Pengaruh Kehadiran PT. SOL (Sarulla Operational Limitted) Panas Bumi Terhadap Kesejahteraan Masyarakat di Kecamatan Pahae Julu Kabupaten Tapanuli Utara Sumatera Utara

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
DEPARTEMEN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL

Nama : Ukap Liboy Pane
Nim

: 100902012
ABSTRAK

Pengaruh Kehadiran PT. SOL (Sarulla Operational Limitted) Panas
Bumi Terhadap Kesejahteraan Masyarakat di Kecamatan Pahae Julu
Kabupaten Tapanuli Utara Sumatera Utara
(Skripsi ini terdiri dari 6 bab, 93 Halaman , 39 Grafik dan, 8 Tabel)

Pada era globalisasi ini pertumbuhan perusahaan semakin pesat.
Perusahaan yang merupakan salah satu instrumen perekonomian, dinegara
manapun sangat besar peranannya dalam gerak ekonomi. Namun, disisi lain
perusahaan tidak terlepas dari masalah-masalah sosial .Dengan hadirnya PT. SOL
di Kecamatan Pahae Julu Kabupaten Tapanuli Utara Sumatera Utara Peneliti
melihat banyak masyarakat sosial yang terjadi disekitar masyarakat tersebut.

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kehadiran PT. SOL
(Sarulla Operational Limmited) Panas Bumi terhadap Kesejahteraan Masyarakat
Kecamatan Pahae Julu Kabupaten Tapanuli Utara Sumatera Utara.
Metode penelitian ini menggunakan tipe eksplanatif, yaitu penelitian yang
secara khusus dilakukan dengan tujuan menguji atau membuktikan hipotesis.
Penelitian ini dilakukan di Kecamatan Pahae Julu Kabupaten Tapanuli Utara
Sumatera Utara dengan jumlah sampel sebanyak 100 jiwa. Teknik pengumpulan
data melalui kuesioner kepada masyarakat yang ditemui secara acak. Data yang
didapat ditabulasikan kedalam Grafik selanjutnya dianalisa dan mengolah data
kuantitatif dengan analisis regresi linier sederhana, kemudian dilakukan uji tStatistik dan Uji F.
Berdasarkan hasil analisis dapat disimpulkan bahwa Kehadiran PT. SOL
(Sarulla Operational Limmited) memiliki Pengaruh Terhadap Kesejahteraan
Masyarakat di Kecamatan Pahae Julu Nilai R-Square menunjukkan pengaruh
sebesar 0,016 atau 1,6%. Dari hasil Uji t-Statistik artinya bahwa secara parsial
Kehadiran PT. SOL berpengaruh nyata terhadap kesejahteraan masyarakat Pahae
Julu. Pengaruh di lihat berdasarkan Kesehatan, Pendidikan, Ketenagakerjaan,
Perumahaan dan Lingkungan.
Kata Kunci: Pengaruh, Kehadiran PT.SOL, Kesejahteraan Masyarakat

UNIVERSITY OF NORTH SUMATERA

FACULTY POLITIC AND SOCIAL SCIENCE
DEPARTEMENT OF SOCIAL WELFARE SCIENCE

Name : Ukap Liboy Pane
Nim : 100902012
ABSTRACT
Influence of Presence PT. Sol (Sarulla Operational Limitted) Geothermal
Against Public Welfare in District Pahae Julu North Tapanuli North
Sumatera
(This thesis is composed of 6 chapters, 93 pages, 39 charts and 8 Table)
In the era of globalization increasingly rapid growth of the company. The
company is one of the instruments of the economy, any country is very large role
in the economy of motion. However, on the other hand the company can not be
separated from social issues. With the presence of PT. SOL in District Pahae Julu
North Tapanuli North Sumatra Researchers saw many social communities that
occur around the community. The purpose of this study was to determine the
effect the presence of PT. SOL (Sarulla Operational limmited) Geothermal against
the District Public Welfare Pahae Julu North Tapanuli, North Sumatra.
This research method using an explanatory type, that is research that
specifically conducted with the aim to test or prove the hypothesis. This research

was conducted in the District Pahae Julu North Tapanuli regency of North
Sumatra with a total sample of 100 people. Data collecting technique through of
questionnaires to the community who met randomly. The data obtained are
tabulated into charts and process the data further analyzed quantitatively by
simple linear regression analysis, then test the t-statistics and Test F.
Based on the analysis it is concluded that the presence of PT. SOL (Sarulla
Operational limmited) have Effect Against Public Welfare in District Pahae Julu
R value-Square show the influence of 0,016 or 1.6%. From the test results of the tstatistics means that the partial presence of PT. SOL real impact on people's
welfare Pahae Julu. Influence on the look based on Health, Education, Labor,
Housing and Environment.
Key Words: Influence of, presence of PT.SOL, Public Welfare

Dokumen yang terkait

Respon Masyarakat Kecamatan Pahae Julu Terhadap Kehadiran Pt. Sarulla Operation Limited (SOL) di Kabupaten Tapanuli Utara

3 51 118

Pengaruh Kehadiran PT. SOL (Sarulla Operational Limitted) Panas Bumi Terhadap Kesejahteraan Masyarakat di Kecamatan Pahae Julu Kabupaten Tapanuli Utara Sumatera Utara

13 130 127

Pengaruh Kehadiran PT. SOL (Sarulla Operational Limitted) Panas Bumi Terhadap Kesejahteraan Masyarakat di Kecamatan Pahae Julu Kabupaten Tapanuli Utara Sumatera Utara

0 33 127

Pengaruh Kehadiran PT. SOL (Sarulla Operational Limitted) Panas Bumi Terhadap Kesejahteraan Masyarakat di Kecamatan Pahae Julu Kabupaten Tapanuli Utara Sumatera Utara

0 0 11

Pengaruh Kehadiran PT. SOL (Sarulla Operational Limitted) Panas Bumi Terhadap Kesejahteraan Masyarakat di Kecamatan Pahae Julu Kabupaten Tapanuli Utara Sumatera Utara

0 1 10

Pengaruh Kehadiran PT. SOL (Sarulla Operational Limitted) Panas Bumi Terhadap Kesejahteraan Masyarakat di Kecamatan Pahae Julu Kabupaten Tapanuli Utara Sumatera Utara

0 1 22

Pengaruh Kehadiran PT. SOL (Sarulla Operational Limitted) Panas Bumi Terhadap Kesejahteraan Masyarakat di Kecamatan Pahae Julu Kabupaten Tapanuli Utara Sumatera Utara

0 0 3

Pengaruh Kehadiran PT. SOL (Sarulla Operational Limitted) Panas Bumi Terhadap Kesejahteraan Masyarakat di Kecamatan Pahae Julu Kabupaten Tapanuli Utara Sumatera Utara

0 0 18

A. Identitas dan karakteristik responden - Respon Masyarakat Kecamatan Pahae Julu Terhadap Kehadiran Pt. Sarulla Operation Limited (SOL) di Kabupaten Tapanuli Utara

0 0 17

Respon Masyarakat Kecamatan Pahae Julu Terhadap Kehadiran Pt. Sarulla Operation Limited (SOL) di Kabupaten Tapanuli Utara

0 1 7