Penyatuan Alas dan Armature Tubuh Manusia

Skluptur
Pertemuan 11
PRAKTEK :
P E N YAT U A N A L A S D A N A R M AT U R E T U B U H
MANUSIA

Penyatuan alas dan armature tubuh manusia.
 Membentuk dari material dasar hingga menjadi sebuah alas untuk
menempatkan armature tubuh manusia.
Bahan
 multiplek, 12mm.
 Alat
 Gergaji kayu.
 Alat ukur.
 Bor tangan.
 Mata bor ukuran 2mm
 Lem besi
 Tang lancip
 Tang buaya.
 Tang potong


Tugas
 Pemasangan armature tubuh manusia pada alas.

Hasil yang diharapkan
Mahasiswa diharapkan dapat membuat alas
yang sesuai dengan dimensi armature tubuh
manusia sehingga terlihat proporsional.
Mahasiswa diharapkan paham dalam
membuat struktur konstruksi yang kokoh
untuk berdirinya armature tubuh manusia
pada alas.