Silabus Komunikasi Keluarga.docx

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
JURUSAN PENNDIDIKAN KESEEJAHTERAAN KELUARGA
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KESEJAHTERAAN KELUARGA

Mata Kuliah
Kode MK
SKS
Dosen

SILABUS
: Komunikasi Keluarga
: KB. 341
: 2 (dua)
: Dra. Tati Abas, MS.i
Isma Widawati. SP.d. MP.d

A. Deskripsi Mata Kuliah
Mata kuliah ini mempelajari konsep komunikasi dan interaksi keluarga yang meliputi:
pengertian/definisi komunikasi dan interaksi keluarga, tujuan, fungsi dan prinsip-prinsip
komunikasi dan interaksi keluarga, komponen, proses, bentuk dan sifat komunikasi dan

interaksi keluarga, metode dan teknik komunikasi, model komunikasi. Kajian buku untuk
menggali kedalaman materi.
B. Tujuan.
Setelah mengikuti perkuliahan ini, diharapkan mahasiswa memiliki kemampuan dalam:
1. Memahami konsep dasar komunikasi dan interaksi keluarga.
2. Mengkaji permasalahan terkait komunikasi dan interaksi keluarga
3. Menerapkan metode, teknik dan model komunikasi dan interaksi dalam keluarga
C. Pengalaman Belajar
Selama perkuliahan mahasiswa diwajibkan mengikuti seluruh kegiatan pembelajaran:
1. Menyimak, mencatat, tanyajawab, dan diskusi.
2. Presentasi hasil kajian bab. Buku
D. Evaluasi Hasil Belajar
Keberhasilan mahasiswa dalam mengikuti perkuliahan ini, ditentukan oleh prestasi yang
bersangkutan dalam :
1. Kehadiran mengikuti perkuliahan 80%
2. Partisipasi dalam pembelajaran di ruang kuliah.
3. Penguasaan isi kajian bab. Buku dalam presentasi.
4. Partisipasi dalam kegiatan presentasi kajian bab.buku
5. Laporan akhir hasil kajian bab.buku
6. Hasil UTS dan UAS.

E. Uraian Pokok Bahasan
Pert.Ke :
1.
Pembahasan silabus perkuliahan : tujuan, ruang lingkup program perkuliahan, prosedur/
strategi dan tata tertib perkuliahan, penjelasan tugas, sumber belajar & evaluasi hasil belajar.

2.
3.
4.

Penjelasan pengertian/definnisi komunikasi & interaksi keluarga. Tujuan, fungsi dan prinsip
komunikasi dan interaksi keluarga.
Pembahasan komponen, proses, bentuk dan sifat komunikasi dan interaksi keluarga. Metode,
teknik dan model komunikasi dan interaksi keluarga.
Presentasi kajian buku :
1).Storytelling :

5.

6.


- Family Storytelling as Communication Practice.
- Cover Stories as family Communication Practice
2).Conflict :
- Mulling About Family Conflict & Communication : what we know and what we need to
know.
- Family Conflict and Adolescents.
3). Intimacy:
-That DearOctopus“:A Family Based Model of Intimacy
-When “Friendly Advice” Becomesa Privacy Dilemma for Pregnant couples :- Applaying
Communication.. Privacy. - Management Theory
4). Dicipline:
- Orchestrating and Directing Domestic Potencial Through Communication :Toward a
positive Reframing of “Discipline”
- Parental Physical Negative Touch and Child non- compliance in Abusive, eglectful, and
Comparison Families : A Meta- Analysis of Observational Studies.

7.
8.


9.

10.

11.
12.

UTS
5). Media-Family Interface
- Implications of Living in a Wired family: New Directions in family and media Research.
- Cyberkids: The Influence of Mediation and Motivation on Children’s use of and
Attitudes Toward the Internet.
6). Work-Family Interface
- Employees “Without” families: Discourses of family as an External Constrain to Worklife Balance.
- Communicating Contradictions : (Re) Producing Dialectical Tensipns Through Work,
Family and balance Socialization messages.
7). Ritual :
- family rituals.
- Ritual (in) activity in postbereavid stepfamilies.
8). Religion-family interface:

- Relational Dynamics in Interfaith Marriage
- Women Belong in the … Pulpit: Family and Profesional tensions in the Lives of
Southern Baptist Women Pastor.
9). School-famil interface:
- family school relationships: theoretical perspectives and concerns.
- The impact of parents’ use of hurtful messages on adult children’s self-esteem and
educational motivation

Libur Hari Kemerdekaan RI
10). Health Care Family:
- Interrelations between family communication and health communication.
- Dialectical tensions in families experiencing acute health issues Stroke survivors’
perceptions.

13.
F. Daftar Literatur.

UAS

Alice S Rossi and Peter H. Rossi, 1992. Of Human Bonding. Parent-Child Relations Across

the Life Course, Aldine de Gruyter New York.
Kathleen M. Galvin. Bernard J. Brommel. 1982. Family Communication Cohesion and
Change. Scott, Foresman and Company. Dallas Tex. Oskland.N.J. Palo Alto al. Tucker.Ga.
London England.
Lynn H. Turner, Richard West. 2006. The Family Communication Sourbook. Sage
Publications Thousand Oaks. London.New Delhi California.

Rober A Hinde, Joan Stevenson-Hinde. 1988. Relationships Within Families Mutual
Influences. Clarendon Press-Oxford.
Robert C. Williamson. 1972. Marriage and Family Relations. John Wiley & Sons. Iinc. New
York. London-Sydney-Toronto.
Singgih D. Gunarsa. 1995. psikologi Praktis: Anak, Remaja dan Keluarga. Jakarta: PT. BPK
Gunung Mulia.