Perancangan dan Implementasi Sistem Kata

Neni Purwati

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

Perancangan dan Implementasi
Sistem Katalog Buku Secara Online
Pada Perpustakaan Daerah Provinsi Lampung
Neni Purwati

Fakultas Ilmu Komputer, Informatics & Business Institute Darmajaya
Jl. Z.A. Pagar Alam No. 93, Bandar Lampung – Indonesia 35142
Telp. (0721)787214 Fax. (0721)700261
e-mail : nenipurwati87@yahoo.com
ABSTRACT
Based on directly observation in Central Library Lampung Province, it seen
that the service for visitor particularly in departement of book circulation, book
processing and procurement, and book maintenance are still done manually.
Futhermore, it probably causing some problems, for instance, when visitor need some
information, library staff can make mistake and the service is not fast. The alternative
solution to solve this problem is the utilization of information technology in
particular implementing database that base on computer to fullfill user or visitor

need. By using server side program on Microsoft Windows System Operation, web
base interface, sorting method, and search engine are hoped able to reduce the
mistake and make user or visitor able to search the information about the book easly.
Keyword : Search Engine, Katalog Buku, Online
ABSTRAK
Berdasarkan pengamatan langsung di Provinsi Lampung Perpustakaan
Pusat, itu terlihat bahwa layanan bagi pengunjung terutama di departemen sirkulasi
buku, pengolahan buku dan pengadaan, dan pemeliharaan buku masih dilakukan
secara manual. Selanjutnya, mungkin menyebabkan beberapa masalah, misalnya,
bila pengunjung membutuhkan beberapa informasi, staf perpustakaan dapat
membuat kesalahan dan layanan tidak cepat. Solusi alternatif untuk mengatasi
masalah ini adalah pemanfaatan teknologi informasi khususnya database yang
menerapkan yang mendasarkan pada komputer untuk memenuhi kebutuhan
pengguna atau pengunjung. Dengan menggunakan program sisi server pada
Microsoft Windows Sistem Operasi, antarmuka berbasis web, metode pengurutan,
dan mesin pencari diharapkan mampu mengurangi kesalahan dan membuat
pengguna atau pengunjung dapat mencari informasi tentang buku easly.
Kata kunci: Search Engine, Katalog Buku Online

Infor matics & Business Instit ute Dar majaya


104

Neni Purwati

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

Oleh karena itu penggunaan teknologi

PENDAHULUAN
Teknologi

informasi

dan

komputer

dan


perangkat

lunak

pertumbuhan telekomunikasi saat ini

(software) yang baik akan mengurangi

sangat

kesalahan dalam penyajian data yang

berkembang,

sehingga

penggunaan dan pemanfaatan teknologi
informasi

dan


teknologi

merupakan

suatu

jaringan

khususnya

disegala
dunia

bidang,
pendidikan.

Perkembangan teknologi informasi dan
telekomunikasi menuntut cara kerja
yang cepat dan tepat untuk memberikan

informasi yang serba akurat. Salah satu
bentuk perkembangan teknologi adalah
jaringan internet yaitu suatu bentuk
penyampaian informasi teknologi dalam
dunia

maya

yang

infrastruktur

didukung

teknologi

oleh
seperti

hardware, software dan brainware.

Dengan jaringan internet kita dapat
menerima atau mengakses informasi
dalam

berbagai

format.

Komputer

merupakan media teknologi informasi
yang dapat menyajikan informasi yang
diperlukan,

juga

Perpustakaan merupakan pusat

indikator


pertumbuhan kemajuan teknologi dan
pertumbuhan

diperlukan.

dapat

membantu

mengurangi kesalahan atau kekeliruan
yang sering terjadi pada sistem manual,
sehingga hasil yang diperoleh dapat
dimanfaatkan dengan tepat dan cepat.
Infor matics & Business Instit ute Dar majaya

informasi

khususnya

bagi


dunia

pendidikan dan bagi masyarakat pada
umumnya.

Perpustakaan

Daerah

Provinsi Lampung berdiri pada tahun
1972, dasar berdirinya adalah surat
rekomendasi oleh bapak Drs. Moersydi
(alm.) dan surat rekomendasi Gubernur
Kepala Daerah Tingkat I Lampung serta
Kepala

Lembaga

Perpustakaan


Depdikbud Republik Indonesia. Dengan
diterbitkannya S.K. No. 0221/4/0/1980
maka Perpustakaan Umum Lampung
resmi menjadi Perpustakaan Wilayah
Lampung

yang

merupakan

Unit

Pelaksana Teknis Kanwil Depdikbud
Propinsi Lampung,

yang

bertujuan


sebagai sarana dalam menyediakan
buku-buku

untuk

masyarakat

yang

ingin membaca dan mencari informasi
buku yang mereka perlukan serta untuk
seluruh siswa dan mahasiswa sebagai
acuan

belajar

pengetahuan

ataupun
yang


lain.

buku-buku
Berbagai

105

Neni Purwati

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

informasi data buku Perpustakaan dapat

yaitu komputer yang terhubung pada

diperoleh

jaringan dapat berkomunikasi dengan

pada

internet,

sehingga

memudahkan pencarian buku tanpa

komputer-komputer

harus

tempat

komputer

demikian

perantara

mendatangi

perpustakaannya,

dengan

lain

perantara.
(server)

melalui
Komputer

berfungsi

dan

dapat menghemat waktu dan sangat

bertugas melayani seluruh komputer

membantu mahasiswa atau masyarakat

yang terdapat dalam jaringan tersebut,

yang sibuk untuk mendapatkan buku

sedangkan

yang diperlukan.

yang dilayani disebut client.

komputer-komputer

lain

Jaringan Komputer, Komputer yang
berdiri

sendiri

mempunyai

(stand

alone)

keterbatasan,

untuk

menggunakan

bermacam-macam

perangkat

tambahan

harus

menghubungkan semua perangkat ke
komputer.

Untuk

mempermudah

penggunaan perangkat tersebut harus

Internet, Interconnected network atau
yang lebih populer disebut internet
adalah sebuah sistem komunikasi global
yang
komputer

meghubungkan
dan

komputer-

jaringan-jaringan

komputer di seluruh dunia. Setiap
komputer dan jaringan terhubung secara

diterapkan teknologi jaringan komputer,

langsung maupun tidak langsung ke

yaitu

beberapa jalur utama yang disebut

suatu

teknologi

yang

dapat

menghubungkan komputer yang satu

dengan yang lainnya menggunakan

dengan komputer lainnya.
Tipe

jaringan

komputer

dapat

dibedakan menjadi dua tipe, yaitu : (1)
Jaringan peer to peer atau point to point
yaitu setiap komputer yang terhubung
pada jaringan dapat berkomunikasi
dengan komputer-komputer lain secara
langsung

tanpa

melalui

internet backbone dan dibedakan satu

komputer

perantara (2) Jaringan client – server

Infor matics & Business Instit ute Dar majaya

unique name yang biasa disebut dengan
alamat IP 32

bit

(binary

digit).

Komputer dan jaringan dengan berbagai
platform yang mempunyai perbedaan
dan ciri khas masing-masing (Unix,
Linux, Windows, Mac dll) bertukar
informasi

dengan

sebuah

protocol

standar yang dikenal dengan nama

106

Neni Purwati

TCP/IP

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

(Transmission

Control

Protocol/Internet Protocol).

Aplikasi Web, pada awalnya aplikasi
web

dibangun

menggunakan
WWW

(World

Wide

Web),

lebih

hanya

bahasa

dengan

yang disebut

HTML (Hypertext Markup Language)

dikenal dengan web merupakan salah

dan

satu layanan yang didapat oleh pemakai

dinamakan HTTP (HypertexTransfer

komputer yang terhubung ke Internet.

Protocol). Aplikasi web ada dua jenis,

Web

ruang

web statis dan web dinamis. Web statis

dengan

dibentuk dengan menggunakan HTML

pada

informasi

awalnya
dalam

adalah

internet

protocol

yang

digunakan

menggunakan teknologi hypertext yakni

saja,

pengguna dituntun untuk menemukan

keharusan untuk memelihara program

informasi dengan mengikuti link yang

secara terus-menerus untuk mengikuti

disediakan dalam dokumen web yang

setiap perubahan yang terjadi, hal itu

ditampilkan oleh browser web. Pada

dapat diatasi dengan model aplikasi web

tahun 1989 Tim Berners-Lee yang

dinamis.

bekerja di laboratorium fisika partikel

pendekatan web dinamis dimungkinkan

Eropa atau dikenal dengan nama CERN

untuk membentuk aplikasi berbasis web

(Consei Europeen pour la Recherche

(web based application).

Nucleaire)

Swiss,

Kemampuan HTML yang diperluas,

mengajukan protocol (suatu tatacara

yakni dengan menggunakan perangkat

untuk

system

lunak tambahan, perubahan informasi

terdistribusi informasi internet yang

dalam halaman-halaman web dapat

digunakan untuk berbagai informasi

ditangani

diantara para fisikawan. Protokol inilah

bukan melalui perubahan program.

yang

Sebagai implementasinya, aplikasi web

di

Genewa

berkomunikasi)

selanjutnya

protocol

world

dikenal
wide

sebagai

web

kelemahannya

terletak

Dengan

melalui

pada

menggunakan

perubahan

data,

dan

dapat dikoneksikan ke basis data.

dikembangkan oleh world wide web

Prinsip kerja pengaksesan dokumen

consortium (W3C), kini merupakan

web yang berbasis HTML adalah 1)

badan resmi yang membuat standar

Browser meminta sebuah halaman ke

web.

suatu situs web melalui protocol HTTP.

Infor matics & Business Instit ute Dar majaya

107

Neni Purwati

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

(2) Permintaan diterima oleh web server

Pemrograman

(3) Web server segera mengirimkan

(Personal

dokumen HTML yang diminta klien (4)

Hypertext Preeprocessor merupakan

Browser

segera

bahasa yang hanya dapat berjalan pada

menampilkan dokumen yang diterima

server yang hasilnya dapat ditampilkan

berdasarkan kode-kode pemformat yang

pada client dan merupakan bahasa

terdapat pada dokumen HTML.

standard yang digunakan dalam dunia

pada

klien

Web

Home

(PHP),
Page)

PHP

sebagai

web site. PHP adalah bahasa program
Teknologi

Web,

Teknologi

yang

yang berbentuk script yang diletakkan

digunakan

untuk

membentuk

web

di dalam server web. PHP berawal dari

dinamis,

terdapat

macam

ide Rasmus Lerdof pada tahun 1994

pengelompokkan, yaitu : (1) Teknologi

yang membuat sebuah script perl, yang

pada sisi klien (client-side technology)

digunakan

diimplementasikan

dirinya

dua

dengan

sebagai
sendiri.

program
PHP

untuk

diciptakan

mengirimkan kode perluasan HTML

terutama untuk kegunaan web dan dapat

atau program tersendiri dan HTML ke

menghubungkan query database dan

klien sebagai penanggung jawab dalam

menggunakan simple task yang boleh

melakukan proses terhadap seluruh

diluruskan dengan tiga atau empat baris

kode yang diterima. Kelemahannya

kode saja. PHP yang telah mengalami

adalah terdapat kemungkinan bahwa

perkembangan saat ini adalah bahasa

browser pada klien tidak mendukung

scripting yang menyatu dengan HTML

fitur

HTML.

dan berada server (server side HTML

Kelebihannya adalah memungkinkan

embedded scripting). Di sini sintaks-

penampilan yang bersifat dinamis. (2)

sintaks

Teknologi pada sisi server (server-side

dimasukkan

technologi) memungkinkan pemrosesan

dijalankan dan dikerjakan di server dan

kode di dalam server sehingga kode

disertai halaman HTML biasa. PHP

yang sampai pada pemakai berbeda

bertujuan

dengan kode asli pada server.

yang dijalankan di atas teknologi web.

kode

perluasan

dan

perintah-perintah
akan

membuat

yang

sepenuhnya

aplikasi-aplikasi

Dalam hal ini, aplikasi pada umumnya
Infor matics & Business Instit ute Dar majaya

108

Neni Purwati

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

akan memberikan hasil pada web

(3)

browser,

secara

Perangkat Lunak Teknik dan Ilmu

keseluruhan dijalankan dan dikerjakan

Pengetahuan (5) Embedded Software

di web server.

(6)

Fungsi PHP yang utama adalah untuk

Personal

menghubungkan database dengan web.

Kecerdasan Buatan.

tetapi

prosesnya

Perangkat

Lunak

Perangkat
(7)

Bisnis

Lunak

(4)

Komputer

Perangkat

Lunak

Dengan PHP membuat aplikasi web
yang terkoneksi ke database menjadi

Sistem, Penelitian ini menggunakan

sangat mudah.

sistem yang terotomasi. Menurut Pohan
dan Bahri (1997), sistem terotomasi

Software

Engineering,

Proses

adalah

sistem

yang

mempunyai

pembuatan atau desain suatu aplikasi

sejumlah

perangkat lunak (software) dibutuhkan

Perangkat keras, berupa CPU, disk,

suatu teknologi yang meliputi sebuah

printer dan tape (2) Perangkat Lunak,

proses,

dan

berupa sistem operasi, sistem database,

sederetan alat yang menurut Presman

program pengontrol komunikasi dan

(1997)

program aplikasi (3) Personil, antara

serangkaian

disebut

metode

dengan

software

komponen

yaitu

:

(1)

engineering. Proses yang dilakukan

lain

dalam

menyediakan masukan, mengkonsumsi

pembuatan

menggunakan
web

PHP

perangkat

bahasa
dan

lunak

pemrograman

database

MySQL.

yang

keluaran

mengoperasikan

dan

melakukan

sistem,

aktivitas

manual yang mendukung system (4)

Perangkat lunak merupakan elemen

Data

logika dan bukan merupakan elemen

tersimpan dalam sistem selama jangka

system

waktu tertentu (5) Prosedur berupa

fisik.

Dengan

demikian

meliputi

yang

perangkat lunak memiliki ciri yang

instruksi

berbeda dari perangkat keras. Beberapa

mengoperasikan sistem.

kategori

Sistem

perangkat

lunak

yang

dan

data

kebijakan

terotomasi

terbagi

harus

untuk

dalam

menunjukkan ruang lingkup perangkat

sejumlah kategori (Pohan dan Bahri,

lunak antara lain : (1) Perangkat Lunak

1997) yaitu :

Sistem (2) Perangkat Lunak Real-Time
Infor matics & Business Instit ute Dar majaya

109

Neni Purwati

1. Online

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

Systems.

adalah

sistem

Sistem Online
yang

Integrated Systems, Integrated systems

menerima

atau sistem terpadu yaitu serangkaian

langsung input (masukan) pada area

tatanan elemen-elemen yang diatur

di mana input tersebut direkam dan

untuk mencapai tujuan yang ditentukan

menghasilkan

sebelumnya

output

(keluaran)

melalui

pemrosesan

yang dapat berupa hasil komputasi

informasi

pada

Tujuannya adalah untuk mendukung

area

di

mana

mereka

dibutuhkan.

(Tanenbaum,

berbagai fungsi bisnis atau untuk

2. Real Time Systems. Sistem real time

mengembangkan suatu produk yang

adalah mekanisme pengontrolan,

dapat

perekaman data dan pemrosesan

keuntungan

yang sangat cepat sehingga output

mencapai

tujuan

yang

berbasis

komputer

dihasilkan

dapat

diterima

dalam waktu yang relatif lama.
3. Decision

2000).

Support

Systems

dijual

untuk
bisnis.

menghasilkan
Dalam

rangka

tersebut,

sistem

menggunakan

berbagai elemen sistem, antara lain :
atau

1. Perangkat

Lunak

(Software)

program

komputer,

Strategy Planning Systems. Sistem

merupakan

yang

struktur data dan dokumen yang

memproses

organisasi

secara

transaksi
harian

dan

berhubungan,

membantu para manajer mengambil

mempengaruhi

keputusan,

prosedur

menganalisa

mengevaluasi
tujuan

dan

organisasi.

Digunakan untuk sistem penggajian,

dan

yang

berbentuk paket

Biasanya

statistik, paket

pemasaran dan lain-lain.
4. Knowledge

Based

metode

logis,

dan

2. Perangkat
merupakan

produksi.

untuk

kontrol

yang

dibutuhkan.

sistem pemesanan, sistem akuntansi
sistem

berfungsi

Keras
perangkat

memberikan

penghitungan

dan

(Hardware)
elektronik
kemampuan
perangkat

elektromekanik (misalnya : sensor,
Systems,

merupakan program komputer yang

rotor dan pompa) yang memberikan
fungsi dunia eksternal.

dibuat mendekati kemampuan dan
pengetahuan seorang pakar.
Infor matics & Business Instit ute Dar majaya

110

Neni Purwati

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

3. Manusia

(Brainware)

sebagai

yang

digunakan

untuk

pemakai dan operator perangkat

menggambarkan aliran data dan

keras dan perangkat lunak.

interaksi

4. Database

sebagai

informasi

yang

kumpulan
besar

dan

dalam

sistem

secara

umum. Simbol yang digunakan
dalam

diagram

konteks

sama

terorganisir yang diakses melalui

dengan simbol yang digunakan pada

perangkat lunak.

diagram arus data.

5. Dokumentasi

berupa

manual,

3. Diagram arus

data (data

flow

formulir dan informasi deskriptif

diagram/DFD), DFD adalah suatu

lainnya

alat

yang

penggunaan

menggambarkan

atau

pengoperasian

system.
6. Prosedur

yang

digunakan

untuk

menggambarkan suatu sistem yang
telah ada atau sistem baru yang

langkah-

akan dikembangkan secara logika

menentukan

tanpa memperhitungkan lingkungan

penggunaan khusus dari masing-

fisik dimana data tersebut mengalir

masing elemen sistem atau konteks

(misalnya lewat telepon, surat dan

prosedural di mana sistem berada.

lain sebagainya) atau lingkungan

langkah

terdiri

dari

yang

fisik dimana data tersebut akan
Alat-alat Pengembangan Sistem, alat-

disimpan (misalnya : file kartu,

alat

harddisk, disket dan lain-lain). DFD

yang

digunakan

dalam

pengembangan sistem, antara lain :

merupakan alat yang digunakan

1. Bagan Alir Dokumen (document

pada

metodologi

pengembangan

flowchart) atau disebut juga bagan

sistem yang terstruktur (Structured

alir formulir (form flowchart) atau

Sistem Analysis and Design)

paper flowchart merupakan bagan

4. Entity

Relationship

alir yang menunjukkan arus dari

(ERD),

laporan

Diagram merupakan suatu model

dan

formulir

termasuk

tembusan-tembusannya.

data

Entity

Diagram

yang

Relationship

dikembangkan

2. Diagram konteks (diagram contex),

berdasarkan obyek. ERD digunakan

Diagram konteks adalah suatu alat

untuk menjelaskan hubungan antar

Infor matics & Business Instit ute Dar majaya

111

Neni Purwati

data

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

dalam basis

data

kepada

tas/barang

lain

maka

pengunjung

pemakai secara logic. ERD berguna

menitipkan barang tersebut ke tempat

untuk memodelkan sistem yang

penitipan barang, untuk pencariannya

nantinya akan dikembangkan basis

pengunjung menelusuri satu per satu

datanya. Model ini juga membantu

rak buku melalui alat penelusuran

perancang basis data pada saat

informasi.

melakukan analisis dan perancangan

Alat

basis data karena model ini dapat

disediakan oleh Perpustakaan Daerah

menunjukkan macam data yang

Provinsi Lampung, antara lain : (1)

dibutuhkan dan kerelasian antar

Kartu KataloG. Kartu katalog dapat

data di dalamnya.

digunakan

5. Struktur database. Database adalah
kumpulan

data

yang

saling

penelusuran

informasi

oleh

yang

pengguna

dalam

mencari atau menemukan suatu buku.
(2)

Daftar

tajuk

subyek

untuk

di

perpustakaan. Merupakan sebuah buku

dalam media komputer. Struktur

yang berisi daftar/istilah subyek yang

database

untuk

mengacu pada nomor kelas yang ada

mendefinisikan isi atau struktur dari

pada buku di rak. (3) Accesion List.

tiap-tiap

Merupakan daftar tambahan buku yang

berhubungan

dan

tersimpan

dimaksudkan

file

yang

telah

diidentifikasikan pada tahap desain
secara umum. Elemen-elemen data

dimiliki

oleh

perpustakaan.

Katalog

Induk

(4)

Daerah

pada suatu file database harus dapat

Lampung. Merupakan sekumpulan entri

digunakan untuk pembuatan suatu

katalog yang dikeluarkan oleh beberapa

output dan juga dapat menampung

perpustakaan yang ada di provinsi

input yang dimasukkan

Lampung.

(5)

Abstrak

Skripsi.

Merupakan ringkasan/intisari isi skripsi
yang diserahkan oleh perguruan tinggi

METODE
Analisis

Sistem

Berjalan,

Pengunjung datang langsung ke

yang ada di provinsi Lampung. (6)
Bibliografi

Daerah

Lampung.

Perpustakaan Daerah untuk mencari

Kumpulan entri katalog berbagai jenis

literatur, apabila pengunjung membawa

bahan pustaka yang diterbitkan oleh

Infor matics & Business Instit ute Dar majaya

112

Neni Purwati

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

para penerbit yang ada di Provinsi

mencari

Lampung.

kemudian

Pengunjung

pada

umumnya

buku

yang

mengisi

menunjukkan

kartu

dimaksud,

buku

tamu,

anggota

menggunakan pencarian buku melalui

melaporkannya

kartu katalog atau bibliografi. Apabila

perpustakaan

pengunjung

membaca

buku yang akan dipinjam. Berdasarkan

buku, dapat langsung mencari buku

analisa sistem yang sedang berjalan,

yang diharapkan dan membacanya.

digambarkan oleh Bagan Alir Dokumen

Sedangkan

pengunjung

(Document Flowchart/Mapping Chart)

meminjam

buku,

hanya

ingin

yang

dapat

akan

langsung

pada

dan

dengan

petugas
menyerahkan

berikut :
PETU GAS

PEN GU N JUN G

Buku T idak
Ada

Start
M inat Cari
Buku

M encari Buku
Pada Katalog

Spesifikasi Buku

M encari Buku
Ketem u ?

Y

Buku Ada

Ketem u ?

T

Y

Buku Tidak
Ada

Buku Ada

T

Buku T idak
Ada

Buku Ada

Stop

Gambar 1. Bagan Alir Dokumen Sistem Berjalan

Infor matics & Business Instit ute Dar majaya

113

Neni Purwati

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

Analisa Permasalahan, Perpustakaan

merupakan

Daerah Provinsi Lampung berdiri pada

bertukar informasi, agar orang lain

tahun 1972. Setelah kurang lebih tiga

(user) di dunia dapat mengetahui

puluh empat tahun berjalan, system

informasi yang ada dalam sebuah situs

pencarian buku dengan menggunakan

web di internet, diperlukan sebuah

sistem manual didapatkan beberapa

aplikasi database pada situs tersebut,

penyebab terjadinya masalah, antara

yang kemudian datanya diolah di

lain : (1) Lambatnya pemrosesan,

dalam database sentral pada komputer

sehingga

pusat yang disebut sebagai server.

dengan

bertambahnya

wadah

untuk

saling

akan

MySQL merupakan salah satu database

membutuhkan waktu yang lama dalam

relasional yang mendukung pemakaian

penelusuran literatur yang ada. (2)

SQL dan dirancang untuk penggunaan

Sistem

aplikasi dengan arsitektur client/server.

pengunjung

setiap

hari

komputerisasi

dikembangkan,

yang

akan

dihubungkan

dengan jaringan internet, sehingga

Rancangan Sistem, Sistem pencarian

dapat memberikan informasi lebih

buku

cepat dan efisien.

Provinsi Lampung dapat diperoleh

pada

Perpustakaan

Daerah

melalui akses internet sehingga para
Desain Sistem Baru, Mengacu pada

pekerja yang sibuk dan memiliki

perkembangan

keterbatasan waktu bisa memperoleh

yang

serba

teknologi
mobile,

informasi
penggunaan

informasi

yang

diinginkan

hanya

jaringan yang terhubung pada internet

dengan mengakses internet. Mahasiswa

dapat diakses dengan mudah oleh

dan

masyarakat.

Manfaat

dari

mengetahui dan mendaftar ke situs

perkembangan

tersebut

harus

direalisasikan

Perpustakaan

hanya

Daerah

cukup

Provinsi

menerapkan

Lampung. Proses rancangan sistem

sistem komputerisasi pelayanan secara

yang akan dibentuk adalah sebagai

online berbasis internet. Istilah internet

berikut :

yang

lebih

dengan

masyarakat

dikenal

dengan

web

Infor matics & Business Instit ute Dar majaya

114

Neni Purwati

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

Data Specifikasi Buku
ADMIN
Data Sumber Buku

Specifikasi Buku

SISTEM
KATALOG BUKU
PERPUSTAKAAN
ONLINE

Informasi Buku Tidak Ada
PENGUNJUNG

Informasi Buku Ada
Saran

Gambar 2. Diagram Arus Data Level 0 (Diagram Konteks)

ADMIN

Data Specifikasi Buku

Data Sumber Buku

6
Menginput Data
Sumber Buku

5
Menginput
Data Buku

Data Sumber Buku

Buku
Data Specifikasi Buku

Sumber

Data Sumber Buku

1
Pencarian
Specifikasi Buku

Specifikasi Buku
PENGUNJUNG
Informasi Buku
Tidak Ada

Specifikasi Buku
Tidak Ada

Specifikasi Buku Ada

3
Memberikan
Informasi
Buku Tidak Ada

2
Memberikan
Informasi
Specifikasi Buku

Saran
Informasi Buku Ada

4
Memberikan Saran

Saran

Saran

Saran

Gambar 3. Diagram Arus Data Level 1

Entity Relationship Diagram (ERD),

karena hal ini relatif kompleks. ERD

ERD digunakan untuk memodelkan

dapat dipakai untuk menguji model

struktur data dan hubungan antar data,

dengan mengabaikan proses yang harus

Infor matics & Business Instit ute Dar majaya

115

Neni Purwati

dilakukan.

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

ERD

pada

Sistem

pada gambar berikut :

Perpustakaan Online ini dapat dilihat
Email
Nama

Jns_bk

Jdl_bk
Pngrng_Bk

Kd_bk

Saran

Pengunjung

Mencari

Buku

Pnrbt_Bk

Stok_Bk
Edisi_Bk
Email

Email
Desk_Bk
Kd_Bk

Sumber

Kd_Smbr

Nm_Smbr

Mengirim

Kd_Bk

Almt_Smbr
Kd_Smbr

Gambar 4. Entity Relationship Diagram (ERD)
PENGUNJUNG

BUKU

Email

Kd_Bk

Nama

Jns_Bk

Saran

Jdl_Bk
Pngrng_Bk
Pnrbt_Bk
Desk_Bk
Edisi_Bk

SUMBER

Email

Kd_Smbr

Kd_Smbr

Nm_Smbr

Stok_Bk

Almt_Smbr

Gambar 5. Hubungan Antar Tabel

Infor matics & Business Instit ute Dar majaya

116

Neni Purwati

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

Struktur Database, Pada tahap desain

dengan input yang akan direkamkan di

secara

database,

umum

sebelumnya,

desain

file-file

database

database hanya dimaksudkan untuk

mempunyai

mengidentifikasikan kebutuhan file-file

menampung input yang dimasukkan.

database yang diperlukan oleh sistem

Dengan demikian isi atau struktur dari

informasi saja. Pada tahap desain

suatu file database atau disebut juga

database

untuk

kamus data tergantung dari arus data

mendefinisikan isi atau struktur dari

masuk dan data keluar ke atau dari file

tiap-tiap file yang telah didefinisikan.

tersebut.

Elemen-elemen

file

Struktur Database pada sistem yang

database harus dapat digunakan untuk

sedang berjalan, digambarkan oleh

pembuatan

tabel-tabel di bawah ini :

ini,

dimaksudkan

data

output.

disuatu

Demikian

juga

elemen-elemen

harus
untuk

Tabel 1. Entitas PENGUNJUNG
No
Nama field
1. Nama
2. Email
3. Saran

Tipe
Varchar
Varchar
Text

Lebar
Keterangan
35
Nama Pengunjung
35
Alamat email Pengunjung
Saran dari Pengunjung

Tipe
Varchar
Varchar
Text

Lebar
Keterangan
6
Nomor Kode Pemasok Buku
30
Nama Pemasok Buku
Alamat Pemasok Buku

Tipe
Varchar
Varchar
Varchar
Varchar
Varchar
Int
Text

Lebar
4
25
25
30
35
4
-

Tabel 2 Entitas SUMBER
Nama field
No
1. Kd_Smbr
2. Nm_Smbr
3. Almt_ Smbr
Tabel 3 Entitas BUKU
No
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

Nama field
Kd_Bk
Jns_Bk
Jdl_Bk
Pngrng_Bk
Pnrbt_Bk
Edisi_Bk
Desk_Bk

Infor matics & Business Instit ute Dar majaya

Keterangan
Kode Buku
Jenis Buku
Judul Buku
Pengarang Buku
Penerbit Buku
Edisi Buku
Deskripsi Buku
117

Neni Purwati

8.
9.

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

Kd_Smbr
Stok_Bk

Varchar
Varchar

6
6

Halaman utama ini terdapat link ke

HASIL DAN PEMBAHASAN
Server

sebagai

perantara

Kode Sumber
Stok Buku

untuk

beberapa

file

yaitu

menjalankan program yang ada pada

berdasarkan

system operasi web server. Pada server

tampilan file yang dihasilkan bernama

database, dari program-program yang

BUKU.PHP

telah dibuat hanya memiliki satu

http://localhost/buku.php,

database saja dengan tiga buah tabel.

berdasarkan judul buku yang akan

Nama

ditampilkan hasilnya dengan nama file

databasenya

adalah

BUKU

jenis

pencarian

buku

berada

pada

alamat
pencarian

dengan nama tabel-tabel yang ada

CARI.PHP

adalah

http://localhost/cari.php, sebuah link

BUKU,

SUMBER,

berada

dengan

pada

alamat

PENGUNJUNG.

untuk mengisi buku tamu/pengunjung

Gambaran cara kerja sebagai berikut,

dengan

program dibuat berbentuk web. Pada

PENGUNJUNG.HTM

sisi client/user, program dijalankan

http://localhost/pengunjung.htm.

oleh client/user di browser Internet

Apabila penulisan email tidak valid

Explorer yang akan terhubung ke

maka akan muncul pesan kesalahan.

jaringan

Pengolahan

global(Internet)

lokal(Intranet)

dengan

atau
alamat

nama

file
berada

database

pada

bukunya

dilakukan hanya oleh user yang berhak

http://localhost/, maka halaman index

untuk

dari menu pencarian dan pengecekan

indexnya

buku akan tampil. Selanjutnya setelah

http://localhost/admin/.

user melaksanakan perintah berikutnya

melakukan pengaksesan, jika aksesnya

dengan mengklik tulisan “click here”,

salah, akan tampil pesan kesalahan

maka akan menuju file UTAMA.HTM

dengan

sebagai halaman utama menu pencarian

http://localhost/admin/cek_admin.php

dan pengecekan buku yang berada pada

dan jika akses benar maka akan

http://localhost/utama.htm.

terhubung ke file ADMIN.PHP yang

alamat

Infor matics & Business Instit ute Dar majaya

mengaksesnya.
berupa

Halaman
alamat
Setelah

alamat

118

Neni Purwati

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

berada

di

alamat

dihapus berdasarkan kode buku dengan

http://localhost/admin/admin.php.

alamat

Kemudian terdapat beberapa pilihan

Jika diklik sumber, maka akan ke

untuk

alamat

pengaksesan

database

buku

http://localhost/admin/del.php.

yaitu, pilihan berupa link ke menu

http://localhost/admin/sumber.php yang

buku, pengunjung, sumber dan keluar.

merupakan akses untuk Input Sumber

Jika diklik buku, maka akan ke alamat

terhubung ke form dengan file alamat

http://localhost/admin/buku.php

http://localhost/admin/isi_sumber.php.

yang

merupakan akses untuk Input Buku

Setelah di entry/ditambahkan datanya

terhubung ke form dengan file alamat

pada

http://localhost/admin/isi_buku.php.

http://localhost/admin/add_sumber.php,

Setelah di entry/ditambahkan datanya

maka akan berada pada tampilan file

pada

http://localhost/admin/admin.php?pilih

file

file

http://localhost/admin/add_buku.php

=2 yang merupakan tampilan dari data-

akan

data

berada

pada

tampilan

file

sumber/pemasok

buku.

Pada

http://localhost/admin/admin.php?pilih

modify edit dan delete, untuk modify

=1 yang merupakan tampilan dari data-

edit

data buku yang ada. Modify edit dan

http://localhost/admin/isi_sumber.php

delete,

yang merupakan form isian. Setelah di

untuk

modify

terhubung

edit

akan

ke

file

akan

entry

akan

terhubung

tersimpan

ke

file

pada

file

http://localhost/admin/isi_buku.php

http://localhost/admin/modi_sumber.ph

yang

p.

merupakan

form isian edit.

Akses

edit

ini

berupa

file

Setelah di entry akan tersimpan pada

http://localhost/admin/edit_sumber.php

file

yang hasil akhirnya berada pada file

http://localhost/admin/modi_buku.php.

http://localhost/admin/admin.php?pilih

Akses

=2 dan modify delete, data yang akan

berupa

file

http://localhost/admin/modi.php

yang

dihapus

file

dengan

hasil

edit

akhirnya

ini

berada

pada

berdasarkan

kode

sumber
alamat

http://localhost/admin/admin.php?pilih

http://localhost/admin/del.php dan hasil

=1 dan modify delete, data yang akan

akhirnya

Infor matics & Business Instit ute Dar majaya

berada

di
119

Neni Purwati

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

http://localhost/admin/admin.php?pilih

ke halaman Pencarian dan Pengecekan

=2. Langkah terakhir pada cara kerja

Buku serta link ke Admin. Link pada

program ini adalah jika diklik keluar,

Gambar 7 berupa tulisan Guest Book,

maka

bila tulisan tersebut diklik, maka akan

akan

link

ke

alamat

http://localhost/admin/keluar.php yang

masuk

berada pada halaman index pengolahan

Tamu/Pengunjung dan link Click Here

database buku.

untuk masuk ke halaman Katalog Buku

Halaman

pertama

ini

(localhost)

tampilan awalnya hanya berupa pilihan

ke

Halaman

Isian

Buku

serta klik ADMIN untuk link ke Admin
database.

link untuk menuju Guest Book dan link

Gambar 6. Halaman Index Menu Utama
Berdasarkan analisa dari aplikasi yang

pengembangan dari jaringan intranet

telah dibuat, dapat dilihat kemampuan

ke jaringan internet keamanan jaringan

sistem katalog buku tersebut, antara

perlu

lain : (1) Dapat terhubung dengan

Pengakses.

jaringan

digunakan Nama dan Password untuk

yang

lebih

luas,

seperti

diperhatikan.

Internet. Dengan menggunakan system

identitas

operasi

pengakses

windows

2000

yang

Dalam

(2)

Otorisasi

aplikasi

ini

sebagai

pengakses.

Jika

tidak

mengisikan

data

mempunyai protocol TCP/IP, maka

(Nama dan Password) atau salah dalam

jaringan dapat dikembangkan sehingga

mengisikannya, maka tidak akan dapat

terhubung

mengakses halaman web selanjutnya.

dengan

internet.

Untuk

Infor matics & Business Instit ute Dar majaya

120

Neni Purwati

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

(3) Menggunakan pemrograman web

DAFTAR PUSTAKA

server side. Pemrograman server side,

Agung

Gregorius,

2001,

Belajar

semua database diletakkan pada sisi

Sendiri : Desain Web Interaktif

server, sehingga tidak dapat diganggu

dan Dinamis dengan FrontPage

oleh pengguna

2000 dan Dreamweaver 4, PT.

pada

sisi/computer

client.

Elex Media Komputindo, Jakarta.
Arbie, 2004, Manajemen Database

KESIMPULAN

dengan

Aplikasi pencarian, pengecekan dan

Yogyakarta.

pengolahan
perpustakaan
Perpustakaan

Azis M. Farid, 2001, Belajar Sendiri :

di

Pemrograman PHP 4 Bagi Web

Provinsi

Programmer, PT. Elex Media

online

Daerah

Lampung dengan teknologi web yang
telah dibuat ini mempunyai beberapa
kelebihan,

diantaranya

Andi

buku

database
secara

MySQL,

:

(1)

Komputindo, Jakarta.
Hartono Jogiyanto, 1999, Analisis &
Disain

(Sistem

Informasi

Pemrosesan data yang relatif cepat.(2)

Pendekatan

Keamanan data lebih terjamin. (3)

dan Praktek Aplikasi Bisnis),

Dapat terhubung dengan jaringan yang

Penerbit Andi Yogyakarta.

lebih luas seperti Internet. (4) Tampilan

Terstruktur

:

Teori

McLeod Jr. Raymond, 1996, SIM Studi

Web yang informatif, dengan adanya

SI Berbasis Komputer, Jilid I,

informasi buku yang dapat mengurangi

Edisi Indonesia, PT. Prenhallindo

lambatnya pencarian dan pengecekan

Jakarta.

secara manual. (5) Pengakses halaman
web

pada

admin,

pengguna/pengunjung
berwenang tidak

sehingga
yang

dapat

tidak

mengakses

halaman web yang akan diakses. (6)
Menggunakan

jenis

script

pemrograman server side.

Infor matics & Business Instit ute Dar majaya

Pohan Husni Iskandar dan Bahri
Kusnassriyanto

Saiful,

1997,

Pengantar Perancangan Sistem,
Penerbit Erlangga.
Sutanta Edhy, 1996, Sistem Basis Data
,Graha Ilmu Yogyakarta.

121

Neni Purwati

Wahyono

Jurnal Informatika, Vol. 11, No. 1, Juni 2011

Teguh,

Informasi

2004,

Sistem

(Konsep

Dasar,

Desain

dan

Analisis
Implementasi),

Graha

Ilmu

Yogyakarta.

Infor matics & Business Instit ute Dar majaya

122