Rumah Tahan Gempa dari Unpad.

----

.

123
17

,-OJan

18

Pikiran Rakyat
o Selasa o Rabu

Sen;n

4
19

OPeb


5
20

o Mar

21

6f!)
22

OApr

OM.!;

o Kam;s 0 Jumat o Sabtu o M;nggu
8
23

9


OJun

10
24

11
25

OJul

12
26

0 Ags

13
27

14
28


15
29

. Sep0 OktONov

Rumah Tahan Gempa dari-Unpad
BANDUNG, (PR).Universitas Padjadjaran mengirimkan tim relawan dan
bantuan ke sejumlah daerah di
J awa Baret setelah terjadinya
gempa Rabu (2/9). Bantuan
berupa pengiriman relawan,
serta tujuh ton beras sumbangan dari mahasiswa baru Unpad
2009,
juga teknologi pembuat--~-_....---

an rumah tahan gempa.
Kepala Biro Administrasi
Umum Lili Permadi mengatakan, bantuan akan disebarkan
di empat lokasi, di Pengalengan, Cikelet, Cigalontang, dan

Pameungpeuk.
"Empat truk telah disiapkan
untuk mengangkut beras yang
telah dikemas per lima kilogram dan juga pakaian layak
pakai. Dikirim juga tim pelayanan kesehatan dari Fakultas
Kedokteran Unpad," katanya,
Jumat (4/9).
Lili menjelaskan, pemilihan
keempat lokasi tersebut didasarkan pada hasil peninjauan tim
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Unpad ke sejumlah daerah. "Kami
bekerja sarna dengan satkorlak
dan aparat kelurahan setempat
urituk penyaluran bantuan ini.

Kliping
- -

Humas
--


Unpad

Selain itu, kami berkoordinasi
dengan pihak kepolisian agar
terhindar dari penjarahan sebelum sampai tujuan," ujarnya.
Sehari setelah gempa mengguncang, relawan dan mahasiswa Unpad dikirim ke lokasi
gempa di Desa Margamukti Pangalengan. Mereka adalah mahasiswa yang tergabung dalam
Unit Kegiatan Mahasiswa dan
juga Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM).
Sumbangan pemikiran juga
dilakukan Pusat Inkubator Bisnis (PIB) Unpad. Sumbangan
berupa teknologi pembuatan
rumah tahan gempa."Teknologinya sederhana, bahan bakunya juga berasal dari kearifan
lokal yang banyak terdapat di
sekitar lokasi kejadian," kata
Sekretaris PIB Unpad Marleen
lIerudiyanto.(}l-157)***

2009


16
30

31

ODes