PENGARUH TEKANAN AMPAS PRESS (SECOND PRESS) TERHADAP OIL CONTENT DI PALM KERNEL CRUSHING PLANT PT.MULTIMAS NABATI ASAHAN KUALA TANJUNG KARYA ILMIAH ZULFADLI

  

PENGARUH TEKANAN AMPAS PRESS (SECOND PRESS)

TERHADAP OIL CONTENT DI PALM KERNEL CRUSHING

PLANT PT.MULTIMAS NABATI ASAHAN

KUALA TANJUNG

KARYA ILMIAH

ZULFADLI

  

092401064

PROGRAM D-3 KIMIA

DEPARTEMEN KIMIA

  

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS SUMATRA UTARA

MEDAN

2012

  

PENGARUH TEKANAN AMPAS PRESS (SECOND PRESS) TERHADAP OIL

CONTENT DI PALM KERNEL CRUSHING PLANT

PT.MULTIMAS NABATI ASAHAN

KUALA TANJUNG

KARYA ILMIAH

  Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat mencapai gelar Ahli Madya

  

ZULFADLI

092401064

PROGRAM D-3 KIMIA

DEPARTEMEN KIMIA

  

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS SUMATRA UTARA

MEDAN

2012

  

PERSETUJUAN

Judul : PENGARUH TEKANAN AMPAS PRESS (SECOND PRESS) TERHADAP OIL CONTENT DI PALM KERNEL CRUSHING PLANT PT.MULTIMAS NABATI ASAHAN

KUALA TANJUNG

Kategori : TUGAS AKHIR

  Nama : ZULFADLI Nomor Induk Mahasiswa : 092401064 Program studi : DIPLOMA TIGA (D-III) KIMIA INDUSTRI Departemen : KIMIA

Fakultas : MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN

ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

  

Diluluskan di

Medan, Juli 2012

Diketahui Proram Studi Kimia Industri FMIPA USU Pembimbing Ketua, Dra. Emma Zaidar Nasution, MSi Drs. Albert Pasaribu, MSc NIP 195512181987012001 NIP 1964108101991031002 Diketahui / Disetujui Oleh

  

Departement Kimia FMIPA USU

Ketua, Dr. Rumondang Bulan, MS NIP 195408301985032001

  

PERNYATAAN

PENGARUH TEKANAN AMPAS PRESS (SECOND PRESS) TERHADAP OIL

CONTENT DI PALM KERNEL CRUSHING PLANT

PT.MULTIMAS NABATI ASAHAN

KUALA TANJUNG

KARYA ILMIAH

  Saya mengakui bahwa karya ilmiah ini adalah hasil kerja saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya. Medan, Juli 2012 ZULFADLI 092401064

  

PENGHARGAAN

  Bismillahirrahmanirrahim, Puji dan syukur penulis panjatkan Ke hadirat ALLAH SWT Yang Maha

  Pengasih dan Maha Penyayang, atas rahmat dan karunia-Nya penulis dapat menyalesaikan karya ilmiah ini mulai dari awal penulisan sampai selesai. Karya ilmiah ini merupakan salah satu syarat untuk meraih gelar Ahli madya pada program diploma 3 kimia industri di Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Sumatera Utara.

  Penulis menyadari sepenuhnya bahwa karya ilmiah ini jauh dari kesempurnaan karena keterbatasan penulis baik dari segi kemampuan, waktu dan pengetahuan. Hal ini disebabkan karena keterbatasan penulis, baik dalam penguraian ilmu maupun keterbatasan dalam pengalaman yang sejauh ini belum dapat tercapai sebagaimana diharapkan. Oleh karena itu, penulis menerima kritikan dan saran-saran yang bersifat membangun dari para pembaca.

  Pada kesempatan ini dengan segala kerendahan hati penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :

  1. Kedua orang tua saya H. Bismar Lubis dan Hj. Nur Abidah Lubis yang telah membesarkan dan melimpahkan kasih sayang kepada saya. Serta abang saya Aswar Lubis, S.Pd.I, Rasoki Lubis, Subhan Lubis, Amk, kakak saya Nurhayani Nasution S.Pd, Nisma Lubis, dan adik saya Muhammad Fadil Lubis dan Rafidah Nur lubis.

  2. Bapak Drs. Albert Pasaribu, MSc, selaku dosen pembimbing yang dengan sabar dan teliti memberikan pengarahan dan bimbingan kepada penulis dalam menyelesaikan karya ilmiah ini.

  3. Dr. Rumondang Bulan MS, sebagai ketua Departeman Kimia FMIPA-USU Medan.

  4. Dra. Emma Zaidar Nasution, MSi. selaku Ketua dan Dra. Herlince Sihotang, MSi. selaku sekretaris Program Studi Kimia Industri FMIPA-USU Medan.

  5. Seluruh Dosen Kimia Industri, FMIPA-USU Medan.

  6. Bapak Solihin dan Syahrial selaku pembimbing Praktek Kerja Lapangan saya di PT.Multimas Nabati Asahan.

  7. Teman-teman dekat saya yaitu : Muhammad Yusup, Didi Febrian, Darna Ari Andi, Dicky Kusdiandi, Mahadi Fahrozi, Ariansyah Perangin-angin, Devi Julianto, Harry Nugraha, M. Said Ibrahim Hasibuan, Januar Sasmitra, Arif Kurniawan, Ali Nasaruddin Hrp, Dede Subarqah, Riki Get-get, Abdi Suryadi Lubis, Lisa Usmaliyana, Fanny Diah Nisya.

  8. Teman-teman seperjuangan di Program Studi Kimia Industri FMIPA-USU angkatan 2009.

  9. Rico Novriani Lubis teman dekat saya yang banyak memberikan dukungan dan motivasi.

  10. Adik – adik di jurusan Kimia Industri stambuk 2010 dan stambuk 2011.

  11. Dan semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, terima kasih atas segala bantuannya sehingga penulis dapat menyelesaikan tulisan ini.

  Semoga Tuhan Yang Maha Esa akan membalasnya.

  

ABSTRAK

  Pada tulisan ini akan dibahas bagaimana pengaruh tekanan second press terhadap oil

  

content pada ampas minyak inti sawit di PT.Multimas Nabati Asahan-Kuala Tanjung

  yang merupakan pabrik yang mengolah minyak inti sawit (CPKO), mulai dari inti sawit (Kernel) hingga menjadi minyak inti sawit (CPKO). Proses pengolahan minyak inti sawit tersebut dimulai dari proses sortasi pada loading ramp dan proses pengepresan merupakan tahap akhir dari seluruh proses. Seluruh proses pengolahan tersebut dimaksudkan mendapatkan hasil minyak inti sawit yang baik dan bernilai jual tinggi. Kehilangan minyak inti sawit yang terdapat pada ampas press (Second Press) sangat mempengaruhi mutu dari minyak inti sawit. Proses pengepresan tersebut dipengaruhi oleh screw press, tekanan kerja screw press, dan kadar air (moisture). Kehilangan minyak inti sawit yang terdapat pada ampas press (Second Press) adalah 7,50

  • – 8,0 % dimana nilai tersebut diambil dari ampas press yang masih mengandung minyak inti sawit. Kehilangan minyak inti sawit dari ampas press tersebut sesuai standart pabrik yaitu ≤ 8,0 %.

  

THE EFFECT OF PRESSURE AMPAS PRESS (PRESS SECOND) TO THE

OIL CONTENT IN PALM KERNEL CRUSHING PLANT PT.MULTIMAS

NABATI ASAHAN KUALA TANJUNG

ABSTRACT

  In this paper we discuss how to influence the press to the second pressure on the oil content of palm kernel oil residues in PT.Multimas Nabati Asahan-Kuala Tanjung which is a plant which processed palm kernel oil (CPKO), ranging from palm kernel (kernel) to be the core of oil (CPKO). Processing of palm kernel oil is starting from sorting at the loading ramp and the pressing process is the final stage of the process. The entire treatment process is intended to get a good palm kernel oil and high value. Loss of palm kernel oil contained in the pulp press (Second Press) greatly affects the quality of palm kernel oil. Pressing process is influenced by the screw press, screw press work pressure, and water content (moisture). Loss of palm kernel oil contained in the pulp press (Second Press) is 7.50 to 8.0% where the value is taken from the press which still contain residues of palm kernel oil. Loss of palm kernel oil from the pulp mill press the appropriate standard is ≤ 8.0%.

  

DAFTAR ISI

Halaman Persetujuan ii Pernyataan iii Penghargaan iv Abstrak vi Abstract vii Daftar Isi viii Daftar Tabel x Daftar Lampiran xi

  1.1 Latar Belakang

  1

  1.2 Identifikasi Masalah

  2

  1.3 Tujuan

  3

  1.4 Manfaat

  3 Bab 2 Tinjauan Pustaka

  4

  2.1 Minyak Kelapa Sawit

  4

  2.1.1 Komposisi Minyak Kelapa Sawit

  5

  2.1.2. Mutu Minyak Kelapa Sawit

  6

  2.1.2.1 Asam Lemak Bebas

  6

  2.1.2.2 Kadar Air

  8

  2.1.2.3 Kadar Kotoran

  9

  2.1.3 Standar Mutu Minyak Kelapa Sawit

  10

  2.1.4. Inti Sawit

  11

  2.1.5. Tipe Dan Tekanan Kerja Screw Press

  12

  2.2 Proses pengolahan PKO

  13

  2.2.1 Ware House

  13

  2.2.1.1 Sampling Tower

  14

  2.2.1.2 Quality Chek

  14

  2.2.1.3 Loading Ramp

  16

  2.2.1.4 Tangki Penyimpanan (Silo)

  16

  2.2.1.5 Gudang Ampas (Palm Kernel Mill)

  17

  2.2.2 Produksi

  18

  2.2.2.1 System Control Process dan Quality Pada Seluruh Rangkaian Proses Produksi

  19

  2.2.2.2 Hopper

  20

  2.2.2.3 Mesin First Press

  21

  2.2.2.4 Mesin Second Press

  21

  2.2.3 Maintenance

  23

  2.2.3.1 Mekanik Machine Press

  24

  2.2.3.2 Welder

  25

  2.2.2.3 Pabrication

  25

  3.1 Bahan

  30

  5.2 Saran

  33

  5.1 Kesimpulan

   33

  31 Bab 5 Kesimpulan Dan Saran

  4.3 Pembahasan

  30

  4.2.2 Kadar Air

  30

  4.2.1 Oil Content

  4.2 Perhitungan

  26

  29

  4.1 Data Hasil Pengamatan Oil Content Dari Ampas Second Press

   29

  28 Bab 4 Hasil Analisis Dan Pembahasan

  3.3.2 Penentuan Kadar Air

  27

  3.3.1 Penentuan Oil Content

  27

  3.3 Prosedur

  26

  3.2 Alat

  33 DAFTAR PUSTAKA

  

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 2.1. Komposisi Asam Lemak Minyak Sawit dan

  5 Minyak Inti Sawit

Tabel 2.2. Standar Mutu Minyak Sawit, Minyak Inti Sawit dan Inti Sawit

  10 Tabel 2.3. Spek Ampas (Palm Kernel Mill)

  17 Tabel 4.1 Data Hasil Pengamatan Oil Content Dari Ampas Second Press

  29

Dokumen yang terkait

BAB II KEBERADAAN LEMBAGA PERLINDUNGAN KONSUMEN SWADAYA MASYARAKAT DI INDONESIA A. Perlindungan Konsumen Di Indonesia - Pelaksanaan Tugas Lembaga Perlindungan Konsumen Swadaya Masyarakat Terkait Adanya Sengketa-Sengketa Konsumen Menurut Undang-Undang Nomo

0 0 34

ABSTRAK PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN, UKURAN PERUSAHAAN, DAN LEVERAGE TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2010-2014

0 2 13

KUESIONER PENELITIAN HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DAN DEPRESI DENGAN KUALITAS HIDUP PASIEN HIVAIDS DI RSUP.H.ADAM MALIK MEDAN TAHUN 2014

0 0 21

HUBUNGAN ANTARA KOPING DENGAN RESILIENSI PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK YANG MENJALANI HEMODIALISIS DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN TESIS

0 0 19

STUDI KEANEKARAGAMAN IKAN DI HILIR SUNGAI ASAHAN TANJUNG BALAI SUMATERA UTARA

0 0 13

BAB II PENGATURAN IZIN USAHA PETERNAKAN DI KOTA MEDAN A. Pengertian Usaha Peternakan - Prosedur Pemberian Izin Usaha Peternakan Berdasarkan Peraturan Daerah Nomor 8 Tahun 2004 Ditinjau dari Perspektif Hukum Administrasi Negara (Studi Pemerintah Kota Medan

0 0 7

HUBUNGAN ANTARA UKURAN PARTIKEL PADA PEMBUATAN BONDED PERMANEN MAGNET Nd-Fe-B TERHADAP STRUKTUR MIKRO DAN SIFAT MAGNET SKRIPSI ZAILANI RAY

0 0 13

PENGARUH PARTISIPASI MASYARAKAT TERHADAP KEBERHASILAN PROGRAM DESA MANDIRI PANGAN DI KOTA SUBULUSSALAM TESIS

0 0 17

EFEKTIVITAS PENERAPAN E-PROCUREMENT DALAM MENINGKATKAN TRANSPARASI PELAYANAN PUBLIK DI KOTA PEMATANGSIANTAR SKRIPSI

0 1 10

HUBUNGAN TEHNIK MENYUSUI TERHADAP KEBERHASILAN MENYUSUI PADA IBU POSTPARTUM DI RUMAH BERSALIN DELIMA TEMBUNG MEDAN TAHUN 2012

0 0 12