EFEK WAKTU MILLING MENGGUNAKAN HEM (HIGH ENERGY MILLING) PADA PEMBUATAN MAGNET BONDED Pr-Fe-B

  

EFEK WAKTU MILLING MENGGUNAKAN HEM

(HIGH ENERGY MILLING) PADA PEMBUATAN

MAGNET BONDED Pr-Fe-B

  

SKRIPSI

USI DAMAYANTI

100801012

EFEK WAKTU MILLING MENGGUNAKAN HEM (HIGH ENERGY MILLING) PADA PEMBUATAN MAGNET BONDED Pr-Fe-B SKRIPSI

  

Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat mencapai gelar Sarjana Sains

PERSETUJUAN

  Judul : EFEK WAKTU MILLING MENGGUNAKAN HEM (HIGH ENERGY MILLING) PADA PEMBUATAN MAGNET BONDED Pr-Fe-B

  Kategori : SKRIPSI Nama : USI DAMAYANTI Nomor Induk Mahasiswa : 100801012 Program Studi : SARJANA (S1) FISIKA Departemen : FISIKA Fakultas : MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN

  ALAM (MIPA) UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

  Disetujui di Medan, Juni 2014

  Diketahui/ Disetujui Departemen Fisika FMIPA USU

  (HIGH ENERGY MILLING) PEDA PEMBUATAN MAGNET BONDED Pr-Fe-B SKRIPSI

  Saya mengakui bahwa skripsi ini adalah hasil kerja saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan-ringkasan masing-masing disebutkan sumbernya.

  Medan, Juli 2014 Usi Damayanti 100801012

  

PENGHARGAAN

  Alhamdulillah, puji syukur kepada Allah SWT, Tuhan semesta alam yang telah memberikan rahmat dan karunia sehingga penulis dapat menyelasikan tugas akhir. Salawat beriring salam teruntuk Nabi besar Muhammad SAW yang menjadi teladan dalam menjalani kehidupan.

  Paper sederhana ini dapat diwujudkan karena adanya dukungan dan fasilitas dari berbagai pihak, maka penulis ingin menyampaikan ungkapan terima kasih kepada:

  1. Dr.Ing.Priyo Sardjono Selaku dosen pembimbing I yang telah membimbing dan membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. Begitu pula Drs. Achiruddin MS. selaku dosen pembimbing II yang telah banyak meluangkan waktu untuk memberikan masukan, arahan, dan membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

  6. Adik-adik ku tersayang Aan Andrian,dan Gia Gunawan yang telah memberi motivasi serta mendoakan kakak.

  7. Teman-teman sewaktu di LIPI mas Efri,mas Gofhur,dan mas Furqon.

  8. Teman-teman Semua Stambuk 2010 dan kakak abang 2007 juga adek-adek 2013.

  9. Sahabatku - Sahabatku Jenery seventina,Sri Anugrah Wati,Mai Sarah Yuniar (Ayank ku),Citra Wara,dan kakak-kakak ku Eka Sari,Layla Dalimunthe,dan Dahniar Hasibuan.

  10. Seluruh rekan-rekan mahasiswa Fisika dan seluruh teman-teman di Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara.

  11. Yang terakhir for someone,thank’s for all Honey Akhirnya penulis menerima masukan dan sarah yang membangun dari pembaca agar tugas akhir dapat bermanfaat bagi kita semua.

  Penulis

  EFEK WAKTU MILLING MENGGUNAKAN HEM (HIGH ENERGY MILLING) PADA PEMBUATAN

  MAGNET BONDED Pr-Fe-B ABSTRAK

  Telah dilakukan penelitian tentang pengaruh waktu milling terhadap mikrostruktur dan sifat magnet powder PrFeB. Bahan baku yang digunakan adalah serbuk Pr-Fe-B dengan type MQEP-16-7 yang di-milling menggunakan high energy milling dengan variasi waktu dan kondisi milling yang berbeda. Variasi waktu milling yaitu 0,5 menit, 1 menit, 5 menit, dan 10 menit dan kondisi milling dengan dry miiling dan wet

  

milling,Dry milling di lakukan pada kondisi di aliri gas argon dan wet milling

  dilakukan menggunakan media toluene. Dari hasil penelitian di peroleh diameter rata- rata serbuk terkecil dari perlakuan 10 menit dry milling yaitu 14,63 µm,nilai densitas serbuk tertinggi juga pada10 menit dry milling yaitu 7,84 gr/cm³,dan dari pengujian

  

bulk density tertinggi di dapat dari perlakuan dry milling pada waktu milling 10 menit

yaitu 5,810 gr/cm³ dan kuat medan magnet yang paling tinggi yaitu 2136,5 G.

  THE EFFECT OF MILLING TIME USING HEM (HIGH ENERGY MILLING) ON BONDED MAGNET Pr-Fe-B FABRICATION ABSTRACT

  Powder Praseodymium Iron Boron (PrFeB) Bonded magnetheve been made with

the effect of milling time on the microstructure and magnetic properties of powder

PrFeB. The raw material used is powder Pr-Fe-B with type-MQEP 16-7 that uses high-

energy milling with a variation of milling time and milling different conditions

.Variation milling times are 0.5 minute, 1 minute, 5 minute,research results obtained

average diameter of the smallest powder dry milling treatment of 10 minutes is

14,63µm, the highest density values also 10 minute powder dry milling is 7.84 g / cm

³, and of the highest bulk density testing can dry milling of treatment at 10 min milling

time is 5.810 g / cm ³ and most powerful magnetic fields as high as 2136.5 G. Keywords: PrFeB, Celuna, magnetic properties, physical properties.

  DAFTAR ISI Halaman

  Persetujuan i

  Pernyataaan ii

  Penghargaaan iii

  Abstrak v

  Abstract vi

  Daftar Isi viii

  DaftarGambar ix

  DaftarTabel xi

  DaftarLampiran xiii

  BAB 1 PENDAHULUAN

  2.3.3

  8 Diamagnetik

  2.4. Histerisis Magnet

  8

  2.5 Mechanical Milling

  10

  2.5.1.KomponenPada Proses Penggilingan

  10

  a. Bahan Baku

  11

  b. Bola Giling

  11

  c. WadahPenggilingan

  11

  2.5.2. AlatPenggiling Bola

  12

  a. HEM 3D

  13

  b. PrinsipKerja HEM-3D

  13

  2.5.3. Parameter Proses PadaSaatPenggilingan

  14

  a. KecepatandanWaktuPenggilingan

  14

  b. PerbandinganBerat Bola TerhadapBeratSerbuk

  14

  2.5.4 Proses Penggilingan

  15

  2.6. Celuna (WE-518)

  15

  2.7. PengukuranDensitas

  15

  3.4. Diagram AlirPenelitian

  23

  3.5. ProsedurKerja

  24

  3.5.1. PenggilinganSerbuk

  24

  3.5.2. Pengukuran Diameter Serbuk

  24

  3.5.3. PengukuranDensitasSerbuk

  24

  3.5.4. PencetakanSampel

  24

  3.5.5. PengeringanSampel

  24

  3.5.6. Pengukuran Bulk Density

  24

  3.6. KarakterisasiHasil

  3.6.1.AnalisaMikrostrukturdengan SEM

  25

  3.6.2. AnalisaFasadenganDifraksiSinar - X 26

  BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

  4.1. KarakterisasiHasilPenelitian

  27

  4.1.1. SifatFisis

  a. Ukuran Diameter Serbuk (PSA)

  27

  b. DensitasSerbuk

  29 DAFTAR GAMBAR Halaman

Gambar 2.1 Kurva Magnetisasi

  9 Gambar 2.2 Wadah dan Bola Giling

  12 Gambar2.3 HEM (High Energy Milling)-Elips 3D

  13 Gambar 2.4 Prinsip Kerja HEM-E3D

  14 Gambar 2.5 Pickno meter Berukuran 10 mL

  16 Gambar 2.6 Scanning Electron Microscope (SEM)

  17 Gambar 2.7 Difraksi Sinar x

  18 Gambar 3.1 Diagram alir pembuatan Bonded Magnet PrFeB

  23 Gambar 4.1 Grafik Hubungan antara Diameter Serbuk PrFeB

  28 Dry Milling terhadap waktu milling

Gambar 4.2 Grafik Hubungan antara Diameter Serbuk PrFeB

  28 Wet Milling terhadap waktu milling

Gambar 4.3 Grafik Densitas serbuk Dry Milling dan Wet Milling

  30 Magnet PrFeB terhadap waktu Milling

Gambar 4.4 Grafik Bulk Density magnet PrFeB terhadap waktu Milling

  31

Gambar 4.12 Hasil XRD serbuk ½ menit Dry Milling

  38 Gambar 4.13 Hasil XRD serbuk 10 menit Dry Milling

  39 DAFTAR TABEL Halaman

Tabel 2.1 Sifat FisiS Magnet PrFeB

  7 Tabel 2.2 Spesifikasi HEM-E3D

  13 Tabel 4.1 Nilai Diameter Dry Milling dan Wet Milling

  27 serbukdistribusi 10 %

Tabel 4.2 Nilai Diameter Dry Milling dan Wet Milling

  27 Serbuk distribusi 50 %

Tabel 4.3 Nilai Diameter Dry Milling dan Wet Milling

  28 Serbuk distribusi 90 %

Tabel 4.4 NilaiDensitas serbuk Dry Milling dan Wet Milling

  29 Tabel 4.5 Nilai Bulk Density Dry Milling dan Wet Milling

  31 Tabel 4.6 Nilai Fluks Magnetik (Dry Milling) Dengan tegangan 1500 volt terhadap waktu milling.

  32 Tabel 4.7 Nilai Fluks Magnetik (Wet Milling)

  32

Dokumen yang terkait

EFEKTIVITAS OBAT KUMUR YANG MENGANDUNG EKSTRAK KAPULAGA 2,5 DIBANDING DENGAN KLORHEKSIDIN 0,12 TERHADAP PENURUNAN AKUMULASI PLAK PADA MAHASISWA FKG USU ANGKATAN 2013

0 0 15

PERBANDINGAN KONSISTENSI GARIS E RICKETTS DAN GARIS S STEINER DALAM ANALISIS POSISI HORIZONTAL BIBIR PADA MAHASISWA FKG USU SUKU INDIA

0 0 12

IMPLEMENTASI ALGORITMA RIVEST-SHAMIR-ADLEMAN UNTUK PENGAMANAN KUNCI ALGORITMA HILL CIPHER PADA CITRA DIGITAL SKRIPSI JOHANES PRIMA SARAGIH 101401049

0 0 14

BAB II PERJANJIAN PADA UMUMNYA - Tanggung Jawab Pihak Pengangkut dalam Perjanjian Pengangkutan Pulp antara PT. Toba Pulp Lestari, Tbk dengan CV. Anugrah Toba Permai Lestari (Studi pada CV. Anugrah Toba Permai Lestari)

0 0 31

SKRIPSI PENGARUH AUDIT REPORT LAG DAN OPINI AUDIT TERHADAP KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN DENGAN REPUTASI KAP SEBAGAI VARIABEL MODERATING PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

0 1 12

Lampiran 1 KUESIONER PENELITIAN HUBUNGAN SANITASI LINGKUNGAN RUMAH DAN HIGIENE PERORANGAN DENGAN KEJADIAN KECACINGAN PADA SISWA SDN 101200 DESA PERKEBUNAN HAPESONG DAN SDN 101300 DESA NAPA KECAMATAN BATANG TORU KABUPATEN TAPANULI SELATAN TAHUN 2015

0 0 36

HUBUNGAN SANITASI LINGKUNGAN RUMAH DAN HIGIENE PERORANGAN DENGAN KEJADIAN KECACINGAN PADA SISWA SDN 101200 DESA PERKEBUNAN HAPESONG DAN SDN 101300 DESA NAPA KECAMATAN BATANG TORU KABUPATEN TAPANULI SELATAN TAHUN 2015 SKRIPSI

0 0 14

KOMPETENSI TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI PEGAWAI PADA PERPUSTAKAAN UMUM KABUPATEN DELI SERDANG

0 0 11

Efek Waktu Milling Menggunakan Hem (High Energy Milling) Pada Pembuatan Magnet Bonded Pr-Fe-B

0 0 14

BAB 2 LANDASAN TEORI - Efek Waktu Milling Menggunakan Hem (High Energy Milling) Pada Pembuatan Magnet Bonded Pr-Fe-B

0 0 16