Penentuan Kadar Air Kertas Rokok Pada Hasil Cetakan Kertas Di PT. Pusaka Prima Mandiri Titi Kuning

PENENTUAN KADAR AIR KERTAS ROKOK
PADA HASIL CETAKAN KERTAS
DI PT. PUSAKA PRIMA MANDIRI
TITI KUNING

TUGAS AKHIR

FIRMAN YAHYA
112401080

PROGRAM STUDI D-3 KIMIA
DEPARTEMEN KIMIA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2014

Universitas Sumatera Utara

PENENTUAN KADAR AIR KERTAS ROKOK
PADA HASIL CETAKAN KERTAS

DI PT. PUSAKA PRIMA MANDIRI
TITI KUNING

TUGAS AKHIR

Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat memperoleh Ahli
Madya

FIRMAN YAHYA
112401080

PROGRAM STUDI D-3 KIMIA
DEPARTEMEN KIMIA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2014

Universitas Sumatera Utara


PERSETUJUAN

Judul

: Penentuan Kadar Air Kertas Rokok Pada Hasil
Cetakan Kertas Di PT. Pusaka Prima Mandiri Titi
Kuning
Kategori
: Tugas Akhir
Nama
: Firman Yahya
Nomor Induk Mahasiswa : 112401080
Program studi
: DIII Kimia Industri
Departemen
: Kimia
Fakultas
: Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Sumatera Utara


Disetujui di
Medan, Juli 2014

Disetujui oleh :
Departemen Kimia FMIPA USU
Ketua,

Dr. Rumondang Bulan, MS
NIP.195408301985032001

Pembimbing,

Drs.Chairuddin,M.Sc
NIP.195912311987011001

Universitas Sumatera Utara

PERNYATAAN

PENENTUAN KADAR AIR KERTAS ROKOK

PADA HASIL CETAKAN KERTAS
DI PT. PUSAKA PRIMA MANDIRI
TITI KUNING

TUGAS AKHIR

Saya mengakui bahwa karya ilmiah ini adalah hasil kerja sendiri. Kecuali
beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.

Medan, Juli 2014

FIRMAN YAHYA
102401080

Universitas Sumatera Utara

PENGHARGAAN

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Pemurah dan Maha
Penyayang,


dengan

limpah

Karunia-Nya

Penulis

dapat

menyelesaikan

penyusunan karya ilmiah ini dengan judul “Penentuan Kadar Air Kertas Rokok
Pada Hasil Cetakan Kertas di PT. Pusaka Prima Mandiri Titi kuning”.
Terimakasih penulis sampaikan kepada Bapak Drs. Chairuddin, M. Sc
selaku dosen pembimbing dan Ketua Departemen Kimia yang telah meluangkan
waktunya selama penyusunan karya ilmiah ini. Terimakasih kepada bapak Albert
Pasaribu selaku Sekretaris Departemen Kimia FMIPA USU. Terimakasih kepada
ibu Dra. Emma Zaidar, M.Si selaku Ketua Program Studi D-3 Kimia FMIPAUSU Medan, Dekan dan Pembantu Dekan FMIPA USU, seluruh staff dan Dosen

Kimia FMIPA USU, pegawai FMIPA USU dan reka-rekan kuliah. Akhirnya tidak
terlupakan kepada bapak, ibu, dan keluarga penulis yang selama ini memberikan
bantuan dan dorongan yang diperlukan. Semoga Tuhan Yang Maha Esa akan
membalasnya.

Universitas Sumatera Utara

PENENTUAN KADAR AIR KERTAS ROKOK
PADA HASIL CETAKAN KERTAS
DI PT. PUSAKA PRIMA MANDIRI
TITI KUNING

ABSTRAK

Dalam Proses peningkatan kualitas kertas rokok, penentuan kadar air optimum
merupakan salah satu hal terpenting. Kadar air yang tepat dapat menghasilkan
kualitas kertas yang diinginkan. Penentuan kadar air ditentukan dengan moisture
analyzer. Dari hasil analisa diperoleh kadar air 4,15 – 5,50%. Sedangkan kadar air
yang baik dan sesuai untuk digunakan adalah ± 4,90 – 5,50 %. Dan tidak
dianjurkan melebihi atau kurang dari batas standar yaitu 4,0 - 6,0 %.


Universitas Sumatera Utara

DETERMINATION OF WATER CONTENT OF CIGARETTE PAPER
RESULTS ON PAPER PRINTS
AT. PT PUSAKA PRIMA MANDIRI
TITI KUNING

ABSTRACT

The determination of the optimum water content is one of the most important
things to improv its quality of cigarette paper. The proper moisture content to
produce the desired quality of the paper. The water content is determined using
the moisture analyzer. The results analysis than that water content are 4.15 to
5.50%. However, the water levels are good and suitable for use is ± 4.90 - 5.50%.
And it is not recommended to exceed or less than a standard limit is 4.0 to 6.0%.

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI


Halaman
i
ii
iii
iv
v
vi
vii
viii
ix

PERSETUJUAN
PERNYATAAN
PENGHARGAAN
ABSTRAK
ABSTRACK
DAFTAR ISI
DAFTAR TABEL
DAFTAR SINGKATAN

DAFTAR LAMPIRAN
BAB 1 PENDAHULUAN
1.1
latar Belakang
1.2
Permasalahan
1.3
Pembatasan Masalah
1.4
Tujuan
1.5
Manfaat

1
2
2
2
2

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Sejarah Industri Pulp Dan Kertas Di Indonesia
2.1.1 Produksi Pulp Dunia
2.1.2 Kebutuhan Kertas Di Indonesia
2.2 Pengeringan Kertas
2.3 Kayu Memiliki Komponen Dan Unsur Kimia Penyusun Kayu
2.3.1 Komposisi Kayu
2.3.2 Komponen-Komponen Penyusun Kayu
2.3.3 Selulosa
2.3.4 Hemiselulosa
2.3.5 Lignin
2.3.6 Bahan Ekstraktif
2.3.7 serat
2.3.8 Pembagian Serat
2.4 Pembagian Kayu Dari Bahan Baku
2.4.1 Kayu Lunak
2.4.2 Kayu Keras
2.5 Kadar Air Dalam Bahan Baku Kertas
2.6 Kelembapan
2.7 Metode pengeringan
2.8 Proses Produksi

2.8.1 Bahan-Bahan Baku Kertas
2.8.1.1 Bahan Baku Utama
2.8.1.2 Bahan Tambahan
2.8.1.3 Baham penolong
2.9 Standar Mutu Bahan/Produk

3
3
4
4
5
6
7
7
7
8
8
8
9
9
9
10
10
11
11
12
12
12
13
14
15

Universitas Sumatera Utara

BAB 3 METODOLOGI PERCOBAAN
3.1 Alat
3.2 Bahan
3.3 Prosedur Percobaan

16
16
16

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN
4.1 Data Hasil Pengamatan
4.2 Perhitungan
4.2.1 Perhitungan Kadar Air Dan Berat Kering
4.3 Pembahasan

17
17
17
18

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN
5.1 Kesimpulan
5.2 Saran

21
21

DAFTAR PUSTAKA

22

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL

Nomor

Judul

Halaman

Tabel
1.
2.
3.
4.

Tabel 2.3.1 Komposisi Unsur-Unsur Kimia Kayu
Tabel 2.3.2 Komposisi Serat Kayu
Tabel 2.9 Perbedaan Kertas Biasa Dengan Kertas Rokok
Tabel 4.1.1 Data Kadar Air Dalam Kertas Rokok

6
6
15
18

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR SINGKATAN

GDP

= Gross Domestik Product

GNP

= Gross National Park

LBKP

= Lubhozt Bleach Kraft Pulp

NBKP

= Nadolhozt Bleach Kraft Pulp

CRA

= Cationic Retention Aid

Universitas Sumatera Utara