BAHASA KIASAN PADA LIRIK LAGU BERTEMAKAN ALAM DARI SEMBILAN GRUP BAND DAN PENYANYI Bahasa Kiasan Pada Lirik Lagu Bertemakan Alam Dari Sembilan Grup Band Dan Penyanyi.

BAHASA KIASAN PADA LIRIK LAGU BERTEMAKAN ALAM DARI
SEMBILAN GRUP BAND DAN PENYANYI

SKRIPSI
Untuk memenuhi sebagian persyaratan
Guna mencapai derajat
Sarjana S-1
Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia dan Daerah

BUDI PRASTYO
A 310 070 251

PENDIDIKAN BAHASA SASTRA INDONESIA DAN DAERAH
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2012

i

MOTTO


“Dan janganlah kamu berputus asa dari rahmat Allah SWT. Sesungguhnya tiada
berputus asa dari rahmat Allah SWT, melainkan kaum yang kafir”
(Q.S. Yusuf: 87)

“Dan orang-orang yang berjihat untuk (mencari keridaan) Kami, benar-benar akan
Kami tunjukkan kepada mereka kepada jalan-jalan Kami. Dan sesungguhnya
Allah SWT benar-benar bersama orang-orang yang berbuat baik”
(Q. S. Al-Ankabut: 69)

“Allah SWT tidak akan membebani seseorang melainkan sesuai dengan
kesanggupannya”
(Q. S. Al-Baqarah: 286)

Ketika kau sudah maju melangkahkan kaki janganlah ragu lagi, karena keraguraguan akan membawa kita menuju ketidakpastian.
(Penulis)

Memang berat menerima kagagalan, tetapi lebih buruk dari itu kalau tidak pernah
berupaya untuk mencari sukses. Dalam kehidupan ini kita tidak akan
mendapatkan apapun terkecuali mau berusaha.
(Theodore Roosevelt)


v

PERSEMBAHAN
Dengan menyebut nama Allah SWT karena ridha dan karunia-Nya.
Penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Skripsi ini penulis peruntukkan kepada
orang-orang tercinta.
1. Bapak dan Ibu tercinta (Parjimin dan Sri Baidah) yang telah mendukungku
serta memberi semangat dan doa yang tercurah dari beliau.
2. Alam rimba raya khususnya pegunungan di Indonesia yang telah meberikan
inspirasi untuk membuat skripsi ini.
3. Teman-teman semua yang telah memberikan semangat (Zaki, Widi, Dwi P.
Dwi N. Marlin, Novianto, Fajar Atmaja, Ikhsan Adi N dan teman-teman
pendaki gunung yang tidak bias penulis sebutkan satu-persatu).
4. Teman-teman seperjuangan PBSID angkatan 2007 kelas E.
5. Almamater tercinta.

vi

KATA PENGANTAR


Assalamualaikum wr. wb.
Alhamdulillah, puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT yang
telah melimpahkan rahmat, hidayah, serta inayah-Nya sehingga penulis dapat
menyelesaikan skripsi ini dengan judul Bahasa Kiasan pada Lirik Lagu
Bertemakan Alam dari Sembilan Grup Band dan Penyanyi. Skripsi ini disusun
sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana Pendidikan Bahasa
Sastra Indonesia dan Daerah Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas
Muhammadiyah Surakarta.
Penulis menyadari bahwa dalam penyusun skripsi ini mengalami banyak
kesulitan dan hambatan tidak berhenti karena bantuan, bimbingan, dorongan, serta
arahan baik secara langsung maupun tidak langsung dari berbagai pihak. Pada
kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada berbagai pihak yang
telah membantu dalam penulisan ini.
1. Drs. H. Sofyan Anif, M. Si., selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu
Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang berkenan memberikan
ijin penyusun skirpsi ini.
2. Drs. Agus Budi Wahyudi, M.Hum., selaku ketua Jurusan sekaligus
pembimbing akademik Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia dan Daerah yang
telah memberikan dukungan untuk menyelesaikan skripsi ini.

3. Prof. Dr. Abdul Ngalim, MM., M.Hum. selaku pembimbing I yang telah
memberikan bimbingan, motivasi, dan arahan dalam penyusunan skripsi ini.

vii

DAFTAR ISI

Halaman
HALAMAN JUDUL ...................................................................................
i
HALAMAN PERSETUJUAN .....................................................................
ii
HALAMAN PENGESAHAN .....................................................................
iii
HALAMAN PERNYATAAN.......................................................................
iv
HALAMAN MOTTO ..................................................................................
v
PERSEMBAHAN ........................................................................................
vi

KATA PENGANTAR .................................................................................. vii
DAFTAR ISI ...............................................................................................
ix
DAFTAR SINGKATAN ............................................................................. xii
DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................. xiii
ABSTRAK .................................................................................................. xiv
BAB I PENDAHULUAN ............................................................................
1
A. Latar Belakang Penelitian ............................................................
1
B. Rumusan Masalah ........................................................................

3

C. Tujuan Penelitian ........................................................................

3

D. Manfaat Penelitian .......................................................................


4

BAB II LANDASAN TEORI ......................................................................
A. Tinjauan Pustaka ........................................................................

5
5

B. Kerangka Teori ...........................................................................

8

1. Bahas Kiasan .........................................................................
2. Jenis Bahasa Kiasan ..................................................................
3. Pengertian Lirik Lagu ................................................................
BAB III METODE PENELITIAN ...............................................................
A. Bentuk Penelitian .......................................................................

8
11

18
20
20

B. Objek Penelitian ........................................................................

20

C. Data dan Sumber Data ...............................................................

21

1. Data ………………………………………………………… ..
2. Sumber Data .........................................................................
D. Teknik Pengumpulan Data .........................................................

21
21
21


E. Teknik Analisis Data .................................................................

23

..................................................................................................
F. Prosedur Penelitian ....................................................................

24

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ......................................................
A. Hasil Penelitian ..........................................................................

25
25

1. Gambaran Umum ……………………………………………..
2. Sajian Data ……………………………………………………
3. Analisis Data ………………………………………………….

25

26
28

ix

a. Jenis Bahasa Kiasan pada Lirik Lagu Bertemakan Alam
dari Sembilan Grup Band dan Penyanyi .............................
1) Bahasa kiasan pada lirik lagu Mahameru Ari Lasso
(Dewa 19) album Format Masa Depan ………………..
2) Bahasa kiasan pada lirik lagu Senandung Pucuk-Pucuk
Pinus Ebiet G Ade album Abiet G Ade .........................
3) Bahasa kiasan pada lirik lagu Di Atas 7000 Kaki
Frenky Sahilatua Feat Jane album Potret ……………...
4) Bahasa kiasan pada lirik lagu Puisis Cahaya Bulan Gie
(Eros SO7 & Okta) album Gie (Eros SO7 & Okta) …. ..
5) Bahasa kiasan pada lirik lagu Cahaya Bulan Lyrics Gie
(Eros SO7 & Okta) album Gie (Eros SO7 & Okta) ……
6) Bahasa kiasan pada lirik lagu Anak Kehidupan
Godbless album Greatest Hits Of ……………………...
7) Bahasa kiasan pada lirik lagu Apatis Ipang (BIP) album

Ost. Sang Pemimpi …………………………………….
8) Bahasa kiasan pada lirik lagu Pelangi dan Matahari
Ipang (BIP) album Berangkat ………………………….
9) Bahasa kiasan pada lirik lagu Ibu Iwan Fals album
Single / Unknown Album ………………………………
10) Bahasa kiasan pada lirik lagu Berita Cuaca Roy
Jecomiah (Boomerang) album Best Ballads ………… ..
11) Bahasa kiasan pada lirik lagu Pasti ada Energi Lain
Roy Jecomiah (Boomerang) album Urbanostic ……….
12) Bahasa kiasan pada lirik lagu Pecinta Alam Rita Rubi
Harland album Kepada Alam dan Pecintanya …………
b. Data Jenis Bahasa Kiasan dalam Lirik Lagu Bertemakan
Alam dari Sembilan Grup Band dan Penyanyi ...................
c. Makna Jenis Penggunaan Bahasa Kiasan dalam Lirik Lagu
Bertemakan Alam dari Sembilan Grup Band dan Penyanyi
1) Lirik lagu Mahameru Ari Lasso (Dewa 19) album
Format Masa Depan ……………………………………
2) Lirik lagu Senandung Pucuk-Pucuk Pinus Ebiet G Ade
album Abiet G Ade …………………………………….
3) lirik lagu Di Atas 7000 Kaki Frenky Sahilatua Feat

Jane album Potret……………………………………….
4) Lirik lagu Puisis Cahaya Bulan Gie (Eros SO7 & Okta)
album Gie (Eros SO7 & Okta) ………………………...
5) Lirik lagu Cahaya Bulan Lyrics Gie (Eros SO7 & Okta)
album Gie (Eros SO7 & Okta) ………………………...
6) Lirik lagu Anak Kehidupan Godbless album Greatest
Hits Of ………………………………………………….
7) Lirik lagu Apatis Ipang (BIP) album Ost. Sang
Pemimpi ………………………………………………..
8) Lirik lagu Pelangi dan Matahari Ipang (BIP) album
Berangkat ………………………………………………
9) Lirik lagu Ibu Iwan Fals album Single / Unknown
Album ………………………………………………… .

x

29
29
32
34
36
39
43
44
46
48
50
51
52
54
56
56
59
62
63
66
69
70
72
73

10) Lirik lagu Berita Cuaca Roy Jecomiah (Boomerang)
album Best Ballads …………………………………….
11) Lirik lagu Pasti ada Energi Lain Roy Jecomiah
(Boomerang) album Urbanostic ……………………….
12) Lirik lagu Pecinta Alam Rita Rubi Harland album
Kepada Alam dan Pecintanya ………………………….
d. Data Makna yang Ditemukan dalam Jenis Penggunaan
Bahasa Kiasan dalam Lirik Lagu Bertemakan Alam dari
Sembilan Grup Band dan Penyanyi ....................................
B. Pembahasan ...............................................................................

75
77
78

79
81

1. Perbandingan antara penelitian terdahulu dengan penelitian ini 81
2. Persamaan, Perbedaan, dan Keunikan ..................................

82

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ........................................................
A. Simpulan ...................................................................................

84
84

B. Saran .........................................................................................

84

Daftar Pustaka
Lampiran

xi

DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1. Lirik lagu “Mahameru” Dewa 19 .............................................. 89
Lampiran 2. Lirik lagu “Senandung Pucuk-Pucuk Pinus” Ebiet G Ade.......... 90
Lampiran 3. Lirik lagu “Di Atas 7000 Kaki” Frenky Sahilatua Feat Jane ..... 91
Lampiran 4. Lirik lagu “Puisis Cahaya Bulan” Gie (Eros SO7 & Okta) ......... 92
Lampiran 5. Lirik lagu “Cahaya Bulan Lyrics” Gie (Eros SO7 & Okta) ....... 93
Lampiran 6. Lirik lagu “Anak Kehidupan” Godbless ................................... 94
Lampiran 7. Lirik lagu “Apatis” Ipang (BIP) ................................................ 95
Lampiran 8. Lirik lagu “Pelangi dan Matahari” Ipang (BIP) ......................... 96
Lampiran 9. Lirik lagu “Ibu” Iwan Fals ........................................................ 97
Lampiran 10. Lirik lagu “Berita Cuaca” Roy Jecomiah (Boomerang) ........... 98
Lampiran 11. Lirik lagu “Pasti ada Energi lain” Roy Jecomiah (Boomerang)
99
Lampiran 12. Lirik lagu Pecinta Alam Rita Rubi Harland ............................ 100

xii

ABSTRAK
BAHASA KIASAN PADA LIRIK LAGU BERTEMAKAN ALAM DARI
SEMBILAN GRUP BAND DAN PENYANYI
Budi Prastyo, A310070251, Jurusan Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia
dan Daerah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas
Muhammadiyah Surakarta, 2012, 98 halaman.
Tujuan penelitan ini ada dua, yakni (1) mendiskripsikan bentuk
penggunaan bahasa kiasan pada lirik lagu yang bertemakan alam dari sembilan
grup band dan penyanyi. (2) mengetahui makna bentuk penggunaan bahasa kiasan
yang terdapat pada lirik lagu yang bertemakan alam dari sembilan grup band dan
penyanyi. Data dalam penelitian ini berupa kata, frase, kalimat yang mengandung
bahasa kiasan pada lirik lagu bertemakan alam. Sumber data dalam penelitian ini
adalah sumber data primer yang berupa teks lirik lagu bertemakan alam dari
sembilan grup band dan penyanyi.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode padan
intralingual dan ekstralingual. Metode padan intralingual yaitu jenis metode padan
untuk menganalisis data yang lebih mengacu pada makna unsur-unsur yang
berada dalam bahasa yang bersifat lingual. Metode padan ekstralingual yaitu jenis
metode padan untuk menganalisis data yang mengacu pada hubungan di luar
bahasa (unsur lingual). Penelitian ini menggunakan lirik lagu bertemakan alam
dari Sembilan grup band dan penyanyi sebagai alat penentunya. Berdasarkan
metode padan intralingual dan ekstralingual, lirik lagu bertemakan alam dari
Sembilan grup band dan penyanyi dapat dianalisis dengan analisis bahasa kiasan.
Teknik yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik studi pustaka, simak,
dan catat. Teknik studi pustaka yaitu teknik pengumpulan data dengan mencari
sumber-sumber data lirik lagu bertemakan alam dari Sembilan grup band dan
penyanyi. Teknik simak yaitu cara memperoleh data dengan menyimak lirik lagu
bertemakan alam dari Sembilan grup band dan penyanyi. Teknik catat dalam
penelitian ini dengan cara mencatat data yang berhubungan dengan bahasa kiasan
pada lirik lagu bertemakan alam dari Sembilan grup band dan penyanyi.
Hasil penelitian ini yaitu (1) bahasa kiasan yang ditemukan dalam lirik
lagu bertemakan alam dari Sembilan grup band dan penyanyi ada lima jenis
bahasa kiasan, yaitu kiasan personifikasi, persamaan atau simile, sinekdoke,
metafora, dan epitet . Data bahasa kiasan personifikasi terdapat 15 kata, bahasa
kiasan persamaan atau simile terdapat 11 kata, bahasa kiasan sinekdoke terdapat 4
kata, bahasa kiasan metafora terdapat 3 kata, bahasa kiasan epitet terdapat 1 kata.
(2) jenis pemakaian bahasa kiasan yang ditemukan dalam data diartikan menurut
konteks kalimat yang menyertai dan sebagian menurut Kamus Besar Bahasa
Indonesia. Data makna yang ditemukan dalam jenis bahasa kiasan terdapat 34
data dibagi berdasarkan makna kehidupan alam terdapat 20 data, makna
kasihsayang terdapat 6 data, dan makna perbandingan terdapat 8 data.

Kata kunci : bahasa kiasan, lirik lagu

xiii