Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

ABSTRAK
PENGARUH KONFLIK PERAN GANDA DAN KECERDASAN
EMOSIONAL TERHADAP STRES KERJA KARYAWAN
WANITA PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA IV
UNIT USAHA TINJOWAN KABUPATEN
SIMALUNGUN

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh
konflik peran ganda dan kecerdasan emosional terhadap stres kerja karyawan
wanita pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten
Simalungun. Penelitian ini adalah penelitian asosiatif, yakni penelitian yang
menghubungkan dua variabel atau lebih untuk melihat pengaruh variabel tersebut.
Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder.
Teknik analisis yang digunakan adalah analisis statistik regresi linier
berganda. Penganalisisan data menggunakan software pengolahan data statistik
yaitu SPSS for windows. Populasi penelitian ini yaitu berjumlah 31 orang
karyawan wanita pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan
Kabupaten Simalungun. Sampel dalam penelitian ini menggunakan sampel jenuh
dimana seluruh populasi menjadi sampel penelitian yang berjumlah 31 orang
karyawan wanita.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa, konflik peran ganda berpengaruh

positif dan signifikan terhadap stres kerja karyawan wanita pada PT. Perkebunan
Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun. Secara parsial
variabel yang paling dominan mempengaruhi Stres Kerja karyawan wanita pada
PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun
adalah variabel konflik peran ganda.

Kata Kunci : Konflik Peran Ganda, Kecerdasan Emosional, Stres Kerja

Universitas Sumatera Utara

ABSTRACT
The Influence of Dual Role Conflict and Emotional Intelligence to Stress of
Work For Female At PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan
Simalungun District

The purpose of this research is to determine and analyze the influence of
dual role conflict and emotional intelligence to stress of work for female at PT.
Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan, Simalungun district. This
research is associative, is research that connects two or more variables to see the
influence of these variables. The data used in this study are primary data and

secondary data.
The analysis technique used is multiple linear regression statistical
analysis. Analyzing data using statistical data processing software SPSS for
windows. This study population is numbered 31 female employees at PT.
Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan, Simalungun district. The sample
in this study using saturated sample where the entire population in the research
samples totaling 31 female employees.
The results of this study indicate that dual role conflict positively and
significantly to the stress of work for female employees working at PT.
Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan, Simalungun district. In partial
most dominant influence Job Stress female employees at PT. Perkebunan
Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan, Simalungun district is the variable dual role
conflict.

Keywords: Dual Role Conflict, Emotional Intelligence, stress of work

Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kecerdasan Emosional Dan Stres Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan Pada PT Perkebunan Nusantara III Kantor Pusat Medan

10 68 125

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP KOMITMEN KERJA KARYAWAN PADA PT PERKEBUNAN NUSANTARA VII UNIT USAHA PEMATANG KIWAH

3 11 65

Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

0 7 137

Pengaruh Program Keselamatan dan Kesehatan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Bah Butong (Studi pada PT Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Bah Butong Kecamatan Sidamanik Kabupaten Simalungun)

1 24 117

PENGARUH KONFLIK PERAN GANDA DAN STRES KERJA TERHADAP KINERJA POLISI WANITA Pengaruh Konflik Peran Ganda Dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Polisi Wanita Di Polresta Surakarta.

1 18 17

Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

0 0 10

Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

0 0 8

Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

0 0 28

Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

0 0 3

Pengaruh Konflik Peran Ganda dan Kecerdasan Emosional Terhadap Stres Kerja Karyawan Wanita Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Tinjowan Kabupaten Simalungun

0 0 38