Konsep Dasar Kewirausahaan SEKOLAH DASAR NEGERI KURIPAN Latihan 3

LATIHAN 3

Kasus
• Saya selalu kurang dan tak pernah merasa puas
dengan keberhasilan sekolah/madrasah. Ujian
Nasional sudah mencapai 6,5 ingin 7,0. UN 7,0
ingin 7.5. Saya juga ingin menjadi kepala
sekolah/madrasah/madrasah berprestasi tingkat
kabupaten. Prestasi tersebut sudah tercapai.
Namun, saya masih belum puas. Saya bercita-cita
ingin menjadi kepala sekolah/madrasah/madrasah
berprestasi tingkat propinsi bahkan tingkat
nasional. Untuk mencapai itu semua saya bekerja
keras, cerdas, dan ikhlas. Dengan cita-cita setinggi
langit itu, saya bekerja keras sering di luar jam
kerja mengarahkan dan membimbing guru agar
mengejar prestasi yang tinggi. Akibatnya saya
merasa jenuh,dan sering melupakan kegiatan
* Kewirausahaan * * Kewirausahaan * * Kewirausahaan * * Kewirausahaan *
keluarga.


• Bagaimana Anda mengatasi
kasus di atas?

* Kewirausahaan * * Kewirausahaan * * Kewirausahaan * * Kewirausahaan *