PROSEDUR PENGAJUAN KLIM DANA PENSIUN PADA PT.TASPEN (PERSERO) KANTOR CABANG PURWOKERTO

  

PROSEDUR PENGAJUAN KLIM DANA PENSIUN PADA

PT.TASPEN (PERSERO) KANTOR CABANG PURWOKERTO

TUGAS AKHIR

  Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Ahli Madya

  Disusun Oleh :

  

2017

  PROSEDUR PENGAJUAN KLIM DANA PENSIUN PADA PT. TASPEN (PERSERO) KANTOR CABANG PURWOKERTO CINDY SUKMADIAN

ABSTRAK

  Penulisan ini bertujuan untuk megetahui prosedur pengajuan klim dana pensiun pada PT.TASPEN (PERSERO), sehingga peserta mengetahui bagaimana prosedur pengajuan klim dana pensiun yang baik dan benar. Dalam kenyataannya banyak peserta pensiun yang sebagian besar belum memahami bagaimana prosedur pengajuan klim dana pensiun, kewajiban peserta dan cara pengurusan hak.Permasalahan yang diangkat dalam laporan ini adalah (1) Bagaimana prosedur pengajuan klim dana pensiun pada PT.TASPEN (PERSERO) Cabang Purwokerto?(2) Apa hambatan yang dihadapi dalam mengajukan program dana pensiun?

  Sumber data berasal data primer yaitu seperti data yang diperoleh langsung dari PT. TASPEN (PERSERO) Kantor Cabang Puwokerto, yang bersifat otentik dan digunakan sebagai dasar penelitian, seperti prosedur, alur pengajuan dana pensiun , dan berasal dari data sekunder yaitu seperti mencari referensi dari karya ilmiah yang sejenis, dan mencari informasi melalui website resmi PT.TASPEN (PERSERO), Tugas akhir ini menggunakan metode pengumpulan data dengan wawancara, dokumentasi.

  Hasil tugas akhir pada PT. TASPEN yaitu dengan menggunakan flowchart yang penulis usulkan untuk lebih memudahkan peserta untuk mengajukan klimdana pensiun.

  Kata Kunci : prosedur pengajuan dana pensiun, alur pengajuan pensiun, PT. TASPEN (Persero)

  MOTTO

  Perjuangan itu harus disertai dengan pengorbanan atas dasar kejujuran, Kesadaran dan ketekunan, orang yang sukses adalah orang yang memiliki sikap optimis sebesar daya Kekuatan kuda dan sikap pesimis sebesar rem darurat.

  (Chiocago Tribune)

  Banyaklah Rancangan dihati manusia, tetapi keputusan Tuhanlah yang terlaksana

  (Amal 19 : 21)

  MAN JADDA WAJADA Siapa yang sungguh-sungguh pasti berhasil

  Jadilah diri sendiri dan jangan menjadi orang lain, walaupun dia terlihat lebih baik dari kita..

  DENGAN TEKAD YANG KUAT PASTI KITABISA !!

  PERSEMBAHAN Yang utama Dari Segalanya...

  Sembah sujud serta syukur kepada ALLAH SWT. Taburan cinta dan kasih

sayang-Mu telah memberikan kekuatan, memberikan dengan ilmu serta

memperkenalkan dengan cinta.

Atas karunia serta kemudahan yang Engkau berikan akhirnya karya kecilku

yang sederhana ini dapat terselesaikan.

  Sholawat dan salam selalu terlimpahkan keharipan Rasullah Muhammad

SAW.

  Ku persembahkan karya kecilku kepada orang yang sangat kukasihi dan

kusayangi

  IBU dan BAPAK Tercinta Sebagai tanda bakti, hormat, dan rasa terimakasih yang tidak terhingga,ke

persembahkan karya kecilku ini kepada ibu dan bapak tercinta yang telah

memberikan kasih sayang dan segala dukungan. Semoga ini menjadi

langkah awal untuk membuat ibu dna bapak bahagia karena aku sadar,

selama ini belum bisa berbuat lebih. Untuk ibuku yang selalu

mendoakanku dan selalu menjadi lebih baik.

  Terimakasih IBU BAPAK...

My Best Friend’s

  Buat kalian yang selalu membuat emosi dan tertawa Sahabatku Risna (orang yang paling usil diantara kita dan mungkin bisa dibilang rajin

juga),Yohana (orang yang sedikit pendiam tapi menghanyutkan),Seka

  

(Orang yang bawel), Ratna (Orang yang kemana-mana bareng seka dan

paling cerewet,aneh,suka berdebat gara-gara beda argumen) dan Mba

lita (Orang paling sering kasih semangat untuk lakukan hal positif apapun

itu ).

  Terimakasih atas bantuan, doa, hiburan, nasehat,rewelan

kehebohan,traktiran,keusilan, dan canda tawa kalian,aku gak akan

melupakan kebersamaan kita selama ini

  Teman-teman Ekonomi Akuntansi DIII Novira, Putri, Seka, Risna, Yohana, Ratna, Andin,Arina,Riza, Dani,Taat,

Panggih, Trubus, Dirada,Mareta,Erida, Bayun, Adi, Sukma, Rini,Astrid.

  Terimakasih atas kebersamaan dan kerjasama kita selama tiga tahun ini. Bismillahirahmanirrahim Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT karena dengan hidayahnya dan karunianya tugas akhir ini dapat selesai. Shalawat dan salam kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW, beserta keluarga dan sahabatnya.

  Oleh karena terbatasnya waktu, biaya dan kemampuan,maka penulis masih banyak terdapat kekurangan dalam tugas akhir ini,sehingga masih jauh dari sempurna. Untuk itu penulis dengan tangan terbuka menerima saran dan kritik dari pembaca demi kebaikan dari tugas akhir ini sebagai suatu karya ilmiah.

  Selama dalam penulisan tugas akhir ini penulis banyak menerima masukan atau dorongan baik moral maupun materil. Untuk itu dalam kesempatan ini, penulis ingin mengucapkan terimakasih sebesar-besarnya kepada : 1. Allah SWT yang senantiasa memberikan rahmat dan hidayahNya.

  2. Ibu dan ayah tercinta yang selalu membeikan doa dan dukungan.

  3. Bapak Akhmad Darmawan , S.E., M.Si. Selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Purwokerto

  4. Bapak Iwan Fakhrudin, S.E., M.Si Selaku Ketua Program Diploma DIII Akuntansi.

  5. Bapak Hadi Pramono, S.E., M.Si. Selaku Pembimbing Akademik Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

  6. Bapak Suryo Budi Santoso, Ph.D Selaku Dosen Pembimbing Praktek Kerja yang telah membantu pelaksanaan

  7. Bapak Partogi Simatupang selaku Kepala Cabang PT. TASPEN Purowokerto

  8. Bapak Deddy Muslim Noor Selaku Kepla Bidang Layanan dan Manfaat

  DAFTAR ISI

  HALAMAN JUDUL .................................................................................................... i HALAMAN PERSETUJUAN ................................................................................... ii HALAMAN PENGESAHAN .................................................................................... iii SURAT KETERANGAN SETELAH PKL ............................................................... iv HALAMAN SURAT KETERANGAN ...................................................................... v SURAT PERNYATAAN KEASLIAN ...................................................................... vi ABSTRAK ................................................................................................................ vii MOTTO.................................................................................................................... viii PERSEMBAHAN ...................................................................................................... ix KATA PENGANTAR ............................................................................................... xi DAFTAR ISI ............................................................................................................ xiii DAFTAR TABEL .................................................................................................... xvi DAFTAR GAMBAR .............................................................................................. xvii DAFTAR LAMPIRAN .......................................................................................... xviii

  BAB I PENDAHULUAN

  1.1. Latar Belakang ............................................................................................... 1

  1.2. Rumusan Masalah .......................................................................................... 2

  1.3. Tujuan Kerja Praktek .................................................................................... 3

  1.4. Manfaat Praktek ............................................................................................ 3

  1.5. Metode Penelitian .......................................................................................... 3

  BAB II TINJAUAN PUSTAKA

  2.1 Pengertian Prosedur ..................................................................................... 6

  2.2 Karakteristik Prosedur ................................................................................. 6

  2.3 Manfaat Prosedur ......................................................................................... 6

  2.4 Pengertian Pensiun ....................................................................................... 7

  2.5 Pengertian Dana Pensiun ............................................................................. 7

  2.6 Pengertian Perusahaan Dana Pensiun .......................................................... 8

  2.7 Tujuan Dana Pensiun ................................................................................... 9

  2.8 Fungsi Dana Pensiun ................................................................................. 10

  2.9 Asas-asas Dana Pensiun ............................................................................. 10

  2.10 Peserta dan Dana Pensiun .......................................................................... 12

  2.11 Pengertian Asuransi ................................................................................... 13

  2.12 Manfaat Asuransi ....................................................................................... 14

  BAB III GAMBARAN PERUSAHAAN

  3.1 Sejarah Berdirinya PT. TASPEN (Persero) ............................................... 15

  3.2 Bidang Usaha PT. TASPEN (Persero) ...................................................... 16

  3.3 Produk PT. TASPEN (Persero) ................................................................. 17

  3.4 Peserta PT. TASPEN (Pesero) .................................................................. 20

  3.5 Makna Logo PT. TASPEN (Persero) ........................................................ 21

  3.6 Visi dan Misi PT.TASPEN (Persero) ........................................................ 22

  3.7 Struktur Organisasi Perusahaan

  3.7.1 Struktur Organisasi ........................................................................ 25

  3.7.2 Uraian Tugas PT. TASPEN ........................................................... 27

  3.8 Kondisi Umum PT.TASPEN (Persero) ..................................................... 32

  3.9 Ruang Lingkup ISO 9001:2008 ................................................................. 33

  BAB IV PEMBAHASAN

  4.1 Kewajiban Peserta Pensiun ........................................................................... 35

  4.2 Hak Peserta ................................................................................................... 35

  4.3 Prosedur Pengajuan Klim Dana Pensiun ....................................................... 36

  4.4 Persyaratan Pengurusan Hak ......................................................................... 39

  4.5 Hambatan Pelaksanaan Prosedur Pengajuan Klim Dana Pensiun ................ 43

  BAB VPENUTUP

  5.1 Kesimpulan .................................................................................................... 44

  5.2 Saran .............................................................................................................. 44

  

DAFTAR PUSTAKA .............................................................................................. 45

LAMPIRAN-LAMPIRAN ..................................................................................... 46

  DAFTAR TABEL

  Tabel 1. Kegiatan Kerja Praktek ................................................................................. 5

  DAFTAR GAMBAR

  Gambar 1. Struktur Organisasi PT. TASPEN (Persero) ............................................... 26 Gambar 2. Flowchart Prosedur Pengajuan Program Dana Pensiun .............................. 38 Gambar 3. Flowchart Prosedur Penguprusan Hak pada PT. TASPEN (Persero) ......... 42

Dokumen yang terkait

PELAKSANAAN PROSEDUR PENGAJUAN KLAIM TERTANGGUNG MENINGGAL PADA PRODUK MITRA GURU DI AJB BUMIPUTERA 1912 KANTOR CABANG CELAKET MALANG

0 32 12

ANALISIS KETERKAITAN PERKEMBANGAN TABUNGAN CITRA PENSIUN TERHADAP SUMBER DANA PADA BANK TABUNGAN PENSIUNAN NASIONAL (BTPN) KANTOR CABANG LENGKONG BANDUNG

0 3 1

TUGAS AKHIR PROSES PENGAJUAN KREDIT PEMILIKAN RUMAH PADA BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) KANTOR CABANG PEMBANTU SATELLITE TOWN SQUARE

0 0 16

EVALUASI SISTEM PENGENDALIAN INTERN TERHADAP PENERIMAAN KAS DANA PENSIUN PADA PT POS INDONESIA (PERSERO) CABANG BANYUWANGI TUGAS AKHIR - EVALUASI SISTEM PENGENDALIAN INTERN TERHADAP PENERIMAAN KAS DANA PENSIUN PADA PT POS INDONESIA (PERSERO) CABANG BANYUW

0 1 14

PROSEDUR PELAKSANAAN PEMBERIAN KREDIT PEMILIKAN RUMAH PADA PT.BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) KANTOR CABANG PEMBANTU MAYJEN SUNGKONO SURABAYA TUGAS AKHIR - PROSEDUR PELAKSANAAN PEMBERIAN KREDIT PEMILIKAN RUMAH PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) KANTOR

0 0 16

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang - PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT DANA PENSIUN PADA PT BANK TABUNGAN PENSIUNAN NASIONAL Tbk KANTOR CABANG UTAMA SURABAYA - Perbanas Institutional Repository

0 1 10

ANALISIS PROSEDUR PENGAJUAN DAN MEKANISME PENGELOLAAN DANA PENSIUN LEMBAGA KEUANGAN (DPLK) DI BANK MUAMALAT CABANG PEMBANTU MAGELANG TUGAS AKHIR - ANALISIS PROSEDUR PENGAJUAN DAN MEKANISME PENGELOLAAN DANA PENSIUN LEMBAGA KEUANGAN (DPLK) DI BANK MUAMALAT

0 0 101

ANALISIS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DANA PENSIUN DALAM MENGEFISIENSIKAN PEMBAYARAN MANFAAT PENSIUN PADA BANK BTPN KANTOR CABANG PALEMBANG SKRIPSI

0 3 92

MEKANISME PENGAJUAN SPP KLIM SECARA TIDAK LANGSUNG OLEH PEGAWAI NEGERI SIPIL PADA PT TASPEN (PERSERO) KANTOR CABANG SURAKARTA - UNS Institutional Repository

0 0 14

LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PENGAJUAN KLIM PENSIUN LANJUTANPINDAHAN PEGAWAI NEGERI SIPIL PADA PT TASPEN (PERSERO) KANTOR CABANG KOTA SURAKARTA

0 1 14