teknologi pengajaran bahasa prancis

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
FAKULTAS BAHASA DAN SENI

SILABUS MATA KULIAH
SIL41/PRC/19-00
31 Juli 2008
Fakultas
Program Studi
Mata Kuliah & Kode
Jumlah SKS
Semester
Mata Kuliah Prasyarat & Kode
Dosen

: Bahasa dan Seni
: Pendidikan Bahasa Prancis
: Teknologi Pengajaran Bahasa Prancis / FRC441
: Teori : 2 Praktik : 1 Lapangan : 1
:
: --: TIM


I. DESKRIPSI MATA KULIAH
Mata kuliah ini memberikan bekal kepada mahasiswa secara teoretis dan praktis tentang
teknologi pengajaran bahasa Prancis. Secara teoretis, mata kuliah ini menyajikan teori
komunikasi, teknik pengelolaan kelas, pola-pola pengajaran, sistem pembelajaran dengan
modul, media pembelajaran bahasa, dan sumber belajar. Secara praktek, melalui mata
kuliah ini, mahasiswa diberi bekal tentang pembuatan rencana pelaksanaan pembelajaran
untuk keempat keterampilan berbahasa, media pembelajaran bahasa Prancis, dan simulasi
mengajar.
II. STANDARISASI KOMPETENSI MATA KULIAH
1. Mahasiswa berhasil memanfaatkan teori komunikasi untuk membuat
perencanaan dan pengelolaan pembelajaran.
2. Mahasiswa berhasil memanfaatkan sumber pembelajaran bahasa.
3. Mahasiswa berhasil membuat media pembelajaran bahasa.
4. Mahasiswa berhasil memanfaatkan sumber pembelajaran bahasa.
5. Mahasiswa berhasil memanfaatkan sumber pembelajaran bahasa.
6. Mahasiswa berhasil menentukan dan mengembangkan materi yang sesuai
dengan tema yang dipilih.
7. Mahasiswa berhasil membuat rencana pelaksanaan pembelajaran untuk keempat
keterampilan berbahasa.
8. Mahasiswa berhasil melaksanakan simulasi mengajar bahasa Prancis.

II. POKOK BAHASAN DAN RINCIAN POKOK BAHASAN

Minggu ke
1
2

Pokok Bahasan
Orientasi & Silabi
Teori Komunikasi

3

Teori Komunikasi

4

Teori Komunikasi

5


Teori Komunikasi

6

Pengelolaan Kelas

Rincian Pokok Bahasan
Orientasi & Silabi
Hakikat Komunikasi,
Komunikasi antar Pribadi
Komunikasi dalam
Kegiatan Pembelajaran
Delapan Keterampilan
Dasar Mengajar
Delapan Keterampilan
Dasar Mengajar

Waktu
2 x 50’
2 x 50’

2 x 50’
2 x 50’
2 x 50’
2 x 50’

1

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
FAKULTAS BAHASA DAN SENI

SILABUS MATA KULIAH
SIL41/PRC/19-00
31 Juli 2008

7

Teknologi Pengajaran

8


Teknologi Pengajaran

9

Teknologi Pengajaran

10
11
12
13

Pola-pola Pengajaran
Sistem Pengajaran
dengan Modul
Media Pengajaran
Media Pengajaran

14

Media Pengajaran


15

Media Pengajaran

16
17

Ujian Mid – Semester
Sumber Belajar

18
19
20

Sumber Belajar
Sumber Belajar
Pengembangan Media
Pembelajaran Bahasa
Pengembangan Media

Pembelajaran Bahasa
Pengembangan Media
Pembelajaran Bahasa
Pembuatan RPP
Pembuatan RPP
Pengembangan Materi
Pembelajaran
Pengembangan Materi
Pembelajaran
Pembuatan Media
Pembelajaran Bahasa
Pembuatan Media
Pembelajaran Bahasa
Simulasi Mengajar
Simulasi Mengajar
Simulasi Mengajar
Simulasi Mengajar

21
22

23
24
25
26
27
28
29
30
31
32

Tinjauan Historis Lahirnya
Teknologi Pengajaran
Landasan Teknologi
Pengajaran
Ruang Lingkup Teknologi
Pengajaran

2 x 50’
2 x 50’

2 x 50’
2 x 50’
2 x 50’

Pengertian Media
Fungsi & Manfaat Media
Pengajaran
Macam-macam Media
Pengajaran
Pemilihan & Penggunaan
Media Pendidikan
Lab. Bahasa & Lab.
Komputer
Perpustakaan & Puskom
UPPL & P3AI
-

2 x 50’
2 x 50’


-

2 x 50’

-

2 x 50’

-

2 x 50’
2 x 50’
2 x 50’

-

2 x 50’

-


2 x 50’

-

2 x 50’

-

2 x 50’
2 x 50’
2 x 50’
2 x 50’

2 x 50’
2 x 50’
2 x 50’
2 x 50’
2 x 50’
2 x 50’
2 x 50’

2

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
FAKULTAS BAHASA DAN SENI

SILABUS MATA KULIAH
SIL41/PRC/19-00
31 Juli 2008

IV. REFERENSI/ SUMBER BAHAN
A. Wajib

:

1. Alves, C. (1987). La BD. Paris : Clé Internaional.
2. Azhar Arsyad. (2002). Media Pembelajaran. Jakarta : RajaGrafindo Persada.
3. Brown, H. Douglas. (2002). Principles of Language Learning and Teaching.
New Jersey : Prentice Hall Inc.
4. Budi Sutedjo Dharma Oetama. (2002). E-Education. Yogyakarta: Penerbit Andi.
5. Cooper, J.M. et al. (1977). Classroom Teaching Skills. Lexington : DC. Heath
and Company.
6. Depdiknas. (2006). Kurikulum. Jakarta.
7. Lancien, Thierry. (2004). De La Vidéo à Internet : 80 Activités Thématiques.
Paris : Hachette.
8. Wardani, IGAK. (2005). Dasar-dasar Komunikasi & Keterampilan Mengajar.
Jakarta : Depdiknas.

V. EVALUASI
No
1
2
3
4

Komponen Evaluasi
Partisipasi Kuliah
Tugas-tugas
Ujian Tengah Semester
Ujian Semester
Jumlah

Penyususun

Divalidasi tanggal

Bobot (%)
10
20
30
40
100%

Divalidasi oleh
Ketua Jurusan Pendidikan
Bahasa Prancis

………………………….

3