12.40.0241 Marchelina Putri Savitri LAMPIRAN

  LAMPIRAN

  Lampiran 1 Skala Penelitian

  Skala 1 Perilaku Delinkuen Remaja

Kata Pengantar

  Dengan Hormat, Sehubungan dengan tugas akhir atau skripsi yang sedang saya tempuh untuk mendapatkan gelar Sarjana Psikologi di Universitas Katolik Soegijapranata Semarang mengenai perilaku delinkuen remaja ditinjau dari konformitas terhadap teman sebaya, saya meminta kesediaan dan bantuan dari teman-teman untuk mengisi skala ini. Saya berharap teman-teman bersedia untuk membaca petunjuk pengisian skala terlebih dahulu, sebelum mengerjakannya. Jawaban dari teman-teman sangat berguna bagi penelitian dan penyusunan skripsi saya, disamping itu jawaban dari teman-teman dalam pengisian skala ini tidak akan berpengaruh bagi nilai akademik teman-teman, sehingga saya berharap jawaban yang teman-teman berikan merupakan jawaban yang sejujur-jujurnya sesuai dengan kondisi saat ini tanpa dipengaruhi apapun dan

siapapun. Saya merahasiakan setiap jawaban dari teman-teman.

  Demikian, atas kesediaan dan kerjasamanya, saya ucapkan terima kasih.

  Hormat saya, Marchelina Putri Savitri

PETUNJUK PENGISIAN SKALA 1. Bacalah setiap pernyataan pada lembar berikut dengan cermat

  

2. Anda diminta untuk memilih satu (1) dari empat (4) pilihan

jawaban, yaitu: selalu, sering, kadang-kadang, tidak pernah

  

3. Pilihlah salah satu dari keempat pilihan yang ada dan paling sesuai

dengan keadaan Anda, kemudian beri tanda centang (V) pada kolom

pilihan jawaban yang tersedia.

  Contoh : No Pernyataan Selalu Sering Kadang- kadang Tidak pernah . Saya mematuhi perintah orang tua

  Semua jawaban adalah BENAR, bila Anda menjawab sesuai dengan kenyataan pada diri Anda.

  Semua pernyataan harus dijawab. -TERIMA KASIH dan SELAMAT MENGERJAKAN- No Pernyataan Pilihan Jawaban Selalu Sering Kadang- Tidak kadang Pernah 1. Saya diam-diam mengambil barang orang lain ketika dia lengah

  2. Saya pergi dari rumah lebih dari satu hari ketika keinginan saya tidak sesuai dengan orang tua Saya terlambat datang ke sekolah 3.

  4. Saya mengancam teman agar dia memberikan uangnya kepada saya 5. Saya menjaga fasilitas disekolah dengan baik

  6. Saya berbicara baik-baik ketika berselisih faham dengan teman 7. Saya menjaga kejujuran saat sedang ulangan 8.

  Saya mengembalikan barang teman yang saya pinjam

  9. Saya memukul teman yang menyinggung perasaan saya

  10. Saya pergi ke tempat hiburan malam

  11. Saya suka berbohong kepada orang tua

  12. Saya menjalin hubungan yang baik dengan teman

  13. Saya mengembalikan uang yang saya pinjam dari teman

  No Pernyataan Pilihan Jawaban Selalu Sering Kadang- Tidak kadang Pernah

  14. Saya memukul teman yang tidak sependapat dengan saya

  15. Saya mengambil barang orang lain tanpa izin

  16. Saya melakukan hubungan seks bebas

  17. Saya menghindari penggunaan obat- obatan terlarang

  18. Saya mematuhi perintah orang tua

  19. Saya menjaga dengan baik barang teman yang saya pinjam

  20. Saya mendahulukan musyawarah dalam setiap permasalahan

  21. Saya meminum minuman keras

  22. Saya menghindari seks sebelum menikah

  23. Saya menyelesaikan permasalahan dengan perkelahian

  24. Saya berteman dengan orang yang memiliki kegiatan positif

  Skala 2 Konformitas Teman Sebaya No Pernyataan Pilihan Jawaban Selalu Sering Kadang- Tidak Pernah kadang

  1. Saya mengikuti kegiatan ekstrakulikuler yang diikuti oleh teman- teman dekat saya

  2. Saya menunjukan diri pribadi saya didepan orang lain apa adanya

  3. Suasana hati saya setiap harinya ditentukan oleh suasana hati teman dekat saya

  4. Saya akan langsung marah jika salah satu teman saya dihina orang lain

  5. Saya menilai bahwa merokok itu tidak baik, meskipun menurut teman-teman saya merokok adalah hal yang wajar

  6. Sikap saya terhadap suatu hal lebih dipengaruhi oleh sikap teman-teman dekat saya

  7. Meskipun teman-teman saya melakukan hal lain, saya tetap percaya pada apa yang saya yakini

  8. Saya menolak ketika teman mengajak saya untuk membolos sekolah

  9. Saya tetap menaati peraturan dari guru meskipun temanmelanggarnya No Pernyataan Pilihan Jawaban Selalu Sering Kadang- Tidak Pernah kadang

  10. Saya tidak ikut-ikutan teman merusak fasilitas sekolah

  11. Saya cenderung mengikuti pemikiran teman-teman saya

  12. Saya bisa menjadi siswa yang patuh atau bandel, tergantung teman-teman saya juga berperilaku

  13. Saya ikut memeras siswa lain karena teman-teman saya melakukannya

  14. Jika teman-teman merokok, saya juga ikut merokok

  15. Saya lebih yakin menuruti nasehat orang tua daripada nasehat teman- teman saya

  16. Saya mengendalikan suasana hati dengan baik meskipun kondisi lingkungan sedang tidak baik

  17. Meskipun suasana hati dan kondisi lingkungan sekitar sedang tidak baik, saya berusaha belajar dengan sungguh- sungguh

  18. Meskipun teman-teman saya merasa pesimis, saya berpikir usaha keras akan membawa hasil yang maksimal

  No Pernyataan Pilihan Jawaban Selalu Sering Kadang- Tidak kadang Pernah

  20. Saya menjadi mudah marah jika berteman dengan teman-teman yang kerap menggunakan kekerasan

  21. Saya tetap menjadi anak yang santun, meskipun itu dianggap kuno oleh teman-teman saya

  22. Saya berangkat ke sekolah tepat waktu meskipun teman-teman mengajak untuk datang terlambat

  23. Pendapat saya lebih dipengaruhi oleh pendapat teman-teman saya

  24. Saya memandang perkelahian sebagai suatu yang wajar karena teman-teman di lingkungan saya berpikir seperti itu

  Lampiran 2 Data Awal Skala

  Data Awal Skala Perilaku Delinkuen Remaja

  Data Awal Skala Konformitas Teman Sebaya

  Lampiran 3 Uji Validitas dan Reliabilitas

  Uji Validitas dan Reliabilitas Skala Perilaku Delinkuen Remaja

  

Perilaku Delinkuen Remaja

Putaran 1

Case Processing Summary

  N % Cases Valid 50 100.0

  a

  Excluded .0 Total 50 100.0

  a. Listwise deletion based on all variables in the procedure.

  Reliability Statistics

  Cronbach's Alpha N of Items

  .905

  24

Item total statistic

  Y11 52.78 127.481 .448 .902 Y12 52.96 121.468 .696 .897

  Y23 53.14 124.817 .541 .900 Y24 52.68 120.834 .598 .899

  Y21 53.06 118.956 .796 .894 Y22 53.02 123.285 .557 .900

  Y19 52.88 123.659 .565 .900 Y20 52.60 125.878 .438 .902

  Y17 52.70 130.214 .172 .910 Y18 52.94 127.119 .448 .902

  Y15 53.14 124.000 .631 .898 Y16 53.28 123.144 .619 .898

  Y13 53.16 121.974 .649 .898 Y14 52.86 122.613 .542 .900

  Scale Mean if Item Deleted

  Scale Variance if Item Deleted

  Y7 52.66 131.494 .179 .907 Y8 52.84 125.239 .547 .900

  Y5 52.80 126.653 .403 .903 Y6 52.76 127.819 .394 .903

  Y3 53.10 127.806 .408 .903 Y4 53.32 122.671 .609 .899

  Y1 53.32 127.773 .394 .903 Y2 53.18 126.926 .471 .902

  Cronbach's Alpha if Item Deleted

  Corrected Item- Total Correlation

  Y9 53.00 123.347 .621 .898 Y10 52.80 123.020 .496 .901

  

Perilaku Delinkuen Remaja

Putaran 2

Case Processing Summary

  N % Cases Valid 50 100.0

  a

  Excluded .0 Total 50 100.0

  a. Listwise deletion based on all variables in the procedure.

  Reliability Statistics

  Cronbach's Alpha N of Items

  .913

  22

  Item-Total Statistics

  Scale Mean if Item Deleted

  Scale Variance if Item Deleted

  Corrected Item- Total Correlation

  Cronbach's Alpha if Item Deleted

  Y1 48.16 118.545 .417 .911 Y2 48.02 118.061 .475 .910

  Y3 47.94 119.119 .399 .912 Y4 48.16 113.770 .622 .907

  Y5 47.64 118.358 .376 .913 Y6 47.60 119.633 .355 .913

  Y8 47.68 116.385 .554 .909 Y9 47.84 114.545 .629 .907

  Y10 47.64 114.439 .491 .911 Y11 47.62 118.730 .444 .911

  Y12 47.80 113.020 .687 .906 Y13 48.00 113.714 .628 .907

  Y14 47.70 113.194 .579 .908 Y15 47.98 114.836 .661 .907

  Y16 48.12 114.189 .635 .907 Y18 47.78 118.502 .436 .911

  Y19 47.72 115.022 .562 .908 Y20 47.44 117.762 .403 .912

  Y21 47.90 109.888 .827 .902 Y22 47.86 114.327 .572 .908

  Y23 47.98 115.816 .557 .909 Y24 47.52 111.969 .611 .907

  Uji Validitas dan Reliabilitas Skala Konformitas Teman Sebaya

  

Konformitas Teman Sebaya

Putaran 1

Case Processing Summary

  N % Cases Valid 50 100.0

  a

  Excluded .0 Total 50 100.0

  a. Listwise deletion based on all variables in the procedure.

  Reliability Statistics

  Cronbach's Alpha N of Items

  .818

  24 Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted

  Scale Variance if Item Deleted

  X9 52.70 80.378 .175 .820 X10 52.46 79.600 .206 .819

  X23 52.82 78.396 .369 .811 X24 52.90 75.602 .467 .807

  X21 52.56 77.884 .349 .812 X22 52.44 79.843 .192 .819

  X19 52.92 78.238 .319 .813 X20 52.70 74.051 .578 .801

  X17 52.62 75.302 .446 .807 X18 52.72 73.675 .543 .802

  X15 52.62 74.853 .501 .805 X16 52.68 78.467 .292 .815

  X13 53.08 75.136 .499 .805 X14 52.82 75.049 .500 .805

  X11 52.68 77.161 .458 .808 X12 53.04 81.468 .118 .821

  X8 52.46 76.662 .408 .809

  Corrected Item- Total Correlation

  X7 52.54 80.049 .218 .817

  X6 52.64 76.317 .448 .808

  X5 52.80 78.286 .295 .815

  X4 52.76 82.104 .078 .822

  X3 53.02 79.204 .318 .813

  X2 53.14 75.796 .465 .807

  X1 52.80 77.143 .319 .814

  Cronbach's Alpha if Item Deleted

  

Konformitas Teman Sebaya

  

Putaran 2

Case Processing Summary

  N % Cases Valid 50 100.0

  a

  Excluded .0 Total 50 100.0

  a. Listwise deletion based on all variables in the procedure.

  Reliability Statistics

  Cronbach's Alpha N of Items

  .831

  18 Scale Mean if Item Deleted

  Scale Variance if Item Deleted

  Corrected Item- Total Correlation

  Cronbach's Alpha if Item Deleted

  X1 38.50 59.194 .294 .831

  X2 38.84 58.015 .439 .822

  X3 38.72 60.491 .335 .827

  X5 38.50 59.357 .332 .828

  X6 38.34 58.066 .454 .821

  X8 38.16 58.913 .372 .825 X11 38.38 59.057 .444 .822

  X13 38.78 56.869 .517 .818 X14 38.52 56.867 .512 .818

  X15 38.32 56.793 .506 .818 X16 38.38 60.077 .286 .830

  X17 38.32 57.406 .434 .822 X18 38.42 55.881 .539 .816

  X19 38.62 59.914 .312 .828 X20 38.40 55.429 .638 .811

  X21 38.26 60.156 .297 .829 X23 38.52 59.398 .422 .823

  X24 38.60 57.673 .454 .821

  Lampiran 4 Data Item Valid

  Data Item Valid Skala Perilaku Delinkuen Remaja

  Data Item Valid Skala Konformitas Teman Sebaya

  Lampiran 5 Uji Asumsi

  Uji Normalitas

  

Uji Normalitas

NPar Tests

Descriptive Statistics

  N Mean Std. Deviation Minimum Maximum KTS

  50 40.74 8.045

  27

  57 PDR 50 50.1000 11.24178

  30.00

  68.00 One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test KTS PDR N

  50

  50

  a

  Normal Parameters Mean 40.74 50.1000 Std. Deviation 8.045 1.12418E1

  Most Extreme Differences Absolute .113 .090 Positive .113 .076 Negative -.077 -.090

  Kolmogorov-Smirnov Z .801 .639 Asymp. Sig. (2-tailed)

  .542 .809 a. Test distribution is Normal.

  Uji Linearitas

Curve Fit Model Description

  Model Name MOD_1 Dependent Variable

  1 PDR Equation

  1 Linear Independent Variable KTS Constant

  Included Variable Whose Values Label Observations in Plots Unspecified

  Case Processing Summary

  N Total Cases

  50

  a

  Excluded Cases Forecasted Cases Newly Created Cases

  a. Cases with a missing value in any variable are excluded from the analysis.

  Variable Processing Summary

  Variables Dependent Independent PDR KTS

  Number of Positive Values

  50

  50 Number of Zeros Number of Negative Values Number of Missing Values User-Missing

  System-Missing Dependent Variable:PDR Model Summary

  Parameter Estimates Equation R Square F df1 df2 Sig. Constant b1 Linear .712 118.623

  1 48 .000 2.068 1.179 The independent variable is KTS.

  Lampiran 6 Uji Hipotesis

  

Uji Korelasi

Correlations Descriptive Statistics

  Mean Std. Deviation N KTS 40.74 8.045

  50 PDR 50.10 11.242

  50 Correlations KTS PDR

  • Sig. (1-tailed) .000 N

  KTS Pearson Correlation 1 .844

  50

  50 PDR Pearson Correlation .844

  • **

    1

  Sig. (1-tailed) .000 N

  50

  50 **. Correlation is significant at the 0.01 level (1-tailed).

  Lampiran 7 Korelasi Antara Bentuk Konformitas Teman Sebaya dengan Perilaku Delinkuen Remaja

Korelasi antara bentuk konformitas teman sebaya (sikap) dengan perilaku delinkuen remaja

  Mean Std. Deviation N sikap 16.10 3.677

  50 PerilakuDelinkuenRemaja 50.1000 11.24178

  50 Correlations sikap PerilakuDelinkuen Remaja sikap Pearson Correlation 1 .711

  • Sig. (1-tailed) .000 N 50 50
  • 1

  PerilakuDelinkuenRemaja Pearson Correlation .711

  Sig. (1-tailed) .000 N

  50

  50 **. Correlation is significant at the 0.01 level (1-tailed).

  

Korelasi antara bentuk konformitas teman sebaya (watak) dengan perilaku

delinkuen remaja

  Descriptive Statistics

  Mean Std. Deviation N watak 13.52 3.072

  50 PerilakuDelinkuenRemaja 50.10 11.242

  50 Correlations watak PerilakuDelinkuen Remaja watak Pearson Correlation

  • Sig. (1-tailed) .000 N

  1 .728

  50

  50 PerilakuDelinkuenRemaja Pearson Correlation .728

  • 1

  Sig. (1-tailed) .000 N

  50

  50 **. Correlation is significant at the 0.01 level (1-tailed).

  Korelasi antara bentuk konformitas teman sebaya (perilaku) dengan perilaku delinkuen remaja Descriptive Statistics

  Mean Std. Deviation N perilaku 11.12 2.715

  50 PerilakuDelinkuenRemaja 50.10 11.242

  50 Correlations PerilakuDelinkuen perilaku Remaja

  • perilaku Pearson Correlation

  1 .714 Sig. (1-tailed) .000 N

  50

  50

  • PerilakuDelinkuenRemaja Pearson Correlation .714

  1 Sig. (1-tailed) .000 N

  50

  50 **. Correlation is significant at the 0.01 level (1-tailed).

  Lampiran 8 Surat Penelitian

  Surat Ijin Penelitian

  Surat Bukti Penelitian