RANCANG BANGUN APLIKASI E-COMMERCE TOKO BATIK LAMONGAN BERBASIS WEB DAN SMS.

RANCANG BANGUN APLIKASI E-COMMERCE TOKO
BATIK LAMONGAN BERBASIS WEB DAN SMS GATEWAY

TUGAS AKHIR
Diajukan kepada Jurusan Teknik Informatika
Fakultas Teknologi Industri
Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur
Untuk menyusun Skripsi S-I

Disusun Oleh:

MOHAMMAD ZUBET
NPM. 0734015028

J URUSAN TEKNIK INFORMATIKA
FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” J ATIM
2012
Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.


KATA PENGANTAR

Bismillahirrahmannirahim,
Syukur Alhamdulillaahi rabbil ‘alamin terucap ke hadirat Allah SWT atas
segala limpahan Kekuatan-Nya sehingga dengan segala keterbatasan waktu,
tenaga, pikiran dan keberuntungan yang dimiliki penyusun, akhirnya penyusun
dapat menyelesaikan Skripsi yang berjudul “RANCANG BANGUN APLIKASI
E-COMMERCE TOKO BATIK LAMONGAN BERBASIS WEB DAN SMS
GATEWAY″ dengan tepat waktu, Shalawat dan salam diperuntukkan kepada
junjungan kita nabi besar Muhammad SAW.
Skripsi dengan beban 4 SKS ini disusun guna diajukan sebagai salah satu
syarat untuk menyelesaikan program Strata Satu (S1) pada jurusan Teknik
Informatika, Fakultas Teknologi Industri, UPN ″VETERAN″ Jawa Timur.
Melalui Tugas Akhir ini penyusun merasa mendapatkan kesempatan emas
untuk memperdalam ilmu pengetahuan yang diperoleh selama di bangku
perkuliahan, terutama berkenaan tentang penerapan teknologi perangkat bergerak.
Namun, penyusun menyadari bahwa Tugas Akhir ini masih jauh dari sempurna.
Oleh karena itu penyusun sangat mengharapkan saran dan kritik dari para
pembaca untuk pengembangan aplikasi lebih lanjut.
Surabaya,


Juli 2012
Penyusun

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

ii

UCAPAN TERIMA KASIH

Penyusun menyadari bahwasanya dalam menyelesaikan Skripsi ini telah
mendapat banyak bantuan dan dukungan dari berbagai pihak, untuk itu pada
kesempatan yang berharga ini, penyusun mengucapan terima kasih kepada:
1. Ibu dan Bapak di rumah yang senantiasa memberikan dukungan dan
mendoakan penyusun supaya Tugas Akhir ini segera terselesaikan.
2. Bapak Ir. Sutiyono, MT selaku Dekan Fakultas Teknologi Industri Universitas
Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur Surabaya
3. Ibu Dr. Ir Ni Ketut Sari, MT selaku Ketua Jurusan Teknik Informatika
Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur Surabaya.

4. Bapak Nur Cahyo Wibowo S.Kom., M.Kom. selaku Dosen Pembimbing I di
jurusan Teknik Informatika Universitas Pembangunan Nasional ″Veteran″
Jawa Timur Surabaya yang telah meluangkan waktu, memberikan arahan,
memeberi ilmu, membimbing serta memberi motivasi sehingga penulis dapat
menyelesaikan Tugas Akhir ini.
5. Bapak Ronggo Alit, S.Kom., MM selaku Dosen Pembimbing II di jurusan
Teknik Informatika Universitas Pembangunan Nasional ″Veteran″ Jawa Timur
Surabaya yang telah memberikan saran, arahan, ilmu dan telah meluangkan
waktunya sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini.
6. Semua dosen jurusan Teknik Informatika yang telah membagikan ilmunya
selama penulis menjalani masa perkuliahan dan seluruh staf dan karyawan

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

iii

jurusan Teknik Informatika yang selalu siap membantu penulis dalam hal
administrasi perkuliahan.
7. Mas Dian terima kasih banyak atas semua bantuannya sehingga penulis bisa

menyelesaikan Tugas Akhir ini, dan juga makasih banget selama ini sudah
dikasih tempat buat menginap kos selama penyelesaian Tugas Akhir.
8. Terima kasih buat teman-teman seperjuangan yang selalu membatu, Agus
Wibowo, S.Kom, Agus Suharyanto, S.Kom, Prassetyo, S.Kom Zumaroh,
S.Pd, Sofwan Toyib, S.Pd, Amanul Zaqin, S.Kom, M. Said, S.Kom, Masrul,
M. Rifqi, Edy Siswanto, S.Kom, M. Muhaimin, S.Kom. Briyan Dede, Ahmad
Kamal, S.Kom. Feri Yunanto, S.Kom. telah membantu untu menyelesaikan
Tugas Akhir ini.
9. Terima kasih juga buat teman-teman Guru SMK NU Lamongan yang sudah
memberikan support selama ini; Drs.H.M. Tsalits Fahami, MM, H. Ali
Fadholi, S.Pd, Abd. Rohman, S.Pd, Akbar Mubarok, S.Pd, Ainul Yaqin,
S.PdI, Ahmad Syafi’i, S.Pd, Tegu Budi Irawan, SE, Hj. Uzlifatul Khoiroh,
S.Pd, untuk menyelesaikan Tugas Akhir ini.
10. Teman-teman penulis lainnya yang tidak mungkin penulis sebutkan namanya
satu per satu terima kasih telah membantu dan memberikan do’anya kepada
penulis untuk menyelesaikan Tugas Akhir ini.
Tiada untaian kata yang cukup yang dapat penulis sampaikan sebagai
balas atas jasa yang penulis terima melainkan hanya harapan semoga ALLAH
SWT membalas semua amal tersebut. Jazakumullah Khairan Katsirah.


Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

iv

DAFTAR ISI

ABSTRAK ....................................................................................................

i

KATA PENGANTAR ..................................................................................

ii

UCAPAN TERIMA KASIH .........................................................................

iii

DAFTAR ISI ................................................................................................


v

DAFTAR TABEL ........................................................................................

viii

DAFTAR GAMBAR ....................................................................................

ix

BAB I

PENDAHULUAN .......................................................................

1

1.1

Latar Belakang ....................................................................


1

1.2

Rumusan Masalah ...............................................................

3

1.3

Batasan Masalah .................................................................

4

1.4

Tujuan Penelitian ................................................................

4


1.5

Manfaat Penelitian ..............................................................

4

1.5.1 Bagi Calon Pembeli ....................................................

5

1.5.2 Bagi Toko ..................................................................

5

1.6

Metode Penelitian ...............................................................

6


1.7

Sistematika Laporan ...........................................................

7

LANDASAN TEORI ..................................................................

10

2.1

Sejarah Batik ......................................................................

10

2.2

Electronic-Commerce .........................................................


12

2.1.1 Jenis-jenis E-Commerce ..........................................

14

2.1.2 Keamanan E-Commerce ..........................................

16

Dasar Teori Aplikasi Pendukung .........................................

16

2.3.1 Mengenal Web Server ............................................

17

2.3.2 Pengertian PHP .......................................................


19

2.3.3 Dasar-Dasar PHP ....................................................

20

2.3.4 Kelebihan PHP ........................................................

21

BAB II

2.3

v

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

2.3.5 Pengertian MySQL ..................................................

22

2.3.6 Pengertian Macromedia Dreamweaver ....................

23

2.3.7 Pengertian CSS ........................................................

25

2.3.8 Koneksi Database dengan MySQL ..........................

26

Basis Data ..........................................................................

27

2.4.1 Pengertian Basis Data ..............................................

27

2.4.2 Konsep Dasar Basis Data ........................................

27

2.4.3. Database Management System ...............................

28

2.5

Appserv ...............................................................................

29

2.6

SMS Gateway .....................................................................

30

a) Aplikasi Pengirim SMS ..................................................

31

b) Database ..........................................................................

31

c) Gammu ...........................................................................

32

d) SMS Device ....................................................................

32

e) Client ..............................................................................

32

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM ............................

33

3.1

Analisa Sistem ...................................................................

33

3.2

Perancangan Sistem ............................................................

33

3.2.1 Deskripsi Umum Sistem ..........................................

34

3.2.2 Klasifikasi Pemakai Sistem ......................................

35

3.3

Diagram Jenjang ..................................................................

36

3.4

Diagram Konteks ................................................................

37

3.5

Data Flow Diagram (DFD) .................................................

37

3.5.1 DFD Level 0 ............................................................

38

3.5.2. DFD Level 1 E-Commerce .......................................

39

3.5.3 DFD Level 2 E-Commerce .......................................

41

Perancangan Data ...............................................................

45

3.5.1 Conceptual Data Model (CDM) ...............................

45

3.5.2 Physical Data Model (PDM) ....................................

46

2.4

BAB III

3.5

vi

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

3.5.2 Kamus Data .............................................................

47

Perancangan Antar Muka / Interface ...................................

51

3.5.1 Halaman Utama Pengunjung ...................................

52

3.5.2 Halaman Utama Pelanggan ......................................

54

3.5.3 Halaman Admin ......................................................

54

IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN .................................

57

4.1

Menu Sistem .......................................................................

57

4.1.1 Halaman Pengunjung Umum ...................................

57

4.1.2 Halaman Pelanggan ................................................

61

4.1.3 Halaman Administrator ...........................................

64

4.1.4 Menu Admin ...........................................................

65

4.1.5 Menu User ..............................................................

66

4.1.6 Menu Kategori .........................................................

67

4.1.7 Menu Pesanan ..........................................................

67

4.1.8 Menu Produk ...........................................................

69

4.1.9 Menu Report ............................................................

70

Pemeliharaan Sistem............................................................

71

UJ I COBA SISTEM ...................................................................

72

5.1

Uji Coba Sistem dan Program ..............................................

72

5.1.1 Pengujian Halaman Daftar Calon Pembeli ................

72

5.1.2 Pengujian Halaman Login Pembeli ..........................

74

5.1.3 Pengujian Halaman Cart ...........................................

77

5.1.4 SMS Gateway ..........................................................

79

PENUTUP ..................................................................................

83

5.1

Kesimpulan ........................................................................

83

5.2

Saran ..................................................................................

83

3.5

BAB IV

4.2
BAB V

BAB VI

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN
vii

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1

Tabel Admin ............................................................................

59

Tabel 3.2

Tabel Kategori ........................................................................

59

Tabel 3.3

Tabel Pesanan .........................................................................

60

Tabel 3.4

Tabel Produk ...........................................................................

61

Tabel 3.5

Tabel Propinsi .........................................................................

61

Tabel 3.6

Tabel Retur .............................................................................

61

Tabel 3.7

Tabel Member .........................................................................

62

Tabel 4.1

Tabel Akses Level Admin .......................................................

71

viii

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1

Pembatikan Oleh Seorang Ibu .................................................

11

Gambar 2.2

Transaksi E-Commerce ...........................................................

12

Gambar 2.3

Contoh 1.php ...........................................................................

20

Gambar 2.4

Hasil Dari File Contoh php ......................................................

20

Gambar 2.5

Command Line clien MySQL ...................................................

22

Gambar 2.6

Area Kerja Dreamweaver ........................................................

24

Gambar 2.7

Contoh CSS (Cascading Style Sheets) ......................................

25

Gambar 2.8

Skema Database .....................................................................

28

Gambar 2.9

Ilustrasi SMS Gateway ............................................................

30

Gambar 3.1

Deskripsi Umum Sistem .........................................................

34

Gambar 3.2

Diagram Jenjang ......................................................................

36

Gambar 3.3

Diagram Konteks ....................................................................

37

Gambar 3.4

DFD Level 0 ...........................................................................

38

Gambar 3.5

DFD Level 1 E-Commerce ......................................................

39

Gambar 3.6

DFD Level 2 Proses Pendaftaran .............................................

42

Gambar 3.7

DFD Level 2 Proses Pesanan ...................................................

42

Gambar 3.8

DFD Level 2 Proses Cek Transaksi .........................................

43

Gambar 3.9

DFD Level 2 Proses Maintenance Data ...................................

44

Gambar 3.10 DFD Level 2 Proses SMS Gateway ..........................................

45

Gambar 3.11 Conceptual Data Model (CDM) ...............................................

46

Gambar 3.12 Physical Data Model (PDM) ...................................................

47

Gambar 3.13 Tampilan Halaman Pengunjung Umum ...................................

52

Gambar 3.14 Tampilan Halaman Pengunjung Umum Detail Produk .............

53

Gambar 3.15 Tampilan Halaman Utama Pelanggan ......................................

54

Gambar 3.16 Tampilan Login Admin ...........................................................

55

Gambar 3.17 Tampilan Control Panel ...........................................................

55

Gambar 3.18 Tampilan Halaman Data Barang ..............................................

56

Gambar 3.19 Tampilan Halaman Data Pelanggan .........................................

56

ix

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

Gambar 4.1

Tampilan Halaman Pengunjung Umum ...................................

58

Gambar 4.2

Tampilan Kategori Produk ......................................................

59

Gambar 4.3

Tampilan Shoping Cart ...........................................................

59

Gambar 4.4

Tampilan Login dan Daftar ......................................................

60

Gambar 4.5

Halaman Daftar Pengunjung ....................................................

60

Gambar 4.6

Tampilan Menu Pelanggan .......................................................

61

Gambar 4.7

Halaman Lupa Password ..........................................................

62

Gambar 4.8

Halamana Reset Password .......................................................

62

Gambar 4.9

Tampilan Shopping Cart ..........................................................

63

Gambar 4.10 Form Konfirmasi Pembayaran .................................................

64

Gambar 4.11 Halaman Login Administrator .................................................

64

Gambar 4.12 Halaman Super Administrator ..................................................

65

Gambar 4.13 Halaman Menu Admin ............................................................

66

Gambar 4.14 Halaman Menu User ................................................................

66

Gambar 4.15 Halaman Menu Kategori .........................................................

67

Gambar 4.16 Halaman Kelola Pesanan .........................................................

67

Gambar 4.17 Halaman Kelola Pesanan Detail ...............................................

68

Gambar 4.18 Halaman Update Status Bayar Pelanggan ................................

68

Gambar 4.19 Halaman Produk ......................................................................

69

Gambar 4.20 Halaman Tambah Produk ........................................................

69

Gambar 4.21 Halaman Edit Produk ..............................................................

70

Gambar 4.22 Halaman Report ......................................................................

70

Gambar 5.1

Halaman Daftar .......................................................................

72

Gambar 5.2

Message Box Pengisian Data Tidak Valid ...............................

73

Gambar 5.3

Message Box Aktivasi Berhasil ................................................

73

Gambar 5.4

Login Calon Pembeli ..............................................................

74

Gambar 5.5

Peringatan Password Salah .......................................................

74

Gambar 5.6

Peringatan login Berhasil .........................................................

75

Gambar 5.7

Tombol Lupa Password ...........................................................

75

Gambar 5.8

Konfirmasi Lupa Password .....................................................

76

x

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

Gambar 5.9

Kode Ganti Password ..............................................................

76

Gambar 5.10 Reset Password ......................................................................

77

Gambar 5.11 Halaman Chart ........................................................................

77

Gambar 5.12 Form Produk Yang Akan Dipesan ...........................................

78

Gambar 5.13 Form Produk Yang Akan Dibeli ...............................................

79

Gambar 5.14 Print Out ..................................................................................

80

Gambar 5.15 Kirim SMS ..............................................................................

80

Gambar 5.16 SMS Pesanan Sudah Dikirim....................................................

81

Gambar 5.17 SMS Pesanan Belum Dikirim ...................................................

81

Gambar 5.18 SMS Perintah Yang Anda Masukkan Salah ..............................

82

xi

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

RANCANG BANGUN APLIKASI E-COMMERCE TOKO
BATIK LAMONGAN BERBASIS WEB DAN SMS
GATEWAY
Pembimbing I : Nur Cahyo Wibowo S Kom, M. Kom
Pembimbing II:A Ronggo Alit, S.Kom, MM
Penyusun
: Mohammad Zubet
Judul

:

ABSTRAK

Perkembangan teknologi informasi yang sangat pesat dalam satu dasawarsa
terakhir ini membuat beralihnya media periklanan ke media internet.
Perkembangan internet tidak hanya untuk sarana informasi maupun entertainment
namun saat ini banyak digunakan untuk transaksi secara online. Toko atau distro
sekarang ini banyak menjalankan bisnis secara online. Semua transaksi bisa
dilakukan secara online baik dari pemilihan produk sampai proses pembayaran
dan penerimaan barang. Dengan jaringan online maka jangkauan pemasaran
produk-produk yang ada pada Toko Batik Lamongan semakin berkembang dan
semakin luas dalam dunia Industri Batik Indonesia maupaun di luar Indonesia.
Dengan alasan itulah maka dibuatlah Website E-Commerce pada Toko Batik
Lamongan yang bisa membantu dalam mengatasi masalah yang ada. Website ECommerce pada Toko Batik Lamongan ini dibuat menggunakan pemrograman
HTML dan PHP dengan menggunakan database MySQL yang bisa memberikan
informasi mengenai produk-produk yang dijual. Semua produk yang ada disertai
dengan gambar sehingga Pelanggan tidak perlu datang langsung ke toko untuk
melihat barang. Namun harga yang tertera tidak termasuk ongkos kirim.
Pelanggan bisa dengan mudah mengetahui barang yang dibeli sudah dikirim atau
belum dengan menggunakan fasilitas SMS Gateway. Dengan Website ini
pemasaran dari produk-produk Batik Lamongan bisa meluas, proses transaksi juga
lebih mudah, dan pelanggan tidak membutuhkan waktu dan tenaga untuk
mendapatkan produk yang diinginkan.

Kata Kunci : Website E-Commerce, SMS Gateway, Batik Lamongan

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

i

BAB I
PENDAHULUAN

1.1

Latar Belakang
Persaingan di dunia bisnis semakin ketat dan dalam rangka memperkuat dan

mengembangkan bisnisnya banyak perusahaan mempergunakan media-media
periklanan untuk memasarkan barang dagangannya. Perkembangan teknologi
informasi yang sangat pesat dalam satu dasawarsa terakhir ini membuat beralihnya
media periklanan ke media internet. Perkembangan internet tidak hanya untuk sarana
informasi maupun entertainment namun saat ini banyak digunakan untuk transaksi
secara online. Hal ini sangat menguntungkan karena bisnis melalui online tidak
hanya bisa menjangkau daerah tertentu tetapi bisa menjangkau seluruh wilayah di
berbagai dunia.
Banyak orang yang sudah melirik internet untuk melancarkan bisnisnya. Bisnis
internet merupakan suatu bisnis yang dalam prosesnya baik dalam pemesanan
maupun pengantaran barang seluruhnya menggunakan media internet. Media internet
tersebut berbentuk aplikasi web yang merupakan salah satu cara penyampaian
informasi penjualan dalam bentuk media visual di dunia internet untuk kemudahan
dan kenyamanan pengguna akses. Sehingga aplikasi web sangat baik digunakan
sebagai media promosi dan periklanan dalam melakukan perdagangan elektronik.
Untuk perusahaan yang memiliki usaha bisnis dalam memperdagangkan barangnya,
media periklanan merupakan hal yang penting. Apalagi persaingan sekarang ini

1

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

2

sangat ketat dikehidupan masyarakat. Tujuan menggunakan media Internet juga agar
dapat membantu dalam memberikan pengenalan barang secara tepat yang tidak
memandang ruang dan waktu. Strategi pemasaran ini banyak dipakai karena
memiliki peran penting dalam dunia bisnis dan memiliki jangkuan pasar yang luas.
Fungsi utama pakaian sebagai penutup aurot, ternyata daIam perkembangan
budaya modern mempunyai makna yang lebih dalam. diantaranya mempengaruhi
estetika, prestise dan kondisi kultural dari peradaban manusia. Orang akan tampil
beda dengan penampilan melalui busana yang dikenakan. Watak artistik ini
mendorong penciptaan tekstil lebih mengutamakan unsur ragam hiasan dari pada
fungsinya pelindung badan. Kain polos dianggap belum sempurna sebagai bahan
sandang karena tidak menyampaikan pesan artistik.
Pada hari-hari besar, resepsi-resepsi, hari-hari istimewa orang cenderung
mengubah penampilannya dengan memakai busana dengan desain tertentu. Dengan
penampilan pakaian yang berbeda itu, martabat orang akan terangkat sesuai dengan
nilai-nilai budaya yang sedang berkembang. Gejala sosial ini ditangkap perancang
grafis batik dan bordir Lamongan dengan mencari kreasi dan inovasi baru baik
motif, corak maupun jenis kain dasarnya sehingga dapat mengikuti selera pasar.
Untuk memperluas bidang geraknya sehingga diambil penyelesaian masalah untuk
membuat toko online (E-Commerce).
E-Commerce merupakan suatu cara berbelanja atau berdagang secara online
atau direct selling yang memanfaatkan fasilitas Internet dimana terdapat website
yang dapat menyediakan layanan "get and deliver". Ecommerce akan merubah

2

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

3

semua kegiatan marketing dan juga sekaligus memangkas biaya-biaya operasional
untuk kegiatan trading (perdagangan). E-Commerce dapat menghubungkan penjual
dan pembeli yang berbeda tempat dan tidak akan menjadi kendala dalam melakukan
transaksi. Dengan adanya E-Commerce calon pembeli dapat mengetahui info
lengkap mengenai produk seperti harga, model, warna dan sebagainya. Melihat
definisi E-Commerce sebenarnya merupakan bagian dari E-Business, dimana
cakupan E-Business lebih luas, tidak hanya sekedar perniagaan tetapi mencakup juga
pengkolaborasian mitra bisnis, pelayanan nasabah, lowongan pekerjaan, dll.
Mengunakan website E-Commerce sebagai salah satu media penjualan dan promosi,
maka akan memperluas daerah pemasaran produk dan memudahkan pembeli untuk
memilih dan memesan produk tersebut sehingga dapat meningkatkan omzet
penjualan toko tersebut.
Dari uraian di atas maka penulis mengangkat judul : “RANCANG BANGUN
APLIKASI E-COMMERCE TOKO BATIK LAMONGAN BERBASIS WEB DAN
SMS GATEWAY”

1.2

Perumusan Masalah
Dari uraian latar belakang di atas perumusan masalah yang dapat diidentifikasi

adalah
a.

Bagaimana merancang Website E-Commerce pada Toko Batik Lamongan.

b.

Bagaimana membuat Website E-Commerce pada Batik Toko Lamongan.

3

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

4

1.3

Batasan Masalah
Agar masalah yang diteliti tidak keluar dan menyimpang maka diperlukan

adanya suatu batasan masalah yaitu sebagai berikut :
a.

Dalam sistem E-Commerce ini hanya menyajikan informasi mengenai produkproduk dari Toko Batik Lamongan yang dijual melalui sistem transaksi online.

b.

Input yang dilakukan oleh pelanggan adalah data profil tentang Pelanggan dan
data produk yang dipesan. Sedangkan Input yang dilakukan Admin adalah
memasukkan data produk yang dijual.

c.

Proses pembayaran yang dipakai Pelanggan menggunakan sistem transfer bank
karena sistem ini dianggap paling aman dalam keamanan datanya (tidak
mengambil banyak resiko).

d.

Aplikasi ini dibuat menggunakan Macromedia dreamweaver 8 yang dimana
terdapat PHP5 sebagai pemogramannya serta MySql sebagai relational
database.

1.4

Tujuan
Adapun tujuan dari Tugas Akhir ini adalah Merancang dan Membangun

Aplikasi E-Commerce Toko Batik Lamongan Berbasis Web dan SMS Gateway.
1.5

Manfaat
Adanya website E-Commerce yang dibuat ini, diharapkan dapat memberikan

manfaat antara lain :

4

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

5

1.5.1 Bagi Calon Pembeli
a. Untuk memudahkan calon pembeli

dalam mencari informasi yang

dibutuhkan, serta transaksi atau belanja online, khususnya untuk produkproduk dari Batik Lamongan.
b. Memberikan solusi kepada para calon pembeli yang tidak memiliki waktu
untuk berbelanja ke tempat belanja secara langsung khususnya untuk produkproduk Toko Batik Lamongan dengan membuatkan website E-Commerce.
c. Dapat memudahkan memilih Batik asli Lamongan di website E-Comerce
Batik Lamongan dengan memanfaatkan fitur Cart shooping. Setelah selesai
memilih dapat dilihat jumlah harga barang yang sudah dimasukan pada cart
shopping, dan dapat menghapusnya apabilah tidak sesuai.
d. Calon pembeli bisa mendapatkan informasi dengan cepat dari website tentang
barang yang baru masuk melalui SMS Gateway.
1.5.2 Bagi Toko
a. Memecahkan masalah dalam perluasan jangkauan pemasaran produk-produk
yang ada pada Toko Batik Lamongan dengan menggunakan sistem transaksi
online ( E-Commerce ).
b. Digunakannya website sebagai media penyampaian informasi dan belanja
online yang sesuai dengan kemajuan teknologi dan internet.
c. Penjual

dengan

muda

berkomunikasi

langsung

menggunakan website E-Comerce tersebut.

5

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

dengan

konsumen

6

1.6

Metode Penelitian
Dalam pembuatan Tugas Akhir kali ini, penulis akan menjelaskan tentang

metode yang digunakan selama penulis menyusun dan membuat Tugas Akhir ini.
1. Studi Literatur.
Mempelajari dan mengumpulkan data serta informasi dari artikel maupun tutorial
yang penulis cari di internet sesuai dengan materi penulisan tugas akhir.
2. Pengunpulan dan Analisa Data
Pengumpulan data dilakukan secara langsung dari penjual Toko Batik Lamongan
serta sumber dari internet, sedangkan untuk menganalisa serta membandingkan
sistem dan tampilan interface dilakukan perbandingan pada beberapa ECommerce yang ada di indonesia maupun diluar.
3. Perancangan Sistem.
Melakukan analisa awal tentang sistem yang akan dibuat

yaitu merancang

konsep dari alur sistem berbasis web sebagai pengelolaan utama serta dengan
pengamanan data yang ditempatkan pada sistem database agar proses
penyimpanan dapat tersimpan rapi dan efisien.
4. Uji Coba Sistem
Pada tahap ini setelah aplikasi selesai di buat maka dilakukan pengujian
aplikasi untuk mengetahui apakah aplikasi tersebut telah bekerja dengan benar
sesuai dengan konsep yang diajukan.

6

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

7

5. Penyusunan Buku Tugas Akhir
Pada tahap ini merupakan tahap terakhir dari pengerjaan Tugas Akhir. Buku ini
disusun sebagai laporan dari seluruh proses pengerjaan Tugas Akhir, dari
penyusunan buku ini diharapkan dapat memudahkan pembaca yang ingin
menyempurnakan dan mengembangkan sistem E-Commerce ini ke tahap yang
lebih sempurna dari sistem yang sudah ada.
6. Pembuatan Kesimpulan
Dalam bagian Tugas Akhir dibuat suatu kesimpulan dan saran dari hasil
pengelolaan data dan pembuatan sistem yang diperoleh sesuai dengan dasar teori
yang mendukung dalam pembuatan sistem tersebut yang telah dikerjakan secara
keseluruhan.

1.7

Sistematika Penulisan
Pada laporan Tugas Akhir ini akan menjelaskan secara lengkap tentang

Rancang Bangun Aplikasi E-Commerce Toko Batik Lamongan Berbasis Web
dan SMS Gateway. Agar lebih memahami materi, laporan Tugas Akhir ini dibagi
menjadi enam bab yang dilengkapi dengan penjelasan langkah-langkah dan
ilustrasinya.
BAB I

PENDAHULUAN
Bab ini akan menjelaskan tentang Latar Belakang, Perumusan Masalah,
Batasan Masalah, Tujuan Penulisan, Manfaat, Metodologi Penulisan, dan
Sistematika Penulisan.

7

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

8

BAB II

TINJ AUAN PUSTAKA
Bab ini menjelaskan tentang dasar teori yang digunakan sebagai
penunjang serta referensi dalam pembuatan laporan Tugas Akhir ini.
Penjelasannya meliputi definisi mysql, php5, web server, SMS gateway.

BAB III

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM
Dalam bab ini dijelaskan tentang analisa dan perancangan sistem
informasi yang antara lain berisi tentang perancangan desain sistem,
serta perancangan sistem database yang akan di buat, dan menambahkan
fasilitas serta fitur yang akan digunakan pada perangkat lunak ini.

BAB IV

IMPLEMENTASI SISTEM
Pada bab ini akan membahas tentang implementasi berdasarkan konsep
perancangan yang ada pada BAB III beserta penjelasan tentang
kebutuhan sistem dan konfgurasi yang dipakai supaya aplikasi yang
dikerjakan sesuai dengan tujuan dari penulisan Tugas Akhir.

BAB V

UJ I COBA DAN EVALUASI
Bab ini menjelaskan tentang pengujian yang dilakukan untuk mengetahui
apakah sistem yang dibuat bisa bekerja sesuai dengan konsep yang
sebenarnya. Selain itu pada bab ini dijelaskan bagaimana tahapantahapan yang dilakukan sebelum melakukan uji coba pada pengelolaan
E-Commerce Toko Batik Lamongan tersebut.
8

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

9

BAB VI

PENUTUP
Bab ini akan menjelaskan tentang Kesimpulan dari keseluruhan isi dari
laporan Tugas Akhir serta saran yang disampaikan penulis untuk
pengembangan sistem yang ada demi kesempurnaan sistem yang lebih
baik.

DAFTAR PUSTAKA
Pada bagian ini akan dipaparkan tentang sumber-sumber literatur,
tutorial, buku maupun situs-situs yang digunakan dalam pembutan
laporan Tugas Akhir ini.

9

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

10

BAB II
TINJ AUAN PUSTAKA

2.1

Sejarah Batik
Batik secara historis berasal dari zaman nenek moyang yang dikenal sejak

abad XVII yang ditulis dan dilukis pada daun lontar. Saat itu motif atau pola batik
masih didominasi dengan bentuk binatang dan tanaman. Namun dalam sejarah
perkembangannya batik mengalami perkembangan, yaitu dari corak-corak lukisan
binatang dan tanaman lambat laun beralih pada motif abstrak yang menyerupai
awan, relief candi, wayang beber dan sebagainya. Selanjutnya melalui
penggabungan corak lukisan dengan seni dekorasi pakaian, muncul seni batik tulis
seperti yang kita kenal sekarang ini. Jenis dan corak batik tradisional tergolong
amat banyak, namun corak dan variasinya sesuai dengan filosofi dan budaya
masing-masing daerah yang amat beragam. Khasanah budaya Bangsa Indonesia
yang demikian kaya telah mendorong lahirnya berbagai corak dan jenis batik
tradisional dengan ciri kekhususannya sendiri.
Sejarah pembatikan di Indonesia berkaitan dengan perkembangan kerajaan
Majapahit dan kerajaan sesudahnya. Dalam beberapa catatan, pengembangan
batik banyak dilakukan pada masa-masa kerajaan Mataram, kemudian pada masa
kerajaan Solo dan Yogyakarta. Kesenian batik merupakan kesenian gambar di atas
kain untuk pakaian yang menjadi salah satu kebudayaan keluarga raja-raja
Indonesia zaman dulu. Awalnya batik dikerjakan hanya terbatas dalam kraton saja
dan hasilnya untuk pakaian raja dan keluarga serta para pengikutnya. Oleh karena
10
Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

11

banyak dari pengikut raja yang tinggal diluar kraton, maka kesenian batik ini
dibawa oleh mereka keluar kraton dan dikerjakan ditempatnya masing-masing.
Seperti pada Gambar 2.1 seorang ibu sedang mengerjakan batik.

Gambar 2.1 Pembatikan oleh Seorang Ibu

Dalam perkembangannya lambat laun kesenian batik ini ditiru oleh rakyat
terdekat dan selanjutnya meluas menjadi pekerjaan kaum wanita dalam rumah
tangganya untuk mengisi waktu senggang. Selanjutnya, batik yang tadinya hanya
pakaian keluarga istana, kemudian menjadi pakaian rakyat yang digemari, baik
wanita maupun pria. Bahan kain putih yang dipergunakan waktu itu adalah hasil
tenunan sendiri. Sedang bahan-bahan pewarna yang dipakai terdiri dari tumbuhtumbuhan asli Indonesia yang dibuat sendiri antara lain dari : pohon mengkudu,
tinggi, soga, nila, dan bahan sodanya dibuat dari soda abu, serta garamnya dibuat
dari tanah lumpur.
Jadi kerajinan batik ini di Indonesia telah dikenal sejak zaman kerajaan
Majapahit dan terus berkembang hingga kerajaan berikutnya. Adapun mulai
meluasnya kesenian batik ini menjadi milik rakyat Indonesia dan khususnya suku
Jawa ialah setelah akhir abad ke-XVIII atau awal abad ke-XIX. Batik yang

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

12

dihasilkan ialah semuanya batik tulis sampai awal abad ke-XX dan batik cap
dikenal baru setelah usai perang dunia kesatu atau sekitar tahun 1920. Kini batik
sudah menjadi bagian pakaian tradisional Indonesia.

[Pujiastuti, Wiwik. 2007]

2.2

Electr onic Commerce
E-Commerce merupakan suatu cara berbelanja atau berdagang secara online

atau direct selling yang memanfaatkan fasilitas Internet dimana terdapat website
yang dapat menyediakan layanan "get and deliver". E-Commerce akan merubah
semua kegiatan marketing dan juga sekaligus memangkas biaya operasional untuk
kegiatan trading (perdagangan). Seperti pada Gambar 2.2 kegiatan yang dilakukan
pada E-Commerce.

Gambar 2.2 Transaksi E-Commece

[Stiawan, Deris. 2002]

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

13

Definisi E-Commerce menurut Laudon & Laudon (1998) (Wahana
Komputer Semarang 2002), E-Commerce adalah suatu proses membeli dan
menjual produk-produk secara elektronik oleh konsumen dan dari perusahaan ke
perusahaan dengan komputer sebagai perantara transaksi bisnis.
Sedangkan menurut Bryan A. Garner (Barakatullah dkk, 2005 h 12) “ECommerce the practice of buying and selling goods and services trough online
consumer services on the Internet. The e, ashortened from electronic, has become
a popular prefix for other terms associated with electronic transaction”. Dapat
dikatakan bahwa pengertian e-commerce yang dimaksud adalah pembelian dan
penjualan barang dan jasa dengan menggunakan jasa komputer online di Internet.
Proses yang ada di dalam E-Commerce adalah sebagai berikut :
1. Presentasi electronis (Pembuatan Website) untuk produk dan layanan.
2. Pemesanan secara langsung dan tersedianya tagihan.
3. Otomasi account Pelanggan secara aman (baik nomor rekening maupun
nomor Kartu Kredit).
4. Pembayaran yang dilakukan secara Langsung (online) dan penanganan
transaksi
Keuntungan yang diperoleh dengan menggunakan transaksi melalui Ecommerce bagi suatu perusahaan adalah sebagai berikut :
1. Meningkatkan pendapatan dengan menggunakan online channel yang
biayanya lebih murah.
2. Mengurangi biaya-biaya yang berhubungan dengan kertas, seperti biaya pos
surat, pencetakan, laporan, dan sebagainya.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

14

3. Mengurangi keterlambatan dengan mengunakan transfer elektronik /
pembayaran yang tepat waktu dan dapat langsung dicek.
4. Mempercepat pelayanan ke pelanggan, dan pelayanan lebih responsif.

2.2.1

J enis-jenis E-Commer ce
E-Commerce dapat dibagi menjadi dua jenis, yaitu Business to Business

(B2B) dan Business to Consumer (B2C, retail). Kedua jenis e-Commerce ini
memiliki karakteristik yang berbeda, diantaranya adalah sebagai berikut:
1. Business to Business e-Commerce (B2B) memiliki karakteristik.
a. Trading Partners yang sudah diketahui dan umumnya memiliki hubungan
(relationship) yang cukup lama. Informasi hanya dipertukarkan dengan
partner tersebut. Dikarenakan sudah mengenal lawan komunikasi, maka
jenis informasi yang dikirimkan dapat disusun sesuai dengan kebutuhan
dan kepercayaan.
b. Pertukaran data (data exchange) berlangsung berulang-ulang dan secara
berkala, misalnya setiap hari, dengan format data yang sudah disepakati
bersama. Dengan kata lain, service yang digunakan sudah tertentu. Hal ini
memudahkan pertukaran data untuk dua entity yang menggunakan standar
yang sama.
c. Salah satu pelaku dapat melakukan inisiatif untuk mengirimkan data, tidak
harus menunggu partnernya. Model yang umum digunakan adalah peerto-peer, dimana proses intelegensi dapat didistribusikan dikedua pelaku
bisnis.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

15

d. Topik yang juga mungkin termasuk didalam business-to-business eCommerce adalah electronic/Internet procurement dan ERP (Enterprise
Resource Planning). Hal ini adalah implementasi penggunaan teknologi
informasi pada perusahaan dan pada manufacturing.
2. Business to Consumer e-Commerce (B2C) memiliki karakteristik
a. Terbuka untuk umum, dimana informasi disebarkan ke umum.
b. Servis yang diberikan bersifat umum dengan mekanisme yang

dapat

digunakan oleh khalayak ramai. Sebagai contoh, karena sistem web sudah
umum digunakan maka servis diberikan dengan menggunakan basis web.
c. Servis diberikan berdasarkan permohonan. Konsumen melakukan inisiatif
dan produser harus siap memberikan respon sesuai dengan permohonan.
d. Pendekatan client/server sering digunakan dimana diambil asumsi client
(consumer) menggunakan sistem yang minimal (berbasis web) dan
processing (business procedure) diletakkan disisi server.
e. Mekanisme untuk mendekati konsumen pada saat ini
bermacam-macam pendekatan seperti misalnya

menggunakan

dengan menggunakan

Electronic shopping mall yaitu menggunakan website untuk menjajakan
produk dan layanan.
layanan yang

Calon pembeli dapat melihat-lihat produk dan

tersedia seperti halnya dalam kehidupan sehari-hari.

Bedanya, calon pembeli dapat melakukan shopping ini kapan saja dan dari
mana saja dia berada tanpa dibatasi oleh jam buka toko.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

16

2.2.2

Keamanan E-Commer ce
Secara umum, keamanan merupakan salah satu komponen atau service

yang dibutuhkan untuk menjalankan E-Commerce. Beberapa topik yang harus
dikuasai antara lain akan didaftar di bawah ini:
1. Teknik Kriptografi
Teknologi kriptografi menjelaskan bagaimana mengamankan data dengan
menggunakan enkripsi. Berbagai sistem sudah dikembangkan seperti sistem
private key dan public key. Penguasaan algoritma-algoritma

populer

digunakan untuk mengamankan data juga sangat penting. Contoh algoritma
ini antara lain DES,

IDEA,

RC5,

RSA dan ECC (Ellliptic Curve

Cryptography).
2. Konsultan Keamanan
Konsultan, organisasi, dan institusi yang bergerak dibidang keamanan dapat
membantu meningkatkan dan menjaga keamanan.

[Stiawan, Deris. 2002]

2.3.

Dasar Teor i Aplikasi Pendukung
Pada bab II ini akan dibahas beberapa teori dasar untuk menunjang

penyelesaian tugas akhir ini, antara lain: Pengenalan Web Server, Definisi PHP,
Dasar-dasar PHP, Kelebihan PHP, Definisi MySQL, Definisi Macromedia
dreamweaver 8, Koneksi Database dengan MySQL, SMS Gatewy.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

17

2.3.1. Mengenal Web Ser ver
Di layer teratas protokol TCP/IP terdapat beberapa protokol untuk berbagai
jenis layanan yang sering digunakan. Salah satunya adalah protokol HTTP
(HyperText Transfer Protocol) untuk layanan World Wide Web.
WWW adalah layanan yang paling sering digunakan dan memiliki
perkembangan yang sangat cepat karena dengan layanan ini pengguna internet
bisa menerima informasi dalam berbagai format (multimedia). Untuk mengakses
layanan WWW dari sebuah komputer (yang disebut WWW server atau web server)
digunakan program web client yang disebut web browser. Jenis-jenis browser
yang sering digunakan adalah: Netscape Navigator/Comunicator, Internet
Explorer, NCSA Mosaic, Arena dan lain-lain.
Apache Web Server merupakan salah satu program web server diantara
sekian banyak program web server lainnya. Apache web server merupakan hasil
dari Apache Software Foundation dengan Apache Project-nya. Untuk saat ini
apache merupakan program web server paling populer, bahkan jauh lebih populer
dibandingkan dengan Microsoft Internet Information Server (IIS) dan Personal
Web Server (PWS).
Berikut ini beberapa faktor penyebab keunggulan Apache dibandingkan
program web server lainnya:
a. Ketangguhan Apache
Apache telah diuji coba dengan oleh banyak pengguna dan terbukti
sebagai server HTTP ( HyperText Transfer Protocol ) yang tangguh.
b. Penerapan Pada Berbagai Sistem Operasi

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

18

Apache kini telah didukung oleh berbagai sistem operasi, mulai dari
keluarga Linux, hingga Windows. Bahkan pada berbagai sistem operasi ini,
Apache berjalan konsisten dengan menggunakan konfigurasi dan administrasi
yang tidak jauh berbeda.
c. Kemudahan Apache
Apache sangat mudah dikonfigurasi ulang. File konfigurasinya berupa file text
sehingga

mudah

dibaca

dan

dipahami.

Konfigurasi

diatur

dengan

menggunakan file text ini.
d. Apache Mudah Diekstensifikasi
Kemampuan apache selain software utamanya, juga didukung oleh
berbagai modul. Modul-modul ini bisa ditambahkan dan digunakan oleh
Apache.

Bahkan bila

ingin membuat modul

sendiri,

Apache

bisa

menggunakannya ( tentunya sesuai dengan API-nya).
e. Pengembangan Apache
Apache dikembangkan oleh banyak programmer yang bekerja sebagai
tenaga sukarela. Dengan demikian bila terdapat bug, akan segera diatasi.
f. Apache Bersifat Terbuka
Pengembangan Apache bersifat terbuka sehingga setiap programmer yang
mau ikut berkontribusi dapat bergabung dengan Apache Project.
g. Kerjasama Apache Dengan Berbagai Vendor
Apache menjalin kerjasama dengan berbagai vendor penting, sehingga
bisa dikolaborasikan dengan berbagai teknologi seperti SSL (Secure Socket

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

19

Layer ), JSP ( Java Server Pages ), PHP ( Hypertext Pre Processor ),dan
lainya.

[Ferdiansyah, Rapellino, ST. 2008]

2.3.2. Penger tian PHP
PHP merupakan bahasa interpreter yang hampir mirip dengan bahasa C
dan perl yang memiliki kesederhanaan dalam perintah. PHP dapat digunakan
bersamaan dengan WML sehingga pembangunan situs website dapat dilakukan
dengan cepat dan mudah. PHP dapat digunakan untuk memperbarui (mengupdate) database, menciptakan database, dan mengerjakan perhitungan
matematika. PHP dapat diambil gratis melalui internet dengan alamat situs
http://www.PHP.net. Menurut dokumen resmi PHP, PHP adalah singkatan dari
Hypertext Preprocessor.

[Prothelord. 2006]

PHP merupakan bahasa scripting (berbentuk script) yang menyatu dengan
HTML dan dijalankan pada server side. Artinya semua sintaks yang penulis
berikan akan sepenuhnya dijalankan pada server sedangkan yang dikirimkan ke
browser (client side) hanya hasilnya saja. Secara khusus, PHP dirancang untuk
membangun sebuah web dinamis. Artinya, ia dapat membentuk suatu tampilan
berdasarkan permintaan yang up to date. Yang sering digunakan adalah Apache
web server. Yang terdapat di pustaka ”PHP & MySQL untuk Website”.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

20

2.3.3. Dasar – Dasar PHP
PHP dijalankan dalam file berekstensi .PHP, .PHP5 atau .phtml, tetapi
secara umum ekstensi file PHP adalah (.PHP). Kode PHP menyatu dengan tag –
tag HTML dalam satu file. Kode PHP diawali dengan tag . Seperti pada contoh pada Gambar 2.3.

File contoh1.PHP:



Hallo Belajar PHP


Gambar 2.3 Contoh1. php

Berikut adalah gambar hasil dari eksekusi dari file contoh.php, seperti yang
terlihat pada Gambar 2.4 Hasil dari file contoh 1.PHP :

Gambar 2.4 Hasil Dari File Contoh PHP

[Prothelord. 2006]

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

21

2.3.4. Kelebihan PHP
PHP sendiri mempunyai beberapa kelebihan diantaranya:
1. Practical / Praktis
PHP adalah sebuah bahasa pemrograman yang sangat kompleks dan longgar
dalam penulisan, bahasa pemograman ini meningkatkan kepraktisan buat para
penggunanya, misalnya saja programmer tidak diharuskan untuk menuliskan atau
menghapus variabel. Walaupun kadang mereka juga tidak bisa mengatakan
dengan mudah yang kemudian dipanggil dalam sebuah skrip, menebak formula
terbaik dalam penetapan variabel secara otomatis kemudian menghapus variabel
dan dan mengembalikan resource ke sistem setelah skrip berhasil dieksekusi. Pada
akhirnya, PHP mampu membuat programmer lebih berpikir pada tujuan akhir
dari project yang akan dibuat.
2. Power
Sudah menjadi rahasia umum kalau PHP mampu membuat halaman
dinamis, memanipulasi form, dan dapat dihubungkan dengan database. Selain
yang disebutkan tadi, ternyata PHP juga dapat melakukan hal – hal di bawah ini :
a.

Membuat dan memanipulasi file Macromedia Flash, gambar, dan Portable
Document Format PDF.

b.

Berkomunikasi dengan LDAP.

c.

Berkomunikasi dengan banyak protocol, termasuk IMAP, POP3 dan NNTP.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

22

2.3.5. Penger tian MySQL
MySQL adalah suatu perangkat lunak database relasi (Relational Database
Management System atau RDBMS), seperti halnya ORACLE, PostgreSQL, MS
SQL, dan sebagainya. MySQL AB men