rekayasa perangkat lunak bab 14

Kuliah

Rekayasa Perangkat Lunak
(Software Engineering)
Bagian 2
Software Engineering: A Practitioner’s Approach, 6/e

Chapter 8
Pemodelan Analisis
1

Pemodelan berorientasi aliran
Menampilkan bagaimana objek data ditransformasi ketika
mereka bergerak di dalam sistem
Sebuah data flow diagram (DFD) merupakan bentuk
diagram yang digunakan
Walaupun dianggap pendekatan kuno, pemodelan
berorientasi aliran menyediakan pandangan unik
terhadap suatu sistem. Dia tetap layak digunakan untuk
mendukung analisis elemen model lainnya.


2

Model Aliran
Setiap sistem berbasis komputer
Adalah sebuah transformasi informasi

input

computer
based
system

output

3

Notasi Model Aliran
Entitas Eksternal

proses

Aliran data
Penyimpanan data

4

Entitas Eksternal
Produsen atau konsumen sebuah data
Contoh : seseorang, piranti, sensor
Contoh lain : sistem berbasis komputer
Data harus selalu berawal dari suatu tempat dan
Harus selalu dikirim pada sesuatu

5

Proses
Sebuah transformer data
(mengubah input menjadi output)
Contoh: menghitung pajak, menentukan luas,
Memformat laporan, menampilkan grafik
Data harus selalu diproses dalam bentuk tertentu

Untuk menerima fungsi sistem

6

Aliran Data
Data mengalir melalui sebuah sistem dimulai
Sebagai input dan ditransformasi menjadi
output
base

height

compute
triangle
area

area

7


Menyimpan Data
Data disimpan untuk digunakan lagi.
sensor #

report required

look-up
sensor
data
sensor number

sensor #, type,
location, age

type,
location, age
sensor data

8