Prosedur Pelaksanaan Penyitaan Oleh Juru Sita Pajak Terhadap Wajib Pajak Badan di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan

LAPORAN
TUGAS AKHIR
PROSEDUR PELAKSANAAN PENYITAAN OLEH JURU SITA PAJAK
TERHADAP WAJIB PAJAK BADAN
DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA MEDAN BELAWAN
O
L
E
H

Nama

: SARAH SORAYA HARAHAP

Nim

: 102600059

Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat
Menyelesaikan Studi Pada Program Studi Diploma III
Administrasi Perpajakan


FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2013

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR
Puji dan Syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan Rahmat dan
Hidayah Nya, sehingga dapat menyelesaikan tugas akhir ini dengan baik.
Adapun penyusunan Tugas Akhir ini merupakan salah satu syarat untuk
memperoleh gelar Diploma pada Fakultas Ilmu Sosial dan IlmuPolitik Universitas
Sumatera Utara. Pada kesempatan ini penulis membahas suatu topik dengan judul “
Prosedur Pelaksanaan Penyitaan Oleh Juru Sita Pajak Terhadap Wajib Pajak Badan di
Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan”. Dalam penyusunan laporan tugas
akhir ini penulis menyadari sepenuhya masih banyak kekurangan yang harus
dibenahi. Hal ini disebabkan keterbatasan ilmu yang dimiliki penulis.Oleh sebab itu
dengan terbuka, penlis menerima segala saran dan kritik yang bersifat membangun
dari semua pihak.

Dalam kesempatan ini penulis juga menyampaikan ucapan terima kasih yang
tidak terhingga kepada semua pihak yang telah membantu memberikan dukungan dan
motivasi kepada penulis. Ucapan terima kasih disampaikan kepada :
1. Bapak Prof.Dr.Badarudin,M.Si selaku Dekan Fakultas Ilm Sosial dan
Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara
2. Bapak Drs.Alwi Hasyim Batubara,M.Si selaku Ketua Program Studi
D3 Administrasi Perpajakan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Universitas Sumatera Utara

Universitas Sumatera Utara

3. Bapak Drs.Amru Nasution M.Kes selaku Dosen Pembimbing yang
telah membantu serta membimbing penulis dalam menyusun dan
menyelesaikan Tugas Akhir ini dari awal hingga selesai.
4. Seluruh Dosen dan Staff Pegawai Program studi D3 Administrasi
Perpajakan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas
Sumatera Utara
5. Terima Kasih yang tak terlupakan buat kepada Ayahanda Sakti
Alamsyah Harahap dan Ibunda Sumiaty Br.Ginting yang telah
membesarkan dari segi material, moral, motivasi, saran, dan nasehat

serta kasih sayang yang sangat penuh ketulusan kepada penulis
6. Terima kasih juga buat

Uwak Ahmad Sulaiman Dalimunthe dan

Roslaini penulis ucapkan atas semangat dan doa yang diberikan
kepada penulis
7. Kakak – kakak ku Helviana Sari Dalimunthe, Nurlaila Sari
Dalimunthe dan Fairuz Farah Dilla Harahap yang penulis sayangi yang
telah banyak memberikan motivasi, semangat, doa, dan dukungan
yang tulus diberikan kepada penulis
8. Penulis juga secara khusus mengucapkan terima kasih kepada sahabat
penulis KURA 59 ( Abidah sari Lubis, Raja Wina Handayani, Juwita
Sari Sinaga, Fanny Nurina) untuk pendapat dan pengertiannya kepada
penulis

Universitas Sumatera Utara

9. Terima Kasih kepada teman – teman TAX’B 2010 dan teman – teman
seperjuangan di D3 Administrasi Perpajakan Fakultas Ilmu Sosial dan

Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara
Demikianlah yang dapat penulis sampaikan, kiranya Tugas Akhir ini dapat
bermanfaat untuk kita semua. Atas bantuan nya penulis mengucapkan terima kasih.
Medan, Juli 2013
Hormat Saya

Penulis

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ............................................................................................... i
DAFTAR ISI ............................................................................................................. iv
BAB I PENDAHULUAN .......................................................................................... 1
A. Latar Belakang PKLM ............................................................................... 1
B. Tujuan Penulisan Dan Manfaat PKLM ...................................................... 4
C. Uraian Teoritis ............................................................................................ 7
D. Ruang Lingkup PKLM .............................................................................. 11
E. Metode PKLM ........................................................................................... 12

F. Metode Pengumpulan Data PKLM ............................................................ 13
G. Sistematika Penulisan Laporan PKLM ..................................................... 14
BAB II GAMBARAN UMUM OBJEK PKLM .................................................... 17
A. Sejarah Singkat Berdirinya KPP Pratama Medan Belawan ...................... 17
B. Visi Dan Misi KPP Pratama Medan Belawan ........................................... 20
C. Struktur Organisasi KPP Pratama Medan Belawan .................................. 21
D. Uraian Tugas Pokok Dan Fungsi KPP Pratama Medan Belawan ............. 24
BAB III GAMBARAN DATA PENYITAAN ......................................................... 32
A. Posedur Penyitaan yang dilaksanakan Oleh Juru Sita Pajak Pada Saat
Melaksanakan Penyitaan .......................................................................... 32
B. Barang – barang Penanggung Pajak yang Dapat Disita dan
Pengecualiannya ........................................................................................ 36

Universitas Sumatera Utara

C. Pengertian Juru Sita Pajak ....................................................................... 38
D. Pelaksanaan Penyitaan.............................................................................39
E. Pencabutan Sita........................................................................................40
BAB IV ANALISIS DAN EVALUASI DATA ...................................................... 42
A. Prosedur Penyitaan yang Dilaksanakan Oleh Juru Sita Pajak pada Kantor

Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan ................................................ 42
B. Kendala – Kendala Juru Sita Pajak Dalam Melakukan Penyitaan ............ 56
C. Cara Penyelesaian Masalah dalam Pelaksanaan Prosedur Penyitaan pada
Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan ................................... 57
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ................................................................... 59
1. Kesimpulan................................................................................................. 59
2. Saran ........................................................................................................... 60

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

Universitas Sumatera Utara