Struktur dan Komposisi Jenis Tanaman Dalam Sistem Agroforestri Kebun Kemenyan di Kawasan HutanBatangtoru Blok Barat Kecamatan Adiankoting Kabupaten Tapanuli Utara

ABSTRAK

CYNTHYA LESTARI RUMAHORBO : Struktur dan Komposisi Jenis Tanaman
Dalam Sistem Agroforestri Berbasis Kemenyan Di Kawasan Hutan Batangtoru
Blok Barat Kecamatan Adiankoting Kabupaten Tapanuli Utara. Dibimbing Oleh:
IRAWATI AZHAR dan RISWAN.
Agroforestri merupakan salah bentuk dari hutan kemasyarakatan yang telah lama
dikenal dan dipraktikkan oleh masyarakat dikawasan hutan Batangtoru Blok
Barat. Sistem agroforestri yang diterapkan pada masing-masing daerah berbedabeda. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan sistem agroforestri yang
terdapat dikawasan hutan Batangtoru Blok Barat Kecamatan Adiankoting.
Penelitian ini dimulai dari April 2015 sampai dengan Desember 2015. Metode
penelitian ini adalah metode wawancara dilakukan berdasarkan kuisioner data
terhadap petani yang memiliki lahan agroforestri serta menggunakan sistem
purpossive sampling dalam menentukan plot penelitian dengan ukuran 20 x 20
meter. Hasil penelitian menunjukkan sistem agroforestri yang terdapat pada desa
Banuaji I, II dan IV adalah sistem apikultur, agrisilvikultur dan silvofishery.
Kata kunci : Agroforestri, Struktur, Komposisi

Universitas Sumatera Utara

ABSTRACT


CYNTHYA LESTARI RUMAHORBO :Structure and Composition Variety In
Agroforestry Systems Based On Kemenyan In Forest Area Batangtoru West Block
Adiankoting District of North Tapanuli. Supervised By : IRAWATI AZHAR and
RISWAN.
Agroforestry is one form of social forestry has long been known and practiced by
the community forest area of West Block Batangtoru. Agroforestry systems are
applied to each of the different regions. This research aimed to describe
agroforestry systems contained Batangtoru forest area of the West Block District
of Adiankoting. This research started from April 2015 until December 2015. This
research method is interview conducted by questionnaire data against farmers
who have agroforestry and using purposive sampling system in determining the
research plots with a size of
20 x 20 meters. The results showed that
agroforestry systems found in the village Banuaji I, II and IV are apiculture
systems ,agrisilvicultur and Silvofishery.
Keywords : Agroforestry, Structure, Composition

Universitas Sumatera Utara


Dokumen yang terkait

Potensi Dan Pemanfaatan Hasil Hutan Bukan Kayu Jenis Kemenyan (Studi Kasus: Hutan Batang Toru Blok Barat Kecamatan Adiankoting, Kabupaten Tapanuli Utara)

15 58 89

Komposisi Jenis Dan Struktur Tanaman Dalam Sistem Agroforestri Kebun Talun Di Daerah Sukaraja

0 6 49

Struktur dan Komposisi Jenis Tanaman Dalam Sistem Agroforestri Kebun Kemenyan di Kawasan HutanBatangtoru Blok Barat Kecamatan Adiankoting Kabupaten Tapanuli Utara

3 20 54

Potensi Dan Pemanfaatan Hasil Hutan Bukan Kayu Jenis Kemenyan (Studi Kasus: Hutan Batang Toru Blok Barat Kecamatan Adiankoting, Kabupaten Tapanuli Utara)

0 3 14

Potensi Dan Pemanfaatan Hasil Hutan Bukan Kayu Jenis Kemenyan (Studi Kasus: Hutan Batang Toru Blok Barat Kecamatan Adiankoting, Kabupaten Tapanuli Utara)

1 2 1

Struktur dan Komposisi Jenis Tanaman Dalam Sistem Agroforestri Kebun Kemenyan di Kawasan HutanBatangtoru Blok Barat Kecamatan Adiankoting Kabupaten Tapanuli Utara

0 0 11

Struktur dan Komposisi Jenis Tanaman Dalam Sistem Agroforestri Kebun Kemenyan di Kawasan HutanBatangtoru Blok Barat Kecamatan Adiankoting Kabupaten Tapanuli Utara

0 0 3

Struktur dan Komposisi Jenis Tanaman Dalam Sistem Agroforestri Kebun Kemenyan di Kawasan HutanBatangtoru Blok Barat Kecamatan Adiankoting Kabupaten Tapanuli Utara

0 0 9

Struktur dan Komposisi Jenis Tanaman Dalam Sistem Agroforestri Kebun Kemenyan di Kawasan HutanBatangtoru Blok Barat Kecamatan Adiankoting Kabupaten Tapanuli Utara

0 1 2

Struktur dan Komposisi Jenis Tanaman Dalam Sistem Agroforestri Kebun Kemenyan di Kawasan HutanBatangtoru Blok Barat Kecamatan Adiankoting Kabupaten Tapanuli Utara

0 0 3