Retensi dokumen PPT adperunesa retensi dokumen ppt

Manajemen Dokumentasi
PAP 15 B

Anggota Kelompok
• Inka Putri F (15080314002)
• Amaliyatul Fauziyah (15080314008)
• Fitria Ambarwat(15080314030)
• Rossita Dwi Ayu S (15080314062)
• Devy Trirachmawat (15080314076)
• Waisal Dwi S(15080314086)

PENDIDIKAN ADMINISTRASI PERKANTORAN
PENDIDIKAN EKONOMI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA
2018

RETENSI DOKUMEN
Pengertian Jadwal Retensi
Retensi Arsip adalah daftar yang memuat sekurang-kurangnya jenis arsip beserta jangka
waktu penyimpanannya sesuai dengan nilai kegunaan dan dipakai sebagai pedoman

penyusutan arsip.
Pengertian JRA (Jadwal Retensi Arsip)
Jadwal Retensi Arsip (JRA) merupakan alat yang amat pentng dalam manajemen kearsipan,
karena dapat memberi sumbangan nyata pada upaya peningkatan efisiensi operasional
instansi dan member proteksi terhadap arsip yang karena memuat informasi bernilai guna
tnggi agar dapat dilestarikan.

Keuntungan Retensi dokumen
• Arsip-arsip aktf yang secara langsung masih dipergunakan tdak akan tersimpan menjadi satu
dengan arsip-arsip inaktf.
• Memudahkan pengelolaan dan pengawasan baik arsip aktf maupun inaktf.
• Memudahkan penemuan kembali arsip dan dengan demikian akan meningkatkan efisiensi
kerja.
• Memudahkan pemindahan arsip-arsip yang bernilai permanen/abadi ke Arsip Nasional.
• Menyelamatkan arsip-arsip yang bersifat permanen sebagai bahan bukt pertanggungjawaban
di bidang pemerintahan.

Tujuan Retensi Dokumen

Memenuhi kebutuhan organisasi


Memenuhi Persyaratan
Hukum

Jenis-jenis Jadwal Retensi Arsip (JRA)
JRA Substansif

JRA Fasilitatf
JRA Sustantf dan
Fasilitatf
JRA Kepegawaian dan
Pejabat Negara
JRA Keuangan

Contoh Retensi Arsip

Tahap Penyusunan Jadwal Retensi Arsip
(JRA)
• Inventarisasi arsip;
• Menilai kegunaan arsip; (Penetuan jangka simpan)

• Penyusunan Draf Jadwal Retensi

Sekian
Terimakasih