PERANCANGAN PENERAPAN PENDIDIKAN KARAKTER DALAM PEMBELAJARAN.

LK WORKSHOP
PERANCANGAN PENERAPAN PENDIDIKAN KARAKTER
DALAM PEMBELAJARAN

Kompetensi yang Dicapai
1. Memiliki keterampilan menginternalisasikan pendidikan karakter dalam pembelajaran
2. Memilikiketerampilanmerancanginstrumenpenilaianpendidikan karakter/nilai karakter
Langkah Kegiatan
1. Perancangan Pembelajaran
Kerja Kelompok
menelaah nilai
karakter yang
muncul dalam
pembelajaran

Kerja kelompok
menyusun contoh
penerapanpembel
ajaran

Presentasi hasil

kerja kelompok
dalam kelas

Penyimpulan
hasil diskusi
kelas

2. Perancangan Penilaian
Diskusi
kelompok
perancangan
penilaian nilai
karakter

Kerja
Kelompokmenyus
un contoh
instrumen
penilaian nilai
karakter


Presentasi hasil
kerja kelompok
dalam kelas

Penyimpulan
hasil diskusi
kelas

3. Pelaporan Hasil Penilaian

Diskusi
kelompok
pengolahan
hasil penilaian

Kerja Kelompok
menyusun contoh
laporan hasil
penilaian


Presentasi hasil
kerja kelompok
dalam kelas

Penyimpulan
hasil diskusi
kelas

Lk 1.PenerapanPerancangan integrasi nilai karakter dalam pembelajaran menggunakan
Pendekatan Saintifik Pada Pembelajaran Mata Kuliah/Mapel.........

LembarKerja
LK 1.
Kegiatan Pembelajaran dengan menerapkanPendekatan Saintifik
Tujuan Kegiatan: Melalui diskusi kelompok peserta diharapkanmampumerancang contohpenerapannilai
karakter dalam pendekatan scientifik.

Langkah Kegiatan:
1. Isilah Lembar Kerja perancangan pembelajaran yang tersedia

2. Setelah selesai, presentasikanhasildiskusikelompokAnda dalam kelas
3. PerbaikihasilkerjakelompokAndajikaadamasukandarikelompok lain
Kompetensi Dasar
Pokok bahasan
Sub Pokok Bahasan
Indikator Pencapaian
Kompetensi
Alokasi Waktu

:
:
:
:
:

Tahapan Pembelajaran
Mengamat

Menanya


Mengumpulkan informasi

Mengasosiasikan
Mengkomunikasikan
Mencipat

Kegiatan Pembelajaran

Nilai Karakter Yang Muncul

Penilaian Nilai Karakter/Sikap
Indikator Pencapaian Kompetensi

Teknik Penilaian

Instrumen

Lk 2.PenerapanPerancangan integrasi nilai karakter dalam pembelajaran menggunakan
menerapkan model Discovery learning Pada Pembelajaran Mata Kuliah/Mapel.........


LembarKerja

LK 2

KEGIATAN PEMBELAJARAN DENGAN PENERAPAN MODELDiscovery learning
Tujuan Kegiatan: Melalui diskusi kelompok peserta diharapkan mampu merancang contoh penerapan
nilai karakter dalam model Discovery learning dan penilaiannya.
Langkah Kegiatan:
1. Kerjakan secara berpasangan , cermat lembar kerja perancangan model pembelajaran
dan cara penilaiannya
2. Pilihlah satu pokok bahasan/sub pokok bahasan untuk satu kali tatap muka yang sesuai
salah satu model
3. Isilah Lembar Kerja perancangan model pembelajaran dan cara penilaiannya sesuai
dengan model yang Anda pilih
4. Presentasikan hasil rancangan Anda
5. Perbaiki rancangan jika ada saran atau usulan perubahan
FORMAT PERANCANGAN MODEL PEMBELAJARAN Discovery Learning
Kompetensi Dasar

:


Pokok Bahasan

:

Sub Pokok Bahasan
Indikator Pencapaian
Kompetensi
AlokasiWaktu

:
:

1.
2.
3.
4.
5.

:


TAHAPPEMBELAJARAN
Stimulation
(simullasi/Pemberian
rangsangan)
Problem statemen
(pertanyaan/identfikasi
masalah)
Data collection
(pengumpulandata)
Data processing (pengolahan
Data)
Verification (pembuktan)

1x Pertemuan
Kegiatan Pembelajaran

Nilai Karakter Yang Muncul

6. Generalization (menarik

kesimpulan/generalisasi)
Penilaian Nilai Karakter/Sikap
Indikator Pencapaian Kompetensi

Teknik Penilaian

Instrumen

LK 3.KEGIATAN PEMBELAJARAN DENGAN MENERAPKAN MODEL Problem Base Learning

PERANCANGAN MODEL PEMBELAJARAN DAN CARA PENILAIANNYA
Kompetensi Dasar

:

Pokok Bahasan
Sub Pokok Bahasan
Indikator Pencapaian
Kompetensi
AlokasiWaktu


:
:
:
:

1x Pertemuan

FASE-FASE

KEGIATAN PEMBELAJARAN

NILAI KARAKTER YANG
MUNCUL

Fase 1
Orientasi peserta didik kepada masalah
Fase 2
Mengorganisasikan peserta didik
Fase 3

Membimbing penyelidikan individu dan
kelompok
Fase 4
Mengembangkan dan menyajikan hasil
karya
Fase 5
Menganalisa dan mengevaluasi proses
pemecahan masalah

Penilaian Nilai Karakter/Sikap
Indikator Pencapaian Kompetensi

Teknik Penilaian

Instrumen