X UJI KOMPETENSI smt2

(1)

UJI KOMPETENSI 1

Berilah tanda silang ( x ) pada huruf A, B, C, D atau E yang merupakan jawaban yang paling tepat pada lembar jawaban yang telah tersedia.

1. Berdasarkan ada dan tidaknya pembuluh pengangkutan, kingdom plantae dikelompokkan dalam bryophyta, pteridophyta, dan spermathophyta. Ciri-ciri bryophyta yang membedakan dengan pteridophyta adalah...

A. Mengalami pergiliran keturunan, memiliki pembuluh angkut B. Berkembangbiak dengan spora, fase sporofit lebih dominan

C. Gametofit berumur lebih panjang, belum memiliki pembuluh angkut D. Akar, batang, dan daun belum jelas, memiliki kumpulan sporangium E. Memiliki daun steril dan daun fertil yang berfungsi untuk membuat spora

2. Sepanjang hidupnya tumbuhan lumut mengalami metagenesis antara generasi gametofit dan generasi sporofit. Berikut ini pengertian yang sesuai tentang generasi gametofit tumbuhan lumut adalah...

A. Penghasil spora, fase haploid, umur lebih panjang B. Penghasil spora, fase diploid, umur lebih pendek

C. Penghasil sperma dan ovum, fase diploid, umur lebih panjang D. Penghasil sel kelamin, fase diploid, umur lebih pendek E. Penghasil gamet, fase haploid, umur lebih panjang

3. Perhatikan gambar lumut dibawah !

Bagian yang ditunjukkan pada no. X dan y adalah... A. Sporogonium dan rhizoid

B. Apofisis dan vaginula C. Peristom dan seta D. Seta dan kaliptra E. Operkulum dan kaliptra


(2)

A. Arkegonium, mikrosporangium, anteridium, dan makrosporangium B. Anteridium, arkegonium, mikrosporangium, dan makrosporangium C. Arkegonium, anteridium, mikrosporangium, dan makrosporangium D. Anteridium, arkegonium, makrosporangium, dan mikrosporangium E. Anteridium, mikrosporangium, arkegonium, dan makrosporangium

5. Berdasarkan gambar tersebut, bagian yang ditunjuk no. 1, 2, 3 secara berurutan adalah...

A. Rhizoma, batang, dan tropofil B. Sporofil, batang, dan akar C. Akar, tangkai, dan sporofil D. Akar, batang, dan sporofil E. Rhizoma, tangkai, dan tropofil

6. Berdasarkan jenis spora yang dihasilkan, tumbuhan paku dapat dibedakan menjadi paku homospora, paku heterospora, dan paku peralihan. Berikut ini pasangan yang tepat antara kelompok dan contoh tumbuhannya adalah...

A. Homospora –selaginella sp. (paku rane)

B. Homospora –eqiusetum debile (paku ekor kuda) C. Heterospora –marsilea crenata (semanggi) D. Peralihan –lycopodium clavatum (paku kawat) E. Peraliahan –marsilea crenata (semanggi) 7. Berikut ini ciri- ciri tumbuhan kormophyta berbiji:


(3)

2) bakal biji tidak dilindungi daun buah 3) berakar serabut 5) pembuahan tunggal 4) berakar tunggang 6) pembuahan ganda Ciri-ciri yang memiliki gymnospermae adalah... A. 1, 3, dan 6

B. 1, 4, dan 6 C. 1, 3, dan 5 D. 2, 3, dan 5 E. 2, 4, dan 5

8. Contoh tumbuhan gymnospermae. Pasangan yang tepat antara nama tumbuhan dan divizionya adalah...

A. Pinus – pinopyta

B. Pakis haji – cicadophyta C. Ginkgo biloba – ginkgophyta D. Damar – pinopyta

E. Melinjo - gnetophyta

9. Perhatikan gambar alat reproduksi tumbuhan!

Alat reproduksi di atas disebut..dimiliki oleh.. a. Strobilus - gymnospremae

b. Sporogonium - bryophyta

c. Megasporangium – monocotyledone d. Mikrosporangium - angiospermae e. Hormogonium - gymnospermae

10. Ciri utama spermatophyta adalah dapat menghasilkan biji sebagai alat

perkembangbiakkan. Di dalam biji tersimpan embrio sebagai hasil pembuahan gamet jantan dan betina. Perbedaan yang tepat antara pembuahan tunggal dan ganda pada spermatophyta adalah...

Pembuahan tunggal Pembuahan ganda

A Terbentuknya inti kandungan lembaga primer

Terbentuknya inti kandungan lembaga sekunder


(4)

B Jarak antara penyerbukan dan pembuahan relatif pendek

Jarak antara penyerbukan sampai pembuahan relatif panjang C Terjadi peleburan inti ovum haploid

dengan sperma haploid membentuk zygot diploid

Terjadi dua kali peleburan sperma i dengan ovum dan sperma ii dengan inti kandungan lembaga sekunder D Tidak terjadi pembuahan antara

serbuk sari dan putik saat penyerbukan

Terjadi pertemuan antara serbuk sari dan putik saat penyerbukan

E Menghasilkan biji berkeping satu Menghasilkan biji berkeping dua

11. Norman melihat beberapa tumbuhan berikut:

1) Ananas sativus (nanas) 4) Curcuma domestika (kunyit) 2) Citrus aurantifolia (jeruk nipis) 5) Musa paradisiaca (pisang) 3) Piper betle (sirih) 6) Pithecellobium lobamtu (jengkol) Berdasarkan data di atas, maka tumbuhan yang harus dikelompokkan ke dalam dycotyledonea oleh norman adalah...

A. 1, 2, dan 3 B. 2, 3, dan 5 C. 2, 3, dan 6 D. 3, 4, dan 5 E. 3, 5, dan 6

12. Panduan yang tepat bagi para siswa yang mengklasifikasikan tumbuhan termasuk monokotil dan dikotil adalah...

Monokotil Dikotil

A Sistem perakaran tunggang Sistem perakaran tunggang B Batang dan akar mempunyai

kambium sehingga dapat membesar

Batang dan akar tidak memiliki kambium sehingga tidak dapat membesar

C Susunan tulang daun menyirip atau menjari

Susunan tulang daun sejajar atau melengkung

D Jumlah bagian bunga umumnya 3 atau kelipatannya

Jumlah bagian bunga umunya 4,5 atau kelipatannya

E Saat berkecambah biji membelah dua memperlihatkan 2 bagian lembaga

Saat berkecambah biji tetap utuh tidak membelah

13. Perhatikan pernyataan berikut!

1] inti generatif I membuahi ovum menghasilkan zigot 2] inti vegetatif membuahi ovum menghasilkan zigot

3] inti generatf II membuahi inti kandung lembaga sekunder menghasilkan endospermae

4] inti vegetatif membuahi inti kandung lembaga sekunder menghasilkan endospermae

Pada pembuahan ganda dapat terjadi………… A. 1 dan 2

B. 1 dan 3

C. 2 dan 3 D. 2 dan 4


(5)

E. 3 dan 4

14. Porifera mempunyai ciri-ciri sebagai berikut : 1) habitat di laut

2) spikula tersusun atas zat kersik 3) type saluran sederhana

ciri – ciri tersebut terdapat pada kelas.... A. Calcarea

B. Demospongia C. Hexaclinellida D. Euspongia E. Leucosolenia

15. Aliran air pada tubuh porifera yang bertipe ascon adalah melalui ostium terus ke.... A. Ostia - spongocoel - oskulum

B. Ostia – oskulum – spongocoel C. Oskulum – ostia – spongocole D. Ostia – spongocoel – oskulum E. Ostia – koanosit – oskulum

16. Coelenterata memiliki dua bentuk tubuh yaitu polip dan medusa. Anemon laut merupakan contoh bentuk polip sedangkan ubur-ubur contoh bentuk medusa. Pernyataan yang benar tentang polip dan medusa adalah...

A. Polip adalah generasi yang dapat bergerak bebas, melekat pada dasar perairan dan hidup secara soliter

B. Medusa adalah generasi yang dapat berenang bebas, bentuknya sepserti terbung, dan tidak memiliki tentakel

C. Medusa adalah generasi yang dapat berenang bebas, bentuknya menyerupai payung, dan dapat melakukan reproduksi seksual

D. Polip adalah generasi yang tidak dapat bergerak bebas, bentuknya seperti mangkuk terbalik, fan tidak memiliki tentakel

E. Medusa adalah generasi yang tidak dapat bergerak bebas, hidup secara soliter, dan dapat melakukan reproduksi seksual

17. Bagian tubuh coelenterata yang dapat berfungsi sebagai alat pertahanan diri sekaligus untuk melumpuhkan musuhnya disebut…….

A. Tentekel B. Mesoglea C. Gastrovaskuler D. Nematocyst E. Cakram kaki

18. Di bawah ini adalah golongan nemathelminthes yg parasit : 1) ascaris lumbricoides

2) ancylostoma duodenale 3) trichinella spiralis 4) ascaris suillae

5) heterodera radicicola

yang parasit pada manusia adalah... A. 1, 2, 3


(6)

c. 1, 3, 5 d. 2, 4, 5 e. 3, 4, 5

19. Hirudo midicinalis yang menempel dan mengisap darah tubuh kita menyebabkan darah sukar membeku sekalipun hewan tersebut telah dilepaskan. Hal ini

disebabkan zat yang terkandung dalam hirudo berupa... A. Fibrinogen

b. Trombosit c. Protomlein d. Heparin e. Hirudin

20. Perhatikan tabel cacing gilig berikut !

Nama cacing Penyebab penyakit

1 Ascaris lumbricoides A Kaki gajah 2 Ancylostoma sp. B Ansilostomiasis 3 Whucereria sp. C Ascariasis 4 Trinchinella spiralis D Trikinosis

Pasangan yang tepat antara nama hewan dan penyakit yang ditimbulkan adalah... A. 1– c, 2 – d, 3 – b, dan 4 – a

B. 1– b, 2 – c, 3 – a, dan 4 – d C. 1– d, 2 – b, 3 – a, dan 4 – c D. 1– a, 2 – d, 3 – c, dan 4 – b E. 1 – c, 2 – b, 3 – a, dan 4 – d

21. Pencegahan penularan cacing hati (Fasciola hepatica) pada manusia dapat dilakukan dengan cara berikut, kecuali………

A. Memutus rantai hidup cacing hati

B. Memberantas siput air sebagai inang sporokist C. Berusaha tidak memakan daging domba

D. Mengonsumsi daging yang benar-benar matang atau aman E. Memasak tumbuhan sebelum dimakan

22. Sistem ekskresi berfungsi mengeluarakan sisa metabolisme yang tidak diperlukan lagi oleh tubuh. Pasangan yang tepat antara alat ekskresi dan cacing yang memilikinya adalah...

A. Nefridium – cacing tanah B. Nefridium – cacing hati

C. Sel api (flamel cell) – cacing kremi D. Sel api (flamel cell) – cacing palolo E. Sel kelenjar ekskresi – cacing pita .

23. Di bawah ini adalah nama hewan yang termasuk invertebrata : 1) Kerang


(7)

2) Udang 3) Gurita 4) Cacing tanah 5) Cumi-cumi 6) Ulat

Diantara hewan-hewan di atas yang termasuk mollusca adalah .... A. 1, 2, 3

B. 1, 3 ,4 C. 1, 3, 5 D. 2, 3, 5

E. 3, 5, 6 24. Perhatikan gambar di bawah ini !

Hewan di atas dikelompokkan ke dalam kelas ....

A. Gastropoda karena menggunakan perut sebagai kaki B. Gastropoda karena mempunyai antena

C. Chepalopoda karena antena di kepala D. Pelecypoda karena kakinya pipih

E. Lammelibranchiata karena insangnya berbentuk lembaran

25. Seorang siswa mengamati sekelompok belalang yang menyerang tanaman jeruk dan mendapatkan banyak belalang yang belum mempunyai sayap. Belalang dengan ciri tersebut dalam siklus hidupnya berada pada fase ....

A. Larva B. Pupa

C. Kepompong D. Nimfa E. Imago

26. Perhatikan tabel di bawah ini :

Hewan Alat pernapasan

A Udang 1 Trakea

B Laba-laba 2 Insang

C Kaki seribu 3 Paru-paru buku

D Belalang 4 Paru-paru

E Kalajengking 5 Permukaan tubuh


(8)

A. A – 1

B. B – 4

C. C – 1 D. D – 3 E. E – 2

27. Berikut ini adalah ciri-ciri arthropoda :

1) Kepala dan dadanya bersatu, perut terpisah 2) Tubuhnya ditutupi oleh kerangka luar

3) Kaki hanya pada segmen dada saja, berjumlah 4 pasang 4) Sayap berpasangan pada ruas dada

5) Memiliki mata faset

Ciri-ciri yang dimiliki insekta adalah .... A. 1 ,2, dan 3

B. 1, 2, dan 4 C. 2, 3, dan 4 D. 2, 3, dan 5 E. 2, 4, dan 5

28. Di dasar laut yang dangkal ditemukan hewan anggota echinodermata dengan tubuh berbentuk bulat dan permukaan tubuhnya tertutup duri. Berdasarkan ciri-ciri tersebut, hewan termasuk kelas ....

A. Echinoidea B. Ophiuroidea C. Crinoidea D. Holothuroidea E. Arachnoidea

29. Bintang laut termasuk echinoidea. Alat gerak pada bintang laut adalah .... A. Madreporit

B. Kaki yang pipih C. Kaki semu

D. Kaki ambulakral E. Pseudopodia

30. Berdasarkan tabel perbandingan vertebrata berikut, ciri yang dimiliki oleh katak adalah ....

Jantung Suhu tubuh Reproduksi A 2 ruang Poikiloterm Ovipar

B 3 ruang Poikiloterm Ovipar C 3 ruang Homoioterm Ovovivipar D 4 ruang Poikiloterm ovipar


(9)

31. Perhatikan gambar beberapa hewan vertebrata berikut ini !

Hewan yang fertilisasinya internal dan perkembangan embrionya terjadi di dalam tubuh adalah ....

A. 1 dan 3 B. 2 dan 6 C. 2 dan 5 D. 3 dan 4 E. 5 dan 6

32. Trenggiling termasuk hewan yang dilindungi. Hewan ini termasuk kelompok .... A. Reptilia karena kulit bersisik

B. Rodentia karena memiliki gigi pengerat C. Karnivora karena memangsa hewan lain D. Herbivora karena makanannya tumbuhan E. Mamalia karena menyusui anaknya

33. Perhatikan ciri-ciri organisme vertebrata berikut ! 1) Fertilisasi eksternal

2) Alat gerak atas berupa sayap 3) Jantung beruang tiga

4) Memiliki sepasang ovarium 5) Tubuh ditutupi bulu

6) Ovipar

Ciri-ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh kelas aves adalah .... A. 1 dan 2

B. 2 dan 3 C. 2 dan 5 D. 3 dan 5 E. 4 dan 6

34. Cermati kelompok tumbuhan dibawah ini

kelompok tumbuhan di samping merupakan contoh keanekaragaman….

A. Gen karena semua termasuk keluarga polong-polongan

B. Jenis karena semua termasuk keluarga polong-polongan


(10)

C. Ekosistem karena semua habitatnya di darat

D. Gen karena semua berbunga terompet

E. Jenis karena mereka adalah spesies yang berbeda.

35. Penulisan nama ilmiah yang benar menurut aturan binomial nomenclature adalah ....

Nama Nama petunjuk

spesies

Nama genus

A Musa paradisiaca

Musa Paradisiaca

B Musa paradisiaca

Musa Paradisiaca

C Musa paradisiaca

Musa Paradisiaca

D Musa paradisiaca

Paradisiaca Musa

E Musa paradisiaca

Paradisiaca Musa

36. Faktor-faktor yang menyebabkan terjadinya keanekaragaman hayati tingkat jenis adalah ....

A. Materi genetik B. Lingkungan C. Gen dan adaptasi

D. Adaptasi dan lingkungan E. Lingkungan dan gen

37. Keanekaragaman fauna di indonesia dapat dikelompokkan menjadi 3, kelompok hewan yang termasuk kelompok oriental adalah ….

A. Orang utan, harimau, gajah B. Orang utan, komodo, kasuari C. Harimau, maleo, anoa

D. Kasuari, cendrawasih, badak bercula satu E. Tapir, anoa, cendrawasih

38. Pencanangan suaka alam bengkulu merupakan upaya pelestarian in situ yang bertujuan untuk ....

A. Tempat penyemaian bibit tanaman bakau

B. Mengembangkan tanaman buah naga agar tetap lestari C. Tempat produksi jenis-jenis bunga melalui kultur jaringan D. Menjaga tumbuhan rafflesia arnoldi dari kepunahan E. Melindungi kelestarian anggrek hitam

39. Hubungan kelestarian alam dengan derajat hidup manusia adalah .... A. Kelestarian alam menjamin baiknya perekonomian


(11)

B. Kelestarian alam menunjukkan manusia sudah dapat menghargai alam dan kebutuhan hidupnnya terpenuhi tanpa harus merusak alam

C. Alam yang baik menunjukkan tingginya tingkat pendidikan karena manusia sudah mengerti pen tingnya alam

D. Tingginya kekayaan alam menunjukkan kekayaan suatu negara

E. Kepedulian lingkungan dapat melampaui batasan negara, sehingga menyaatukan umat manusia

40. Perhatikan gambar rantai makanan berikut ini !

yang termasuk konsumen tingkat 3 adalah ....

A.ayam dan ular B.ular dan elang C.ayam dan elang D.katak dan ular E.tikus dan elang

41. Perhatikan beberapa interaksi antar organisme berikut : 1) Taenia solium yang hidup di usus manusia

2) Anggrek yang menempel pada pohon mangga 3) Benalu yang menempel pada pohon mangga 4) Escheria coli yang hidup dalam kolon manusia 5) Fasciola hepatica yang hidup dalam hati ternak

6) Rhizobium yang hidup pada bintil akar kacang-kacangan

Berdasarkan data di atas, yang merupakan interaksi parasitisme adalah nomor .... A. 1 dan 2

B. 2 dan 3 C. 3 dan 5 D. 4 dan 5 E. 5 dan 6

42. Ekosistem tersusun atas komponen biotik dan abiotik.komponen biotik yang membentuk ekosistem kolam adalah ....

A. Air, suhu, salinitas, kelembaban, intesitas cahaya B. Fitoplankton, bakteri, air, salinitas

C. Fitoplankton, zooplankton, air, suhu D. Fitoplankton, zooplankton, bakteri, ikan E. Fitoplankton, zooplankton, bakteri, salinitas

43. Pada suatu kawasan memiliki ciri-ciri sebagai berikut : 1. Curah hujan 200 – 225 cm/tahun

2. Kelembaban tinggi

3. Pohon membentuk kanopi, banyak ditemukan liana dan epifit 4. Ditemukan hewan kera, burung hantu, harimau, badak

Maka kawasan ini termasuk bioma.... A. Tundra

B. Taiga


(12)

Bakteri pengikat N2 dari udara bebas di akar legumen NH3

N2 bebas di udara

x y

Air hujan Cahaya

O2

NO2 Bakteri dan fungsi

memecah ;

urea, protein, ….

NO3 Protein nabati Protein hewani z Bakteri Bakteri Bakteri

D. Padang rumput E. Hutan gugur

44. Perhatikan daur nitrogen ini !

berdasarkan gambar disamping, huruf y adalah bakteri.... A.amonifikasi B. Nitrosomonas C. Nitrobacter D.denitrifikasi E.nitrosococcus

45. Di bidang pertanian, tanaman petai cina sangat bermanfaat pada daerah tandus karena dapat berperan sebagai ....

A. Sumber karbohidrat B. Sumber protein C. Bahan antibiotik

D. Pemasok bahan pengurai E. Pemasok nitrat

46. Berikut adalah usaha-usaha manusia dalam menjaga keseimbangan lingkungan: 1) Reboisasi

2) Rotasi tanaman 3) Tebang pilih

4) Pembuatan jalur hijau 5) Pembangunan taman kota

Kegiatan yang dapat mengurangi pencemaran gas CO2 di daerah perkotaan adalah ....

A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 3 dan 4 D. 4 dan 5 E. 1 dan 5

47. Bangunan di daerah perkotaan dan industri yang terbuat dari besi cepat mengalami perkaratan (korosi). Perkaratan ini disebabkan oleh pencemaran udara berupa .... A. CO2 dan CO

B. CO2 dan SO2

C. SO2 dan NO2

D. CO dan SO2

E. CO2 dan NO2

48. Penggunaan CFC pada alat pendingin ( AC dan kulkas) dan bahan pengembang pada kaleng penyemprot sudah dilarang. Alasan pelarangan tersebut adalah ....

A. Harganya mahal, sehingga tidak ekonomis


(13)

C. Mengakibatkan pemanasan global, sehingga mengganggu pola iklim D. Mengakibatkan lapisan ozon rusak, sehingga mengakibatkan kanker kulit E. Bersifat karsinogen, sehingga merangsang munculnya kanker

49. Perhatikan gambar rantai makanan berikut !

DDT adalah senyawa kimia yang bila masuk ke dalam tubuh tidak dapat diuraikan dan disimpan dalam tubuh. Akumulasi DDT tertinggi terdapat pada…

a. Fitoplankton dan zooplankton b. Udang

c. Pengurai d. Ikan besar e. Ikan sedang

50. Di beberapa wilayah perkotaan, air menjadi asin sehingga tidak dapat dikonsumsi lagi. untuk mencegah gejala tersebut, upaya yang dapat dilakukan adalah ....

A. Melestarikan hutan mangrove B. Membatasi pengambilan air tanah C. Mengolah limbah buangan industri

D. Melarang pembuatan garam di kawasan pemukiman

E. Membangun tanggul untuk mencegah air laut memasuki daratan pada saat pasang

II . Jawablah Pertanyaan Di Bawah Ini Dengan Benar !

51. Perhatikan skema metagenesis tumbuhan Paku peralihan berikut. Lengkapilah bagian yang bertanda.

52. Sebutkan urutan daur hidup cacing Fasiola hepatica di bawah ini berdasarkan nomor yang tersedia


(14)

53. Di bawah ini adalah gambar sebuah ekosistem darat.

a. Sebutkan komponen biotic dah abiotik yang membentuk ekosistem b. Sebutkan 3 bentuk interaksi antar organisme di dalam ekosistem tersebut.

54. Jelaskan mekanisme terjadinya eutrofikasi.

55. Kota Semarang berhasil meraih penghargaan sebagai kota Adipura 2 kali, dan

berkeinginan untuk meraih penghargaan Adipura Kencana, jika mampu mempertahankan piala Adipura 5 tahun berturut-turut. Sebagai warga kota Semarang peranan aktif apa yang dapat Anda lakukan untuk mendukung program pemerintah ini. (sebutkan 5)


(15)

UJI KOMPETENSI 2

I. Pilihlah salah satu jawaban yang tepat dengan memberi tanda silang ( X ) pada salah satu

huruf jawaban a, b, c, d atau e pada lembar jawaban.

1. Perhatikan ciri-ciri plantae berikut!

1) tumbuhan tidak berpembuluh

2) daun muda menggulung

3) spora dihasilkan oleh sporogonium

4) sporanya dalam sorus

5) memiliki rhizoid sebagai pengganti akar

6) memiliki jaringan kambium

Berdasarkan ciri-ciri di atas, yang merupakan ciri dari Bryophyta adalah ...

A. 1, 3 dan 5

B. 1, 4 dan 6

C. 2, 4 dan 5

D. 3, 5 dan 7

E. 5, 6 dan 8

2. Bagian tanaman lumut di bawah ini yang berperan sebagai fase gametofit adalah …..

A. Sporangium yang diploid

B. Sporogonium yang haploid

C. Sporogonium yang diploid

D. Tumbuhan lumut yang haploid

E. Tumbuhan lumut yang diploid

3. Perhatikan gambar tumbuhan Marchantia sp di bawah ini :

Secara berurutan nomor 1 dan 2 berfungsi …..

A. Melakukan fotosintesis dan menghasilkan

gamet

B. Menyerap air dan garam mineral serta

mentransportasikan hasil fotosintesis

C. Menghasilkan spora jantan dan spora betina

D. Menghasilkan sperma dan ovum

E. Menghasilkan ovum dan sperma

4. Dari pernyataan di bawah ini yang merupakan manfaat lumut di bidang ekologi adalah …..

A. Beberapa spesies lumut dapat dijadikan bahan baku obat

B. Lumut yang kering dapat dijadikan pengganti kayu bakar

C. Campuran lumut dan tanah dijadikan media cangkok tanaman

D. Membentuk ekosistem aquatic di daerah estuarine dan laut lepas

E. Melapukan batuan menjadi tanah sehingga membuka kehidupan bagi organisme lain

5. Suryo menemukan serumpun tanaman di tepi selokan depan rumahnya. Tanaman itu dapat

berkembang biak dengan rhizome. Di bagian bawah daunnya ditemukan adanya sorus. Suryo melihat adanya tunas-tunas baru yang menggulung di pangkal tanaman. Tanaman yang dimaksud

berasal dari divisio …..

A. Algae

B. Bryophyta

C. Pteridophyta

D. Spermatophyta

E. Gymnospermae


(16)

X dan Y berturut-turut adalah …..

A. Protonema dan tumbuhan paku

B. Prothalium dan tumbuhan paku

C. Protonema dan sporofil

D. Prothalium dan sporofil

E. Tumbuhan paku dan sporofil

7. Spesies tanaman paku di bawah ini yang menghasilkan mikrospora dan makrospora adalah …..

A. Selaginella sp B. Equisetum debile C. Spaghnum sp

D. Lycopodium clavatum

E. Gnetum gnemon

8. Pasangan spesies dan manfaat tumbuhan paku yang tepat di bawah ini adalah …..

Spesies Peranan

A Azolla pinnata Pupuk hijau

B Cycas rumphii Tanaman hias

C Marsilea crenata Konsumen utama perairan

D Equisetum debile Makanan ternak

E Lycopodium clavatum Sumber karbohidrat utama

9. Berikut adalah ciri-ciri spermatophyta :

1) Memiliki strobilus

2) Memiliki bunga sejati

3) Biji dilindungi bakal buah

4) Biji tidak dilindungi bakal buah

5) Fertilisasi berlangsung satu kali

6) Fertilisasi berlangsung dua kali

Ciri-ciri angiospermae ditunjukkan oleh nomor …..

A. 1, 3 dan 5

B. 1, 3 dan 6

C. 2, 3 dan 5

D. 2, 3 dan 6

E. 2, 4 dan 5

10. Pernyataan yang benar tentang pembuahan tunggal pada spermatophyta berikut ini yang benar

adalah …..

A. Terjadi pada angiospermae

B. Fertilisasi hanya terjadi pada inti sperma dengan ovum

C. Inti kandung lembaga sekunder akan dibuahi oleh inti sperma

D. Inti sperma membelah mitosis menjadi 2 inti sperma yang haploid

E. Mikrospora akan berkembang menjadi gametofit betina yang nantinya membentuk ovum

11. Perbedaan antara tumbuhan dikotil dan monokotil yang benar ditunjukkan oleh …..

Tumbuhan Dikotil Tumbuhan Monokotil

A System perakaran serabut System perakaran tunggang


(17)

C Bagian perhiasan bunga terdiri dari 3 bagian atau kelipatannya

Bagian perhiasan bunga terdiri dari 2, 4 atau 5 bagian atau kelipatannya

D Memiliki 2 kotiledon Hanya memiliki 1 kotiledon

E Batang tidak berkambium Batang berkambium

12. Perhatikan gambar berikut ini !

Pembentukan zygot pada bakal buah tanaman mangga (Mangifera

indica) merupakan hasil dari peleburan antara …..

A. Nomor 1 dan nomor 2

B. Nomor 1 dan nomor 3

C. Nomor 5 dan nomor 2

D. Nomor 5 dan nomor 3

E. Nomor 5 dan nomor 4

13. Salah satu perbedaan ciri utama antara kingdom animalia dengan plantae adalah …..

Animalia Plantae

A Respirasi dilakukan sepanjang waktu Respirasi hanya terjadi pada saat malam hari

B Pertumbuhan terjadi di sel-sel muda Pertumbuhan terjadi di sel-sel meristem

C Bersifat kemoautotrof Bersifat fotoautotrof

D Memiliki pergerakan aktif Memiliki pergerakan pasif

E System transport dilakukan oleh cairan

tubuh

System transport dilakukan oleh akar dan sel-sel korteks

14. Hewan-hewan di bawah ini yang memiliki tubuh simetri radial adalah …..

A. D.

B. E.

C.

15. Spesies cacing di bawah ini yang memiliki lapisan tubuh bersifat triploblastik selomata adalah

…..

A. Planaria sp

B. Taenia solium

C. Wuchereria bancrofti

D. Ascaris lumbricoides

E. Lumbricus terestris

16. Berikut ini adalah beberapa ciri hewan invertebrata :

1) Tubuhnya triploblastik

2) Permukaan tubuhnya memiliki banyak pori

3) Berkembang biak secara vegetative dengan membentuk tunas

4) System sarafnya berupa system difus

5) Memiliki spongocoel di dalam tubuhnya

6) Memiliki rongga gastrovasculer di dalam tubuhnya


(18)

A. 1, 3 dan 6

B. 1, 4 dan 6

C. 2, 3 dan 5

D. 2, 4 dan 6

E. 3, 4 dan 5

17. Pasangan tabel antara bagian tubuh porifera dan fungsinya berikut ini yang benar adalah …..

Bagian Tubuh Fungsi

A Sel amoebosit Pengedar sari makanan

B Sel arkeosit Pencerna makanan

C Gemmulae Penghasil gamet jantan

D Sel gastrodermis Pelapis dinding rongga dalam

E Tentakel Pertahanan diri

18. Berdasarkan tingkat kerumitannya maka urutan tipe saluran air pada porifera dari yang paling

rumit hingga yang paling sederhana adalah …..

A. Ascon – sycon – leucon

B. Ascon – leucon – sycon

C. Sycon – ascon – leucon

D. Leucon – ascon – sycon

E. Leucon – sycon – ascon

19. Sony menemukan seekor organisme air yang berbentuk seperti mangkuk terbalik, tanpa mata,

tubuhnya simetri radial, lunak dan tembus pandang, memiliki banyak tentakel dan berenang bebas

di air laut. Kemungkinan besar organisme yang dimaksud adalah …..

A. Porifera pada fase larva

B. Porifera pada fase sessil

C. Coelenterata pada fase larva

D. Coelenterata pada fase polip

E. Coelenterata pada fase medusa

20. Perhatikan siklus hidup Aurelia aurita berikut ini :

21. Perhatikan tabel di bawah ini !

Nama Spesies Peranan

A. Metridium marginatum 1. Bahan kosmetik dan bahan makanan

B. Aurelia aurita 2. Anemone laut, pembentuk habitat biota laut

Secara berturut-turut A – B – C – D – E – F –G adalah …..

A. Gamet jantan dan betina – larva planula – skifistoma –

strobila muda – strobila – efira – medusa

B. Sel telur dan sperma – larva mirasidium – polip muda –

strobila – skifistoma – medusa – efira

C. Larva bersilia – larva dewasa – polip muda – strobila –

skifistoma – efira – medusa

D. Gamet jantan dan betina – zygot – larva bertentakel –

skifistoma – strobila – medusa – efira

E. Larva muda – larva dewasa – medusa muda – pembelahan

medusa – medusa dewasa – polip muda – polip dewasa

A

B

D C

E F


(19)

C. Hydra sp 3. Pemakan jentik nyamuk dan larva serangga lain di air tawar

Pasangan yang benar antara spesies dan peranannya dari tabel di atas adalah …..

A. A – 1, B – 2, C – 3 B. A – 1, B – 3, C – 2 C. A – 2, B – 1, C – 3 D. A – 2, B – 3, C – 1 E. A – 3, B – 2, C – 1

22. Berikut ini adalah ciri-ciri dari vermes :

1) Tubuh bersegmen

2) Bersifat hermafrodit

3) Lapisan tubuhnya triploblastik aselomata

4) Pencernaan berlangsung dengan system gastrovaskuler

5) Tidak memiliki anus

Ciri yang dimiliki oleh phylum Plathyhelminthes ditunjukkan oleh nomor …..

A. 2, 3 dan 6

B. 1, 2, 3 dan 5

C. 2, 3, 5 dan 6

D. 1, 2, 3, 5 dan 6

E. 1, 2, 3, 4, 5 dan 6

23. Perhatikan daur hidup Fasciola hepatica di bawah ini !

Bagian yang berlabel X, Y dan Z berturut-turut adalah …..

A. Telur – larva redia – serkaria

B. Mirasidium – redia – serkaria

C. Zygot – mirasidium – redia

D. Redia – serkaria – metaserkaria

E. Onkosfer – Sistiserkus – larva dewasa

24. Tabel berikut ini menunjukkan nama beberapa spesies nemathelminthes dan peranannya.

Nama Spesies Peranan

A. Wuchereria bancrofti 1. Cacing kremi, penyebab penyakit cacingan khususnya pada anak-anak

B. Ancylostoma duodenale 2. Cacing tambang, salah satu cacing yang dapat menyebabkan anemia

C. Oxyuris vermicularis 3. Penyebab penyakit kaki gajah

D. Heterodera radicicola 4. Penyubur tanah

E. Lumbricus terestris 5. Cacing parasit pada akar tanaman

Pasangan yang tepat antara spesies Nemathelminthes dengan peranannya adalah …..

A. A – 1, B – 2, C – 3 B. A – 2, B – 1, C – 3 C. A – 2, B – 3, C – 1 D. A – 3, B – 1, C – 2 E. A – 3, B – 2, C – 1

25. Gambar di bawah ini adalah salah satu spesies Mollusca dari kelas …..

A. Amphineura


(20)

C. Gastropoda

D. Pelecypoda

E. Cephalopoda

26. Berikut ini adalah tahap-tahap pembentukan kerang mutiara :

1) Kerang akan mengeluarkan lapisan nacre

2) Kerang merasa kesakitan atau terluka

3) Butir pasir akan dibungkus oleh lapisan nacre

4) Mutiara terbentuk, semakin lama akan semakin tebal

5) Butir pasir atau benda padat kecil lain masuk ke lapisan mantel

Urutan tahap-tahap yang benar adalah …..

A. 1 – 2 – 3 – 4 – 5 B. 1 – 5 – 3 – 2 – 4 C. 2 – 1 – 3 – 4 – 5 D. 3 – 2 – 1 – 5 – 4 E. 5 – 2 – 1 – 3 – 4

27. Peranan organism di bawah ini dalam ekosistem perairan adalah sebagai …..

A. predator ikan-ikan kecil

B. produsen dalam rantai makanan

C. pemakan sisa organisme di dasar perairan

D. penyuplai oksigen terlarut di dasar perairan

E. organisme perintis, membuka kehidupan untuk biota laut lainnya

28. Perhatikan gambar struktur tubuh insecta di bawah ini !

29. Pasangan yang tepat antara jenis serangga dengan tipe mulutnya adalah

Jenis serangga Tipe mulut

A Capung (Odonata) Penjilat

B Belalang Penggigit

C Lalat Pengunyah

D Kupu-kupu Penjilat

E Nyamuk Penggigit

30. Ciri-ciri vertebrata berikut ini yang sesuai dengan kelasnya adalah …..

Subphylum Karakteristik pada

kulit

Cara reproduksi

Suhu tubuh

A Agnatha bersisik ovipar poikiloterm

B Amphibia bersisik vivipar poikiloterm

C Reptilia bersisik ovovivipar homoioterm

Organ yang berfungsi memompa darah ke seluruh tubuh

serangga ditunjukkan oleh nomor …..

A. 1

B. 2

C. 3

D. 4

E. 5

1 2 3

4


(21)

D Aves berbulu ovovivipar poikiloterm

E Mamalia berambut ovipar homoioterm

31. Berikut adalah nama beberapa jenis hewan :

1) kucing (Felis domestica) 4). trenggiling (Manis javanica)

2) lalat buah (Musci domestica) 5). burung merpati (Columba livia)

3) harimau (Felis tigris)

Keanekaragaman jenis dalam 1 genus ditunjukkan oleh ….

A. Nomor 1 dengan nomor 2

B. Nomor 1 dengan nomor 3

C. Nomor 2 dengan nomor 3

D. Nomor 2 dengan nomor 5

E. Nomor 3 dengan nomor 4

32. Keanekaragaman yang terjadi antara kucing yang berwarna hitam dengan kucing yang berwarna

putih terjadi karena adanya …..

A. Kompetisi dan seleksi alam

B. Perbedaan suhu dan letak geografis

C. Perbedaan susunan gen dan pengaruh lingkungan

D. Perbedaan susunan kromosom dan pengaruh lingkungan

E. Interaksi antara letak astronomis dengan radiasi luar angkasa

33. Berdasarkan penyebaran wilayah fauna di Indonesia, jenis-jenis mamalia berukuran besar dan

tidak berkantung banyak ditemukan di daerah …..

A. Sulawesi utara

B. Papua barat

C. Australia timur

D. Nusa Tenggara

E. Kalimantan Timur

34. Sebuah ekosistem aquatik memiliki ciri-ciri sebagai berikut :

1. salinitas (kadar garam) yang tinggi.

2. ion CI – mencapai 55% terutama di daerah terbuka karena suhu udara tinggi dan penguapan

besar.

3. suhu air mencapai sekitar 25 °C.

4. perbedaan suhu bagian atas dan bawah tinggi, sehingga terdapat batas antara lapisan air yang

panas di bagian atas dengan air yang dingin di bagian bawah yang disebut daerah termoklin

Faktor biotik yang dapat ditemukan pada ekosistem tersebut adalah …..

A. rumput laut, hewan karang dan ikan badut

B. ikan gurami, ikan sepat dan Hydrilla sp

C. batu, air dan ikan lele

D. molekul garam, ikan tuna dan ikan hiu

E. es, beruang kutub dan pinguin

35. Berikut adalah beberapa jenis hewan endemik yang ditemukan di Indonesia :

1) Badak bercula satu 4). Bekantan

2) Anoa 5). Komodo

3) Babi rusa

Di antara hewan-hewan di atas yang termasuk fauna daerah peralihan adalah …..

A. 1, 2 dan 3

B. 1, 3 dan 4

C. 2, 3 dan 4

D. 2, 3 dan 5


(22)

36. Indonesia adalah salah satu negara sumber plasma nutfah terbesar di dunia. Hal ini berarti bahwa

…..

A. Indonesia dapat menjadi negara yang sangat kaya dari penjualan keanekaragaman hayatinya

B. Kita tidak perlu khawatir kehabisan gen karena sumber plasma nutfah tidak akan pernah bisa

habis.

C. Indonesia kaya akan gen-gen dari spesies local yang dapat dikembangkan lebih lanjut untuk

kepentingan manusia.

D. Kekayaan spesies di Indonesia harus dilestarikan karena dapat dijadikan sumber bagi

terbentuknya spesies-spesies baru.

E. Spesies-spesies fauna di Indonesia dapat dibagi menjadi 3 zonasi berdasarkan perbedaan ciri

dan karakteristik yang dimiliki fauna-fauna tersebut.

37. Perlindungan alam yang dilakukan di daerah Sangiran tempat ditemukannya fosil manusia purba

beserta peninggalan kebudayaannya adalah contoh perlindungan alam dengan tujuan tertentu,

yaitu perlindungan alam …..

A. Geologi

B. Zoology

C. Botani

D. Antropologi

E. Pemandangan alam

38. Perlindungan alam di bawah ini yang bertujuan untuk melestarikan ekosistem terumbu karang

beserta unsur biotik dan abiotiknya di daerah Bunaken adalah jenis perlindungan alam yang

berbentuk …..

A. Kebun Binatang

B. Taman Nasional

C. Kebun Raya

D. Suaka Margasatwa

E. Cagar Alam

39. Perhatikan diagram berikut!

Dalam diagram tersebut tikus berperan sebagai ... .

A. produsen

B. konsumen I

C. konsumen II

D. konsumen I dan konsumen II

E. pengurai

40. Dalam suatu ekosistem padang rumput terjadi interaksi antara faktor biotik dan abiotik di

dalamnya. Interaksi di bawah ini yang tergolong kompetisi adalah interaksi antara ...

A. Sapi dengan belalang

B. Kambing dengan sapi

C. Rumput dengan kambing

D. Rumput dengan penggembala kambing

E. Matahari dengan penggembala kambing

41. Laju produktivitas primer yang dimiliki oleh phytoplankton adalah …..

A. Laju penguraian materi organik oleh phytoplankton menjadi materi anorganik di ekosistem

laut

B. Laju pertambahan jumlah populasi phytoplankton tiap satuan luas per satuan waktu dalam

ekosistem laut

C. Laju penggunaan bahan organik oleh phytoplankton menjadi energy yang dapat ditransfer ke

tingkat trofik selanjutnya

D. Laju energy yang diserap phytoplankton dari matahari untuk diubah menjadi bahan organik

melalui proses fotosintesa tikus tanaman

gandum

ular


(23)

E. Laju penggunaan bahan organic oleh phytoplankton menjadi energy yang dapat ditransfer ke tingkat trofik selanjutnyasetelah dikurangi ekskreta dan digesta

42. Perhatikan bagan jaring-jaring makanan di bawah !

Jika populasi jangkrik musnah, maka akan menimbulkan …..

A. Populasi rumput menurun, populasi burung gelatik dan burung elang juga menurun

B. Populasi burung gelatik menurun dan populasi rumput dan pengurai meningkat

C. Populasi rumput meningkat, populasi burung gelatik dan burung elang menurun

D. Populasi burung gelatik meningkat dan populasi rumput dan pengurai menurun

E. Populasi pengurai meningkat dan populasi rumput dan burung gelatik menurun

43. Kesimpulan yang benar berdasarkan piramida jumlah dari ekosistem sebuah kebun di bawah ini

adalah …..

A. Ekosistem berjalan timpang karena hanya ada 1 produsen.

B. Konsumen I akan berkurang secara drastis karena jumlah makanan hanya sedikit.

C. Ekosistem berjalan timpang karena hanya ada 1 produsen dalam suatu ekosistem.

D. Ekosistem tetap berjalan seimbang karena walaupun produsen hanya 1 tetapi biomassanya

besar.

E. Ekosistem nantinya akan berjalan seimbang dengan penurunan jumlah konsumen I diikuti

penurunan jumlah pada tingkat trofi berikutnya.

44. Adanya kebakaran hebat di hutan-hutan Kalimantan beberapa tahun silam menghanguskan ribuan

spesies flora maupun fauna yang hidup di dalamnya. Selang beberapa bulan semenjak terjadinya kebakaran tersebut rumput dan semak mulai tumbuh, diikuti oleh tunas-tunas pohon tinggi. Satwa juga mulai berdatangan. Saat ini hutan sudah mulai terbentuk walaupun masih belum selebat seperti sebelum terjadinya kebakaran tersebut.

Penggalan cerita di atas menunjukkan adanya peristiwa biologi yang disebut …..

A. Predasi

B. Kompetisi

C. Suksesi primer

D. Suksesi sekunder

E. Simbiosis mutualisme

45. Perhatikan daur karbon di bawah ini !

I. rumput II. jangkrik III. Burung gelatik

IV. pengurai V. elang

1 buah Pohon alpukat

56 ekor ulat bulu

15 ekor Burung prenjak


(24)

Gambar X dan Y berturut-turut adalah …..

A. O2 dan CO2

B. CO2 dan CO2

C. O2 dan O2

D. NO2 dan H2O

E. CO2 dan O2

46. Beberapa jenis bakteri berperan penting dalam siklus nitrogen di alam, di antaranya dalam proses

nitrifikasi.!

Bakteri ammonia dan Nitrobacter sp berperan dalam proses

…..

A. X dan Z

B. X dan Y

C. X dan W

D. Y dan Z

E. Y dan W

47. Kegiatan berikut yang dapat menyebabkan terjadinya eutrofikasi pada sungai adalah ……

A. Masuknya sisa penggunaan pupuk yang berlebihan di areal persawahan

B. Pencemaran sungai oleh limbah pabrik yang mengandung logam berat

C. Penggunaan insektisida secara terus menerus dalam waktu yang lama

D. Asap yang mengandung CO dan gas-gas lain dari industri dan kendaraan

E. Masuknya pecahan kaca dan limbah padat yang tidak dapat diuraikan ke dalam sungai

48. Hujan asam adalah salah satu fenomena bencana alam yang merupakan dampak negatif dari

aktivitas manusia. Peristiwa ini disebabkan oleh ……

A. kondensasi antara gas NO, NO2, SO dan SO2 dengan uap air

B. menipisnya lapisan ozon sehingga uap air teradiasi sinar matahari

C. akumulasi gas CO dan CO2 dari asap kendaraan bermotor dan limbah industri di atmosfer

D. polusi suara yang intensitasnya melebihi 150 dB sehingga mampu menghidrolisis air menjadi

hydrogen dan asam kuat

E. adanya kematian bakteri pengurai yang berlebihan di dalam tanah sehingga uap air yang naik

ke atas mengandung sisa bahan organik dan anorganik

49. Proses berikut ini dapat mengurangi dampak negatif limbah padat non degradable, kecuali…..

A. Didaur ulang

B. Dimanfaatkan ulang

C. Ditimbun dalam lubang

D. Dicairkan lalu dilarutkan dalam air

E. Dibakar dengan peralatan khusus

50. Berbagai cara dilakukan manusia untuk mengurangi dampak negatif dari limbah, salah satunya

dengan mengolah limbah tersebut menjadi bahan yang masih dapat dimanfaatkan bahkan memiliki nilai jual tinggi. Contoh penggunaan limbah yang memiliki nilai jual yang tinggi adalah

penggunaan …..

N2

NH3

NO2

NO3 X

Y

Z


(25)

A. daging sapi menjadi dendeng

B. daging kelinci menjadi bahan sate

C. kulit dan tulang ikan menjadi krupuk

D. serbuk kayu menjadi pengganti kayu bakar

E. buku-buku bekas untuk disumbangkan ke panti asuhan

II. Kerjakan soal di bawah ini dengan singkat dan tepat!

1. Lengkapilah bagan metagenesis lumut di bawah ini !

2. Sebutkan nama spesies dari phylum annelida yang ada pada gambar di bawah ini dan jelaskan

peranannya di bidang pertanian!

3. Sebutkan 4 faktor yang dapat menurunkan keanekaragaman hayati di Indonesia !

4. Jelaskan 4 alasan perlunya dibuat undang-undang tentang pelestarian lingkungan di Indonesia !

5. Jelaskan 4 langkah yang dapat diambil untuk mencegah meluasnya global warming (pemanasan

global) !

Keterangan gambar :

1. . . .

2. . . .

3. . . .

4. . . .


(26)

UJI KOMPETENSI 3

1. Di bawah ini adalah karakteristik pada kingdom plantae 1. Berklorofil, hidup secara autotrof

2. Metagenesis, fase gametofit lebih dominan daripada fase sporofit 3. Berbunga, dan menghasilkan biji

4. Akar, batang, dan daun tidak memiliki jaringan pengangkutan. 5. Kotak spora terdapat pada bagian bawah daun.

Pernyataan di atas yang merupakan ciri divisi Bryophyta adalah no... A. 1, 2, dan 3

B. 1, 2, dan 4 C. 2, 3, dan 4 D. 2, 3, dan 5 E. 3, 4, dan 5

2. Dalam kegiatan identifikasi tumbuhan, seorang siswa menemukan tumbuhan dengan ciri-ciri sebagai berikut: melekat di permukaan tanah dengan rizoid, berukuran kecil, berbentuk pipih, berwarna hijau, tidak memiliki akar, batang dan daun sejati, dan berkembang biak dengan spora.

Dapat ditentukan bahwa tumbuhan tersebut termasuk golongan ….

A. Algae B. Lichenes C. Fungi D. Bryophyta E. Pteridophyta

3. Perhatikan gambar siklus hidup tumbuhan lumut berikut.

Bagian 1, 2, dan 3 berturut-turut adalah... A. Sporogonium, protonema, archegonium B. Gametogonium, protonema, anteridium C. Protonema, tumbuhan lumut, anteridium D. Tumbuhan lumut, Protonema, anteridium E. Askogonium, protonema, dan archegonium


(27)

4. Perhatikan tabel perbandingan tumbuhan lumut dan tumbuhan paku berikut ini, pernyataan yang tidak benar adalah....

Tumbuhan paku Tumbuhan lumut

A Akar batang dan daun dapat dibedakan dengan jelas Akar

batang dan daun tidak jelas akar berupa rizoid

B Memiliki jaringan pengangkutan yang tersusun melingkar

Tidak memiliki jaringan

pengangkutan xylem dan floem C Spora tumbuh menjadi protalium Spora tumbuh menjadi

protonema D Mengalami pergiliran keturunan

fase sporofit lebih dominan

Mengalami pergiliran keturunan fase gametofit lebih dominan E Tumbuhan paku adalah

gametofit Tumbuhan lumut adalah sporofit

5. Suryo menemukan serumpun tanaman di tepi selokan depan rumahnya. Tanaman itu dapat berkembang biak dengan rhizome. Di bagian bawah daunnya ditemukan adanya sorus. Suryo melihat adanya tunas-tunas baru yang menggulung di pangkal

tanaman. Tanaman yang dimaksud adalah …..

A. Spirogyra

B. Marchantia polimorpha C. Adiantum radianum D. Oryza sativa

E. Gnetum gnemon

6. Types of ferns that are symbiotic with blue algae (Anabaena Azolla) and useful as a fertilizer is ...

A. Marsillea crenata

B. Salvinia natans

C. Azolla pinata

D. Lycopodium clavatum

E. Asplenium nidus

7. Pasangan spesies dan manfaat tumbuhan paku yang tepat di bawah ini adalah ….. Spesies Peranan

A Sellaginela plana Penyembuh luka

B Azolla pinata Tanaman hias

C Marsilea crenata Konsumen utama perairan

D Equisetum debile Makanan ternak

E Lycopodium clavatum Sumber karbohidrat utama

8. Perhatikan gambar porifera berikut ini. Air masuk melalui pori-pori ke dalam tubuh melalui saluran....

A. Ostium  spongocoel  oskulum B. Ostium  oskulum  spongoceoel C. oskulum Ostium  spongoceoel D. oskulum  spongoceoel  Ostium E. spongoceoel  oskulum  Ostium


(28)

9. Perhatikan gambar reproduksi Coelenterata (Aurelia sp):

10. The type of Plathyhelminthes that is living free is ……

A. Clonorchis sinensis

B. Taenia saginata

C. Fasciola hepatica

D. Planaria

E. Schistosoma japonicum

11. Watch the picture below !

The worm species that excrete their waste matabolism by flame cell or solenocyte are shown in number. ...

A. 1 and 2 B. 2 and 3 C. 2 and 5 D. 3 and 4 E. 4 and 5

12. Dibawah ini adalah nama species yang termasuk dalam divisi vermes. (1). Planaria sp (4) Fasciola hepatica

(2). Ascaris lumbricoides (5) Oxyuris vermicularis

(3). Trichinella spiralis (6) Hirudinae sp

Yang merupakan filum Nemathelminthes adalah…..

A. (1), (2) dan (3) B. (2), (3) dan (4) C. (2), (3) dan (5) D. (3), (4) dan (5) E. (4), (5) dan (6)

13. This is the picture of cephalopod species.

\

Bagian 1 dan 2 berfungsi untuk .... A. Menangkap mangsa dan

menghasilkan medusa B. Mempertahankan diri dan

menghasilkan racun.

C. Alat pekembangan seksual dan aseksual

D. Mencerna makanan dan mengedarkan sari makanan

E. Mengambil makanan dan mencerna makanan

This species is ... and protects itself by ……

A. Octopus sp– release poison in water

B. Loligo sp – release ink liquid in water

C. Sephia sp – sting their enemy by tentacle

D. Dentalium vulgaris – bite their enemy by

sharp teeth


(29)

14. Scorpion which has poison sting in the end segment of its abdomen is classified as

……

A. Insecta B. Myriapoda C. Crustacea D. Arachnoidea E. Hexapoda

15. Ambulacral system of this species is use as …… A. Movement organ

B. Respiration organ C. Digestion organ D. Reproduction organ E. Blood circulation organ

16. These are some animal pictures.

The poikilothermic animal are shown in number A. 1, 2 and 3

B. 1, 2 and 5 C. 1, 2 and 6 D. 2, 4 and 6 E. 3. 4 and 5

17. A group of individuals of particular species inhabiting a given area, known as.... A. Comunity

B. Ecosystem C. Population D. Individual E. Biotic factor

18. When carbon dioxide levels in an ecosystem decline, the first organism that received negative impact is ....

A. Herbivores B. Producer C. Carnivores D. Consumer E. Decomposers

19. Kesimpulan yang benar berdasarkan piramida jumlah dari ekosistem sebuah kebun di bawah ini adalah …..

1 buah Pohon alpukat

56 ekor ulat bulu

15 ekor Burung prenjak


(30)

A. Ekosistem berjalan timpang karena hanya ada 1 produsen.

B. Ekosistem tetap berjalan seimbang karena walaupun produsen hanya 1 tetapi biomassanya besar.

C. Konsumen I akan berkurang secara drastis karena jumlah makanan hanya sedikit.

D. Ekosistem berjalan timpang karena hanya ada 1 produsen dalam suatu ekosistem.

E. Ekosistem nantinya akan berjalan seimbang dengan penurunan jumlah konsumen I diikuti penurunan jumlah pada tingkat trofi berikutnya.

20. Perhatikan jaring-jaring makanan di bawah ini.

Jika terjadi perburuan ular, sedangkan faktor lingkungan yang lain tidak berubah, maka hal-hal berikut mungkin dapat terjadi, kecuali:

A. produksi tanaman padi akan menurun. B. jumlah populasi ulat akan menurun. C. jumlah populasi belalang akan meningkat D. jumlah tikus akan meningkat

E. jumlah populasi burung pemakan biji-bijian meningkat

21. Tipe bioma terrestrial yang vegetasinya didominasi oleh lumut, tidak ditemukan pohon dan dapat ditemukan di daerah Alaska atau puncak gunung Jayawijaya

adalah …..

A. Gurun

B. Hutan hujan tropis C. Stepa

D. Sabana E. Tundra


(31)

23. The pollutant below that can caused rain acid is ... A. NO2 and SO2

B. H2O and NH3

C. O2 and O3

D. CO2 and Hg

E. NH2 and PbO2

24. The scientists predict that the hole in our ozon become bigger and bigger if we

can’t stop the use of material that can destroy ozon. The effect of this destroy is ....

F. The increasing of earth temperature in the last few years

G. The increasing kind of skin disease that caused by sun radiation H. The higher of sea level because of ice melting in the pole

I. The consist of tsunami and earthquake

J. The extinction of animal and plant in some region

25. Perhatikan diagram daur biogeokimia unsur karbon (C) berikut ini..

Berdasarkan gambar, aktivitas yang berlabel X, Ydan Z secara berurutan adalah aktivitas ...

A. Fotosintesis, respirasi, dan oksidasi B. Respirasi, fotosintesis, dan oksidasi C. Fotosintesis, oksidasi, dan respirasi D. Oksidasi, fotosintesis, dan respirasi

E. Respirasi, oksidasi, dan fotosintesis Daur nitrogen.

A. Simbiosis B. Mutualisma C. Proto-kooperasi D. komensalisme E. Amensalisme


(32)

26. Berikut ini adalah kegiatan manusia yang berpengaruh terhadap perubahan lingkungan ...

1. Membuang limbah detergen ke sungai 2. Membakar hutan untuk pemukiman 3. Membangun kawasan industri 4. Memupuk tanaman over dosis

Kegiatan di atas yang mengakibatkan eutrofikasi adalah... A. 1 dan 2

B. 1 dan 3 C. 1 dan 4 D. 2 dan 3 E. 2 dan 4

27. Ketika terjadi letusan genung Merapi beberapa waktu yang lalu, ekosistem di sekitar lereng gunung mengalami perubahan secara total yang disebut suksesi primer. Berikut ini adalah tahapan yang terjadi:

1. Tumbuhan perintis mati mengundang datangnya pengurai.

2. Proses pelapukan batuan oleh tumbuhan perintis sehingga terbentuk tanah sederhana.

3. Tumbuh lumut kerak serta tumbuhan lumut yang tahan terhadap penyinaran matahari dan kekeringan.

4. Zat hasil penguraian bercampur dengan hasil pelapukan lahan membentuk tanah yang lebih kompleks susunannya.

5. Tumbuh tumbuhan herba kondisi tanah menjadi lebih subur. 6. Tumbuh rumput yang tahan kekeringan tumbuh.

7. Berbagai jenis biji yang datang dari luar daerah. Urutan proses suksesi yang benar adalah..

A. 1-2-3-4-5-6-7 B. 2-1-3-4-7-6-5 C. 3-2-1-4-7-6-5 D. 3-1-2-4-6-5-7 E. 4-3-2-1-7-6-5 Jawablah pertanyaan di bawah ini

1. Sebutkan 4 faktor yang dapat mempengaruhi pembentukan keanekaragaman hayati di Indonesia !

2. Sebutkan bagian-bagian bunga di bawah ini kemudian jelaskan fungsinya.

3. Look at the life cycle of Fasciola hepatica below and then specify developmental phase number 1,2, 3, 4, 5.


(33)

4. Describe the characteristics of the savanna biome and then mentioned the animals and plants living there.

5. Dalam suatu ekosistem sawah terdapat komponen biotik sebagai berikut : padi, rumput, gulma, wereng, tikus, serangga tomcat, burung, ular, burung hantu, mikrorganisme. Sebutkan 3 bentuk interaksi anatar populasi yang terjadi dalam ekosistem tersebut.


(1)

9. Perhatikan gambar reproduksi Coelenterata (Aurelia sp):

10. The type of Plathyhelminthes that is living free is …… A. Clonorchis sinensis

B. Taenia saginata C. Fasciola hepatica D. Planaria

E. Schistosoma japonicum 11. Watch the picture below !

The worm species that excrete their waste matabolism by flame cell or solenocyte are shown in number. ...

A. 1 and 2 B. 2 and 3 C. 2 and 5 D. 3 and 4 E. 4 and 5

12. Dibawah ini adalah nama species yang termasuk dalam divisi vermes.

(1). Planaria sp (4) Fasciola hepatica

(2). Ascaris lumbricoides (5) Oxyuris vermicularis (3). Trichinella spiralis (6) Hirudinae sp

Yang merupakan filum Nemathelminthes adalah….. A. (1), (2) dan (3)

B. (2), (3) dan (4) C. (2), (3) dan (5) D. (3), (4) dan (5) E. (4), (5) dan (6)

13. This is the picture of cephalopod species.

\

Bagian 1 dan 2 berfungsi untuk .... A. Menangkap mangsa dan

menghasilkan medusa B. Mempertahankan diri dan

menghasilkan racun.

C. Alat pekembangan seksual dan aseksual

D. Mencerna makanan dan mengedarkan sari makanan

E. Mengambil makanan dan mencerna makanan

This species is ... and protects itself by …… A. Octopus sp – release poison in water B. Loligo sp – release ink liquid in water C. Sephia sp – sting their enemy by tentacle D. Dentalium vulgaris – bite their enemy by

sharp teeth


(2)

14. Scorpion which has poison sting in the end segment of its abdomen is classified as ……

A. Insecta B. Myriapoda C. Crustacea D. Arachnoidea E. Hexapoda

15. Ambulacral system of this species is use as …… A. Movement organ

B. Respiration organ C. Digestion organ D. Reproduction organ E. Blood circulation organ 16. These are some animal pictures.

The poikilothermic animal are shown in number A. 1, 2 and 3

B. 1, 2 and 5 C. 1, 2 and 6 D. 2, 4 and 6 E. 3. 4 and 5

17. A group of individuals of particular species inhabiting a given area, known as.... A. Comunity

B. Ecosystem C. Population D. Individual E. Biotic factor

18. When carbon dioxide levels in an ecosystem decline, the first organism that received negative impact is ....

A. Herbivores B. Producer C. Carnivores D. Consumer E. Decomposers

19. Kesimpulan yang benar berdasarkan piramida jumlah dari ekosistem sebuah kebun di bawah ini adalah …..

1 buah Pohon alpukat

56 ekor ulat bulu

15 ekor Burung prenjak


(3)

A. Ekosistem berjalan timpang karena hanya ada 1 produsen.

B. Ekosistem tetap berjalan seimbang karena walaupun produsen hanya 1 tetapi biomassanya besar.

C. Konsumen I akan berkurang secara drastis karena jumlah makanan hanya sedikit.

D. Ekosistem berjalan timpang karena hanya ada 1 produsen dalam suatu ekosistem.

E. Ekosistem nantinya akan berjalan seimbang dengan penurunan jumlah konsumen I diikuti penurunan jumlah pada tingkat trofi berikutnya.

20. Perhatikan jaring-jaring makanan di bawah ini.

Jika terjadi perburuan ular, sedangkan faktor lingkungan yang lain tidak berubah, maka hal-hal berikut mungkin dapat terjadi, kecuali:

A. produksi tanaman padi akan menurun. B. jumlah populasi ulat akan menurun. C. jumlah populasi belalang akan meningkat D. jumlah tikus akan meningkat

E. jumlah populasi burung pemakan biji-bijian meningkat

21. Tipe bioma terrestrial yang vegetasinya didominasi oleh lumut, tidak ditemukan pohon dan dapat ditemukan di daerah Alaska atau puncak gunung Jayawijaya adalah …..

A. Gurun

B. Hutan hujan tropis C. Stepa

D. Sabana E. Tundra


(4)

23. The pollutant below that can caused rain acid is ... A. NO2 and SO2

B. H2O and NH3 C. O2 and O3 D. CO2 and Hg E. NH2 and PbO2

24. The scientists predict that the hole in our ozon become bigger and bigger if we can’t stop the use of material that can destroy ozon. The effect of this destroy is ....

F. The increasing of earth temperature in the last few years

G. The increasing kind of skin disease that caused by sun radiation H. The higher of sea level because of ice melting in the pole

I. The consist of tsunami and earthquake

J. The extinction of animal and plant in some region

25. Perhatikan diagram daur biogeokimia unsur karbon (C) berikut ini..

Berdasarkan gambar, aktivitas yang berlabel X, Ydan Z secara berurutan adalah aktivitas ...

A. Fotosintesis, respirasi, dan oksidasi B. Respirasi, fotosintesis, dan oksidasi C. Fotosintesis, oksidasi, dan respirasi D. Oksidasi, fotosintesis, dan respirasi

E. Respirasi, oksidasi, dan fotosintesis Daur nitrogen.

A. Simbiosis B. Mutualisma C. Proto-kooperasi D. komensalisme E. Amensalisme


(5)

26. Berikut ini adalah kegiatan manusia yang berpengaruh terhadap perubahan lingkungan ...

1. Membuang limbah detergen ke sungai 2. Membakar hutan untuk pemukiman 3. Membangun kawasan industri 4. Memupuk tanaman over dosis

Kegiatan di atas yang mengakibatkan eutrofikasi adalah... A. 1 dan 2

B. 1 dan 3 C. 1 dan 4 D. 2 dan 3 E. 2 dan 4

27. Ketika terjadi letusan genung Merapi beberapa waktu yang lalu, ekosistem di sekitar lereng gunung mengalami perubahan secara total yang disebut suksesi primer. Berikut ini adalah tahapan yang terjadi:

1. Tumbuhan perintis mati mengundang datangnya pengurai.

2. Proses pelapukan batuan oleh tumbuhan perintis sehingga terbentuk tanah sederhana.

3. Tumbuh lumut kerak serta tumbuhan lumut yang tahan terhadap penyinaran matahari dan kekeringan.

4. Zat hasil penguraian bercampur dengan hasil pelapukan lahan membentuk tanah yang lebih kompleks susunannya.

5. Tumbuh tumbuhan herba kondisi tanah menjadi lebih subur. 6. Tumbuh rumput yang tahan kekeringan tumbuh.

7. Berbagai jenis biji yang datang dari luar daerah. Urutan proses suksesi yang benar adalah..

A. 1-2-3-4-5-6-7 B. 2-1-3-4-7-6-5 C. 3-2-1-4-7-6-5 D. 3-1-2-4-6-5-7 E. 4-3-2-1-7-6-5 Jawablah pertanyaan di bawah ini

1. Sebutkan 4 faktor yang dapat mempengaruhi pembentukan keanekaragaman hayati di Indonesia !

2. Sebutkan bagian-bagian bunga di bawah ini kemudian jelaskan fungsinya.

3. Look at the life cycle of Fasciola hepatica below and then specify developmental phase number 1,2, 3, 4, 5.


(6)

4. Describe the characteristics of the savanna biome and then mentioned the animals and plants living there.

5. Dalam suatu ekosistem sawah terdapat komponen biotik sebagai berikut : padi, rumput, gulma, wereng, tikus, serangga tomcat, burung, ular, burung hantu, mikrorganisme. Sebutkan 3 bentuk interaksi anatar populasi yang terjadi dalam ekosistem tersebut.