SIMULASI MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN BERBASIS KESENJANGAN Simulasi Model Pembelajaran Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Berbasis Kesenjangan Harapan-Kenyataan Tentang Penerapan Demokrasi Di Indonesia.

SIMULASI MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN
KEWARGANEGARAAN BERBASIS KESENJANGAN
HARAPAN-KENYATAAN TENTANG PENERAPAN
DEMOKRASI DI INDONESIA

SKRIPSI
Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai
derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan
Pancasila dan Kewarganegaraan

Diajukan Oleh:
NUR APRIHATININGSIH
A220110054

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2015

SIMULASI MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN
KEWARGANEGARAAN BERBASIS KESENJANGAN
HARAPAN-KENYATAAN TENTANG PENERAPAN

DEMOKRASI DI INDONESIA

SKRIPSI
Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai
derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan
Pancasila dan Kewarganegaraan

Diajukan Oleh:
NUR APRIHATININGSIH
A220110054

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2015

ii

HALAMAN PERSETUJUAN
SIMULASI MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN
KEWARGANEGARAAN BERBASIS KESENJANGAN HARAPANKENYATAAN TENTANG PENERAPAN DEMOKRASI

DI INDONESIA

Yang dipersiapkan dan disusun oleh:
NUR APRIHATININGSIH
A220110054

Telah disetujui untuk dipertahankan di hadapan Dewan Penguji Skripsi S-1
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Muhammadiyah Surakarta

Pembimbing 1.

Dra. Hj. Sri Arfiah S. H. M, H.
NIK. 235

iii

HALAMAN PENGESAHAN
SKRIPSI
SIMULASI MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN

KEWARGANEGARAAN BERBASIS KESENJANGAN HARAPANKENYATAAN TENTANG PENERAPAN DEMOKRASI
DI INDONESIA
Yang dipersiapkan dan disusun oleh:
NUR APRIHATININGSIH
A220110054
Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji
Pada hari Jum’at, tanggal 13 Maret 2015
Dan dinyatakan telah memenuhi syarat
Susunan Dewan Penguji:
1.

Dra. Hj. Sri Arfiah S. H. M. H

(...............................................)

2.

Drs. Yulianto Bambang S. M. Si

(...............................................)


3.

Drs. Ahmad Muthali’in M. Si

(...............................................)

Surakarta, 13 Maret 2015
Univeritas Muhammadiyah Surakarta
Fakultas keguruan dan Ilmu Pendidikan
Dekan

Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M.Hum
NIP. 1965042819930300

iv

PERNYATAAN
Dengan ini, saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya
yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan

Tinggi dan sepanjang pengetahun saya juga tidak terdapat karya atau pendapat
yang pernah ditulis orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah
dan disebutkan dalam daftar pustaka.
Apabila ternyata kelak/ di kemudian hari terbukti ada ketidakbenaran dalam
pernyataan saya di atas, maka saya bertanggung jawab sepenuhnya.

Surakarta, 13 Maret 2015
yang menyatakan,

NUR APRIHATININGSIH
A220110054

v

MOTTO
Selalu ingat bahwa ketetapan hati anda untuk berhasil lebih penting dari hal-hal
lainnya
(Abraham Lincoln)

Dalam peperangan, pihak yang memiliki semangat yang sama di semua level-lah

yang akan menang
(Sun Tzu)

Entah berkarir atau menjadi ibu rumah tangga, seorang wanita wajib
berpendidikan tinggi karena mereka akan menjadi seorang ibu. Ibu-ibu yang
cerdas akan melahirkan anak-anak yang cerdas
(Dian Sastrowardoyo)

Kerja keras itu penting, tapi holiday juga sama pentingnya
(Penulis)

Orang desa belum tentu orang udik, orang desa justru lebih cerdik menghargai
dirinya sendiri
(Penulis)

Jika kamu tidak mampu memberikan motivasi kepada temanmu untuk berhasil,
setidaknya jangan pernah buat temanmu sendiri minder untuk mencoba sesuatu
(Penulis)

vi


PERSEMBAHAN
 Kedua surgaku, Bapak (Mardi) dan Ibu (Siti Khotijah) tercinta yang telah
mencurahkan kasih sayang, motivasi, materi, dan do’a yang tulus untuk
ananda. Terimakasih atas semuanya, semoga karya ini menjadi bekal
ananda untuk membahagiakan Bapak dan Ibu.
 Kakakku yang kubanggakan (Umi Wakhidatun Ni’mah), terimakasih atas
dukungan selama ini. Adik-adikku tersayang, (Estiani Widyastuti dan
Hayim Fatmawati) terimaksih atas dukungan dan candaan yang selalu
diberikan. Semoga kita dapat membuat Bapak dan Ibu bangga dengan
prestasi kita.
 Seluruh keluarga besarku dan guru-guru yang selalu memberikan
masukkan dan dukungannya.
 Sehabat-sahabatku “Wati, Fika, Bagus, Mimin, Ega, Johan, Dewi, Tante,
Amic, Ulya”, terimakasih untuk senyum kalian, semangat dan waktu yang
sudah kalian berikan selama ini. Terimakasih sudah mau menampung
keluh kesah ku.
 Anak-anak Kos Andina yang saya cintai “ Wati, Enah, Asri, Depik, Erma,
Para, Akila, Yono, Maya, Alfi, Doni, Ojah”, terimakasih atas tawa yang
kalian berikan, pernah kenal kalian merupakan anugrah terindah dari

Allah, dan jagalah persaudaraan kita hingga akhir hayat. Terimakasih
sudah mau menjadi keluarga keduaku ketika di Solo.

vii

 Seluruh teman-teman seperjuangan Mahasiswa Program Studi Pendidikan
Pancasila dan Kewarganegaraan, angkatan 2011 terkhusus kelas B
terimakasih atas canda, tawa dan duka yang sudah kita rasakan selama ini.
 Terimakasih anak-anak Himpunan Mahasiswa Progdi PPKn periode
kepemimpinan 2011-2013, atas ilmu-ilmu yang sudah ditularkan selama di
FKIP PPKn.
 Almamaterku. Universitas Muhammadiyah Surakarta. Tempat penulis
menuntut ilmu dan mencari banyak pengalaman untuk bekal hidup di
kehidupan masyarakat.

viii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuu

Segala puji dan syukur hanya milik Allah Yang Maha Esa, yang senantiasa
melimpahkan Perlindungan dan rizki untuk seluruh umatnya. Sholawat serta
salam

teruntuk

nabi

besar

Muhammad

SAW,

berkat

perjuangannya

menghantarkan kita menjadi umat pilihan, semoga tercurah juga pada keluarga,
keturunan, sahabat serta siapapun yang mengikuti sunnah dan ketauladannya.

Alhamdulillah dengan ridho Allah, penilis dapat menyelesaikan skripsi ini
dengan baik yang berjudul “Simulasi Model Pembelajaran Pendidikan Pancasila
dan Kewarganegaraan Berbasis Kesenjangan Harapan-Kenyataan Tentang
Penerapan Demokrasi di Indonesia”. Penyusunan skripsi ini bukan hanya usaha
dan do’a dari penulis semata, namun tidak terlepas dari bantuan berbagai pihak,
maka dalam kesempatan ini dengan rasa hormat penulis mengucapkan
terimakasih kepada Yth.
1.

Kedua orang tua yang saya sayangi terimakasih motivasi, materi dan do’a
yang sudah diberikan selama ini.

2.

Bapak Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M.Hum selaku Dekan Fakultas
Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta, yang
telah memberikan izin kepada penulis untuk mengadapan penelitian.

3.


Ibu Siti Zuhriah Aryatmi, M. Hum selaku Wakil Dekan I Fakultas Keguruan
dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyyah Surakarta, yang telah

ix

membatu dalam mengurus perijinan kepada penulis untuk mengadakan
penelitian.
4.

Drs. Ahmad Muhibbin, M. Si, selaku Ketua Program Studi PPKn Universitas
Muhammadiyah Surakarta, yang telah memberikan rekomendasi persetujuan
judul dan membantu penulis dalam penyusunan skripsi ini.

5.

Drs. Ahmad Muthali’in, M.Si, selaku Sekretaris Program Studi PPKn
Universitas muhammadiyah Surakarta, sekaligus sebagai Dosen Penguji III
dalam penyusunan Skripsi ini.

6.

Dra. Hj. Sri Arfiah, S.H., M. H. Selaku Dosen Pembimbing dan Penguji I
yang telah memberikan arahan, masukan dan bimbingan sehingga penulis
dapat menyelesaikan skripsi dengan baik.

7.

Drs. Yulianto Bambang Setyadi M. Si Selaku Dosen Penguji II yang telah
memberikan masukan, bimbingan dan banyak arahan dalam perbaikan dan
penyusunan skripsi ini.

8.

Bapak/Ibu dosen Program Studi PPKn Universitas Muhammadiyah
Surakarta, yang sudah ikhlas memberikan ilmu yang bermanfaat, sehingga
penulis dapat mencapai gelar Sarjana S-1.

9.

Mahasiswa Program Studi PPKn, selaku observer dalam penelitian yang
dilakukan oleh penulis.

10. Seluruh pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, yang ikut membantu
dan memberikan semangat selama penyusunan skripsi ini.
Penulis penyadari dalam skripsi ini masih terdapat banyak kekurangan, oleh
karena itu segala kritik dan saran yang membangun sangatlah diharapkan. Semoga

x

skripsi ini bisa bermanfaat dan bisa sebagai sumbangan pikiran untuk masa yang
akan datang.
Wassalamualai’kum Warahmatullahi Wabarakatuu.
Surakarta, 13 Maret 2015
Penulis

Nur Aprihatiningsih

xi

DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL........................................................................................

i

HALAMAN PERSETUJUAN. ........................................................................

iii

HALAMAN PENGESAHAN .........................................................................

iv

PERNYATAAN...... .........................................................................................

v

MOTTO................... ........................................................................................

vi

PERSEMBAHAN.......... ..................................................................................

vii

KATA PENGANTAR. ....................................................................................

ix

DAFTAR ISI ....................................................................................................

xii

DAFTAR TABEL ............................................................................................ xvii
DAFTAR GAMBAR ....................................................................................... xviii
DAFTAR LAMPIRAN ....................................................................................

xx

ABSTRAK……………………………………………………………………

xxi

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah ................................................................

1

B. Rumusan Masalah .........................................................................

4

C. Tujuan Penelitian...........................................................................

5

D. Manfaat Penelitian.........................................................................

5

E. Daftar Istilah ..................................................................................

6

BAB II LANDASAN TEORI
A. Kajian Teori...................................................................................

xii

8

1. Kajian mengenai Simulasi Model Pembelajaran Pendidikan
Pancasila dan Kewarganegaraan ..............................................

8

a. Pengertian simulasi .............................................................

8

b. Pengertian model ................................................................

8

c. Pengertian pembelajaran ....................................................

9

d. Syarat-syarat pembelajaran ................................................

9

e. Langkah-langkah pembelajaran..........................................

10

f. Pengertian model pembelajaran .........................................

11

g. Pengertian Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan ...

11

h. Landasan Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan .....

12

i. Tujuan dan kompetensi Pendidikan Pancasila dan
Kewarganegaraan ...............................................................

12

j. Fungsi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan. ........

13

k. Model pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan ..........................................................................

13

2. Kajian mengenai Simulasi Model Pembelajaran Berbasis
Kesenjangan Harapan-Kenyataan ............................................

14

a. Pengertian harapan ..............................................................

14

b. Pengertian kenyataan ...........................................................

14

c. Pengertian kesenjangan .......................................................

15

d. Simulasi model

pembelajaran berbasis

kesenjangan

harapan-kenyataan ...............................................................

15

3. Kajian mengenai Penerapan Demokrasi di Indonesia ..............

15

xiii

a. Pengertian demokrasi .........................................................

15

b. Prinsip-prinsip demokrasi ...................................................

16

c. Perkembangan demokrasi di Indonesia ..............................

16

d. Penerapan demokrasi di Indonesia .....................................

19

e. Demokrasi Pancasila ..........................................................

20

f. Indikator demokrasi ............................................................

21

B. Penelitian yang Relevan ................................................................

21

C. Kerangka Pemikiran ......................................................................

23

BAB III METODE PENELITIAN ................................................................

25

A. Rancangan atau Desain Penelitian .............................................

25

B. Tempat dan Waktu Penelitian....................................................

26

C. Prosedur Penelitian ....................................................................

27

1. Metode. ................................................................................

27

2. Tahap Penelitian ..................................................................

27

D. Sumber data ...............................................................................

33

E. Teknik dan Instrumen Pengumpulan data .................................

36

1. Teknik Pengumpulan Data ..................................................

36

a. Metode wawancara ........................................................

36

b. Observasi .......................................................................

37

c. Dokumentasi atau mencatat arsip ..................................

37

2. Intrumen Pengumpulan Data ...............................................

38

a. Pedoman wawancara .....................................................

38

b. Lembar observasi ...........................................................

39

xiv

c. Telaah dokumen ............................................................

39

F. Keabsahan Data .........................................................................

39

G. Teknik Analisis Data .................................................................

42

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Kesenjangan Harapan-Kenyataan tentang Penerapan Demokrasi
di Indonesia. .................................................................................

46

B. Simulasi Model Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Berbasis kesenjangan Harapan-kenyataan. .............

58

1. Pelaksanaan Simulasi Model Pembelajaran Pendidikan
Pancasila dan Kewarganegaraan Berbasis Kesenjangan
Harapan-Kenyataan................................................................

58

2. Perangkat yang Digunakan. ...................................................

61

C. Tanggapan Mahasiswa terhadap Simulasi Model Pembelajaran
Pendidikan

Pancasila

dan

Kewarganegaraan

Berbasis

Kesenjangan Harapan-Kenyataan. ...............................................
1. Pengujian

Simulasi

Model

pembelajaran

62

Pendidikan

Pancasila dan Kewarganegaraan Berbasis Kesenjangan
Harapan-Kenyataan................................................................
2. Kelebihan Simulasi

Model Pembelajaran

62

Pendidikan

Pancasila dan Kewarganegaraan Berbasis Kesenjangan
Harapan-Kenyataan................................................................

xv

63

3. Kelemahan Simulasi Model Pembelajaran Pendidikan
Pancasila dan Kewarganegaraan Berbasis Kesenjangan
Harapan-Kenyataan................................................................

70

4. Manfaat Model Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan
Kewarganegaraan

Berbasis

Kesenjangan

Harapan-

Kenyataan. .............................................................................

78

5. Kendala yang Dihadapi dalam Pelaksanaan Simulasi Model
Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Berbasis Kesenjangan Harapan-Kenyatan .. ..........................

79

6. Penyempurnaan Model Pembelajaran Pendidikan Pancasila
dan Kewarganegaraan Berbasis Kesenjangan HarapanKenyataan. .............................................................................

80

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN
A. Kesimpulan. .................................................................................

87

B. Implikasi ......................................................................................

88

C. Saran. ...........................................................................................

89

DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................ 91
LAMPIRAN. ....................................................................................................... 95

xvi

DAFTAR TABEL
Halaman
Tabel 1. Perincian Kegiatan Penelitian..........................................................

27

Tabel 2. Kesenjangan Harapan-Kenyataan tentang Penerapan Demokrasi
di Indonesia...... ...............................................................................

31

Tabel 3. Ketidaksesuaian
Harapan-kenyataan
tentang
Penerapan
Demokrasi di indonesia. ..................................................................

55

Tabel 4. Hasil Wawancara Peneliti terhadap Informan .................................

56

Tabel 5. Kelebihan Metode Pembelajaran dalam Simulasi Model Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Berbasis
Kesenjangan Harapan-Kenyataan....................................................

64

Tabel 6. Kelebihan Strategi Pembelajaran pada Simulasi Model
Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Berbasis Kesenjangan Harapan-Kenyataan .....................................

66

Tabel 7. Kelebihan Alat atau Media Pembelajaran pada Simulasi Model
Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Berbasis Kesenjangan Harapan-Kenyataan .....................................

68

Tabel 8. Kelemahan Metode Pembelajaran Ceramah dan Diskusi pada
Simulasi Model Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan
Kewarganegaraan Berbasis kesenjangan Harapan-Kenyataan ........

70

Tabel 9. Kelemahan Strategi Pembelajaran Debat Aktif pada Simulasi
Model Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Berbasis Kesenjangan Harapan-Kenyataan .....................................

73

Tabel 10. Kelemahan Alat atau Media Pembelajaran pada Simulasi Model
Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Berbasis Kesenjangan Harapan-Kenyataan .....................................

75

Tabel 11. Penyempurnaan Model Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan
Kewarganegaraan Berbasis Kesenjangan Harapan-Kenyataan .......

81

xvii

DAFTAR GAMBAR
Halaman
Gambar 1. Kerangka Pemikiran ..................................................................

24

Gambar 2. Rancangan atau Desain Penelitian ............................................

26

Langkah-langkah Penggunaan Metode Research and
Development .............................................................................

29

Gambar 4. Langkah-langkah R N D. ..........................................................

29

Gambar 5. Trianggulasi Sumber Data ........................................................

42

Gambar 6. Trianggulasi Teknik atau Metode Pengumpulan Data ..............

42

Gambar 7. Komponen dalam Analisis Data (Flow Model) ........................

43

Gambar 8. Kenyataan tentang Pelanggaran terhadap Konsep Akuntabilitas. ....................................................................................

47

Gambar 9. Kenyataan yang Tidak Sesuai dengan Konsep Rotasi
Kekuasaan.................................................................................

49

Gambar 10. Kenyataan yang Tidak Sesuai dengan Konsep Rekruitmen
Politik yang Terbuka ................................................................

51

Gambar 11. Kenyataan Pelaksanaan Pemilihan Umum. ..............................

53

Gambar 12. Kenyataan yang Tidak Sesuai dengan Konsep Pemenuhan
Hak-hak Dasar ..........................................................................

54

Gambar 13. Alur Pelaksanaan Simulasi Model Pembelajaran PPKn
Berbasis Kesenjangan Harapan-Kenyataan ..............................

60

Gambar 14. Alur Pelaksanaan Penyempurnaan Model Pembelajaran PPKn
Berbasis Kesenjangan Harapan-Kenyataan ..............................

85

Gambar 15. Rakyat Dibatasi dalam Mengemukakan Pendapat....................

132

Gambar 16. Pejabat yang Mangkir pada Jam Kerja ......................................

133

Gambar 17. Praktik Simulasi Model Pembelajaran Berbasis Kesenjangan
Harapan-Kenyataaan ...............................................................

134

Gambar

3.

xviii

Gambar 18. Siswa Mengikuti Simulasi Model Pembelajaran Berbasis
Kesenjangan Harapan-Kenyataan ............................................ 135
Gambar 19. Siswa Menyampaikan Pendapatnya dalam Pembelajaran ........

136

Gambar 20. Siswa Menanggapi Permasalahan yang Muncul .......................

137

xix

DAFTAR LAMPIRAN
Halaman
Lampiran 1. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran. ...........................................

96

Lampiran 2. Rencana Pelaksanaan Pembemlajaran Penyempurnaan Simulasi
Model Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Berbasis Kesenjangan Harapan-Kenyataan tentang
Penerapan Demokrasi di Indonesia............................................. 114
Lampiran 3. Kesenjangan Harapan-Kenyataan tentang Penerapan Demokrasi di indonesia .......................................................................... 132
Lampiran 4. Pelaksanaan Simulasi Model Pembelajaran Pendidikan Panca
sila dan Kewarganegaraan Berbasis Kesenjangan HarapanKenyataan tentang Penerapan demokrasi di Indonesia ............... 134
Lampiran 5. Pedoman Wawancara ..................................................................

138

Lampiran 6. Lembar Pengamatan Kelebihan Simulasi Model Pembelajaran
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Berbasis
Kesenjangan Harapan-Kenyataan ............................................... 139
Lampiran 6. Lembar Pengamatan Kelemahan Simulasi Model Pembelajaran
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Berbasis
Kesenjangan Harapan-Kenyataan ............................................... 140
Lampiran 7. Daftar Nama Observer dalam Simulasi Model Pembelajaran
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Berbasis
Kesenjangan
Harapan-Kenyataan
tentang
Penerapan
Demokrasi di Indonesia .............................................................. 141

xx

SIMULASI MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN
KEWARGANEGARAAN BERBASIS KESENJANGAN HARAPANKENYATAAN TENTANG PENERAPAN DEMOKRASI
DI INDONESIA
Nur Aprihatiningsih, A220110054, Program Studi Pendidikan Pancasila dan
Kewarganegaraan, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas
Muhammadiyah Surakarta, 2015, xxi + 141 halaman
(termasuk lampiran)
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan kesenjangan harapan-kenyataan
tentang penerapan demokrasi di Indonesia melalui simulasi model pembelajaran
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan. Kesenjangan harapan-kenyataan tentang
penerapan demokrasi di Indonesia dibuat dalam bentuk video dan disampaikan
kepada siswa dalam proses pembelajaran. Simulasi model pembelajaran ini,
dipraktikan oleh peneliti beserta peserta yang sekaligus merakap sebagai observer
dalam penelitian ini.
Sumber data dalam penelitian ini adalah informan, tempat dan peristiwa, dan
dokumen atau arsip. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi,
wawancara, dan mengkaji dokumen. Istrumen pengumpulan data dalam penelitian
ini adalah pemodan wawancara, lembar observasi dan telaah dokumen. Validitas data
menggunakan triangulasi sumber data dan triangulasi teknik.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: 1) Simulasi model pembelajaran
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan berbasis kesenjangan harapan-kenyataan
merupakan bentuk pembelajaran baru yang dibuat untuk mempermudah cara belajar
siswa dalam memahami materi tentang penerapan demokrasi di Indonesia. Materi
yang disajikan dalam bentuk video. Materi dibuat seringkas mungkin dengan
membandingkan teori sesungguhnya dengan kasus yang ada di media masa. 2)
Pelaksanaan simulasi model pembelajaran ini memiliki kelebihan dan kelemahan.
Kelebihan dan kelemahan diperoleh melalui hasil pengamatan yang dilakukan oleh
observer. Hal itu terkait dengan model, strategi, atau atau bahan yang digunakan
dalam pembelajaran. 3) Kelemahan dalam simulasi model pembelajaran
disempurnakan kembali oleh peneliti dengan memberikan masukan agar model
pembelajaran berbasis kesenjangan harapan-kenyataan layak untuk dipraktikan dalam
pembelajaran.

xxi

Kata kunci: simulasi model pembelajaran, kesenjangan harapan-kenyataan,
penerapan demokrasi di Indonesia.
Surakarta, 13 Maret 2015
Penulis

Nur Aprihatiningsih

xxii

Dokumen yang terkait

PENDAHULUAN Simulasi Model Pembelajaran Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Berbasis Kesenjangan Harapan-Kenyataan Tentang Penerapan Demokrasi Di Indonesia.

0 2 7

DAFTAR PUSTAKA Simulasi Model Pembelajaran Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Berbasis Kesenjangan Harapan-Kenyataan Tentang Penerapan Demokrasi Di Indonesia.

0 2 4

SIMULASI MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANAGARAAN BERBASIS KESENJANGAN HARAPAN- Simulasi Model Pembelajaran Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Berbasis Kesenjangan Harapan-Kenyataan Tentang Penerapan Demokrasi Di Indonesia.

0 2 17

SIMULASI MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN BERBASIS KESENJANGAN HARAPAN- Simulasi Model Pembelajaran Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Berbasis Kesenjangan Harapankenyataan Tentang Pelaksanaan Hak Dan Kewajiban Asasi Ma

0 2 21

PENDAHULUAN Simulasi Model Pembelajaran Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Berbasis Kesenjangan Harapankenyataan Tentang Pelaksanaan Hak Dan Kewajiban Asasi Manusia Dengan Menggunakan Pendekatan Saintifik Kolaborasi Strategi The Power Of Two.

0 2 15

DAFTAR PUSTAKA Simulasi Model Pembelajaran Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Berbasis Kesenjangan Harapankenyataan Tentang Pelaksanaan Hak Dan Kewajiban Asasi Manusia Dengan Menggunakan Pendekatan Saintifik Kolaborasi Strategi The Power Of Two.

0 2 4

SIMULASI MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN BERBASIS KESENJANGAN HARAPAN- Simulasi Model Pembelajaran Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Berbasis Kesenjangan Harapankenyataan Tentang Pelaksanaan Hak Dan Kewajiban Asasi Ma

0 3 17

PENGELOLAAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN BERBASIS KARAKTER Pengelolaan Pembelajaran Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Berbasis Karakter Di MTS N Klaten.

0 1 15

PENGELOLAAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN Pengelolaan Pembelajaran Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Berbasis Karakter Di MTS N Klaten.

0 2 16

PEMBINAAN KARAKTER KEWARGANEGARAAN MELALUI PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN.

0 1 39