Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Log Book Elektronik Penggunaan Alat Praktikum Instrumen Matakuliah Analog T1 612009070 BAB V

BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN
Bab ini memaparkan kesimpulan-kesimpulan yang didapatkan dari pengerjaan
tugas akhir ini. Selain itu pada bab ini juga akan dipaparkan mengenai saran-saran
penunjang yang berguna untuk siapa saja yang tertarik untuk mengembangkan tugas
akhir ini.
5.1 Kesimpulan
Beberapa kesimpulan yang didapatkan dalam tugas akhir ini adalah sebagai berikut :
1. Barcode scanner hanya dapat melakukan pemindaian dengan jarak pemindaian
14 – 32 cm terhitung dari permukaan barcode kode alat dengan ujung sensor
pada barcode scanner (tidak ada dalam datasheet).
2. Barcode receiver hanya memiliki jangkauan radius maksimal 15 m (tidak ada
dalam datasheet).
3. Sistem pada program log book elektronik hanya dapat dijalankan oleh 2 jenis
pengguna (laboran dan asisten) untuk menjaga keamanan sistem.
4. Banyak KTM mahasiswa baru sudah tidak terdapat barcode sehingga pada
program dapat dilakukan input data (NIM mahasiswa) secara manual.
5. 4 menu utama (menu data inventarisasi, peminjaman alat, pengembalian alat
(termasuk catatan kerusakan), dan data history alat sudah berhasil berfungsi
dengan baik sesuai dengan spesifikasi alat yang direncanakan. Menu – menu
tersebut dapat melakukan proses pembacaan/penyimpanan/modifikasi data dari

maupun kedalam database.
6. Menu data mahasiswa diperlukan agar tidak hanya NIM mahasiswa yang
disimpan namun sekaligus nama mahasiswa untuk membuat data lebih jelas.
7. Menu pembuatan user id diperlukan sebagai bentuk tindakan preventif dari
penyalahgunaan sistem oleh orang yang tidak berkepentingan.
5.2 Saran Pengembangan
Tugas akhir ini masih jauh dari sempurna, maka dari itu beberapa saran yang
dapat diberikan untuk memperoleh sistem yang lebih baik pada masa yang akan datang
adalah sebagai berikut :

35

1. Menggunakan barcode scanner dengan jangkauan receiver yang lebih jauh lagi
agar dapat mencakup ruang praktikum yang lebih luas lagi.
2. Untuk pencetakan barcode kode alat digunakan barcode printer non-thermal
supaya hasil cetakan dapat bertahan lama.

36


Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penyusunan Pedoman Praktikum mengenai KIT SIM908 EVB untuk Matakuliah Praktikum Digital T1 612009708 BAB V

0 1 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Log Book Elektronik Penggunaan Alat Praktikum Instrumen Matakuliah Analog

0 0 19

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Log Book Elektronik Penggunaan Alat Praktikum Instrumen Matakuliah Analog T1 612009070 BAB I

0 1 3

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Log Book Elektronik Penggunaan Alat Praktikum Instrumen Matakuliah Analog T1 612009070 BAB II

0 0 4

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Log Book Elektronik Penggunaan Alat Praktikum Instrumen Matakuliah Analog T1 612009070 BAB IV

0 0 12

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penyusunan Pedoman Praktikum Elektronika Telekomunikasi Analog T1 612008076 BAB I

0 0 3

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penyusunan Pedoman Praktikum Elektronika Telekomunikasi Analog T1 612008076 BAB II

0 1 15

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penyusunan Pedoman Praktikum Elektronika Telekomunikasi Analog T1 612008076 BAB V

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penyusunan Alat Peraga untuk Matakuliah Elektronika Daya T1 612006005 BAB V

0 0 3

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penyusunan Pedoman Praktikum Dasar untuk Matakuliah Elektronika Daya T1 612005018 BAB V

0 0 2