web server dan proxy server

LAPORAN RESMI
PRAKTIKUM JARINGAN KOMPUTER
2014/2015
MODUL 02
“WEB SERVER DAN PROXY SERVER”

OLEH
KELOMPOK D13
ADE ILHAM FAJRI
TITIES NOVANINDA OVARI

5113100058
5113100083

KELAS : D
ASISTEN PEMBIMBING
PUTU HARUM BAWA
NRP. 5111100026

LABORATORIUM ARSITEKTUR DAN JARINGAN KOMPUTER
JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA

FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA
2015

SOAL SHIFT
A. WEB SERVER
1. POSEIDON menangani 2 website yaitu [ip_poseidon_anda]:80 dan
[ip_poseidon_anda]:8080.
Pada website [ip_poseidon_anda]:80 dan [ip_poseidon_anda]:8080 terdapat
subdirektori /admin, sebenarnya file-filenya terletak di /home/admin.
Konfigurasi pada poseidon

Hasil:

2. Saat mengakses [ip_poseidon_anda]:8080 user harus memasukkan
username dan password.
Metode enkripsi password yang digunakan pada [ip_poseidon_anda]:8080
adalah “htdigest” dan pada [ip_poseidon_anda]:80 adalah “basic”.
Konfigurasi pada poseidon


Hasil:

3. Semua website tidak boleh menampilkan list direktori. Ketika mengakses
[ip_poseidon_anda]:80/contoh maka anda akan diarahkan ke
[ip_poseidon_anda]:80/contoh/contoh.html.
Konfigurasi pada poseidon

Hasil:

4. Biasanya file yang diakses http://[ip_poseidon_anda]:8080 adalah file
index.html atau index.php di /var/www/html. Pemilik webserver berkeinginan
untuk memberi fasilitas kepada pengguna yaitu berupa home page mereka.
Buatlah konfigurasi pada webserver agar fasilitas tersebut terpenuhi.
(mod_userdir)
Konfigurasi pada poseidon

Hasil:

5. Buatlah konfigurasi pada webserver agar dapat menggunakan SSL (Secured
Sockets Layer) pada Apache HTTP Server anda dengan studi kasus: selfsigned-certificate.

Konfigurasi pada poseidon

Hasil:

6. Buatlah konfigurasi webserver agar dapat me-redirect browser ke halaman
“gak-ketemu.htm” apabila URL yang diakses oleh pengguna tidak ditemukan.
Konfigurasi pada poseidon

Hasil:

7. Buat website yang hanya dapat diakses dengan https misal https://
[ip_poseidon_anda]/akses jika dibuka dengan http://
[ip_poseidon_anda]/akses maka halaman tidak ditemukan.
Konfigurasi pada poseidon

Hasil:

8. Install Apache pada ATHENA. Buat konfigurasi reverse proxy pada Apache
POSEIDON sehingga ketika sebuah host mengakses
[ip_poseidon_anda]/local akan mengakses halaman web ATHENA pada

direktori /var/www/local-site.
Konfigurasi pada poseidon

Hasil:

B. PROXY SERVER

Anda sudah membuat sebuah topologi jaringan pada kantor Anda. Kali ini Anda
ingin membuat batasan-batasan bagi pegawai ataupun orang-orang yang
menggunakan fasilitas pada jaringan teserbut. Oleh karena itu Anda menginstall
sebuah proxy server pada server ZEUS. Komputer pada ruangan pegawai Anda
menggunakan subnet 192.168.0.0/24. Agar pegawai Anda tidak mengakses
internet pada hari dan jam kerja, maka Anda membatasi kecepatan akses
internetnya menjadi 15 kbps, sedangkan diluar hari dan jam kerja kecepatan
dibatasi menjadi 50 kbps. Anda juga ingin agar pegawai tidak terlalu sering
mendownload lagu ataupun video, sehingga pegawai-pegawai Anda tidak dapat
mendownload file dengan ekstensi mp3 dan mp4.
Anda juga membuka kesempatan bagi orang luar (selain pegawai) untuk
menggunakan fasilitas Proxy Server Anda. Kebetulan pihak jurusan informatika
ingin menggunakan fasilitas Proxy Server Anda. Sehingga semua ip 10.151.xx.xx


dapat menggunakan proxy Anda. Namun, pihak jurusan informatika ingin
membatasi kecepatan akses internet komputer-komputernya menjadi 45 kbps
tanpa memperhitungkan hari dan jam kerja. Pihak jurusan Informatika juga ingin
agar komputer-komputernya tetap dapat mengunduh file dengan ekstensi mp3
dan mp4, namun dengan kecepatan maksimal 20 kbps.
Sayangnya, masih terdapat batasan pada Proxy Server Anda saat ini. Proxy
Server Anda belum dapat melanjutkan request ke internet, hanya sebatas pada
jaringan ITS saja. Oleh karena itu, Anda menambahkan pengaturan pada Proxy
Server Anda sehingga secara tidak langsung Anda menghubungkan semua
komputer yang menggunakan Proxy Server Anda ke proxy server proxy.its.ac.id
menggunakan username dan password yang telah Anda miliki untuk
menggunakan proxy.its.ac.id.
Ketika telah berhasil menghubungkan host dengan internet, terdapat masalah
baru lagi. Banyak karyawan maupun pengguna komputer pada jaringan jurusan
Informatika yang mengakses facebook.com dan youtube.com. Sehingga Anda
memutuskan untuk memblok situs-situs tersebut. Anda juga diminta untuk
memblok situs-situs yang termasuk dalam domain if.its.ac.id.
Agar proxy hanya digunakan oleh orang-orang yang berhak menggunakannya,
maka Anda menambahkan fasilitas username dan password menggunakan

htdigest pada proxy Anda. Untuk menambah wawasan Anda, Anda juga mulai
belajar mengenai maksud dari masing-masing log yang ada pada squid proxy.
Konfigurasi pada zeus

Hasil: