PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN NILAI PERUSAHAAN TERHADAP ISRA (INDONESIA SUSTAINABILITY REPORTING AWARDS) PADA TAHUN 2007 – 2011) - Perbanas Institutional Repository

  

PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN NILAI PERUSAHAAN

TERHADAP ISRA (INDONESIA SUSTAINABILITY

REPORTING AWARDS) PADA

TAHUN 2007

  • – 2011

  

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian

Program Pendidikan Strata Satu

Jurusan Akuntansi

  

Disusun Oleh :

RISKA DWI MELIANI SIMANJUNTAK

2009310355

  

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS

SURABAYA

2013

  iv

  

MOTTO

TUHAN YESUS SLALU MEMIMPIMPIN,

  “

BESERTA,MENOLONG,DAN BERTINDAK AKAN STIAP

LANGKAHKU, DENGAN RANCANGAN-RANCANGAN INDAH

  

DALAM HIDUPKU”

  

I LOVE JESUS MMMUUUAAHHHH<<<AMEENN>>>>

AMSAL 8 : 12

  

“AKU, HIKMAT,TINGGAL BERSAMA-SAMA DENGAN KECERDASAN, DAN AKU

MENDAPAT PENGETAHUAN “

ARTI DARI AMSAL 8 : 12

  

“AKULAH HIKMAT ; PADA-KU ADA PENGERTIAN, KEBIJAKSANAAN DAN

PENGETAHUAN.”

AMSAL 4 : 11-13

  AYAT 11 :

“ AKU MENGAJARKAN JALAN HIKMAT KEPADAMU, AKU MEMIMPIN ENGGKAU DI

JALAN YANG LURUS.” ARTI DARI AMSAL 4 : 11

“AKU SUDAH MENGAJARKAN HIKMAT KEPADAMU DAN MENUNJUKKAN CARA HIDUP

YANG BENAR.” AYAT 12 :

  

“ BILA ENGGKA BERJALAN LANGKAHMU TIDAK AKAN TERHAMBAT, BILA ENGKAU BERLARI ENGKAU TIDAK AKAN TERSANDUNG.” ARTI DARI AMSAL 4 : 12

“ KALAU ENGKAU HIDUP DEMIKIAN, MAKA ENGKAU TIDAK AKAN TERHALANG PADA

WAKTU BERJALAN, DAN TAK AKAN TERSANDUNG PADA WAKTU BERLARI. “ AYAT 13 :

“ Berpeganglah PADA DIDIKAN, JANGANLAH MELEPASKANNYA, PELIHARALAH DIA,

KARENA DIALAH HIDUPMU.” ARTI AMSAL 4 : 13

“ INGATLAH SELALU AKAN AJARAN YANG SUDAH KAU TERIMA DARI PADA-KU.

  JAGALAH ITU BAIK- BAIK, SEBAB DENGAN AJARAN ITU HIDUPMU AKAN BERHASIL.”

  SAY TO THANK’S TO:

TUHAN YESUS KRISTUS

  

“TRIMAKASIH TUHAN YESUS, KARENA ENGKAU SENANTIASA

MEMBERIKAN PERTOLONGAN, KEKUATAN HATI & IMAN, HIKMAT,

JALAN KELUAR, KESEHATAN, SEMANGAT HIDUP, UNTUKKU SELAMA

  

INI, SAMPAI AKU MAMPU MENYELESAIKKAN SELURUH

PENDIDIKANKU HINGGA PERGURUAN TINGGI.” PAPA & MAMA TERSAYANG

“TRIMAKASIH BANYAK YAAA PAPA DAN MAMA ATAS KASIH

SAYANG, AIR MATA DALAM DOA, SUPORT, PENGORBANAN, MATERI,

WAKTU, MORIL, NASEHAT DAN KESABARANNYA KALIAN BERIKAN,

DE2 MUNGKIN BLUM BISA BALES SEMUA APA YANG SUDAH PAPA &

MAMA BERIKAN, TAPI DISINI DE2 CUMAN BISA MENDOAKAN, SLALU

BERBAKTI DAN MEMBAHAGIAKAN PAPA & MAMA>>>TETAP TRUS

DOAKAN DE2 YAA UNTUK MENJADI ORANG BERHASIL, SUSKES, &

MENJADI BERKAT DIMANAPU JUGA BAGI ORANG LAINNN

<<<<AMINNNNN>>>>>>>”

  JESUS BLESS PAPA & MAMA KAKAK & ADIK TERSAYANG

“TRIMAKASIH YA KAKAK WANTI & PARLIN, ATAS DOA, SUPORT,

PENGORBANAN, SEMANGAT, WAKTU, KASIH SAYANG,MATERI,

KESABARAN KALIAN SLAMA INI.... KAPAN YAA QTA JALAN-JALAN

BER3 KALAU KELUAR KOTA>>>HEHEHEHE>>>ADA WAKTUNYA

DCHHHH>>>>AMINNN>>>”

KELUARGA BESAR

  

“TRIMAKASIH SEMUA KELUARGA BESAR, ATAS DOA, SUPORT,

NASEHAT, SEMANGATNYA SLAMA INI.....”

  IBU Dr. LUCIANA SPICA ALMILIA, S.E., M.Si

“TRIMAKASIH BANYAK UNTUK IBU LUCI, YANG SUDAH

MELUANGKAN WAKTUNYA UNTUK MEMBIMBING SAYA, TRIMAKASIH

JUGA ATAS KESABARAN IBU UNTUK MEMBIMBING SAYA SLAMA

MENYELESAIKAN SKRIPSI INI. TRIMAKSIH JUGA ATAS NASEHATNYA

SLAMA MEMBIMBING SAYA, DAN SAYA MEMINTA MAAF KALAU ADA

KESALAHAN SLAMA BIMBINGAN SKRIPSI . GOD BLESS

U>>>AMINNNN>>>”

3 ANGGEL GIRLS TERSAYANG

  

“TRIMAKASIH YA BUAT JASMINE ”MIMIN” & NOVI “VIVI” ATAS DOA,

SUPORT,KESABARAN,NASEHAT,KEBERSAMAANNYA DARI AWAL Q

MULAI TINGGAL DI SBY HINGGA SAAT NEEE, KALIAN MASIHH JADI

TEMEN CURHAT, SENANG, SUSAH, NANGIS, JALAN, NGOBROL

BARENGGGG>>>>N BUAT BUMIL SI MIMIN SMOGA LANCAR, SELALU

SEHAT IBU DAN BAYINYA, SLALU DALAM LINDUNGAN TUHAN

HINGGA NANTI KELAHIRANNYA SUKSES...AMINN. N BUAT VIVI, QTA

BERJUANG,BERHARAP,BERSERAH,BERDOA,BERSYUKUR,DAN

BERPUASA SAMA YA SAYY DALAM HIDUP INI UNTUK MENCAPAI

MASA DEPAN YANG PENUH HARAPAN DAN KESUKSESAN TELAH

MENUNGGU QTAAA AMINNN>>JESUS BLESS”

KAKAK-KAKAK TERSAYANG

  

“BUAT KA YULI, KA RIO, KO HANDRI, KA ERVAN, CE VANDA,

TRIMAKASIH YA ATAS DOA, SUPORT, NASEHAT, KESABARAN,

KEBERSAMAANNYA, SENENG BARENG, JALAN BARENGNYA, LAIN

WAKTU QTA JALAN BARENG LAGIII YAAA KELUAR

KOTAAAA>>>AMINNN>>>>JESUS BLESSS”

SESEORANG YANG JADI SEMANGATKU

  

“TRIMAKASIH YAAA BUAT SESEORANG (AERT) YANG SLMA INI

SUDAH MENJADI PENYEMANGAT Q SLAMA MENYELESAIKAN SKRIPSI

  

INI, WALAU QTA BELUM SEMPAT BERTEMU, Q YAKIN INDAH PADA

KENAL LEBIH DEKAT LAGIII<<<<AMINN>>>”

SOOHIIPP GOKILLL

  

“BUAT SOHIPPP Q : NIRMALA “KAKAK” Q, RIRIN “OJAN”, INDAH

“CUNGKRING, IDA “BUNDA”, ICHA “JADUL”, ASTIKA>>>TRIMAKASIH

YA ATAS BANTUANNYA, PENGORBANAN, KEBERSAMAAN,

KESABARAN, SUPORT, NASEHAT, SEMANGATNYA SLAMA INI

BERSAMA-SAMA QTA LALUI UNTUK KULIAH BARENG, SUSAH

BARENG, SENENG BARENG, NGOBROL BAREANG, JALAN BARENG,

CURHAT BARANG.. HINGGA QTA BS SELESAI JUGA SKRIPSINYA, BUAT

BUNDA, OJAN, ASTIKA SEMANGAT TRUS YA UNTUK MENYELESAIKAN

SKRIPSINYAA, JDNYA KALIAN BS MENYUSUL Q, NIRMALA, INDAH,

  ICHA BUAT JADI S.E>>>HEHEHEHEHE>>>>AMINNNN”

TEMEN SEPERJUANGAN TYA

  

“TRIMAKASIH YA TYA ATAS KEBERSAMAAN, BANTUAN, SUPORT,

KERJA KERAS, SEMANGATNYA QTA SLAMA MENYELESAIKAN SKRIPSI

  

INI, SUKSES YA BUAT QTA BER2, TRUS BERJUANG, JANGAN

MENYERAH, JANGAN LUPA BERDOA, BERSERAH, BERSYUKUR,

KARENA ADA KESUKSESAN, KEBERHASILAN, N MASA DEPAN YANG

CERAH TELAH MENUNGGU & MENYAMBUT KEDATANGAN QTAA

AMINNNN>>>>>HEHEHEH<<<<<”

TEMEN-TEMEN GEREJA

  

“TRIMAKASIH YA SEMUA TEMEN-TEMEN GEREJA YANG GA BS Q

SEBUTIN SATU-SATU, HABISNYA KALIAN BANYAKKK BANGETTTT

SICHHHH<<<HEHEHE>>>>>ATAS DOA, SUPORT, NASEHAT,

KEBERSAMAAN, NGOBROL BARENG, N JALAN BARENGNYA >>>GOD

BLESS YAAA “

TEMEN-TEMEN BANJARMASIN

  

“BUAT EVA, KA CIMING, KA NATALI, DITA>>>TRIMAKASIH YA ATAS

DOA, SUPORT, KEBERSAMAAN, JALAN BARENG, SENENG BARENG

SLAMA Q PULKAM KE BANJARRRR>>>>LAIN WAKTU QTA JALAN

TRIMAKASIH YA SLAMA PULKAM MW JAGAIN HARGA TIKET

PESAWAT BIAR DAPAT MURAHHH HEHEHE>>>>>GOD BLESS YA

SAYYY>>>>”

SELURUH CVITAS AKADEMIK STIE PERBANAS SURABAYA

  

“TERIMAKASIH JUGA KARENA BANYAK MENDUKUNG DAN TELAH

MEMBERIKAN PELAYANAN YANG TERBAIK SELAMA INI...”

SEMUA ANGKATAN 2009

  

“SUKSES SELALU BUAT KALIAN SEMUA, SEMOGA NANTI DI LAIN

KESEMPATAN, KITA MASIH BISA BERTEMU LAGIIII, SEE YOU ALL ....”

KATA PENGANTAR

  Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan YME atas kasih dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan proposal skripsi ini dengan judul

  “Pengaruh Kinerja Keuangan Dan Nilai Perusahaan Terhadap ISRA

(Indonesia Sustainability Reporting Awards) Pada Tahun 2007-

2011

  .Penulisan ini bertujuan untuk memenuhi salah satu syarat penyelesaian

  program pendidikan strata satu jurusan akuntansi bagi mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya.

  Dalam penulisan proposal skripsi ini, penulis telah banyak mendapatkan bantuan dari pihak yang tidak mungkin penulis menyebutkan satu per satu. Pada kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih yang sedalam-dalamnya kepada yang saya hormati :

  1. Ibu Prof. DR. Dra. Psi. Hj. Tatik Suryani, M.M selaku Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya.

  2. Ibu Supriyati, SE., M.Si., Ak. selaku Ketua Jurusan Akuntansi STIE Perbanas Surabaya.

  3. Ibu Dr. Luciana Spica Almilia,S.E.,M.Si. selaku dosen pembimbing yang telah banyak memberikan bimbingan dan arahan mulai dari awal penulisan skripsi.

  4. Ibu Dr. Dra. Rovila El Maghviroh, Ak.,M.Si selaku dosen wali yang telah banyak memberikan bimbingan dan pengarahan yang tidak henti- hentinya selama kuliah di STIE Perbanas Surabaya.

  5. Bapak Ibu Dosen Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya yang memberi ilmu, pengalaman dan waktunya kepada penulis selama menuntut ilmu di bangku kuliah.

  6. Seluruh Staff Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya yang telah membantu terselesaikannya penulisan ini.

  7. Seluruh Civitas Akademika Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya.

  Kesempurnaan hanya milik Tuhan YME, penulis sangat mengharapkan kritik dan saran dari semua pihak guna penyempurnaan dan perbaikan di masa yang akan datang. Semoga dengan adanya karya ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang berkepentingan dan dapat dikembangkan lebih lanjut.

  Surabaya, Juli 2013 Penulis

  

DAFTAR ISI

   HALAMAN PERSETUJUAN SIAP DIUJI ........................................................... ii HALAMAN LULUS UJIAN SKRIPSI ................................................................. iii HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI ................................................................ iv

  BAB I PENDAHULUAN ....................................................................................... 1

  1.1. Latar Belakang ......................................................................................... 1

  1.2 Perumusan Masalah .................................................................................. 5

  1.3 Tujuan Penelitian ...................................................................................... 6

  1.4 Manfaat Penelitian .................................................................................... 6

  1.5 Sistematika Penulisan ............................................................................... 7

  BAB II TINJAUAN PUSTAKA ............................................................................. 9

  2.1 Penelitian Terdahulu ................................................................................. 9

  2.2 Landasan Teori ....................................................................................... 18

  BAB III ................................................................................................................. 38 METODE PENELITIAN ...................................................................................... 38

  3.7 Teknik Analisis Data .............................................................................. 43

  3.6 Data dan Teknik Pengumpulan Data ...................................................... 43

  3.5 Populasi, Sampel, dan Teknik Pengambilan Data .................................. 42

  3.4.2. Variabel Dependen ........................................................................ 42

  3.4.1. Variabel Independen ...................................................................... 39

  3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ..................................... 39

  3.3 Identifikasi Variabel ............................................................................... 39

  3.2 Batasan Penelitian .................................................................................. 39

  3.1 Rancangan Penelitian ............................................................................. 38

  2.4 Hipotesis Penelitian ................................................................................ 37

  2.2.1. Teori Keagenan (Agency Theory) ................................................. 18

  2.3 Kerangka Pemikiran ............................................................................... 36

  2.2.10. Hubungan Antar Variabel.............................................................. 32

  2.2.9. Corporate Social Responsibility .................................................... 29

  2.2.8. Nilai Perusahaan ............................................................................ 27

  2.2.7. Analisis Rasio Perusahaan ............................................................. 25

  2.2.6. Metode Pengukuran Kinerja Keuangan Perusahaan ..................... 24

  2.2.5. Tujuan Penilaian Kinerja ............................................................... 24

  2.2.4. Praktik Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial di Indonesia ....... 20

  2.2.2. Teori Sinyal (Signalling Theory)................................................... 19

  BAB IV ................................................................................................................ 46

  GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN DAN ANALISIS DATA ..................... 46

  4.1 Gambaran Subyek Penelitian ................................................................. 46

  4.2 Analisis Data .......................................................................................... 48

  4.2.2 Pengujian Hipotesis ....................................................................... 54

  4.3 Pembahasan ............................................................................................ 60

  BAB V ................................................................................................................... 70 PENUTUP ............................................................................................................. 70

  5.1 Kesimpulan ............................................................................................. 70

  5.2 Keterbatasan Penelitian .......................................................................... 73

  5.3 Saran ....................................................................................................... 74 DAFTAR RUJUKAN ........................................................................................... 74

  

DAFTAR TABEL

  55 Tabel 4.8 Nilai Cox and Snell R Square dan Nagelkerke R Square

  Penerima ISRA dan Bukan Penerima ISRA

  58 Tabel 4.12 Hasil Rata- Rata ROA, ROE, Leverage, dan Tobin’s Q

  57 Tabel 4.11 Hasil Regresi Logistik

  56 Tabel 4.10 Matriks Klasifikasi

  Hosmer and Lemeshow’s Goodness of Fit Test

  56 Tabel 4.9

  53 Tabel 4.7 Nilai -2 Log Likelihood

  Halaman

  52 Tabel 4.6 Deskripsi Nilai Perusahaan (TOBIN’S Q)

  51 Tabel 4.5 Deskripsi LEVERAGE

  50 Tabel 4.4 Deskripsi Return On Equity (ROE)

  49 Tabel 4.3 Deskripsi Return On Asset (ROA)

  48 Tabel 4.2 Deskripsi Indonesia Sustainability Reporting Awards (ISRA)

  Penerima Penghargaan ISRA

Tabel 4.1 Sampel Perusahaan Penerima dan Bukan

  65

  DAFTAR GAMBAR

  Halaman

Gambar 2.1 : KerangkaPemikiran

  37

Dokumen yang terkait

ANALISIS PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN SEBELUM DAN SESUDAH PENGUMUMAN INDONESIA SUSTAINABILITY REPORTING AWARD 2008-2011 - Perbanas Institutional Repository

0 0 19

ANALISIS PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN SEBELUM DAN SESUDAH PENGUMUMAN INDONESIA SUSTAINABILITY REPORTING AWARD 2008-2011 - Perbanas Institutional Repository

0 0 17

PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) TERHADAP NILAI PERUSAHAAN MANUFAKTUR PADA BEI - Perbanas Institutional Repository

0 0 15

PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) TERHADAP NILAI PERUSAHAAN MANUFAKTUR PADA BEI - Perbanas Institutional Repository

0 1 14

ANALISIS PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN PENERIMA DAN NON PENERIMA INDONESIA SUSTAINABILITY REPORTING AWARD (ISRA) 2005-2010 - Perbanas Institutional Repository

0 0 19

ANALISIS PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN PENERIMA DAN NON PENERIMA INDONESIA SUSTAINABILITY REPORTING AWARD (ISRA) 2005-2010 - Perbanas Institutional Repository

0 0 14

ANALISIS PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN DAN PASAR SEBELUM DAN SESUDAH PENGUMUMAN SUSTAINABILITY REPORTING AWARD INDONESIA AWARDS 2013-2014 - Perbanas Institutional Repository

0 0 17

PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN PEMEROLEH PENGHARGAAN ISRA DAN NON–ISRA TAHUN 2012–2014 - Perbanas Institutional Repository

0 0 18

PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN PEMEROLEH PENGHARGAAN ISRA DAN NON–ISRA TAHUN 2012–2014 - Perbanas Institutional Repository

0 0 16

PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN NILAI PERUSAHAAN TERHADAP ISRA (INDONESIA SUSTAINABILITY REPORTING AWARDS) PADA TAHUN 2007 – 2011) - Perbanas Institutional Repository

0 0 21