PENGARUH PEMAHAMAN AGAMA TERHADAP PERILAKU SANTRI DI MADRASAH DINIYAH TARBIYATUL ULUM NGLEBENG PANGGUL TRENGGALEK - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

BAB IV
LAPORAN HASIL PENELITIAN
A. Deskripsi Lokasi Penelitian
1. Sejarah singkat berdirinya Madrasah Diniyah Tarbiyatul Ulum
Pondok Pesantren Salafiyah Darul Umah ini didirikan oleh Kyai
Alwani yang diteruskan oleh Kyai Ngakasah putra dari Kyai Alwani
sendiri. Kyai Alwani ini berasal dari desa Banjar, beliau datang ke desa
Nglebeng untuk melihat tanah yang luas untuk membangun pondok
pesantren. Disamping itu beliau menjadi guru desa.1
Setelah pondok pesantren salafiyah Darul Umah didirikan pada
tahun 1945-an santri-santri yang datang dari daerah sekitar, misalnya
Sudimoro (kab. Pacitan), Munjungan, Pule, Dongko, dan lain-lain. Pada
tahun 1948 pondok pesantren Darul Umah mendapat ujian berat dengan
pecahnya peristiwa gerakan PKI. Namun demikian, tetap bertahan dan
puncaknya pada tahun 1965 dengan pecahnya pemberontakan PKI
(Gestapu) pondok pesantren menjadi lebih ramai.2
Pendidikan dikembangkan dengan mendirikan Madrasah Diniyah
Tarbiyatul Ulum yang santrinya terdiri dari siswa-siswi SD, SLTP, dan
SLTA. pemimpin Madrasah Diniyah Tarbiyatul Ulum yang pertama tidak
diketahui namanya, dikarenakan narasumber (Pak Mudayat) tidak
mengingatnya. Pemimpin yang pertama ini memimpin dari tahun 19691988, sedangkan pemimpin yang kedua dipimpin oleh Pak Muari yang

1

Hasil wawancara dengan Pak Mudayat pada hari Jum’at, 21 April 2017 pukul 19.00

2

Ibid.

WIB

75

76

memimpin dari tahun 1988-2005, ketiga pak H. Ambiyah yang
memimpin dari tahun 2005-2015, dan yang keempat pak Muhammad
Daroji yang memimpin dari tahun 2015-sekarang.3
Seiring putaran zaman, Madrasah Diniyah Tarbiyatul Ulum tetap
eksis dengan mengedepankan ciri kas sebuah madrasah diniyah ala
pesantren klasik. Meski demikian dari sudut kuantitas keberadaan

santri/siswa semakin meningkat dari tahun ke tahun meskipun mayoritas
siswa adalah nomaden (tidak menetap). Dan sebagai catatan, keberadaan
siswa yang mayoritas tidak menetap tersebut tidak mengurangi intensitas
kegiatan keagamaan dan pendidikan di madrasah ini. Karena keberadaan
siswa di Madrasah ini adalah berasal dari lingkungan sekitar dan dari desa
lain yang berdekatan dengan lokasi madrasah.4
Madrasah Tarbiyatul Ulum tumbuh dan berkembang atas swadaya
masyarakat. Bahkan untuk mencukupi kebutuhan sarana dan pra sarana
pendidikan serta pengajaran, madrasah ini dibangun oleh partisipasi
masyarakat sebab infaq dari wali santri/siswa sangat jauh dari mencukupi.
Namun

demikian

madrasah

diniyah

Tarbiyatul


Ulum

tetap

mengedepankan pendidikan yang menatap tajam kea rah keilmuan,
pemantapan religius, dan pengabdian masyarakat.
Dalam rangka mendukung wajib pendidikan dasar sebagaimana
yang dicanangkan oleh pemerintah, madrasah Diniyah Tarbiyatul Ulum
telah mengembangkan tingkat pendidikan yang saat ini sudah mencapai
tingkat menengah (MTs). Sebagai umpan semangat belajar dan pembuka
3
4

Ibid.
Ibid.

77

wahana kemampuan serta kesiapan keilmuan siswa, Madarasah Diniyah
Tarbiyatul Ulum membuka partisipasi yang luas bagi seluruh komponen

masyarakat, seluruh instansi baik negeri maupun swasta, pemerintah,
maupun partisipan untuk ikut berperan dan andil dalam berbagai bentuk
masukan, inovasi, dan pengembangan dalam rangka mempertahankan,
membangun, dan melestarikan eksistensi Madrasah Diniyah Tarbiyatul
Ulum. Sehingga ke depan keberadaan madrasah ini tetap dapat berkiprah
dalam rangka pelayanan masyarakat dan menjadi ujung tombak
pendidikan agama.5
2. Profil Madrasah
Nama Madrasah

:

Tarbiyatul Ulum

Alamat

:

Rt. 15 Rw. 04 Dusun Nglebeng Desa
Nglebeng Kecamatan Panggul Kabupaten

Trenggalek Jawa Timur

5

Kode Pos

:

66364

Tahun Berdiri

:

1969

No. Telp / Hp

:


(a.n. Kepala Madin)

Penyelenggara

:

Pondok Pesantren Salafiyah Darul Ummah

Tempat Belajar

:

Mushola dan Kelas

Status Tanah

:

Luas Tanah


:

1800 m2

Luas Bangunan

:

600 m2

Ibid.

78

3. Keadaan Guru Madrasah Diniyah Tarbiyatul Ulum
Guru mempunyai peranan penting dalam proses belajar mengajar
dan keberhasilan proses belajar siswa. Adapun data guru Madrasah
Diniyah Tarbiyatul Ulum sebagaimana tertera dalam tabel berikut.
Tabel 4.1
Data Guru dan Tenaga Administrasi Madrasah Diniyah Tarbiyatul

Ulum
Jenis
No.

Jabatan

Kelamin
L

P

Jumlah

1.

Kepala Madrasah

1

-


1

2.

Wakil Kepala

4

-

4

3.

Staf Waka

12

-


12

4.

Ustad

16

-

16

Jumlah

33

Sumber Data : Dokumen Madrasah Diniyah Tarbiyatul Ulum 2015 / 2020
4. Keadaan Siswa
Adapun jumlah santri Madrasah Diniyah Tarbiyatul Ulum ini pada

tiga tahun berturut-turut adalah sebagai berikut.

79

Tabel 4.2
Rekapulasi Jumlah Santri Madrasah Diniyah Tarbiyatul Ulum
dalam 5 tahun terakhir
No.

Tahun

Jumlah Santri

1.

2012

108

2.

2013

115

3.

2014

108

4.

2015

108

5.

2016

115

Jumlah

122

Ket.

Sumber Data : Dokumen Madrasah Diniyah Tarbiyatul Ulum
5. Sarana dan Prasarana
Tabel 4.3
Sarana dan Prasarana
No.

Jenis

Jumlah

Keterangan

1.

Ruangan Kelas

3

Ada

2.

Musholla

1

Ada

3.

Kantor / Ruang Guru

0

Belum Ada

4.

Ruang Administrasi

1

Ada

5.

Ruang Praktek

0

Belum Ada

6.

Perpustakaan

0

Belum Ada

7.

Ruang Penyimpanan Alat / Barang

1

Ada

8.

Lapangan Kegiatan

1

Ada
Bersambung …

80

Lanjutan tabel 4.3
No.

Jenis

Jumlah

Keterangan

9.

Meja Tulis Guru

8

Ada

10.

Meja Tulis Siswa

38

Ada

11.

Kursi Guru

0

Belum Ada

12.

Kursi Siswa

0

Belum Ada

13.

Papan Tulis

8

Ada

14.

Almari

1

Ada

15.

Rak Al-Qur’an

1

Ada

16.

MCK

6

Ada

17.

Papan Satir

3

Ada

18.

Speker / Pengeras Suara

1

Ada

19.

Media Pengeras Suara

1

Ada

20.

Audio Video

0

Belum Ada

21.

Instalasi Listrik

1

Ada

22.

Bel Listrik

1

Ada

23.

Alat Peraga

0

Belum Ada

24.

ATK

1 paket

Ada

25.

Jam Dinding

2

Ada

26.

File Box

0

Belum Ada

27.

Papan Struktur

0

Belum Ada

28.

Nambort

0

Belum Ada

29.

Meja Guru

0

Belum Ada
Bersambung …

81

Lanjutan …
No.

Jenis

Jumlah

Keterangan

30.

Kursi Guru

0

Belum Ada

31.

Komputer

0

Belum Ada

Sumber Data : Dokumen Madrasah Diniyah Tarbiyatul Ulum tahun 2016
B. Penyajian Data
Dalan

menyelesaikan

permasalahan

dalam

penelitian,

peneliti

mengambil data dengan menggunakan angket yang disebarkan kepada santri
Madrasah Diniyah Tarbiyatul Ulum, berikut tabel hasil pengisian angket.
Tabel 4.4
Hasil angket Pemahaman Agama dan Perilaku Santri

No

Inisial

1

2

Perilaku

Perilaku

Hasil

Pemahaman

Santri

3

4

5

1.

Husna Rosidah

67

119

186

2.

Yusuf Bekti

61

102

163

3.

Indah Putri Lestary

61

118

179

4.

Nisrina Nailatul Izza

72

133

205

5.

Siti Nur Aisyiyah

66

124

190

6.

Novika Zul Faridha

70

130

200

7.

Alfina Nur Rahmah

69

126

195

8.

Jihan Nur Diamita

73

113

186

9.

Naya Nandani Purbatin

73

130

203

10. Husnul Kotimah

65

123

188

11. Danang Putra Prasetyo

58

113

171

12. Mahesa Rian Alamsyah

69

132

201
Bersambung …

82

Lanjutan tabel 4.4 …
1

2

3

4

5

13. Nanang Tri Wahyudi

77

124

201

14. Briyan Naufal Abidtama

69

129

198

15. Riski William Pratama

76

131

207

16. Muhammad Rifaldhi

70

121

191

17. Yofienasta Mustika M.

61

115

176

18. Dimas Maulana Saputra

74

125

199

19. Danang Dwi Prasetyo

75

134

209

20. Ezar Wihatna Camal

74

132

206

21. Alfi Arofatul Mufidah

69

118

187

22. Ridho Adji Pangestu

69

119

188

23. Mohammad Rizqy K.

62

122

184

24. Mohamad Usman

64

126

190

25. Putra Dwi Danu Arta

73

124

197

26. Mohammad Febri S.

76

136

212

27. Riksa Zahrotun Mufaroha

67

128

195

28. Diki Suryani

74

121

195

29. Himmatul Azizah

64

124

188

30. Dwi Septiani

77

135

212

31. Tesa Ayudya Himawan

73

120

193

32. Mohammad Irvan B.

75

123

198

33. Naovaldi Ramadhani

72

124

193

34. Seftika Dwi Ana Zulfa

75

134

209

35. Muhammad Mukhlis R.

77

123

201

36. Desi Riani

74

122

196

37. Hassan Nikaml Hafiz

72

121

193

38. Novita Putri Mardila

66

134

200

39. Verissa Andriana

72

135

207

40. Aprilia Wulandari

68

120

188
Bersambung …

83

Lanjutan tabel 4.4 …
1

2

3

4

5

41. Rahmalia Nuraini

73

131

204

42. Widya Wulandari

73

128

201

43. Mohammad Bagus S.

71

129

200

44. Nitriani Arum

68

125

193

45. Kamila Puti Lailiyah

79

120

199

46. Hawa Eka Fatikasari

70

121

191

47. Ahmad Rifa’i

75

136

211

48. Nur Aini Imtiyazi

67

108

175

49. Asep Nurfajri

59

117

176

50. Dewi Fatimah

59

124

183

51. Aldi Akhirul Abadi

79

136

215

52. Mohammad Ferdiansyah

68

131

199

53. Muhammad Yusuf W.

76

129

205

54. Muhammad Nur Khoiri

69

129

198

55. Brian Trisna Hermawan

64

108

172

56. Imron Syarifudin

69

132

201

57. Abdy Setiawan

67

132

199

58. M. Vernanda Vikry D.

74

128

202

59. Ahmad Nur Anam

75

132

207

60. Muhammad Faris M.

71

125

196

61. Dwitasari Septianingrum

74

126

200

62. Muhammad Ridwan

75

111

186

63. Kusuma Eka J.

71

130

201

64. Denis Aringga Dani

70

128

198

65. Aldis Danu Saputra

68

132

200

66. Moh. Rendra Dwi S.

66

126

192

67. Naim Nazirul Azim

69

130

199

68. Nazhrul Ikhsan A.

70

127

197
Bersambung …

84

Lanjutan tabel 4.4 …
1

2

3

4

5

69. Nabila Rosidah

70

125

195

70. Dewi

67

112

179

71. Ahmad Firdausy M.R.

67

127

194

72. Nur Rohmatus Saniati

60

120

180

73. Afin Ariyanto

68

120

188

74. Imam Asrofi

67

110

177

75. Siti Fatimah

64

119

183

76. Abi Widodo

67

122

189

77. Kusnul Fitriani

61

113

174

78. Bayu Samudera

69

115

184

79. Agung Risqi

74

119

193

80. Beni Wijaksana

67

115

182

81. Zaenal Arifin

74

112

186

82. Ahmad Rosyidin

56

113

169

83. Yuliana

54

116

170

84. Siti Lihayana

56

117

173

85. Vebrilia Trisnawati

56

117

173

86. Halimatus Sa’diyah

57

108

165

87. Ahmad Reza Novianto

68

118

186

88. Sofi Gita Firnanda

59

126

185

89. Dwi Rina Wati

57

118

175

90. Anik Alawiyah

67

122

189

91. Rifaul Khasanah

78

118

196

92. Eriko Davidsa

56

124

180

93. Ilham Yuda Bareta

68

107

175

94. Nessa Variska

57

113

170

95. Sulis Rohmatul Kasanah

68

113

181

96. Achmat Masngut

87

120

207
Bersambung …

85

Lanjutan tabel 4.4 …
1

2

3

4

5

97.

Ike Luis Rahayu Ningsih

89

118

207

98.

Ridho Tegar Ramadani

76

107

183

99.

Dhanissa Eka Yuliana

76

115

191

100. Muhammad Saifulloh

69

127

196

101. Uchida Mahfudah A.

78

115

193

102. Yuaneza Febrycha P.

69

112

181

103. Lailatul Khoiriyah

69

119

188

104. Gendis Putri W. S.

86

117

203

105. Nur Azizah

88

115

203

106. Saviera Iffana Arwadewi

86

117

203

107. Radan Naufal Ilham

83

123

206

108. Alya Rahma Nia

67

117

184

109. Muhammad Fadli H.

83

112

195

110. Putri Larasati

68

114

182

111. Wisnu Candra Wijaya

72

118

190

112. Maula Adafi Adhyaksa

72

122

194

113. Raaif Farhan Alvaro

73

119

192

114. Mohammad Fahril P.

83

116

199

115. Dandi Zefano Hikmal

78

116

194

116. Mohammad Bahrul U.

74

115

189

117. Stefani Wulan Khalida

73

118

191

118. Wawan Setiawan

84

118

202

119. Tatang Fauzi

66

119

185

120. Muhammad Fahri

83

112

195

121. Restu Angga Fauzan

74

115

189

122. Muhammad Faizal A.

67

115

182

86

Data di atas adalah hasil dari pengisian angket yang diisi oleh santri
kemudian diolah dan dianalisis dalam sebuah komputer SPSS 20 for windows
menggunakan rumus uji regresi linier sederhana dengan menggunakan syaratsyarat yang harus dipenuhi, yaitu uji normalitas dan uji linieritas.
C. Uji Prasyarat Analisis
1. Uji Normalitas
Untuk menguji normalitas data, peneliti menggunakan uji
normalitas One Sample Kolmogrov-Smimov Test. Berikut ini adalah hasil
dari uji normalitas kedua variabel dengan bantuan SPSS versi 20 for
windows.
Tabel 4.5
Hasil Uji Normalitas
One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test
Unstandardized
Residual
N

122

Normal Parameters

a,b

Most Extreme Differences

Mean
Std. Deviation

0E-7
7.42399431

Absolute

.063

Positive

.063

Negative

-.053

Kolmogorov-Smirnov Z

.692

Asymp. Sig. (2-tailed)

.725

a. Test distribution is Normal.
b. Calculated from data.

Metode untuk mengambil keputusan uji normalitas ini ditentukan
sebagai berikut :
a. Jika nilai signifikansi (Asymp.Sig) > 0,05 maka data
berdistribusi normal

87

b. Jika nilai signifikansi (Asymp.Sig) < 0,05 maka data tidak
berdistribusi normal
Dari data output di atas dapat diketahui bahwa nilai signifikansi
(Asym.Sig) adalah 0,725. Hasil dari perhitungan SPSS tersebut
menunjukkan bahwa nilai signifikansi (Asym.Sig) > 0,05 sehingga dapat
disimpulkan bahwa data yang diuji adalah berdistribusi normal.
2. Uji Linieritas
Uji linieritas adalah syarat yang harus dipenuhi sebelum dilanjutkan
untuk ke analisis regresi. Uji linieritas ini bertujuan untuk mengetahui
apakah dua variabel tersebut mempunyai hubungan yang linier atau tidak
secara signifikansi.
Untuk mengetahui hasil dari uji linieritas ini, peneliti menggunakan
bantuan SPSS versi 20 for windows. Berikut adalah hasil dari uji tersebut.
Tabel 4.6
Hasil Uji Linieritas
ANOVA Table
Sum of

df

Mean

Squares
(Combined)

Sig.

Square

2147.833

29

74.063

1.465

.088

129.493

1

129.493

2.562

.113

2018.340

28

72.084

1.426

.106

Within Groups

4650.658

92

50.551

Total

6798.492

121

Between
perilaku santri

F

Groups

Linearity
Deviation

* pemahaman

from

agama

Linearity

Metode pengambilan keputusan untuk uji linieritas ditentukan
sebagai berikut :

88

a. Apabila nilai sig.linierity > tingkat signifikansi (α) dan nilai sig.
Deviation from Linerity > tingkat signifikansi (α) maka dapat
disimpulkan bahwa dua variabel mempunyai hubungan linier.
b. Apabila nilai sig.linierity < tingkat signifikansi (α) dan nilai sig.
Deviation from Linerity < tingkat signifikansi (α) maka dapat
disimpulkan bahwa dua variabel tidak mempunyai hubungan
linier.
Dalam uji linieritas ini ditemukan bahwa α sebesar 5% (0,05).
Berdasarkan tabel output di atas dapat disimpulkan bahwa :
a. Nilai sig. Linierity sebesar 0,113. Hal ini menunjukkan bahwa
nilai sig. Liniertity > tingkat signifikansi (α)
b. Nilai sig. Deviation from Linierity sebesar 0,106. Hal ini
menunjukkan bahwa nilai sig. Deviation from Linierity >
tingkat signifikansi (α)
Berdasarkan dua pernyataan di atas dapat disimpulkan bahwa
variabel pemahaman agama dan perilaku santri mempunyai hubungan
yang linier secara signifikan.
D. Uji Hipotesis
Berdasarkan syarat-syarat uji regresi linier sederhana di atas bahwa
untuk mengetahui pengaruh pemahaman agama terhadap perilaku santri yang
dihitung menggunakan uji regresi linier sederhana dengan bantuan SPSS versi
20 for windows dapat dideskripsikan sebagai berikut :

89

1. Pengaruh pemahaman agama terhadap perilaku santri dengan santri
Untuk melihat bagaimana pengaruh pemahaman agama terhadap
perilaku santri dengan santri adalah dengan menggunakan bantuan
SPSS versi 20 for windows. Analisisnya dilakukan sebagai berikut :
Tabel 4.7
Hasil Uji Anareg Linier Sederhana
Pemahaman Agama terhadap Perilaku santri dengan Santri

Coefficients
Model

a

Unstandardized Coefficients

Standardized

t

Sig.

Coefficients
B
(Constant)

Std. Error

30.803

3.557

.142

.050

Beta
8.660

.000

2.822

.006

1
pemahaman agama

.249

a. Dependent Variable: perilaku santri dg santri

Berdasarkan hasil di atas diperoleh nilai konstanta pada kolom B.
Sehingga dapat diperoleh persamaan regresi sebagai berikut :
Y = a + bX
Y = 30,803 + 0,142 X atau
Untuk

pengujian

hipotesis

menggunakan

analisis

regresi

sederhana di bawah ini merupakan hasil analisis regresi linier sederhana
dengan menggunakan SPSS 20.

90

Tabel 4.8
Hasil Perhitungan Uji Anareg Linier Sederhana
Tabel ANOVA Pemahaman Agama Terhadap Perilaku Santri dengan Santri
a

ANOVA
Model

Sum of Squares
Regression

1

Df

Mean Square

128.583

1

128.583

Residual

1937.876

120

16.149

Total

2066.459

121

F
7.962

Sig.
.006

b

a. Dependent Variable: perilaku santri dg santri
b. Predictors: (Constant), pemahaman agama

Pada tabel ANOVA di atas diperoleh nilai Fhitung = 7,962, nilai
Fhitung akan dibandingkan dengan Ftabel. Nilai Ftabel dengan dfreg = 1 dan
dfres = 120 adalah 3,92 pada taraf 5%. Untuk mengambil keputusan
didasarkan pada kriteria pengujian di bawah ini :
Jika Fhitung < Ftabel maka Ho diterima
Jika Fhitung > Ftabel maka Ho ditolak
Berdasarkan penjelasan di atas maka 7,962 > 3,92 pada taraf 5%
sehingga Ho ditolak artinya ada pengaruh antara pemahaman agama
dengan perilaku santri dengan santri.
2. Pengaruh pemahaman agama terhadap perilaku santri dengan ustadz
Untuk melihat bagaimana pengaruh pemahaman agama terhadap
perilaku santri dengan ustadz adalah dengan menggunakan bantuan
SPSS versi 20 for windows. Analisisnya dilakukan sebagai berikut :

91

Tabel 4.9
Hasil Perhitungan Uji Anareg Linier Sederhana
Pemahaman Agama terhadap Perilaku santri dengan Ustadz
Coefficients
Model

Unstandardized

Standardized

Coefficients

Coefficients

B
(Constant)
1

pemahaman
agama

a

Std. Error

33.808

3.237

.094

.046

T

Sig.

Beta

.184

10.443

.000

2.053

.042

a. Dependent Variable: perilaku santri dg ustadz

Berdasarkan hasil di atas diperoleh nilai konstanta pada kolom B.
Sehingga dapat diperoleh persamaan regresi sebagai berikut :
Y = a + bX
Y = 33,808 + 0,094 X atau
Untuk

pengujian

hipotesis

menggunakan

analisis

regresi

sederhana di bawah ini merupakan hasil analisis regresi linier sederhana
dengan menggunakan SPSS 20.

92

Tabel 4.10
Hasil Perhitungan Uji Anareg Linier Sederhana
Tabel ANOVA Pemahaman Agama Terhadap Perilaku Santri dengan
Ustadz
a

ANOVA
Model

Sum of Squares
Regression

1

Df

Mean Square

56.365

1

56.365

Residual

1605.316

120

13.378

Total

1661.680

121

F
4.213

Sig.
.042

b

a. Dependent Variable: perilaku santri dg ustadz
b. Predictors: (Constant), pemahaman agama

Pada tabel ANOVA di atas diperoleh nilai Fhitung = 4,213, nilai
Fhitung akan dibandingkan dengan Ftabel. Nilai Ftabel dengan dfreg = 1 dan
dfres = 120 adalah 3,92 pada taraf 5%. Untuk mengambil keputusan
didasarkan pada kriteria pengujian di bawah ini :
Jika Fhitung < Ftabel maka Ho diterima
Jika Fhitung > Ftabel maka Ho ditolak
Berdasarkan penjelasan di atas maka 4,213 > 3,92 pada taraf 5%
sehingga Ho ditolak artinya ada pengaruh antara pemahaman agama
dengan perilaku santri dengan ustadz.
3. Pengaruh pemahaman agama terhadap perilaku santri dengan
lingkungan
Untuk melihat bagaimana pengaruh pemahaman agama terhadap
perilaku santri dengan ustadz adalah dengan menggunakan bantuan
SPSS versi 20 for windows. Analisisnya dilakukan sebagai berikut :

93

Tabel 4.11
Hasil Perhitungan Uji Anareg Linier Sederhana
Pemahaman Agama terhadap Perilaku santri dengan Lingkungan
Coefficients
Model

a

Unstandardized Coefficients

Standardized

t

Sig.

Coefficients
B
(Constant)
1

pemahaman
agama

Std. Error

46.878

2.448

-.094

.035

Beta

-.239

19.149

.000

-2.700

.008

a. Dependent Variable: perilaku santri dg lingkungan

Berdasarkan hasil di atas diperoleh nilai konstanta pada kolom B.
Sehingga dapat diperoleh persamaan regresi sebagai berikut :

Y = a + bX
Y = 46,878 + 0,094 X atau
Untuk

pengujian

hipotesis

menggunakan

analisis

regresi

sederhana di bawah ini merupakan hasil analisis regresi linier sederhana
dengan menggunakan SPSS 20.

94

Tabel 4.12
Hasil Perhitungan Uji Anareg Linier Sederhana
Tabel ANOVA Pemahaman Agama Terhadap Perilaku Santri dengan
Lingkungan
a

ANOVA
Model

Sum of Squares
Regression

1

Df

Mean Square

55.765

1

55.765

Residual

918.014

120

7.650

Total

973.779

121

F
7.289

Sig.
.008

b

a. Dependent Variable: perilaku santri dg lingkungan
b. Predictors: (Constant), pemahaman agama

Pada tabel ANOVA di atas diperoleh nilai Fhitung = 7,289, nilai
Fhitung akan dibandingkan dengan Ftabel. Nilai Ftabel dengan dfreg = 1 dan
dfres = 120 adalah 3,92 pada taraf 5%. Untuk mengambil keputusan
didasarkan pada kriteria pengujian di bawah ini :
Jika Fhitung < Ftabel maka Ho diterima
Jika Fhitung > Ftabel maka Ho ditolak
Berdasarkan penjelasan di atas maka 7,289 > 3,92 pada taraf 5%
sehingga Ho ditolak artinya ada pengaruh antara pemahaman agama
dengan perilaku santri dengan lingkungan.

Dokumen yang terkait

PENGARUH PEMAHAMAN AGAMA TERHADAP PERILAKU SANTRI DI MADRASAH DINIYAH TARBIYATUL ULUM NGLEBENG PANGGUL TRENGGALEK - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 6

PENGARUH PEMAHAMAN AGAMA TERHADAP PERILAKU SANTRI DI MADRASAH DINIYAH TARBIYATUL ULUM NGLEBENG PANGGUL TRENGGALEK - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 6

PENGARUH PEMAHAMAN AGAMA TERHADAP PERILAKU SANTRI DI MADRASAH DINIYAH TARBIYATUL ULUM NGLEBENG PANGGUL TRENGGALEK - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 3

PENGARUH PEMAHAMAN AGAMA TERHADAP PERILAKU SANTRI DI MADRASAH DINIYAH TARBIYATUL ULUM NGLEBENG PANGGUL TRENGGALEK - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 12

PENGARUH PEMAHAMAN AGAMA TERHADAP PERILAKU SANTRI DI MADRASAH DINIYAH TARBIYATUL ULUM NGLEBENG PANGGUL TRENGGALEK - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 41

PENGARUH PEMAHAMAN AGAMA TERHADAP PERILAKU SANTRI DI MADRASAH DINIYAH TARBIYATUL ULUM NGLEBENG PANGGUL TRENGGALEK - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 21

PENGARUH PEMAHAMAN AGAMA TERHADAP PERILAKU SANTRI DI MADRASAH DINIYAH TARBIYATUL ULUM NGLEBENG PANGGUL TRENGGALEK - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 14

PENGARUH PEMAHAMAN AGAMA TERHADAP PERILAKU SANTRI DI MADRASAH DINIYAH TARBIYATUL ULUM NGLEBENG PANGGUL TRENGGALEK - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 2

PENGARUH PEMAHAMAN AGAMA TERHADAP PERILAKU SANTRI DI MADRASAH DINIYAH TARBIYATUL ULUM NGLEBENG PANGGUL TRENGGALEK - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 3

PENANAMAN AQIDAH ISLAMIYAH SANTRI DI MADRASAH DINIYAH TARBIYATUL ULUM DESA SERUT KECAMATAN BOYOLANGU KABUPATEN TULUNGAGUNG Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 13