BA Aanwijzing Belanja Premi Asuransi Kesehatan

PEMERINTAH KABUPATEN SUBANG
UNIT LAYANAN PENGADAAN BARANG/JASA
KELOMPOK KERJA PENGADAAN BARANG
JALAN DEWI SARTIKA NO. 2 SUBANG

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN (AANWIJZING)
NOMOR : 027/02/Peng-ASKES/SETWAN/2012

Pada hari ini Rabu tanggal Tujuh belas bulan Oktober tahun Dua ribu dua belas pukul 14.00
tepat bertempat di Unit Layanan Pengadaan Kabupaten Subang Jl. Dewi Sartika No. 2 Subang,
yang bertanda tangan di bawah ini Kami Selaku Kelompok Kerja Pengadaan Jasa Lainnya yang
ditunjuk berdasarkan Keputusan Kepala Unit Layanan Pengadaan Barang/Jasa Kabupaten
Subang Nomor : 027/Kep.68-ULP/2012 tanggal 10 Oktober 2012 tentang Penunjukan Kelompok
Kerja Pengadaan Jasa Lainnya Kegiatan Premi Asuransi Kesehatan Pimpinan dan Anggota
DPRD paket Pekerjaan Belanja Premi Asuransi Kesehatan pada Sekretariat Dewan Perwakilan
Rakyat Daerah Kabupaten Subang Tahun Anggaran 2012, dalam melakukan Rapat Penjelasan
Pekerjaan (Aanwijzing) Pokja Pengadaan Jasa Lainnya yang hadir telah memenuhi kuorum
sehingga telah memenuhi syarat untuk dilakukan Rapat Penjelasan Pekerjaan (Aanwijzing)
untuk :
Kegiatan
: Premi Asuransi Kesehatan Pimpinan dan Anggota DPRD

Perkerjaan
: Belanja Premi Asuransi Kesehatan
Nilai Total HPS
: Rp. 675.000.000,Sumber Dana
: APBD Kabupaten Subang
Tahun Anggaran
: 2012
PERUBAHAN / PENAMBAHAN RISALAH AANWIJZING
KEGIATAN PREMI ASURANSI KESEHATAN PIMPINAN DAN ANGGOTA DPRD
PEKERJAAN BELANJA PREMI ASURANSI KESEHATAN

SEKRETARIAT DPRD KABUPATEN SUBANG
Pertanyaan Peserta
Dokumen
Bab
Uraian
Penjelasan Panitia/Pokja ULP
Dokumen
Bab
Uraian

Peserta (penyedia barang/jasa)

Pengirim
Pengirim
Panitia/Pokja ULP

PPK

Demikian Berita Acara Penjelasan Pekerjaan ini kami buat dengan sebenarnya, untuk dipergunakan
sebagaimana mestinya.
Subang, 17 Oktober 2012
POKJA PENGADAAN JASA LAINNYA
PEKERJAAN BELANJA PREMI ASURANSI KESEHATAN
PADA SEKRETARIAT DPRD KABUPATEN SUBANG
TAHUN ANGGARAN 2012

TTD