APLIKASI PENDAFTARAN PASIEN RAWAT JALAN BERBASIS WEB DAN WAP ( Studi Kasus : Rumah Sakit Panti Rapih Yogyakarta)

  APLIKASI PENDAFTARAN PASIEN RAWAT JALAN BERBASIS WEB DAN WAP ( Studi Kasus : Rumah Sakit Panti Rapih Yogyakarta)

  SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat

  Memperoleh Gelar Sarjana Komputer Program Studi Teknik Informatika

  Oleh : Diksi Kresnawati 065314053

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

  

APPLICATION OF OUTPATIENT REGISTRATION

BASE ON THE WEB AND WAP

( Case Study : Rumah Sakit Panti Rapih Yogyakarta)

  THESIS Presented As Partial Fulfillment Of The Requirements

  To Obtain The Sarjana Komputer Degree In Informatics Engineering

  

By :

Diksi Kresnawati

065314053

  

INFORMATICS ENGINEERING STUDY PROGRAM

FACULTY OF SCIENCE AND TECHNOLOGY

SANATA DHARMA UNIVERSITY

  

PERSEMBAHAN

Karya ini kupersembahkan untuk :

...

  

Yesus-ku yang selalu memberikan anugerah yang terindah dan senantiasa

menemaniku dalam setiap waktu,

...

Kedua orang tuaku yang telah membesarkan dan mendidik aku dengan cinta

dan perhatian,

  

...

Adik-adikku dan saudara-saudaraku yang selalu menyayangi dan

membimbing aku,

  

...

Dan seluruh teman-temanku yang memberikan kehangatan dalam hari-

hariku.

  

Untuk Aditya, orang yang kusayang yang slalu menemaniku dan

PERNYATAAN KEASLIAN KARYA

  Saya menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi yang saya tulis ini tidak memuat karya atau bagian karya orang lain, kecuali yang telah disebutkan dalam kutipan dan daftar pustaka, sebagaimana layaknya karya ilmiah.

  Yogyakarta, 19 April 2011 Penulis

  Diksi Kresnawati

  

ABSTRAK

  Pendaftaran pasien untuk pemeriksaan rawat jalan di rumah sakit, umumnya dilakukan dengan cara pasien langsung datang ke rumah sakit atau dapat melalui telepon. Demikian pula yang terjadi di Rumah Sakit Panti Rapih Yogyakarta, hal ini

  • – akan menghabiskan waktu bagi pasien karena harus antri atau menelpon berulang ulang karena jaringan telepon yang digunakan sering sibuk. Untuk mengatasi masalah tersebut diberikan solusi dengan dibangunnya suatu aplikasi pendaftaran pasien rawat jalan berbasis WEB dan WAP. Dimana aplikasi ini diharapkan dapat membantu masyarakat dalam melakukan pendaftaran berobat yang dapat dilakukan menggunakan handphone dan juga dapat dilakukan secara online melalui internet. Aplikasi yang dibuat menggunakan teknologi WAP dengan WML dan PHP, serta menggunakan MySQL untuk pengelola database. Hasil akhir yang diperoleh adalah sebuah aplikasi pendaftaran pasien rawat jalan berbasis WEB dan WAP yang dapat diakses oleh masyarakat melalui komputer yang terhubung internet maupun melalui handphone.Hasil ujicoba terhadap 16 user untuk aplikasi berbasis web menyatakan bahwa 80% user merasa terbantu dalam proses pendaftaran rawat jalan, 80% merasa mudah menggunakan aplikasi pendaftaran pasien berbasis web sedangkan hasil ujicoba terhadap 10 user untuk aplikasi WAP menyatakan bahwa 75% user merasa terbantu dalam proses pendaftaran rawat jalan menggunakan aplikasi WAP, 75%

  

ABSTRACT

  Registration of patients for outpatient examination at the hospital, generally done by way of direct patient came to the hospital or can be via telephone. Similarly, this also happens in Panti Rapih Hospital Yogyakarta, this is going to spend time for patients having to queue or call repeatedly - again because the phone network that is used frequently busy. To overcome this problem given a solution with the construction of a registration application based outpatient WEB and WAP. Where the system is expected to assist the community in conducting medical registration can be done using a mobile phone and also can be made online via the internet. Application that will be created using WAP technologies with WML and PHP and uses MySQL for the database. The final result obtained is an outpatient registration application based on WEB and WAP accessible to the public via computers connected to the internet or via mobile phone. result Ujicoba to 16 user for the application of to base on the web express that 80% user feel assisted in course of registration take care of the road;street, 80% feeling easy to use the application of patient registration base on the web [of] while result ujicoba to 10 user for the application of WAP express that 75% user feel assisted in course of registration take care of the road;street use the application WAP, 75% feeling easy to use the application of patient registration base on WAP.

  

LEMBAR PERNYATAAN PERSETUJUAN

PUBLIKASI KARYA ILMIAH UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS

  Yang bertanda tangan di bawah ini, saya mahasiswa Universitas Sanata Dharma : Nama : Diksi Kresnawati Nomor Mahasiswa : 065314053

  Demi pengembangan ilmu pengetahuan, saya memberikan kepada Perpustakaan Universitas Sanata Dharma Karya ilmiah saya yang berjudul :

  

APLIKASI PENDAFTARAN PASIEN RAWAT JALAN

BERBASIS WEB DAN WAP

( Studi Kasus : Rumah Sakit Panti Rapih Yogyakarta)

  beserta perangkat yang diperlukan (bila ada). Dengan demikian saya memberikan kepada Perpustakaan Universitas Sanata Dharma hak untuk menyimpan, mengalihkan, dalam bentuk media lain, mengelolanya dalam bentuk pangkalan data, mendistribusikan secara terbatas, dan mempublikasikannya di Internet atau media lain untuk kepentingan akademis tanpa perlu meminta ijin dari saya maupun memberikan royalty kepada saya selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya. Dibuat di Yogyakarta Pada tanggal : 19 April 2011 Yang menyatakan

KATA PENGANTAR

  Puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat dan rahmatnya maka penulis dapat menyelesaikan skripsi sesuai dengan waktu yang telah ditentukan. Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat guna memperoleh gelar Sarjana Teknik Informatika di Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

  Penulis telah menyadari bahwa dalam penyusunan skripsi ini tanpa melibatkan bantuan dan dukungan banyak pihak skripsi ini sulit untuk selesai,namun berkat dukungan dan bantuan dari banyak pihak, akhirnya skripsi ini dapat diselesaikan. Oleh sebab itu atas bantuan dan dukungannya, penulis menghaturkan ucapan terimakasih kepada:

  1. Bapak Yosef Agung Cahyanta,S.T,M.T selaku Dekan Fakultas Sains dan Tenologi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta

  2. Bapak Puspaningtyas Sanjoyo Adi,S.T,M.T selaku Ketua Program Studi Teknik Informatika Universitas Sanata Dharma Yogyakarta

  3. Ibu Agnes Maria Polina,S.Kom,M.Sc selaku dosen pembimbing yang telah meluangkan waktu untuk membimbing penulis selama pembuatan skripsi ini.

  4. Orang tua penulis yang memberikan dukungan dan doa agar penulis dapat menyelesaikan kerja skripsi.

  5. Yohanes Alphian Bayu Aditya yang selalu membantu dan memberi semangat

  6. Teman-teman Teknik Informatika angkatan 2006 atas bantuan dan kerja sama selama ini.

  7. Serta semua pihak yang baik secara langsung maupung tidak langsung telah membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi.

  Penulis dalam menulis skripsi ini sudah berusaha semaksimal mungkin,namun penulis juga menyadari bahwa skripsi yang dibuat ini masih banyak kekurangan dan jauh dari sempurna. Oleh sebab itu penulis sangat mengharapkan kritik dan saran dari pembaca yang dapat bermanfaat bagi perbaikan pada masa mendatang.

  Penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pihak-pihak yang berkepentingan untuk menambah wawasan dan pengetahuan dan juga bagi pembaca.

  Yogyakarta, 19 April 2011 Penulis

  ( Diksi Kresnawati)

  Daftar Isi

  Halaman Judul ……………………………………………………. i

  Halaman Persetujuan …………………………………………………... ii

  Halaman Pengesahan …………………………………………………... iii

  Halaman Persembahan ………………………………………………… iv

  Pernyataan Keaslian Karya ………………………………………... v

  Abstrak ……………………………………………………………. vi

  Abstract

  ……………………………………………………………. vii Lembar Pernyataan Persetujuan Publikasi

  ……………………………. viii Kata Pengantar ……………………………………………………. ix Daftar Isi

  ……………………………………………………………. xi Daftar Tabel

  ……………………………………………………………. xvi Daftar Gambar

  ……………………………………………………. xvii

  Bab I. Pendahuluan …………………………………………………. 1

  1.1. Latar Belakang …………………………………………….. 1

  1.2. Rumusan Masalah …………………………..………… 2

  1.3. Tujuan dan Manfaat …………………………………….. 3

  1.4. Batasan Masalah …………………………………….. 3

  1.5. Metodologi Penelitian ……………..……………………… 4

  Bab II. Landasan Teori …………………………………………….. 8

  2.1. Sistem Informasi …………………………………………….. 8

  2.2. Sistem Informasi Berbasis WEB …………………………….. 8

  2.3. Rawat Jalan …………………………………………….. 8

  2.4. Pengembangan Rekayasa Perangkat Lunak dengan Metode Terstruktur

  …………………………………….. 9

  2.4.1. Metode Rekayasa Perangkat Lunak …………….. 9

  2.5. HTML …………………………………………………….. 10

  2.6. WAP (Wireless Application Protocol) …………………….. 12

  2.6.1. WML (Wireless Markup Language) …………… 15

  2.6.2. Keuntungan dari WAP …………………………… 18

  2.6.3. Piranti Pembangunan WAP …………………… 22

  2.6.4. Editor dan Emulator …………………………… 23

  2.6.5. Model Pemrograman WAP ………………….... 25

  2.6.6. Cara Kerja WAP …………………………………… 28

  2.7. PHP (Hypertext preprocessor) ………………………….... 31

  2.7.1. Kegunaan PHP ………………………………….... 32

  2.7.2. Teknik Menuliskan Script PHP ………………….... 32

  2.7.3. Kelebihan dan Kelemahan PHP ………………...…. 33

  • – Tahap Perancangan database ……………. 40

  3.1.3.1. Analisa Peran Sistem ................................ 47 3.1.3.2. Analisa Peran Pengguna ...................

  56 3.1.5.6. DAD Level 2 Proses 1.3 ...................

  55 3.1.5.5. DAD Level 1 Proses 2 ...................

  54 3.1.5.4. DAD Level 1 Proses 1 ...................

  3.1.5.2. Diagram Berjenjang ................................ 53 3.1.5.3. DAD Level 0 ...........................................

  3.1.5.1. Diagram Konteks ................................ 51

  51

  48 3.1.4. Diagram Arus Data ...........................................

  3.1.3. Analisa Kebutuhan Sistem ................................ 47

  2.9. MySQL ………………………………………………….... 35

  3.1.2. Gambaran Umum Sistem Yang Dibangun …… 45

  3.1.1. Gambaran Umum Sistem Lama …………………… 44

  44

  Bab III. Analisa dan Perancangan Sistem …………………………… 44 3.1. Analisa Sistem ...................................................................

  2.9.4. Notasi ER-Diagram …………………………… 43

  2.9.3. Tahap

  2.9.2. Database …………………………………………… 39

  2.9.1. Koneksi ke Server …………………………… 37

  57

  3.1.5.8. DAD Level 2 Proses 1.5 ...................

  69

  76

  3.2.2.1. Perancangan Antarmuka User Berbasis WAP .......................................................

  76

  72 3.2.2. Perancangan Antarmuka User ...............................

  71 3.2.1.4. Physical Database Design ...................

  70 3.2.1.3. Logical Database Design ...................

  3.2.1.2. Conseptual Database Design(Entity Relationship Diagram (ERD)) .......

  69 3.2.1.1. Entitas dan Atribut ...............................

  59 3.1.5.9. DAD Level 2 Proses 1.6 ...................

  68 3.2.1. Perancangan Basis Data ...........................................

  66 3.2. Perancangan Sistem .......................................................

  3.1.5.14. DAD Level 1 Proses 1.3 ……………. 65 3.1.5. Kamus Data .......................................................

  3.1.5.13. DAD Level 1(wap) ……………………. 64

  3.1.5.12. DAD Level 0(wap) ……………………. 63

  3.1.5.11. Diagram Berjenjang(wap) …………… 62

  61

  60 3.1.5.10. DAD Level 2 Proses 2.4 ...................

  3.2.2.2. Perancangan Antarmuka User Berbasis

  3.2.3. Perancangan Antarmuka Administrator ..................

  86 Bab IV. Implementasi Sistem .................................................................. 101

  4.1. Pengaturan Telepon Selular .......................................... 101

  4.2. Implementasi Database ..................................................... 102

  4.3. Implementasi WAP ..................................................... 107

  4.4. Implementasi WEB untuk User ......................................... 117

  4.5. Implementasi WEB untuk Administrator ............................. 124

  Bab V. Analisa Hasil dan Pembahasan ......................................... 143

  5.1. Uji Coba Perangkat Lunak …………………….…… 143

  5.2. Uji Coba Terhadap User 143 …………………………….……

  5.2.1. Tahap Pengumpulan Data ............................ 144

  5.2.2. Sasaran Penyebaran Kuisioner ............................ 144

  5.2.3. Form Kuisioner .................................................... 145

  5.2.4. Hasil dan Pembahasan Kuisioner ................ 148

  5.2.5. Hasil dan Pembahasan Kuisioner 152 ………….

  Bab VI. Penutup .................................................................................. 156

  6.1. Kesimpulan ................................................................ 156

  6.2. Saran ................................................................................. 157 Daftar Pustaka ………………………………………………… 158

  DAFTAR TABEL

Tabel 2.1. Perbandingan WML dan HTML

  …………………………… 16

Tabel 2.2. Notasi ER Diagram

  …………………………………… 43

Table 3.1 Kamus Data

  …………………………………………………… 68

Tabel 3.2 Tabel Admin …………………………………………… 72Tabel 3.3 Tabel Staff

  72 ………………………………………………….

Tabel 3.4 Tabel Pendaftaran Pasien

  …………………………………… 73

Tabel 3.5 Tabel Dokter …………………………………………… 73Tabel 3.6 Tabel Pasien

  …………………………………………… 74

Tabel 3.7 Tabel Penanggung Jawab

  …………………………………… 75

Tabel 3.8 Tabel Poliklinik

  …………………………………………… 75

Tabel 3.9 Tabel Jadwal Praktek

  …………………………………… 75

  DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Model Waterfall

  …………………………………………… 9

Gambar 2.2 WAP Content Menggunakan Gateway dan Emulator

  ……. 13

Gambar 2.3 Wap Browser M3Gate

  …………………………………… 24

Gambar 2.4 Model program WAP

  …………………………………… 26

Gambar 2.5 Fase Design Database

  …………………………………… 40

Gambar 3.1 Gambaran umum sistem …………………………………… 46Gambar 3.2 Usecase Diagram Staff Pendaftaran

  …………………… 49

Gambar 3.3 Usecase Diagram Administrator

  …………………………… 49

Gambar 3.4 Usecase Diagram Pasien

  …………………………………… 50

Gambar 3.5 Usecase Diagram Dokter

  …………………………… 50

Gambar 3.6 Usecase Diagram Pendaftaran Pasien Berbasis wap …… 51Gambar 3.7 Diagram Konteks

  …………………………………… 52

Gambar 3.8 Diagram Berjenjang

  …………………………………… 53

Gambar 3.9 DAD Level 0

  …………………………………………… 54

Gambar 3.10 DAD Level 1 Proses 1 …………………………………..... 55Gambar 3.11 DAD Level 1 Proses 2

  ……………………………………. 56

Gambar 3.12 DAD Level 2 Proses 1.2

  ……………………………. 57

Gambar 3.13 DAD Level 2 Proses 1.3 ……………………………. 58Gambar 3.14 DAD Level 2 Proses 1.4

  ……………………………. 59

Gambar 3.15 DAD Level 2 Proses 1.5

  ……………………………. 60

Gambar 3.17 DAD Diagram Berjenjang(berbasis wap)

  ……………. 62

Gambar 3.18 DAD Level 0

  ……………………………………………. 63

Gambar 3.19 DAD Level 1

  ……………………………………………. 64

Gambar 3.20 DAD Level 2 Proses 1.3 ……………………………. 65Gambar 3.21 ER Diagram

  ……………………………………………. 70

Gambar 3.22 DAD Logical Database

  ……………………………. 71

Gambar 3.23 Halaman Utam a Wap ……………………………….. 76Gambar 3.24 Halaman Login

  …………………………………. 76

Gambar 3.25 Halaman M enu utama …………………………………. 76Gambar 3.26 Halaman Poliklinik

  ……………………………………… 76

Gambar 3.27 Halaman Jadwal praktek

  ………………………………… 76

Gambar 3.28 Halaman Informasi Pendaftaran

  …………………… 76

Gambar 3.29 Halaman Informasi Pelayanan …………………………… 77Gambar 3.30 Halaman Contact Us

  …………………………………….. 77

Gambar 3.31 Halaman Pendaftaran Periksa

  …………………………… 77

Gambar 3.32 Halaman Pelayanan Pasien ……………………………… 77Gambar 3.33 Halaman Layanan IGD

  …………………………… 78

Gambar 3.34 Halaman Layanan Poliklinik

  …………………………… 78

Gambar 3.35 Halaman Klinik Umum

  …………………………… 78

Gambar 3.36 Halaman Jam Kunjung Rawat Inap

  …………………… 78

Gambar 3.37 Halaman Klub Kesehatan …………………………… 78Gambar 3.38 Halaman Terakhir WAPGambar 3.40 Halaman Poliklinik

  …………………………………… 80

Gambar 3.41 Rancangan Halaman Jadwal Praktek

  …………………… 81

Gambar 3.42 Rancangan Halaman Informasi Pendaftaran Pasien

  …… 82

Gambar 3.43 Rancangan Halaman Informasi Pelayanan …………… 83Gambar 3.44 Rancangan Halaman Register Pasien

  …………………… 84

Gambar 3.45 Rancangan Halaman Pendaftaran Periksa Pasien

  ……… 85

Gambar 3.46 Rancangan Halaman Utama Admin

  …………………… 86

Gambar 3.47 Rancangan Halaman Menu Utama Admin

  …………… 87

Gambar 3.48 Rancangan Tampilan Data Pasien …………………… 88Gambar 3.49 Rancangan Tampilan Data Penanggung Jawab

  …………. 89

Gambar 3.50 Rancangan Tampilan Data Dokter

  …………………… 90

Gambar 3.51 Rancangan Tampilan Data Poliklinik

  …………………… 91

Gambar 3.52 Rancangan Tampilan Data Jadwal Praktek

  …………… 92

Gambar 3.53 Rancangan Tampilan Data Pendaftaran Pasien …………. 93Gambar 3.54 Rancangan Tampilan Update Data Pasien

  …………… 94

Gambar 3.55 Rancangan Update Data Penanggung Jawab

  …………… 95

Gambar 3.56 Rancangan Update Data Dokter

  …………………… 96

Gambar 3.57 Rancangan Update Data Poliklinik

  …………………… 97

Gambar 3.58 Rancangan Update Data Jadwal Praktek …………… 98Gambar 3.59 Rancangan Update Data Pendaftaran Pasien

  …………… 99

Gambar 3.60 Rancangan Laporan Pendaftaran Pasien

  …………… 100

Gambar 4.2 Hasil Tabel Dokter

  …………………………………… 103

Gambar 4.3 Hasil Tabel Pasien

  ……………………………………. 104

Gambar 4.4 Hasil Tabel Penanggung Jawab ………………………….. 105Gambar 4.5 Hasil Tabel Jadwalpraktek

  ……………………………. 105

Gambar 4.6 Hasil Tabel Daftar

  ……………………………………. 106

Gambar 4.7 Hasil Tabel Admin

  ……………………………………. 107

Gambar 4.8 Tampilan Utama wap

  ……………………………………. 107

Gambar 4.9 Tampilan Menu Utama wap

  ……………………………. 108

Gambar 4.10 Tampilan Halaman Poliklinik

  ……………………………. 109

Gambar 4.11 Tampilan Halaman Jadwal Praktek

  ……………………. 109

Gambar 4.12 Tampilan Halaman Informasi Pendaftaran ……………. 110Gambar 4.13 Tampilan Halaman Informasi Pelayanan

  ……………. 111

Gambar 4.14 Tampilan Halaman Pelayanan Pasien

  ……………………. 112

Gambar 4.15 Tampilan Halaman Layanan IGD

  ……………………. 113

Gambar 4.16 Tampilan Halaman Layanan Poliklinik

  ……………. 114

Gambar 4.17 Tampilan Halaman Klinik umum

  ……………………. 114

Gambar 4.18 Tampilan Halaman Jam Kunjung Rawat inap

  ……………. 115

Gambar 4.19 Tampilan Halaman Klub Kesehatan

  ……………………. 116

Gambar 4.20 Tampilan Halaman Contact Us

  ……………………. 116

Gambar 4.21 Tampilan Halaman Utama

  ……………………………. 118

Gambar 4.22 Tampilan Halaman poliklinik

  ……………………………. 118

Gambar 4.23 Tampilan Halaman Jadwal Praktek

  ……………………. 119

Gambar 4.26 Tampilan Halaman Register Pasien

  ……………………. 122

Gambar 4.27 Tampilan Halaman Utama Admin

  …………………… 124

Gambar 4.28 Tampilan Halaman Login …………………………… 124Gambar 4.29 Tampilan Halaman Menu Utama

  …………………… 124

Gambar 4.30 Tampilan Halaman Data Penanggung Jawab

  …………… 125

Gambar 4.31 Tampilan Halaman Data Dokter

  …………………… 126

Gambar 4.32 Tampilan Halaman Poliklinik

  …………………………… 127

Gambar 4.33 Tampilan Halaman Jadwal Praktek

  …………………… 128

Gambar 4.34 Tampilan Halaman Pendaftaran Pasien

  ……………….. 129

Gambar 4.35 Tampilan Halaman Input Data Pasien

  …………………… 130

Gambar 4.36 Tampilan Input Data Penanggung Jawab …………… 131Gambar 4.37 Tampilan Input Data Dokter

  …………………………… 132

Gambar 4.38 Tampilan Input Data Poliklinik

  …………………… 133

Gambar 4.39 Tampilan Input Data Jadwal Praktek

  …………………… 134

Gambar 4.40 Tampilan Input Data Pendaftaran Pasien

  …………… 135

Gambar 4.41 Tampilan Update data Pasien

  …………………………… 136

Gambar 4.42 Tampilan Update data Penanggung jawab

  …………… 137

Gambar 4.43 Tampilan Update data Dokter

  …………………………… 138

Gambar 4.44 Tampilan Update data Poliklinik

  …………………… 139

Gambar 4.45 Tampilan Update data Jadwal Praktek

  …………………… 140

Gambar 4.46 Tampilan Update data Pendaftaran Pasien Pasien

  ……….. 141

Gambar 4.47 Tampilan Delete data

  …………………………………… 142

Gambar 5.3 Grafik no.3

  ……………………………………………. 150

Gambar 5.4 Grafik no.4 ……………………………………………. 150Gambar 5.5 Grafik no.5

  ……………………………………………. 151

Gambar 5.6 Grafik no.6

  ……………………………………………. 152

Gambar 5.7 Grafik no.7

  ……………………………………………. 152

Gambar 5.8 Grafik no.1(wap)

  ……………………………………………. 153

Gambar 5.9 Grafik no.2(wap) ……………………………………………. 154Gambar 5.10 Grafik no.3(wap)

  ……………………………………. 154

Gambar 5.11 Grafik no.4(wap)

  ……………………………………. 155

Gambar 5.12 Grafik no.5(wap)

  ……………………………………. 155

Bab I Pendahuluan

1.1. Latar Belakang

  Rumah sakit merupakan tempat yang sangat penting dalam kehidupan sehari-hari. Oleh sebab itu, saat ini banyak rumah sakit memberikan kenyamanan, misalnya dengan kursi tempat para pasien menunggu saat ini tak jarang ada yang sudah menggunakan sofa, kemudian di rumah sakit dilengkapi dengan televisi, lalu ada kantin serta tempat ATM. Semua itu dilakukan hanya untuk memberikan kenyamanan bagi para pasien yang sedang berobat kerumah sakit tersebut.

  Tidak hanya pada fasilitas, tapi juga dari segi pelayanan kepada pasiennya diberikan kemudahan, misalnya: pendaftaran pasien melalui telepon diharapkan dapat memberikan pelayanan yang memudahkan bagi para pasien yang berobat ke rumah sakit.

  Di Rumah Sakit Panti Rapih, masyarakat masih mengalami kesulitan untuk melakukan pendaftaran pasien. Masyarakat harus datang langsung ke rumah sakit dan harus antri yang ternyata menghabiskan banyak waktu, pendaftaran juga dapat dilakukan via telepon namun sering jaringan telepon yang digunakan sedang sibuk. Bagi pasien yang sudah pernah periksa, mendapatkan nomor antrian, pasien yang datang harus menunggu untuk melakukan pendaftaran secara bergantian. Bagi pasien baru, sebelum melakukan pendaftaran pasien harus melakukan registrasi terlebih dahulu di bagian resepsionis pasien, dengan mengisikan nama, alamat, tempat tanggal lahir, no anggota rumah sakit, nomor telepon, sedangkan pasien yang datang harus menunggu untuk mengisi semua biodata tersebut secara bergantian. Hal tersebut tentu membutuhkan waktu yang lama bagi pasien padahal pasien dalam keadaan sakit.

  Dari Latar belakang tersebut penulis tertarik untuk membuat suatu aplikasi pendaftaran pasien rawat jalan berbasis web dan WAP. Dimana aplikasi ini diharapkan dapat membantu masyarakat dalam melakukan pendaftaran berobat yang dapat dilakukan menggunakan handphone dan dapat dilakukan secara online melalui internet.

1.2. Rumusan Masalah

  Dari latar belakang masalah diatas, penulis merumuskan masalah yang akan dipecahkan adalah bagaimana membangun suatu aplikasi pendaftaran pasien rawat jalan secara online dengan menggunakan teknologi web dan WAP pada rumah sakit Panti Rapih Yogyakarta.

  1.3. Tujuan dan Manfaat

  Tujuan dari pembuatan tugas akhir ini adalah membangun sebuah aplikasi pendaftaran pasien rawat jalan berbasis web dan WAP pada rumah sakit Panti Rapih Yogyakarta. Adapun manfaat dari aplikasi ini adalah :

  a. Bagi pasien : dengan menggunakan aplikasi pendaftaran pasien rawat jalan berbasis web dan wap membantu pasien dalam melakukan pendaftaran pasien serta mengakses informasi tentang pendaftaran pasien.

  b. Bagi staff pendaftaran : dengan menggunakan aplikasi pendaftaran pasien rawat jalan berbasis web membantu dalam pengelolaan data pendaftaran pasien

  1.4. Batasan Masalah

  Dalam pembuatan tugas akhir ini, ada beberapa batasan sebagai berikut :

  1. Aplikasi yang dibuat terbatas pada pendaftaran pasien rawat jalan secara online, tidak membahas proses pembayaran dan rekam medis.

  2. Studi kasus dilakukan pada Rumah Sakit Panti Rapih Yogyakarta.

  3. Aplikasi dibuat dengan teknologi web PHP dan WML untuk teknologi WAP, serta menggunakan DBMS MySQL.

  4. Program aplikasi yang dibuat tidak membahas masalah jaringan dan sekuritas.

  5. Program aplikasi WAP digunakan untuk melakukan pendaftaran bagi pasien lama atau yang sudah pernah periksa. Sedangkan aplikasi Web digunakan untuk melakukan pendaftaran bagi pasien baru maupun pasien lama (yang sudah pernah periksa).

1.5. Metodologi Penelitian

  Metode penelitian yang digunakan dalam pembuatan Tugas Akhir ini dengan tahap

  • – tahap sebagai berikut :

  1. Observasi Pendaftaran Pasien Rawat Jalan Mengamati proses pendaftaran pasien rawat jalan di Rumah Sakit Panti Rapih.

  2. Studi Literatur Mencari referensi terkait teknologi web dan WAP untuk pembangunan suatu aplikasi.

  3. Pembangunan aplikasi dengan metode Waterfall (Kristanto,2004):

  a. Analisis Dalam tahap ini penulis mempersiapkan dan mengumpulkan data-data yang terkait dengan pendaftaran pasien rawat jalan, poliklinik, jadwal b. Perancangan (Design) Merupakan langkah multi proses yang memusatkan kerja pada basis data, arsitek perangkat lunak, prosedur detail dan karakteristik antarmuka, agar dalam pelaksanaan pembuatan aplikasi lebih mudah dan tepat sasaran. Dalam tahap ini penulis melakukan perancangan basis data, antarmuka pengguna (user interface), antarmuka administrator.

  c. Implementasi (coding) Hasil rancangan diterjemahkan ke dalam bentuk bahasa yang dimengerti oleh mesin, dengan menggunakan WML sebagai bahasa pemrograman WAP dan PHP sebagai bahasa pemrograman berbasis web.

  d. Pengujian (Testing) Menguji program modul per modul apakah hasilnya sudah sesuai dengan yang diinginkan, dan bebas dari kesalahan, selanjutnya menguji modul – modul program demi satu kesatuan sistem.

  e. Operasi dan maintenance Pemeliharaan sistem

  4. Uji coba terhadap user Dilakukan uji coba terhadap pasien rawat jalan dan bagian pendaftaran pasien.

1.6. Sistematika Penulisan

  Untuk mempermudah dalam menyusun dan memahami isi dari Tugas Akhir ini, penulis menggunakan sistematika sebagai berikut :

  Bab I. Pendahuluan Bab ini membahas mengenai latar belakang, rumusan masalah, tujuan, batasan masalah, metodologi penelitian, dan sistematika penulisan. Bab II. Landasan Teori Bab ini membahas mengenai pengetahuan yang menjadi dasar teori

  yang berhubungan erat dan dipergunakan dalam mendukung pokok pembahasan tugas akhir yaitu wap, web, basis data.

  Bab III. Analisis dan Perancangan Sistem Dalam bab ini diuraikan tentang analisa dan perancangan dari aplikasi

  yang dibuat. Analisa meliputi analisa masalah dan analisa kebutuhan, sedangkan untuk perancangan terdiri dari perancangan proses, perancangan basis data serta perancangan antarmuka.

  Bab IV. Implementasi Bab ini berisi informasi tentang implementasi dari perancangan yang

  telah dibuat, yang meliputi coding program, hasil input dan output program.

  Bab V. Analisa Hasil dan Pembahasan Bab ini berisi analisa hasil aplikasi yang dibuat dan pembahasan

  mengenai kelebihan dan kekurangan aplikasi yang dibuat. Bab ini juga membahas hasil uji coba aplikasi terhadap user yang dilakukan di lokasi Rumah Sakit Panti Rapih

  Bab VI. Kesimpulan dan Saran Bab ini berisi kesimpulan dan saran untuk pengembangan aplikasi pada waktu yang akan datang.

Bab II Landasan Teori 2.1. Sistem Informasi Pengaturan orang, data, proses, dan information technology (IT) /

  teknologi informasi yang berinteraksi untuk mengumpulkan, memproses, menyimpan, dan menyediakan sebagai output informasi yang diperlukan untuk mendukung sebuah organisasi (Whitten,2004).

  2.2. Sistem Informasi Berbasis WEB

  Sistem informasi berbasis web adalah suatu sistem di dalam suatu organisasi yang mempertemukan kebutuhan pengolahan transaksi harian, mendukung operasi, bersifat managerial dan kegiatan strategi dari suatu organisasi dan menyediakan pihak luar tertentu dengan laporan-laporan yang diperlukan dengan interaksi secara langsung dan beroperasi pada sebuah browser aplikasi dan teknologi internet (Whitten,2005).

  2.3. Rawat Jalan

  Rawat jalan adalah pelayanan pengobatan di fasilitas pelayanan kesehatan dengan tidak harus menginap di fasilitas pelayanan kesehatan

2.4. Pengembangan Rekayasa Perangkat Lunak dengan metode Terstruktur

  Rekayasa perangkat lunak adalah Aplikasi dari sebuah pendekatan kuantifiabel, disiplin, dan sistematis kepada pengembangan, operasi, dan pemeliharaan perangkat lunak yaitu aplikasi dari rekayasa perangkat lunak (Pressman,1997).

  Proses - proses rekayasa perangkat lunak adalah perekat yang menjaga bentangan

  • – bentangan teknologi secara bersama-sama dan memungkinkan perkembangan perangkat lunak komputer yang tepat waktu dan rasional.

2.4.1. Model Waterfall

  Model waterfall membagi dan membedakan fase spesifikasi dan pengembangan

  Requirements definition System and software design

  Implementation and unit testing Integr ation and system testing

  Operation and maintenance Fase model Waterfall :

  a. Analisa dan definisi kebutuhan Proses menganalisis dan pengumpulan kebutuhan sistem yang sesuai

  b. Desain sistem dan software Proses desain akan menerjemahkan syarat kebutuhan ke sebuah perancangan perangkat lunak yang dapat diperkirakan sebelum dibuat

  coding .

  c. Pengkodean Menerjemahkan desain ke bahasa yang dimengerti komputer

  d. Pengujian Memeriksa program, mencari kesalahan

  e. Operasi dan Maintenance Pemeliharaan sistem