Sifat sifat Allah dan Pembagiannya

(Sifat-sifat Allah dan Pembagiannya)

(Mohon maaf jika masih banyak kekurangan)
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan pendidikan : MTs NU Khoiriyah

Pokok

Mata Pelajaran

: Aqidah Akhlak

Kelas/Semester

: VII/Gasal

: Sifat-sifat Allah dan Pembagiannya
Alokasi Waktu

: 2x 40 menit (1 Kali pertemuan)


A. Kompetensi Inti :
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, (toleransi,
gotong royong), santun ,percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedual ) berdasarkan rasa ingin tahunya
4.

tentang ilmu pengetahuan, teknologi, sen, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
Mencoba, mengolah, menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah Abstrak (menulis, membaca, menghitung,

mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang teori
B. Kompetensi Dasar Dan Indikator pencapaian Kompetensi
NO

INDIKATOR PENCAPAIAN


KOMPETENSI DASAR

11.2. Menghayati dan mengimani sifat-sifat
1.2.2.

KOMPETENSI
Menunjukkan keyakinan

tentang

wajib Allah yang Nafsiyah, Salbiyah,

kebenaran sifat-sifat wajib Allah yang

Ma’ani, dan Ma’nawiyah.

Nafsiyah
Menunjukkan

1.2.3.


keyakinan

tentang

kebenaran sifat-sifat wajib Allah yang
2.2.

Menampilkan perilaku mengimani
2.2.1.
sifat-sifat Allah

Salbiyah
menumbuhkan
mempelajarinya

hasratnya
lebih

jauh


untuk
atau

menggeli lebih dalam lagi sifat- sifat
3.2. Mengidentifikasi sifat-sifat wajib Allah
3.2.1.

Allah
Menjelaskan pengertian sifat wajib

yang nafsiyah, salbiyah, ma’ani, dan Allah
3.2.2. Menjelaskan dan menyebutkan sifat
ma’nawiyah beserta bukti/dalil naqli
Nafsiyyah yang dimiliki Allah SWT
dan aqlinya, sifat-sifat mustahil dan
3.2.3.
Menjelaskan dan menyebutkan sifat
jaiz bagi Allah SWT
Salbiyah yang dimiliki Allah SWT

4 4.2
Menyajikan contoh fenomena4.2.1.
Menunjukkan contoh fenomena
fenomena kehidupan yang muncul kehidupan yang muncul sebagai bukti
sebagai bukti dari sifat wajib, mustahil, dari sifat Nafsiyah Allah SWT
4.2.2.
Menunjukkan contoh fenomena
dan jaiz Allah SWT
kehidupan yang muncul sebagai bukti
dari sifat Salbiyah Allah SWT
C. Tujuan Pembelajaran
:
1. Peserta didik dapat menunjukkan keyakinan tentang kebenaran sifat-sifat wajib Allah yang
Nafsiyah.
2. Peserta didik dapat menunjukkan keyakinan tentang kebenaran sifat-sifat wajib Allah yang
Salbiyah.
3. Peserta didik dapat menumbuhkan hasratnya untuk mempelajarinya lebih jauh atau menggeli
lebih dalam lagi sifat- sifat Allah
4. Peserta didik dapat Menjelaskan pengertian sifat wajib Allah
5. Peserta didik dapat menjelaskan dan menyebutkan sifat Nafsiyyah yang dimiliki Allah SWT

6. Peserta didik dapat menjelaskan dan menyebutkan sifat Salbiyah yang dimiliki Allah SWT

7.

Peserta didik dapat menunjukkan contoh fenomena kehidupan yang muncul sebagai bukti

dari sifat Nafsiyah Allah SWT
8. Peserta didik dapat menunjukkan contoh fenomena kehidupan yang muncul sebagai bukti
dari sifat Salbiyah Allah SWT

D. Materi Pembelajaran:
- Pengertian sifat wajib dan mustahil
- Pembagian sifat wajib
 Nafsiya : wujud
 Salbiyah : Qidam, Baqa’, Mukhalafatu lilhawadisi, Qiyamuhu binafsihi, wahdaniyat.
E.
1.
2.
3.
F.


Metode Pembelajaran :
Pendekatan
: Saintifik
Model pembelajaran : Active Learning, Discission, danInformation Search
Metode Pembelajaran : Ceramah, Everyone is a Teacher Here, Diskusi,
Sumber Belajar
Media
: Kartu
Alat

: Spidol, Papan tulis, Penghapus

mbelajaran : Buku Fikih, Penerapan Fikih Kelas VII, Tiga

Serangkai

LKS Fikroh, Akidah Akhlak Kelas VII semester 1, LP Ma’arif NU Kudus
G. Langkah-langkah Pembelajaran
No.

1 Pendahuluan
a.

Kegiatan

Waktu

Membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam dan berdoa

sebelum belajar
b. Mengecek kehadiran dan kesiapan siswa serta kebersihan kelas
c. Menanyakan kabar siswa
d. Memotovasi siswa agar semangat belajar dengan mengucapkan yel-

10 Menit

yel bersama.
a. Melakukan penjajakan kesiapan belajar siswa dengan memberikan
b.
2


pertanyaan tentang materi yang akan diajarkan
Guru menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran
yang ingin dicapai
Kegiatan Inti

a. Mengamati
1. Peserta didik menyimak penjelasan materi tentang sifat wajib Allah
yang tergolong dalam sifat Nafsiyah dan Salbiyah
b. Menanya
1. Melalui stimulus yang diberikan guru mengajukan tanggapan dan
pertanyaan tentang apa yang dibaca dan diamati dalam gambar

60 Menit

c.
1.
2.
3.


kepada teman maupun guru.
Eksperimen/ Explore
Peserta didik dibentuk menjadi 5 kelompok
Setiap kelompok diberikan sub bab materi yang berbeda.
Peserta didik diberikan tugas untuk mengamati lingkungan sekitar
berdasarkan sub bab yang telah diberikan.

d. Asosiasi
1.

Peserta didik secara individu merumuskan hasil pemahaman dan

2.

pengamatannya tentang sifat-sifat Nafsiyah dan Salbiyah Allah SWT
Setiap kelompok mencocokkan hasil dari kerja masing-masing

anggota.
e. Komunikasi
1. Peserta didik secara bergantian menjelaskan hasil pengamatan

2.

mereka di depan kelas.
Peserta didik bersama dengan guru membuat kesimpulan dari
pembelajaran yang telah dilakukan.
Penutup

3
a.

Peserta didik menjawab pertanyaan dari guru sebagai evaluasi hasil

pembelajaran secara lisan
b. Peserta didik merefleksi pembelajaran yang telah dilaksanakan
sebagai

bahan

masukan

untuk

memperbaiki

pembelajaran

selanjutnya
c.

Merencanakan kegiatan tindak lanjut dengan memberikan tugas
individu bagi peserta didik

d. Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
e.

Mengakhiri

pembelajaran

dengan

bacaan

hamdalah

dan

mengingatkan untuk selalu rajin belajar agar mendapatkan ilmu yang
bermanfaat.
H.
1.
a.
b.
c.

Penilaian
Sikap spiritual
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Kisi-kisi :
No

: Penilaian diri
: Lembar penilaian diri
Sikap/Nilai

Burir Instrumen

.
1.

Menunjukkan keyakinan tentang kebenaran

2

2.

sifat-sifat wajib Allah yang Nafsiyah
Menunjukkan keyakinan tentang kebenaran

2

10 Menit

sifat-sifat wajib Allah yang Salbiyah
2.
a.
b.
c.

Sikap Sosial
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Kisi-kisi:
No
.
1.

: Penilaian Diri
: Pengamatan Siswa
Sikap/nilai

Menumbuhkan

hasratnya

Butir Instrumen
untuk

1

mempelajarinya lebih jauh atau menggeli
lebih dalam lagi sifat- sifat Allah
3.
a.
b.
c.

Pengetahuan
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Kisi-kisi :
No
1.
2.

: Tes Tertulis
: Pertanyaan Uraian

Indikator
Menjelaskan pengertian

Instrumen
sifat Jelaskan pengertian sifat wajib Allah

wajib Allah
Menjelaskan dan menyebutkan Jelaskan dan sebutkan sifat Nafsiyyah
sifat Nafsiyyah yang dimiliki yang dimiliki Allah SWT
Allah SWT
Menjelaskan dan menyebutkan Jelaskan dan sebutkan sifat Salbiyah yang
sifat Salbiyah yang dimiliki dimiliki Allah SWT
Allah SWT

4.
a.
b.
c.

Ketrampilan
Teknik penilaian
Bentuk Instrumen
Kisi-kisi

: Observasi
: Check list
:

No. Ketrampilan
Butir instrument
1
Menunjukkan contoh fenomena kehidupan yang muncul
1
sebagai bukti dari sifat Nafsiyah Allah SWT
2

Menunjukkan contoh fenomena kehidupan yang muncul
sebagai bukti dari sifat Salbiyah Allah SWT

Kudus, 26 Agustus 2014

Guru Pamong

Guru Praktikan

Muhammad Thoha

Achmad Syarif
NIM: 111411

Mengetahui
Dosen Pembimbing Lapangan

Retno Susilowati, M.Pd
NIP. 197608112007102001