ANALISA PERHITUNGAN NILAI EKONOMI untuk

ANALISA PERHITUNGAN NILAI EKONOMI
PROGRAM UNGGULAN
“NUGGET SINGKONG”
Desa

: Kampung Bogor

Kecamatan

: Kepahiang

Kabupaten

: Kepahiang

1.
2.
3.
4.

Potensi

Nama Kelompok Usaha
Jenis Produksi
Pengelola Usaha

5. Sumber Dana
6. Ruang Lingkup Pemasaran
7. Perkembangan Usaha
8. Perhitungan Nilai Ekonomi
a. Biaya Bahan Baku
No
1.
2.
3.
4.
5.
6.

: Singkong / Ubi Kayu
: KKN 235
: Nugget

: KKN UNIB Kelompok 235 dan Masyarakat Desa
Kampung Bogor
: Mahasiswa KKN UNIB Kelompok 235
: Desa Kampung Bogor, Kecamatan Kepahiang,
Kabupaten Kepahiang
: Belum
:

Bahan Baku
Singkong / Ubi Kayu
Ayam
Tepung Tapioka
Tepung Roti
Garam
Telur

Jumlah
3
½
2

¼
1
4
Total

Satuan
Kg
Kg
Kg
Kg
Bungkus
Butir

Biaya (Rp)
10.000
17.500
24.000
5.000
1.000
6.000

63.000

b. Biaya Produksi
No
1.
2.
3.

Keterangan
Label Produk
Plastic Kemasan
Isolasi
Total

Biaya (Rp)
5.000
10.000
3.000
18.000


c. Biaya Tenaga Kerja
d. Peralatan
No
1.

Alat
Kuali

Umur Ekonomis
1 tahun

Biaya Penyusutan
8,32

2.
3.
4.

Baskom
Spatula

Pisau

6 bulan
1 tahun
2 tahun

14,4
24
1,36
48,08

Total
e. Perhitungan Laba / Rugi
Bahan Baku Langsung
No Bahan Baku
1.
Singkong / Ubi Kayu
2.
Ayam
3.

Tepung Tapioka
4.
Tepung Roti
5.
Garam
6.
Telur
Bahan Baku Tak Langsung
1.
Minyak Goreng
2.
Gas
Total Cost (TC)

Jumlah
3
½
2
¼
1

4
1
1
Total

Satuan
Kg
Kg
Kg
Kg
Bungkus
Butir

Biaya (Rp)
10.000
17.500
24.000
5.000
1.000
6.000


Kg
Tabung

12.000
22.000
97.500

= Biaya Produksi + Total Penyusutan
= 97.500 + 48,08
= 97.548,08

Dari hasil pengolahan dengan menggunakan 3 kg singkong, ½ kg ayam, 2 kg tepung tapioca di
peroleh 40 kemasan nugget yang berisi 5 buah nugget yang di jual dengan harga Rp 5.000 per
kemasan. Maka di peroleh perhitungan penerimaan total sebagai berikut :
Pendapatan
= 40 x Rp 5.000,= Rp 200.000,Laba / Rugi

= Pendapatan – Biaya Produksi
= Rp 200.000 – Rp 97.500

= Rp 102.500