BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian 1.Gambaran Umum Latar Penelitian a. Sejarah Berdirinya Madrasah - Manajemen kegiatan ekstrakulikuler dalam pembentukan karaktaer didik di Madrasah Tsanawiyah Al-ihklas Tanjung Bintang Kabupaten La

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian

  1.Gambaran Umum Latar Penelitian

a. Sejarah Berdirinya Madrasah

  Madrasah Tsanawiyah Al-Ikhlas berdiri sejak 1986 dimulai dengan menempati 3 unit ruang belajar, 1 unit ruang kantor, dan 1 unit mushola, dengan jumlah rombongan belajar sebanyak 3 rombongan belajar (98 peserta didik). Berdirinya Madrasah ini di prakarsai oleh Persatuan Warga Sungayang oleh tokoh masyarakat, yaitu; Bapak Badri Karim dan Bapak H. Safri Noer yang selanjutnya dikelola oleh Yayasan Pendidikan Islam Al-Ikhlas Jatibaru Tanjung Bintang. Selanjutnya Madrasah Tsanawiyah Al-Ikhlas telah mengalami perkembangan baik dari jumlah peserta didik, jumlah guru, maupun jumah sarana dan prasana pendidikan yang dikelolanya.

  Madrasah Tsanawiyah Al-Ikhlas Tanjung Bintang adalah lembaga pendidikan Islam di bawah naungan Kementian Agama Kabupaten Lampung Selatan, Provinsi Lampung. Sebagai lembaga pendidikan Islam, Madrasah ini sangat mengedepankan ciri khas pengelolaan pendidikan secara Islami, baik dalam kegiatan kurikuler, ko-kurikuler, maupun kegiatan ekstrakurikulernya. Penanaman nilai-nilai keagamaan seperti akhlak, budi pekerti, sopan, santun, menjaga ketertiban, disiplin,aktif belajar, rajin, tekun, bersikap ramah dan yang lainya merupakan upaya-uapaya pra-kondisi dalam membentuk karakter peserta didiknya.

  Madrasah Tsanawiyah Al-Ikhlas Tanjung Bintang dikembangkan mengarah pada tujuan untuk menjadi madrasah teladan di lingkungan Kementerian Agama Kabupaten Lampung Selatan dengan visi madrasah, yaitu; “Mendidik Siswa Cerdas, Terampil, dan Berakhlaqul Karimah Berlandaskan Iman dan Taqwa”. Guna mewujudkan cita-cita tersebut diterapkan strategi pembelajaran dan bimbingan secara efektif dan maju, serta mengembangkan ekstrakurikuler berbasis keagamaan. Sejalan dengan gerakan nasional pendidikan karakter yang digalakkan oleh pemerintah, di lembaga ini juga berupaya mengembangkan nilai-nilai karakter sebagai penguatan dari penanaman nilai-nilai keagamaan yang sudah ada. Komitmen yang sudah terbentuk dari segenap pengelola madrasah dalam membentuk karakter peserta didik memberi dampak positif pada kemajuan dan segenap prestasi yang telah diraihnya serta menjadi lembaga penyelenggara Pendidikan Agama Islam yang mendapat kepercayaan masyarakat.

b. Identitas Madrasah

  1 Tabel 4.1. : Identitas Madrasah Tsanawiyah Al-Ikhlas Tanjung Bintang

  No Identitas Madrasah

  1 Nama Madrasah Madrasah Tsanawiyah Al-Ikhlas

  2 Alamat Madrasah Desa Jatibaru, Kecamatan Tanjung Bintnag

  3 Telpon/Hp 085278718224

  4 Status Madrasah Swasta

  5 Akreditasi B

  6 Luas Lahan/Tanah 5000 M2

  7 Status Kepemilikan Milik Sendiri 8 Kepala Madrasah Waluyo, S. Ag.

  9 Tingkat Pendidikan S1 PAI

  10 Masa Kerja 13 tahun

  1 Madrasah Tsanawiyah Al-Ikhlas Tanjung Bintang dibawah naungan Yayasan Pendidikan Islam Al-Ikhlas Jatibaru Tanjung Bintang berdarkan Keputusan Menkumham RI Nomor: AHU-0033012.AH.01.04. Tahun 2016.

c. Visi, Misi, dan Tujuan Madrasah

  Visi madrasah merupakan rencana stategis untuk mewujudkan tujuan madrasah secara efektif dan efisien.

  1) Visi Mendidik Siswa Cerdas, Terampil, dan berakhlaqul Karimah Berlandaskan Iman dan Taqwa.

  2

  2) Misi

  a) Melaksanakan bimbingan dan latihan secara intensif sehingga siswa berprestasi, b) Melaksanakan pembelajaran dan bimbingan secara efektif sehingga siswa dapat berkembang secara optimal sesuai dengan potensinya, c) Mewujudkan suasana kekeluargaan dan Islami sehingga tercipta suasana belajar yang menyenangkan.

  3) Tujuan

  a) Mewujudkan kegiatan belajar yang aktif dan kreatif,

  b) Menjadikan madrasah sebagai lembaga pendidikan karakter dan teknologi yang mampu menjadi dasar perkembangan anak didik, c) Menjadi madrasah yang tertib administrasi, tertib belajar mengajar, baik intra maupun ekstrakurikuler yang konsisten, d) Menjadi madrasah teladan di lingkungan Kementerian Agama Kabupaten Lampung Selatan. 2

  Dari visi, misi, dan tujuan Madrasah Tsanawiyah Al-Ikhlas Tanjung Bintang secara jelas telah menunjukkan bahwa lembaga ini berkomitmen untuk mewujudkan nilai-nilai dasar karakter yang baik bagi peserta didiknya, dan bagi semua warga madrasah yang secara bersama-sama mengarah pada pencapaian tujuan madrasah maupun tujuan pendidikan nasional.

d. Struktur Organisasi dan Pengelola Madrasah

  1) Struktur Organisasi Gambar 4.1: Struktur Organisasi Madrasah Tsanawiyah Al-Ikhlas Tanjung

  3 Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017.

KETUA YAYASAN KEPALA MADRASAH KOMITE

  KONSULTAN ----- ------ WAKAMADRASAH

  • --------------------- KEPALA TU WALI KELAS DEWAN GURU SISWA - SISWI

  Keterangan: garis komando

  • garis koordinasi Struktur Organisasi Madrasah Tsanawiyah Al-Ikhlas Tanjung Bintang merupakan gambaran pembagian kewenangan dan tugas yang
  • 3
menjadi tanggungjawabnya, serta menggambarkan garis instrukri dan koordinasi sesuai dengan tugas, kewenagan yang menjadi tanggungjawab masing-masing pendidik dan tenaga kependidikan di lingkungan Madrasah Tsanawiyah Al-Ikhlas Tanjung Bintang.

  2) Pengelola Madrasah

  11 Amin Supriyani, S. Pd. Pustakawan P S1

  2 4 Dokumen Madrasah Tsanawiyah Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 16 Pebruari 2017 5

  b. Akidah-Akhlak

  2

  a. Al-Qur’an-Hadits

  1 Pendidikan Agama Islam

  A

  5 No Mata Pelajaran Jumlah Jam

  1) Struktur Kurikulum Tabel 4.3: Struktur Kurikulum Madrasah Tsanawiyah Al-Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017.

  Kurikulum yang diterapkan di Madrasah Tsanawiyah Al-Ikhlas Tanjung Bintang adalah Kurikulum 2013, yang secara khusus memiliki muatan pendidikan agama yang lebih banyak dibanding dengan kurikulum di sekolah-sekolah umum.

  10 Nur Hayati, S. Si. Ka. UKS P S1

Tabel 4.2 : Pengelola MadrasahTsanawiyah Al-Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017.

  9 Riyanti Anggraeni,S.Pd. Ka. Lab. IPA P S1

  8 A.Mu’anafi H, S.Kom. Ka. Lab. Komputer L S1

  7 Azridayanti, S. Ag. Bendahara P S1

  6 Anggorowati, S. Pd. Kepala Tata Usaha P S1

  4 Adi Purwanto, S. Ag. Wk. Sar-prasarana L S1

  3 Yopi Permana, S. Pd. Wk. Kesiswaan L S1

  2 Sugeng Sujoko, S. Ag. Wk. Kurikulum L S1

  1 Waluyo, S. Ag. Kepala Madrasah L S1

  4 No Nama Jabatan L/P Pendidikan

e. Kurikulum dan Kegiatan Ekstrakurikuler

  c. Fikih

  2

  d. Sejarah Kebudayaan Islam

  2

  2 Pendidikan Pancasila dan Kewrganegaraan

  3

  3 Bahasa Indonesia

  6

  4 Bahasa Arab

  3

  5 Matematika

  5

  6 Ilmu Pengetahuan Alam

  5

  7 Ilmu Pengetahuan Sosial

  4

  8 Bahasa Inggris

  4 B

  1 Seni Budaya

  3

  2 Pendidikan Jasmani Olahraga & Kesehatan

  3

  3 Prakarya

  2 2) Kegiatan Ekstrakurikuler

  Tabel 4.4: Kegiatan Ekstrakurikuler di Madrasah Tsanawiyah Al-Ikhlas

  6 Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017.

  No Bentuk Kegiatan Jml. Peserta Pembina

  1 P. Kepramukaan 350 M. Zainul &Mey Rossa

  2 53 Jasrul Puteh &Eni J.

  Baca Tulis Qur’an

  3 Muhadharah/Rohis

  91 Minarti, S.Pd.&Aftri A.Mu’anafi H,S.Kom & Tim.

  4 Minat Komputer 300

  5 Hasta karya

  67 Emilia & Krisnawati

  6 Drum band

  80 Yopi Permana & Doni Yufo

  7 Fulsal 118 Munzayin & Suroto

  8 Voli1 Bal

  28 Andri Jihan & Mustofa

  9 Karate

  35 Imron &Wulan

  10 Tekwondo

  28 Imron &Meldayani

f. Peserta Didik

  Tabel 4.5: Peserta Didik Madrasah Tsanawiyah Al-Ikhlas Tanjung Bintang

7 Tiga Tahun Terakhir.

  Kelas 7 Kelas 8 Kelas 9 Tahun

  Jumlah Pelajaran L P L P L P 2014/2015 104 114

  94

  92

  74 91 569 2015/2016

  96

  93 99 105

  84 96 573 2016/2017 103

  67

  88

  92 72 124 546

g. Pendidik dan Tenaga Kependidikan

Tabel 4.6 : Pendidik dan Tenaga Kependidikan di Madrasah Tsanawiyah Al-

  8 6 Ikhlas Tanjung Tahun Pelajaran 2016/2017. 7 Dokumen Ekstrakurikuler MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 16 Pebruari 2017

  No Mata Pelajaran / Tugas Jenjang Pendidikan >S1 S1 <S1

1 Pendidikan Agama Islam

  b. Akidah-Akhlak √

  7 Ruang UKS 1 baik

  1 Kantor 2 baik

  2 Ruang belajar 13 baik

  3 Ruang laboratorium 1 baik

  4 Ruang perpustakaan 1 baik

  5 Ruang komputer 1 baik

  6 Ruang TU 1 baik

  8 Ruang BK 1 baik

  h. Sarana dan Prasarana Tabel 4.7: Sarana Prasarana di Madrasah Tsanawiyah Al-Ikhlas Tanjung.

  9 Ruang ibadah/Masjid 1 baik

  10 Ruang Osis 1 baik

  11 Ruang peralatan 1 baik

  12 Lapangan olahraga 1 baik

  2. Temuan Penelitian

  8 Dokumen Pendidik dan Tenaga Kependidikan MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 16 Pebruari 2017 9

  9 No Uraian Jumlah unit Kondisi

  Keterangan : (Guru : 28 Orang), (Staf TU : 4 Orang), (Pegawai : 3 Orang)

  c. Fikih √

  6 Ilmu Pengetahuan Alam √

  d. Sejarah Kebudayaan Islam √

  2 Pendidikan Pancasila dan Kn.

  √

  3 Bahasa Indonesia √

  4 Bahasa Arab √

  5 Matematika √

  7 Ilmu Pengetahuan Sosial √

  a. Al-Qur’an-Hadits √

  8 Bahasa Inggris √

  9 Seni Budaya √

  10 Pend. Jasmani Olahraga & Kes. √

  11 Prakarya √

  12 Guru BK √

  12 TU/Pegawai lainya √

  13 MP. Lainya √

a. Perencanaan Kegiatan Ekstrakurikuler Dalam Pembentukan Karakter Peserta Didik

  Perencanaan kegiatan ekstrakurikuler dalam pembentukkan karakter peserta didik di MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang diketahui setelah peneliti melakukan wawancara dengan beberapa sumber, melakukan obsevasi terhadap kegiatan-kegiatan di madrasah, dan memeriksa beberapa dokumen yang terkait sehingga diperoleh data dan informasi yang relevan. Beberapa unsur perencaan kegiatan ekstrakurikuler dalam membentuk karakter peserta didik tersebut terdiri dari; (a) sejumlah kegiatan yang ditetapkan sebelumnya, (b) adanya proses, (c) hasil yang ingin dicapai, dan (d) menyangkut masa depan dalam waktu tertentu.

  Kegiatan ekstrakurikuler di MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang merupakan bagian integral dari Program Kerja Madrasah. Hal ini sebagaimana disampaikan oleh Kepala Madrasah, yakni: “Kegiatan ekstrakurikuler yang merupakan salah satu dari komponen dalam Program Kerja Madrasah, praktiknya Waka Kesiswaan yang ditugasi mengatur

  10 pelaksanaan kegiatan-kegiatan tersebut”.

  Selanjutnya dalam dokumen I Kurikulum MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, juga diketahui bahwa kegiatan ekstrakurikuler tercantum dalamnya, yaitu terdiri dari: (1) Pendidikan Kepramukaan, (2) Baca Tulis Al-Qur’an (BTQ), (3) Muhadharah (ROHIS), (4) Minat Komputer, (5) Hastakarya, (6)

  11 Drum band, (7) Futsal, (8) Voli bal, (9) Karate, dan (10) Tekwondo,.

10 Hasil wawancara dengan Kepala MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 17 Pebruari

  2017 11

  • Memiliki sertifikat min. KMD Terpenuhi 100% √ -
  • Pengalaman membina min. 2 tahun Terpenuhi 100% √ -
  • Pengalaman memimpin tim lomba Terpenuhi 100% √ -
  • Aktif dalam organisasi Pramuka Terpenuhi 100% √ -
  • Dst.
  • Menyenangi kegiatan kepramukaan Terpenuhi 80% √
    • Penggalang Ramu/kelas : 7

  Terpenuhi 100% √

  Terpenuhi 100% Terpenuhi 100% Terpenuhi 50% Terpenuhi 50%

  Terpenuhi 20% - √ • Dst. Biaya Kegiatan

  Terpenuhi 100% √ -

  Terpenuhi 100% √ -

  Terpenuhi 100% √

  Peralatan atau Perlengkapan

  Terpenuhi 100% √

  Kesiapan mengikti kegiatan Terpenuhi 80% √

  Peserta didik

  Siap Tidak

(1) (2) (3) (4) (5)

Guru/ Pembina

  

Kreteria Kesiapan (kondisi Ideal) Kondisi Nyata

Tingkat Kesiapan Faktor

  12 ANALISIS SUMBERDAYA PENDIDIKAN KEPRAMUKAAN Fungsi dan Faktornya

  Tabel 4.8: Contoh Analisis SumberdayaKegiatan Ekstrakurikuler di Mts. Al- Ikhlas Tanjung Bintang

  Berdasarkan dokumen penyusunan program kegiatan ekstrakurikuler di MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang diketahui bahwa pengembangankegiatan ekstrakurikulerpilihan di madrasah inidilakukan analisissumber dayayangdiperlukandalam penyelenggaraankegiatan ekstrakurikuler sebelum program-program tersebut disusun. Analisis sumber daya yang dilakukan mencakup komponen; (1) Ketenagaan, (2) Peserta didik, (3) Sarana prasarana, dan (4) Pembiayaan. Contoh format analisis sumber daya yang diperlukan sebagaimana terlihat dalam tabel 4.8 berikut ini.

  • Penggalang Rakit/kelas : 8
  • Dst.
    • Lapangan tempat latihan

  • Sanggar gugus depan,

  • Bendera Merah Putih,
  • Tenda regu

  √ √ √

  • Biaya kegiatan pembinaan
  • Biaya pengadaan perlengkapan,
    • √ Rata-rata Kesiapan Faktor 80%
    • 12 Dokumen Kegiatan Ekstrakurikuler di MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 17

  • Biaya kegiatan lomba
  • Biaya partisipasi dari peserta

  Sesuai dengan format dalam tabel 4.8 di atas, diketahui juga dilakukan analisis sumber daya yang diperlukan dalam penyelenggaraan ekstrakrikuler (analisis konteks) terhadap 9 bentuk kegiatan ekstrakurikuler lainya yang rekapitulasi tingkat kesiapan faktor dari masing-masing kegiatan ekstrakurikuler tersebut sebagaimana terlihat dalam tabel 4.9 berikut ini.

  Tabel 4.9: Rekapitulasi Tingkat Kesiapan Faktor Kegiatan Ekstrakurikuler di Mts. Al-Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017

  13 No Bentuk Ekstrakurikuler Kondisi Nyata

  Tingkat Kesiapan Faktornya Siap Tidak

  1 Pendidikan Kepramukaan Terpenuhi 80 % √

  2 Baca Tulis Al-Qur’an/BTQ Terpenuhi 88 % √

  3 Muhadharah/Rohis Terpenuhi 85 % √

  4 Minat Komputer Terpenuhi 78 % √

  5 Hasta karya Terpenuhi 90 % √

  6 Drum band Terpenuhi 90 % √

  7 Fulsal Terpenuhi 77 % √

  8 Voli1 Bal Terpenuhi 84 % √

  9 Karate Terpenuhi 79 % √

  10 Tekwondo Terpenuhi 79 % √ Data dalam tabel 4.9 tersebut di atas menunjukkan bahwa berdasarkan hasil analisis konteks dari masing-masing komponen pada setiap bentuk kegiatan ekstrakurikuler memiliki tingkat kesiapan faktor yang rata-ratanya cukup siap, yaitu mulai dari 77% atau lebih. Kondisi nyata ini berarti masing- masing bentuk kegiatan ekstrakurikuler tersebut memungkinkan untuk dapat dilaksanakan. Oleh karena itu terdapat 10 bentuk kegiatan ekstrakurikuler yang disusun dan dilaksanakan di di Mts. Al-Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017. 13 Dokumen Kegiatan Ekstrakurikuler di MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 17

  Adapun sistematika program kegiatan ekstrakurikuler yang disusun dan dilaksanakan di MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang sebagaimana dapat dilihat dalam tabel 4.10 berikut ini .

Tabel 4.10 : Sestimatika Program Kegiatan Ekstrakurikuler di Mts. Al-Ikhlas

  14 Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017.

  PROGRAM I :

  A. RASIONAL

  B. TUJUAN

  C. DESKRIPSI KEGIATAN

  1. Pola Kegiatan

  2. Ruang Lingkup Materi

  3. Pelaksanaan Kegiatan

  D. PENGELOLAAN

  E. PEMBIAYAAN

  F. PENILAIAN Sesuai dengan sistematika penyusunan program sebagaimana tertulis dalam gambar 4.10 diatas, terdapat 10 program kegiatan ekstrakurikuler dalam pembentukan karakter peserta didik yang disusun dan dilaksanakan di MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang.

  Selanjutnya untuk mengidentifikasi muatan nilai-nilai pembentuk karakter pada tiap-tiap program kegiatan ekstrakurikuler dapat diketahui yaitu terkait dengan; (1) Tujuan, dan (2) Deskripsi Kegiatannya. Usaha-usaha mewujudkan tujuan maupun kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan baik secara langsung maupun tidak langsung akan membentuk karakter peserta ddik. Untuk memperoleh gambaran tentang program kegiatan ekstrakurikuler yang memuat rumusan tujuan dan deskrisi kegiatannya dapat disajikan dalam uraian berikut. 14 Dokumen Program Kegiatan Ekstrakurikuler di MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, Tabel 4.11: Tujuan Dan Deskripsi Kegiatan Pendidikan Kepramukaan di Mts.

  15 Al-Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017

  1. Tujuan Pendidikan Kepramukaan

  a. Pendidikan kepramukaan sebagai ekstrakurikuler wajib bertujuan untuk mengembangkan potensi, bakat, minat, kemampuan, kepribadian, kerjasama dan kemandirian peserta didik secara optimaluntuk mendukung pencapaian tujuan pendidikan.

  b. Muatan Sikap KI-1, KI-2, dan KI-4 dalam Kurikulum 2013 mencakup: Beriman,Toleransi, Kebersamaan, Syukur, Disiplin, Tanggung-jawab, Percaya diri, Berani, Cinta tanah air, Pemaaf, Jujur, Ksatria, Rela berkorban, Teladan, Demokratis, Cakap, Peduli, Santun, Kritis, Sopan, Cekatan, Tanggap, Komunikatif, Mndiri, Cermat, Taat aturan, Rasa ingin tahu, Pantang menyerah, Berpikir logis, Kreatif, Inovatif, Produktif, Menghargai, Ilmiah, Tekun, Hati-hati, Terbuka, Bijaksana, Bersahaja, Rasa kebangsaan, Estetis, Gotong-royong, Partisipatif, Imajinatif, Citra diri, Sadar bahaya, Kerjasama, Berbagi, Sportif.

  c. Pendidikan kepramukaan sebagai proses pembentukan kepribadian, kecakapan hidup, dan akhlak mulia melalui penghayatan dan pengamalan nilai-nilai kepramukaan.

  d. Nilai sikap dan kecakapan pendidikan kepramukaandalam SKUmencakup; Keimanan kepada Tuhan YME, Ketakwaan kepada Tuhan YME, Kecintaan pada alam, Kecintaan kepada sesama manusia, Kecintaan kepada tanah air Indonesia, Kecintaan kepada bangsa Indonesia, Kedisiplinan, Keberanian, Kesetiaan, Tolong menolong, Bertanggungjawab, Dapat dipercaya, Jernih dalam berpikir, Jernih dalam berkata, Jernih dalam berbuat, Hemat, Cermat, Bersahaja, Rajin, Terampil.

  2. Deskripsi Kegiatan

  a. Pola Kegiatan terdri dari; 1) Upacara Pembukaan, 2) Ketrampilan, 3) Upacara Penutupan

  b. Ruang Lingkup Materi; 1) Pembukaan

  Kegiatan nyata mencakup: a) Berbaris, b) Memimpin, c) Berdoa, d) Janji, e) Memberi hormat, f) Pengarahan, g) Refleksi, h) Dinamika kelompok.

  2) Kegiatan Inti Keterampilan Kepramukaan (Scouting Skill), terdiri dari : a) Pioneering, b) Mountenering, c) Orientering, d) Camping, e) Wirausaha, f) Belanegara, g) Teknologi, h) Komunikasi, dst.

  3) Penutupan. (Sebagaimana dalam Pembukaan)

  c. Pelaksanaan Kegiatan Pendidikan Kepramukaan 1) Model blok dilaksanakan pada awal tahun, ekuivalen 36 jam 2) Model aktualisasi semester I/II masing-masing 18 kali pertemuan. 15 Dokumen Program Pendidikan Kepramukaan MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 18

  Dari uraian dalam tabel 4.11 di atas dapat diketahui muatan nilai-nilai pembentuk karakter peserta didik yang terkandung pada Tujuan dan Deskripsi Kegiatan Pendidikan Kepramukaan yang termuat dalam program kegiatan ekstrakurikuler yang dilaksanakan di MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang Tahun

  2

  

2

  2

  2 Menulisal-Qur`an

  2

  2

  3 Makharijul Huruf

  2

  4 Tajwid

  6

  2

  2

  5 Suratdanayatal-Qur`an

  2

  2

  6 Hafalan dan penilaian

  2

  1 Huruf-HurufHijaiyah

  5

  Pelajaran 2016/2017. Tabel 4.12: Tujuan Dan Deskripsi Kegiatan BTQ di Mts. Al-Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017

  a. Pola Kegiatan 1) Pembukaan, 2) Kegiatan Inti,3 Penutup

  16

  1. Tujuan Kegiatan Baca Tulis Al-Qur’an (BTQ)

  a. Mengenalhuruf- hurufHijaiyah,meliputihuruftunggaldanhurufsambungdiawal, di tengahdandi akhir dalamrangkaiankalimat (kata) danjumlah (kalimat);

  b. Menulisal-Qur`andengan baikdan benar;

  c. Menguasai makharijulhuruf, yaitu cara mengucapkan atau mengeluarkanbunyi hurufhijaiyahdenganbenar saat dibaca; d. Menguasaiilmutajwid,yaitukemampuanmembacaal-

  Qur`andenganbaikdan benarsesuaidengankaidah-kaidahmembacaal- Qur`an; dan

  2. Deskripsi Kegiatan

  b. Ruang Lingkup Materi Kegiatan Baca Tulis Al-Qur’an (BTQ) 1) Macam-macam metodepembelajaran Al-Qur'an yang digunakan mencakup; metodeIqro’, metode Al-Baghdady, metode An-

  4

  Nahdhiyah, metodeJibril, dan metodeQiro’ati. 2) Materi Baca Tulisal-Quran (BTQ) mencakup;

  a) Huruf-HurufHijaiyah

  b) Makharijul Huruf

  c) Tajwid d) Surat-suratpendekdanayat-ayatal-Qur`anpilihan.

  c. Pelaksanaan Kegiatan BTQ Tahun Pelajaran 2016/2017

  No Kegiatan Bulan Ke

7

8 9 10 11 12 1

  2

  3

  2 Keterangan : Pada Semester I / II masing-masing 12 kali pertemuan 16 Dokumen Program Kegiatan BTQ di MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 18 Dari uraian dalam tabel 4.12 di atas dapat diketahui muatan nilai-nilai pembentuk karakter peserta didik yang terkandung pada Tujuan dan Deskrisi Kegiatan Baca Tulis Al-qur’an (BTQ) di MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017.

Tabel 4.13 : Tujuan Dan Deskripsi Kegiatan Muhadharah (ROHIS) di Mts.

  17 Al-Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017

  1. Tujuan Kegiatan Muhadharah (ROHIS)

  a. Memberikanpemahaman tentangajaran Islam yang benar

  b. Memberikan bekal kepada peserta didik agar mempunyai keberanian d a n mampuberbicara didepan orang banyak.

  c. Memberikanbekalteknikdan pesan-pesanberdakwahdenganbaik.

  d. Menggali danmenyalurkanpotensi peserta didikdalambidangmuhadharah.

  2. Deskripsi Kegiatan Muhadharah (ROHIS)

  a. Pola Kegiatan 1) Pembukaan, 2) Kegiatan Inti/Penyampaian Materi, 3) Penutup

  b. Ruang Lingkup Materi Muhadharah (ROHIS) 1) PengertianMuhadharah 2) PersiapanMuhadharah 3) MempertimbangkanEfekMuhadharah 4) PraktikKegiatanMuhadharah

  (a) Aktivitasdimimbar (b) Pembukaan (c) Isi Muhadharah (d) PenutupMuhadharah

  c. Pelaksanaan Kegiatan Muhadharah (ROHIS) TP. 2016/2017

  Bulan Ke No Kegiatan

7

8 9 10 11 12 1

  2

  3

  4

  5

  6

  1 PengenalanMuhadharah

  

2

  2

  2 PersiapanMuhadharah

  2

  2

  3 Pertimbangan EfekMuhadharah

  2

  2

  4 PraktikMuhadharah dan penilaian

  2

  2

  5 PraktikMuhadharah dan penilaian

  2

  2

  6 PraktikMuhadharah dan penilaian

  2

  2 Keterangan : Pada Semester I / II masing-masing 12 kali pertemuan

17 Dokumen Program Kegiatan Mudhaharah di MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 18

  Dari uraian dalam tabel 4.13 di atas dapat diketahui muatan nilai-nilai pembentuk karakter peserta didik dalam kegiatan pembinaan Muhadharah (ROHIS)yang terkandung pada Tujuan dan Dekripsi Kegiatannya di MTs. Al- 2016/2017. Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran

  Tabel 4.14: Tujuan Dan Deskripsi Kegiatan Pelatihan Komputer di Mts. Al-

  18 Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017

  1. Tujuan Minat Ketrampilan Komputer

  a. Mengenal pengertian dan kegunaan perangkat TIK dan mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari.

  b. Mengenal jenis-jenis perangkat keras dan perangkat lunak komputer beserta fungsinya dan terampil mengoperasikan dasar-dasar penggunaan komputer.

  c. Terampil menggunakan program pengolah kata dan menghasilkan informasi, serta mengembangkan kemampuannya dalam berkreasi membuat sebuah karya melalui program pengolah kata.

  d. Trampil menggunakan program pengolah angka dan menggunakan internet untuk belajar.

  2. Deskripsi Kegiatan Minat Ketrampilan Komputer

  a. Pola Kegiatan 1) Pembukaan, 2) Kegiatan Inti/Penyampaian Materi, 3) Penutup

  b. Ruang Lingkup Materi (Teori dan Praktik) Komputer 1) Pengenalan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) 2) Perangkat keras komputer (alat input) 3) Perangkat keras komputer (alat output) 4) Perangkat keras komputer (media penyimpanan) 5) Perangkat keras komputer (alat proses) 6) Pengenalan sistem operasi 7) Pengenalan program aplikasi 8) Membuat dokumen menggunakan program pengolah kata 9) Membuat karya dengan program pengolah kata 10)Program pengolah angka (spreadsheet) 11)Pengenalan internet.

  c. Pelaksanaan

  Bulan Ke No Kegiatan

7

8 9 10 11 12 1

  2

  3 4 5 6

  1 Kelompok I dan II

  2

  2

  2

  2 Kelompok III dan IV

  2

  2

  2

  3 Kelompok V dan VI

  2

  2

  2

  4

  2

  2

  2

  2

  2

  2 Kelompok VII dan VIII

  5

  2

  2

  2 Kelompok IX dan X

  Keterangan : Masing-masing peserta mengikuti 6 kali pertemuan 18 Dokumen Program Pelatihan Komputer MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 18

  Dari uraian dalam tabel 4.14 di atas dapat diketahui muatan nilai-nilai pembentuk karakter peserta didik dalam kegiatan pelatihan Minat Ketrampilan Komputeryang terkandung pada tujuan deskripsi kegiatannya. Tabel 4.15: Tujuan Dan Deskripsi Kegiatan Pelatihan Hastakarya di Mts. Al-

  19 Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017

  1. Tujuan Kegiatan Ketrampilan Hastakarya

  a. Pelatihan hastakarya sebagai wahana bagi peserta didik dalam penyaluran bakat dan minat bidang ketrampilan tangan dan kewirausahaan.

  b. Membentuk sikap dan ketrampilan peserta didik sebagai seorang pengrajin yang memiliki karakteristik; berbudi pekerti luhur, kerja keras, disiplin, mandiri, realistis, berpikir positif, bertanggung jawab.

  c. Kompetensi yang diharapkan; 1) Menunjukkan perilaku rasa ingin tahu, peduli lingkungan, kerjasama, jujur, percaya diri, dan mandiri dalam berkarya prakarya. 2) Memahami dan membandingkan desain karya. 3) Mengidentifikasi dan mendeskripsikan proses pembuatan karya membuat dan memodifikasi karya.

  4) Memahami dan menerapkan prinsip dan proses pembuatan karya. 5) Apresiasi dan kreasi kerajinan dari bahan alam/buatan

  2. Deskripsi Kegiatan

  a. Pola Kegiatan 1) Pembukaan, 2) Kegiatan Inti/Penyampaian Materi,

  3) Penutup

  b. Ruang Lingkup Materi Ketrampilan Hastakarya Pengenalan hasta karya, Pembuatan mukena, Kerajinan sarung alat tulis, Kerajinan kain jarit, Kerajinan kemasan/ bungkus tisu dsb.

  c. Pelaksanaan Kegiatan

  Bulan Ke No Kegiatan 7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6

  1 Pengenalan hasta karya

  2

  2

  2 Pembuatan mukena

  2

  2

  3 Kerajinan sarung alat tulis

  2

  2

  4 Kerajinan kain jarit, batik, dsb

  2

  2

  5 Kerajinan kemasan/ bungkus tisu

  2

  2

  6 Materi tambahan dan penilaian

  2

  2 Keterangan: Pada Semester I / II masing-masing 12 kali pertemuan

19 Dokumen Program Pelatihan Hastakarya di MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 18

  Dari uraian dalam tabel 4.15di atas dapat diketahui muatan nilai-nilai pembentuk karakter peserta didik dalam kegiatan Ketrampilan Hastakaryayang terkandung pada tujuan dan Deskripsi Kegiatannya yang dilaksanaan di Mts. Al-Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017.

  Tabel 4.16: Tujuan Dan Deskripsi Kegiatan Pelatihan Drum band di Mts. Al- Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017

  20

  1. Tujuan Pelatihan Drum band

  a. Tujuan pelaksanaan pembelajaran/pelatihan drum band untuk menambah wawasan teoritis dan ilmiah bagi peserta didik, dan pengembangan seni musik pada umumnya.

  b. Kompetensi yang diharapkan 1) Menunjukkan perilaku rasa ingin tahu, peduli lingkungan, kerjasama, jujur, percaya diri, mandiri dalam berkarya seni musik.

  2) Menghargai, memiliki kepekaan, bangga pada karya seni musik. 3) Menemukenali/ merasakan keunikan/keindahan karya seni. 4) Memahami keberagaman karya dan nilai seni musik. 5) Memahami teknik dasar seni musik drum band;

  (b) Pemahaman tangga nada, dan gerakan majorette (c) Meningkatkan kemampuan saat pentas (d) Mengelompokan alat musik serta apresiasi musik drum band, (e) Pemahaman susunan nada dan pemahaman lagu-lagu nasional.

  2. Deskripsi Kegiatan

  a. Pola Kegiatan; 1) Pembukaan, 2) Kegiatan Inti, dan 3) Pengakhiran

  b. Ruang Lingkup Materi Drum band 1) Teori Dasar Perkusi; Durasi : Satu kali latihan penuh. (min. 2 Jam) 2) Teori Musik Dasar; Durasi pengajarandiberikan dalam 2 kali pertemuan masing-masing 45 menit tiap 3 point.

  4) Gripping (Cara Pegang); Durasi setelah langkah A dan B dilewati,1 kali pertemuan latihan penuh 5) Stroking (Cara Pukul); Durasi pertemuan untuk keseluruhan materi dasar ini adalah 2 bulan dengan asumsi latihan dilakukan 2 kali dalam seminggu yang tiap latihannya memakan waktu efektif kurang lebih dua jam.

  c. Pelaksanaan Kegiatan Kegiatan selama 6 bulan, 1 minggu 2 kali pertemuan ( + 24 kali pertemuan )

20 Dokumen Program Pelatihan Drum band di MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 18

  Dari uraian dalam tabel 4.16di atas dapat diketahui muatan nilai-nilai pembentuk karakter peserta didik dalam kegiatan pelatihan Drum bandyang terkandung pada Tujuan Deskripsi Kegiatannya yang termuat dalam program kegiatan ekstrakurikuler yang dilaksanakan di Mts. Al-Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017.

  Tabel 4.17: Tujuan Dan Deskripsi Kegiatan Pelatihan Futsal di Mts. Al-

  21 Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017

  1. Tujuan Pelatihan Futsal

  a. Kegiatan ekstrakurikuler futsaldiselenggarakan dengantujuan untuk mengembangkanpotensi,bakat,minat, kemampuan,kepribadian,kerjasama, dan kemandirian peserta didik secaraoptimaldalam rangkamendukung pencapaian tujuan pendidikan.

  b. Program latihan futsal merupakan penguatan materi pendidikan jasmami, olahraga dan kesehatan dalam kurikulum 2013 c. Kompetensi Inti mencakup; (1) Sikap spiritual (menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya), (2) Sikap sosial

  (menghargai dan menghayati perilaku; jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab), (3) Ketrampilan (menunjukkan keterampilan secara; kreatif , produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif) d. Kompetensi yang diharapkan; (1) Memahami konsep, mempraktikkan keterampilan gerak fundamental, variasi dan kombinasi permainan futsal, (2) Menunjukkan perilaku sportif, bertanggung jawab, menghargai perbedaan, toleransi, bekerja sama, dan disiplin, (3) Mengamalkan perilaku sportif, bertanggung jawab, menghargai perbedaan, toleransi, bekerja sama,disiplin, dan menerima kekalahan dengan sikap positif dan mengekspresikan kemenangan dengan wajar.

  2. Deskripsi Kegiatan

  a. Pola Kegiatan; 1) Pemanasan, 2) Kegiatan Inti, dan 3) Pendinginan

  b. Ruang Lingkup Materi Pelatihan Futsal 1) Dasar-Dasar Futsal, yaitu; (a) Speed/kecepatan, (b) Fast moves (c)

  Tactics, (d) Formations, (e) Defending/pertahanan dan menyerang, 2) Materi Latihan, antara lain; (a) Drible, (b) Passing, (c) Shooting,(d) Menahan Bola,(e) Formasi, f) Permainan, (g) Perwasitan.

  c. Pelaksanaan Pelatihan Futsal Kegiatan ekstrakulikuler futsal di selenggarakan selama 8 bulan dari minggu ke-2 bulan Juli sampai bulan Oktober dan minggu ke-1 bulan November sampai bulan Pebruari. Volume kegiatan; semester I dan II masing-masing 12 kali pertemuan. 21 Dokumen Program Pelatihan Futsal di MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 18

  Dari uraian dalam tabel 4.17 di atas dapat diketahui muatan nilai-nilai pembentuk karakter peserta didik dalam kegiatan pelatihan Futsalyang terkandung pada Tujuan dan Deskripsi Kegiatannya yang dilaksanakan di Mts. Al-Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017. Tabel 4.18: Tujuan Dan Deskripsi Kegiatan Pelatihan Voli bal di Mts. Al-

  22 Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017

  1. Tujuan Pelatihan Voli Bal

  a. Kegiatan ekstrakurikuler inidiselenggarakan dengantujuan untuk mengembangkanpotensi,bakat,minat, kemampuan,kepribadian,kerjasama, dan kemandirian peserta didik secaraoptimaldalam rangkamendukung pencapaian tujuan pendidikan.

  b. Program latihan voli bal merupakan penguatan materi pendidikan jasmami, olahraga dan kesehatan dalam kurikulum 2013.

  c. Kompetensi Inti; (1) Sikap spiritual (menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya), (2) Sikap sosial (menghargai dan menghayati perilaku; jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab), (3) Ketrampilan (menunjukkan keterampilan secara; kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif) d. Kompetensi yang diharapkan; (1) Memahami konsep, mempraktikkan keterampilan gerak fundamental, variasi dan kombinasi keterampilan gerak permainan voli bal, (2) Menunjukkan perilaku sportif, bertanggung jawab, menghargai perbedaan, toleransi, bekerja sama, dan disiplin, (4) Mengamalkan perilaku sportif, bertanggung jawab, menghargai perbedaan, toleransi, bekerja sama,disiplin, dan menerima kekalahan dengan sikap positif dan mengekspresikan kemenangan dengan wajar.

  2. Deskripsi Kegiatan

  a. Pola Kegiatan; 1) Pemanasan, 2) Kegiatan Inti, dan 3) Pendinginan

  b. Ruang Lingkup Materi Pelatihan Voli Bal 1) Sistem Pelatihan (latihan fisik umum, latihan fisik secara khusus)

  2) Latihan Kelenturan 3) Latihan Kecepatan (speed) 4) Latihan Daya Tahan (endurance) 5) Teknik Dasar (Servis, Passing, Smash, Membendung/blocking)

  c. Pelaksanaan Kegiatan Kegiatan ekstrakulikuler voli bal di selenggarakan selama 8 bulan dari minggu ke-2 bulan Juli sampai minggu ke-4 bulan Oktober dan minggu ke-1 bulan November sampai minggu ke-4 bulan Pebruari. 22 Dokumen Program Pelatihan Voli bal di MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 18

  Volume; semester I dan II masing-masing 12 kali pertemuan.

  Dari uraian dalam tabel 4.18di atas dapat diketahui muatan nilai-nilai pembentuk karakter peserta didik dalam kegiatan pelatihan Voli balyang terkandung pada Tujuan dan Deskripsi Kegiatannya yang dilaksanakan di Mts. Al-Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017. Tabel 4.19: Tujuan Dan Deskripsi Kegiatan Karate di Mts. Al-Ikhlas Tanjung

  23 Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017

  1. Tukuan Pelatihan Karate

  a. Kegiatan ekstrakurikuler inidiselenggarakan dengantujuan untuk mengembangkanpotensi,bakat,minat, kemampuan,kepribadian,kerjasama, dan kemandirian peserta didik secaraoptimaldalam rangkamendukung pencapaian tujuan pendidikan. Program latihan teknik dasar beladiri merupakan penguatan materi pendidikan olahraga dan kesehatan dalam kurikulum 2013.

  b. Kompetensi Inti mencakup; (1) Sikap spiritual (menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya), (2) Sikap sosial (menghargai dan menghayati perilaku; jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab), (3) Ketrampilan (menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara; kreatif , produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif) c. Kompetensi yang diharapkan; (1) Memahami konsep, mempraktikkan keterampilan gerak fundamental, variasi dan kombinasi keterampilan gerak olahraga beladiri, (2) Menunjukkan perilaku sportif, bertanggung jawab, menghargai perbedaan, toleransi, bekerja sama, dan disiplin, (3) Mengamalkan perilaku sportif, bertanggung jawab, menghargai perbedaan, toleransi, bekerja sama,disiplin, dan menerima kekalahan dengan sikap positif dan mengekspresikan kemenangan dengan wajar.

  2. Deskripsi Kegiatan

  a. Pola Kegiatan; (1) Pemanasan, (2) Kegiatan Inti, dan (3) Pendinginan

  b. Ruang Lingkup Materi Karate

1) Kihon (teknik dasar), yaitu; memukul, menendang dan menangkis.

  2) Kata (jurus) dan Kumite (pertarungan). 3) Kumite secara harfiah berarti "pertemuan tangan". 4) Pertandingan Karate; Kumite putera/puteri, Kata putera/puteri

c. Pelaksanaan Kegiatan

  Juli Agus Sep Okt Nov Des Jan Peb Aspek latihan 1234 1234 1234 1234 1234 1234 1234 1234

  1. Kihon xx xx xx xx

  2. Kata xxxx xxxx

  3. Kumite xx x x xx x x

  

4. Uji tingkatan x x xx xx x x xx xx

23 Dokumen Program Pelatihan Karate di MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 18

  .

  Dari uraian dalam tabel 4.19di atas dapat diketahui muatan nilai-nilai pembentuk karakter peserta didik dalam kegiatan pelatihan Karateyang terkandung pada Tujuan dan Deskripsi Kagiatan Karate yang dilaksanakan di Mts. Al-Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017.

  Tabel 4.20: Tujuan Dan Deskripsi Kegiatan Taekwondo di Mts. Al-Ikhlas

  24 Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017

  1. Tujuan Pelatihan Taekwondo

  a. Kegiatan ekstrakurikuler inidiselenggarakan dengantujuan untuk mengembangkanpotensi,bakat,minat, kemampuan,kepribadian,kerjasama, dan kemandirian peserta didik secaraoptimaldalam rangkamendukung pencapaian tujuan pendidikan.

  b. Program latihan teknik dasar beladiri merupakan penguatan materi pendidikan jasmami, olahraga dan kesehatan dalam Kurikulum 2013 c. Kompetensi Inti mencakup; (1) Sikap spiritual (menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya), (2) Sikap sosial

  (menghargai dan menghayati perilaku; jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab), (3) Ketrampilan (menunjukkan keterampilan secara; kreatif , produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif) d. Kompetensi yang diharapkan; (1) Memahami konsep, mempraktikkan keterampilan gerak fundamental, variasi dan kombinasi keterampilan gerak olahraga beladiri Taekwondo, (2)Menunjukkan perilaku sportif, bertanggung jawab, menghargai perbedaan, bekerja sama, dan disiplin, (3) Mengamalkan perilaku sportif, bertanggung jawab, menghargai perbedaan, toleransi, bekerja sama, disiplin, menerima kekalahan dengan sikap positif, mengekspresikan kemenangan dengan wajar.

  2. Deskripsi Kegiatan

  a. Pola Kegiatan; (1) Pemanasan, (2) Kegiatan Inti, dan (3) Pendinginan

  b. Ruang Lingkup Materi Karate 1) Poomse atau rangkaian jurus, 2) Kyukpa atau teknik pemecahan benda keras, 3) Kyoruki atau pertarungan.

  c. Pelaksanaan Pelatihan Taekwondo

  Juli Agus Sep Okt Nov Des Jan Peb Aspek latihan 1234 1234 1234 1234 1234 1234 1234 1234

  1. Pukulan: xx xx

  2. Tendangan: xxx xxx

  3. Tangkisan: xxxx xxxx

  

4. Penugasan xx xxxx xxxx xx xx xxxx xxxx xx

. 24 Dokumen Program Pelatihan Taekwondo di MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 18

  Dari uraian dalam tabel 4.20 di atas dapat diketahui muatan nilai- nilai pembentuk karakter peserta didik dalam kegiatan pelatihan Taekwondoyang terkandung pada Tujuan dan Deskripsi Kegiatan yang dilaksanakan di Mts. Al-Ikhlas Tanjung Bintang Tahun Pelajaran 2016/2017.

  Penyusunan program kegiatan ektrakurikuler di Mts. Al-Ikhlas Tanjung Bintang diketahui dilaksanakan secara kolaboratif melibatkan semua pihak yang terkait, sebagaimana pernyataan Kepala madrasah, yaitu:”Kami meminta semua guru/pembina kegiatan ekstrakurikuler ikut menyusun program kegiatannya, selanjutnya dibahas bersama, jika sudah disetujui dalam rapat kami tetapkan sebagai program kegiatan yang akan

  25

  dilaksanakan” Seluruh program yang telah tersusun dilengkapi dengan beberapa ketentuan, dirpadukan dan menjadi acuan dalam pelaksanaannya.

  Waka Kesiswaan menjelaskan; “Kumpulan dari program kegiatan ekstrakurikuler yang telah ditetapkan selanjutnya dijadikan acuan untuk

  26 pelaksanaan”.

  Sosialisasi kegiatan ekstrakurikuler dilaksanakan di awal tahun kepada peserta didik dan semua pihak yang terkait termasuk pada orangtua murid. Keikutsertaan peserta didik dalam kegiatan ekstrakurikuler dimualai sejak pengisian formulir pendaftaran pada saat Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) setiap awal tahun pelajaran. Berdasarkan pilihan peserta didik ini yang selanjutnya dijadikan bahan penyusunan keanggotaan kegiatan ekstrakurikuler. 25 Hasil wawancara dengan Kepala MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 20 Pebruari

  2017 26 Hasil wawancara dengan Waka Kesiswaan MTs. Al-Ikhlas Tanjung bintang, 20

  Pengembangan program kegiatan ekstrakurikuler yang difungsikan sebagai pembentuk karakter peserta didik di madrasah ini menngacu pada Visi, Misi, dan Tujuan madrasah. Kepala madrasah menjelaskan bahwa: “Visi madrasah; Mendidik siswa cerdas, terampil, dan berakhlakul karimah berlandaskan iman dan taqwa. Setiap pengembangan program madrasah bermuatan nilai-nilai karakter mengarah pada visi dan misi tersebut”

27 Selanjutnya Waka Kesiswaan menyatakan tentang kegiatan ekatrakurikuler

  dan nilai-nilai karakter yang diprioritaskan oleh madrasah ini sebagai berikut : “Kegiatan ekstrakurikuler yang diprioritaskan yaitu; Kepramukaan,

  Rohis, dan Drum band. Sedangkan nilai-nilai karakter yang diprioritaskan adalah; religius, jujur, toleransi, disiplin. Dan selain yang diprioritaskan nilai- nilai karakter yang dikembangkan dan dinilai relevan dengan materi kegiatan ekstrakurikuler terdiri dari; kreatif, mandiri, rasa ingin tahu, semangat kebangsaan, cinta tanah air, cinta damai, peduli lingkungan, dan

  28

  tanggungjawab.” Upaya penanaman nilai-nilai karakter ini juga didukung dengan adanya kesepakatan bersama warga madrasah untuk menerapkannya secara berkelanjutan, dimana peserta didik diupayakan untuk aktif, kreatif dalam suasana yang menyenangkan pada saat mengikuti kegiatan. Kepala Madrasah menyatakan bahwa; “Kami semua sepakat menerapan pendidikan karakter dalam kegiatan ekstrakurikuler melalui kegiatan rutin, keteladanan, kegiatan

  29 spontan, dan pengkondisian.”.

  Rencana pengawasan ditetapkan melalui pemantauan sebagaimana dijelaskan oleh Kepala Madrasah, yaitu: “Kami sebagai penanggungjawab secara umum akan mengawasai semua pelaksanaan kegiatan di madrasah 27 Hasil wawancara dengan Kepala MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 20 Pebruari

  2017 28 Hasil wawancara dengan Waka Kesiswaan MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 20 Pebruari 2017 29 Hasil wawancara dengan Kepala MTs. Al-Ikhlas Tanjung Bintang, 20 Pebruari

30 Adapun penilaian kegiatan dilakukan oleh guru/pembina mencakup

  ini.” penilaian proses, dan penilaian hasil. Sedangkan evaluasi program pada setiap akhir semester/akhir tahun dibuat laporan kepada pemangku kepentingan.

  

b. Pengorganisasian Kegiatan Ekstrakurikuler Dalam Pembentukan

Dokumen yang terkait

54 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil Penelitian

0 1 29

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian 1. Inisiatif Guru dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Peserta didik di Madrasah Ibtidaiyah Kayubulan Manado. - BAB IV

0 0 30

33 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil Penelitian

0 2 23

61 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil Penelitian 4.1.1 Gambaran Umum Perusahaan

0 0 27

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil Penelitian - BAB IV.pdf nursilam

0 0 43

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum tentang Madrasah Ibtidaiyah NU Tarsyidut Thullab Singocandi Kudus 1. Sejarah Singkat Berdirinya Madrasah Ibtidaiyah NU Tarsyidut Thullab Singocandi Kudus - PENERAPAN STRATEGI PLANTED QUESTIONS (PERTA

1 3 38

BAB IV HASIL PENELITIAN A. Gambaran Umum Tentang Sekolah Madrasah TsanawiyahNegeri Sumber 1. Sejarah Berdirinya Madrasah Tsanawiyah Negeri Sumber - KOMPETENSI GURU BK DALAM LAYANAN BIMBINGAN KEAGAMAAN ISLAMI PADA PESERTA DIDIK DI MTsN SUMBER TAHUN 2015 -

0 0 41

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah - Manajemen kegiatan ekstrakulikuler dalam pembentukan karaktaer didik di Madrasah Tsanawiyah Al-ihklas Tanjung Bintang Kabupaten Lampung Selatan - Raden Intan Repository

0 0 15

BAB II KAJIAN TEORI A. Manajemen Kegiatan Ekstrakurikuler Dalam Pembentukan Karakter Peserta didik 1. Manajemen - Manajemen kegiatan ekstrakulikuler dalam pembentukan karaktaer didik di Madrasah Tsanawiyah Al-ihklas Tanjung Bintang Kabupaten Lampung Selat

0 0 38

BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis dan DesainPenelitian - Manajemen kegiatan ekstrakulikuler dalam pembentukan karaktaer didik di Madrasah Tsanawiyah Al-ihklas Tanjung Bintang Kabupaten Lampung Selatan - Raden Intan Repository

0 0 14