah using tidak mempunyai nilai lagi

3. Relevan

Informasi

tersebut

mempunyai

manfaat

untuk

pemakaiannya.

(http://id.shvoong.com/internet-n-technologies/2119539-pengertianpengolahan-data/)

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

18

2.2.4 Per kembangan Visual Basic
VB 1.0 dikenalkan pada tahun 1991, pendekatan yang dilakukan untuk
menghubungkan bahasa pemrograman dengan GUI berasal dari prototype yang
dikembang oleh Alan Cooper yg disebut TRIPOD, Kemudian Microsoft
mengontrak Copper dan asosiasinya untuk mengembangkan tripod agar dapat
digunakan di windows 3.0 dibawah nama kode Ruby. Berikut Perjalanan Visual
Basic (VB 1.0 Sampai VB 10) : Perjalanan dari Visual Basic (VB1 to VB 10) :
a. Visual

Basic

1.0

(May

1991)

di

rilis

untuk

windows

pada

COMDEX/Windows Wordltrade yg dipertunjukan di Atlanta , Georgia.
b. Proyek “Thunder” dirintis.
c. Visual Basic 1.0 untuk DOS dirilis pada bulan September 1992. Bahasa ini
tidak kompatibel dengan Visual Basic For Windows. VB 1.0 for DOS ini
pada kenyataanya merupakan versi kelanjutan dari compiler BASIC,
QuickBasic dan BASIC Professional Development System.
d. Visual Basic 2.0 dirilis pada November 1992, Cakupan pemrogramannya
cukup mudah untuk digunakan dan kecepatannya juga telah di modifikasi.
Khususnya pada form yang menjadikan object dapat dibuat secara
seketika, serta konsep dasar dari Class modul yang berikutnya di
implementasikan pada VB 4.
e. Visual Basic 3.0, dirilis pada musim panas 1993 dan dibagi menjadi versi
standard dan professional. VB 3 memasukan Versi 1.1 dari Microsoft Jet
Database Engine yang dapat membaca serta menulis database Jet (atau
access) 1.x.
f. Visual Basic 4.0 (Agustus 1995) merupakan versi pertama yang dapat
membuat windows program 32 bit sebaik versi 16 bit nya. VB 4 juga

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

19

memperkenalkan kemampuan untuk menulis non-GUI class pada Visual
Basic.
g. Visual Basic 5.0 (February 1997), Microsoft merilis secara eksklusif
Visual basic untuk versi windows 32 bit . Programmer yang menulis
programnya pada versi 16 bit dapat dengan mudah melakukan import
programnya dari VB4 ke VB5. Dan juga sebaliknya, program VB5 dapat
diimport menjadi VB4. VB 5 memperkenalakan kemampuan untuk
membuat User Control.
h. Visual Basic 6.0 (pertengahan 1998) memperbaiki beberapa cakupan,
temasuk kemapuannya untuk membuat Aplikasi Web-based . Visual Basic
6 di jadwalkan akan memasuki Microsoft “fasa non Supported” dimulai
pada maret 2008.
(http://zakasz.blogspot.com/2010/07/perkembangan-visual-basic-vb.html)
2.2.5 Visual Basic.NET
Hampir semua orang, terutama para pemrogram mengenal dengan baik
Visual Basic yaitu bahasa pemrograman berbasis Graphical User Interface (GUI)
buatan Microsoft yang mampu membuat setiap pekerjaan menjadi mudah dan
mampu meningkatkan produktifitas pemrogram. Dalam sejarahnya, Visual Basic
pernah meraih

penghargaan

sebagai tools Rapid Application Development

(RAD) tebaik selama tiga kali.
Seiring dengan semakin meningkatnya kebutuhan di dalam pengembangan
perangkat lunak, pengembang Visual Basic melihat ada beberapa kelemahan.
Beberapa kelemahan yang dianggap dapat menimbulkan masalah antara lain :


Tidak memiliki kemampuan multi-threading, yaitu kemampuan yang
memungkinkan suatu tugas dapat dijalankan pada thread terpisah.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

20


Tidak

menyediakan

fitur-fitur

yang

lengkap

untuk

mendukung

pemrograman berorientasi objek.


Kemampuan dalam menangani masalah ( error handling ) yang sangat
terbatas.



Antar muka user yang kurang efektif untuk pemrograman aplikasi berbasis
internet.
Untuk memperbaiki kekurangan dari Visual Basic, akhirnya Microsoft

mengeluarkan Visual Basic.NET yang sudah termasuk di dalam paket Microsoft
Visual Studio.NET. Visual Studio.NET sendiri menyediakan lingkungan
pengembangan high-level untuk membangun aplikasi-aplikasi pada .NET
Framework.
Visual Basic.NET dapat memanfaatkan kemampuan yang telah tersedia,
begitu juga dengan kekurangan-kekurangannya, semua sudah tidak ditemukan
lagi pada Visual Basic.NET. selain itu fitur baru juga akan ditemukan pada versi
ini, diantaranya :


Fitur yang lebih lengkap untuk mendukung pemrograman berorientasi
objek.



Kemampuan untuk menangani kesalahan ( error handling ) yang lebih
terstruktur.



Kemampuan baru bekerja dengan console.



Dukungan internet pada XML ( Extensible Markup Language ) dan Web
Services.



Pendekatan aplikasi desktop yang lebih baik menggunakan Windows
Forns.



Pemrograman database yang lebih baik, melalui pendekatan ADO.NET



IDE ( Intergrated Deleloment Enviroment ) yang bekerja lebih cepat dan
lebih responsif dalam menerima perintah.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

21

Sebagai bukti bahwa Visual Basic.NET memiliki kemampuan lebih,
adanya dukungan .NET Framework memungkinkan untuk mengembangkan
berbagai aplikasi seperti aplikasi window, aplikasi web, aplikasi web mobile,
bahkan sampai pembuatan web service
Untuk memudahkan para pengembangkan di dalam membangun aplikasi
database, Visual Studio.NET juga sudah menyertakan perangkat lunak pembuat
laporan, yaitu crystal report. (Didik Dwi Prasetyo, 2005 :17)

2.2.6 Object Oriented Programing

Pemrograman

berorientasi objek (Object Oriented Programming)

merupakan paradigma pemrograman yang berorientasikan kepada objek. Semua
data dan fungsi di dalam paradigma ini dibungkus dalam kelas-kelas atau objekobjek. Bandingkan dengan logika pemrograman terstruktur. Setiap objek dapat
menerima pesan, memproses data, dan mengirim pesan ke objek lainnya