PPDB Kab.Bekasi 2016 presentasi NEW1

DRAFT

PENERIMAAN PESERTA
DIDIK BARU TAHUN
PELAJARAN 2016/2017
KABUPATEN BEKASI

DRAFT
PPDB
Penerimaan Peserta Didik Baru
Penyelenggaraan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) merupakan
kegiatan integral dalam proses pendidikan disatuan pendidikan, sehingga
pendidikan dalam prosesnya tidak dapat berdiri sendiri, selalu terkait dengan
berbagai faktor. Jumlah peserta didik dari berbagai jenjang setiap tahun
selalu meningkat sejalan dengan meningkatnya pertumbuhan penduduk
Kabupaten Bekasi. Jenjang pendidikan yang menjadi tujuan para orang tua
peserta didik adalah sekolah yang dikelola dan dibiayai langsung oleh
pemerintah (sekolah negeri). Daya tampung sekolah negeri dari berbagai
jenjang sangat terbatas sementara animo masyarakat untuk menyekolahkan
anaknya ke sekolah negeri sangat luar biasa.
Berdasarkan kondisi tersebut di atas, maka penerimaan peserta didik baru

yang dilakukan harus berasaskan obyektivitas, transparansi, akuntabilitas,
berkeadilan, kompetitif dan proporsional.

DRAFT

PPDB
Penerimaan Peserta Didik Baru
Tahun Pelajaran 2016/2017
Kabupaten Bekasi
SISTEM
PENERIMAAN
SISTEM PENERIMAAN

SISTEM PENERIMAAN

OFFLINE

ONLINE

Penerimaan peserta didik baru

dengan sistem offline dilakukan
secara manual dengan memeriksa
kelengkapan
berkas
yang
dipersyaratkan sesuai ketentuan
peraturan perundang-undangan

Penerimaan peserta didik baru
dengan sistem Online dilakukan
dengan mekanisme komputerisasi
yang terkoneksi/terhubung melalui
jaringan Internet ke server PPDB
Online Kabupaten Bekasi

SISTEM PENERIMAAN
OFFLINE

DRAFT


1. Sistem Offline diberlakukan untuk Jenjang satuan pendidikan PAUD, TK dan
SD Negeri dan Swasta kecuali SD Negeri yang ditetapkan oleh surat
keputusan kepala dinas pendidikan untuk mengikuti sistem online.
2. Sistem Offline diberlakukan untuk Jenjang satuan pendidikan SMP, SMA dan
SMK Jalur Prestasi Bidang Ilmu Pengetahuan dan Teknologi, Bidang Olahraga
dan Bidang Kesenian.
3. Sistem Offline pada Jenjang satuan pendidikan SMA diberlakukan untuk Jalur
CI (Cerdas Istimewa Non Akselerasi) dan BI (Bakat Istimewa Bidang
Olahraga).

SISTEM PENERIMAAN
OFFLINE

DRAFT

JALUR PENERIMAAN OFFLINE
1. Jalur
Prestasi.

DRAFT


PPDB Jalur Prestasi diperuntukkan bagi peserta didik baru SMP, SMA dan SMK
Dalam Kabupaten Bekasi yang memiliki serendah rendah juara 3 (tiga) tingkat
Kabupaten keatas dalam kejuaraan resmi (Pemerintah atau Induk Organisasi
Bentukan Pemerintah) yang berjenjang (Kabupaten, Provinsi, Nasional dan
Internasional).
Pendaftaran calon peserta didik baru pada Jalur Prestasi dilakukan secara
Offline, diseleksi secara Offline oleh Panitia pada satuan pendidikan dan
diumumkan hasil penerimaan secara Online.

1. Prestasi Bidang Ilmu
Pengetahuan dan Teknologi.

PPDB Jalur Prestasi dibagi
menjadi 3 (tiga) Bidang
Prestasi :
2. Prestasi Bidang
Olahraga.

3. Prestasi Bidang

Kesenian.

JALUR PENERIMAAN OFFLINE

DRAFT

1. Jalur Prestasi Bidang Ilmu
Pengetahuan dan Teknologi.
Jalur Prestasi Bidang Akademik diperuntukan bagi peserta didik baru
yang memiliki prestasi pada perlombaan Calistung (membaca menulis
dan menghitung) dan OSN (Olimpiade Saint Nasional).

Seluruh Sekolah Penyelenggara Penerimaan Peserta Didik Baru Jenjang
SMP, SMA dan SMK.

JALUR PENERIMAAN OFFLINE

DRAFT

2. Jalur Prestasi Bidang Olahraga.

Jalur Prestasi Bidang Olahraga diperuntukan bagi peserta didik baru
yang memiliki prestasi pada perlombaan O2SN (Olimpiade Olahraga
SIswa Nasional), POPDA (Pekan Olahraga Pelajar Daerah), PORDA
(Pekan Olahraga Daerah) dan KEJURDA (Kejuaran Daerah).
SMP Negeri 3 Cikarang Utara
SMP Negeri 2 Tambun selatan
SMP Negeri 6 Tambun selatan
SMP Negeri 1 Cikarang Timur
SMP Negeri 4 Tambun selatan
SMP Negeri 1 Cikarang Barat
SMP Negeri 1 Setu
SMP Negeri 1 Tambun Utara

SMP Negeri 1 Babelan
SMP Negeri 1 Cibarusah
SMP Negeri 1 Sukatani
SMP Negeri 9 Tambun Selatan
SMP Negeri 1 Bojongmangu
SMA Negeri 1 Tambun Selatan
SMA Negeri 2 Tambun Selatan

SMA Negeri 1 Cikarang Utara
SMA Negeri 1 Cikarang Pusat

JALUR PENERIMAAN OFFLINE

DRAFT

3. Jalur Prestasi Bidang Kesenian.
Jalur Prestasi Bidang Kesenian diperuntukan bagi peserta didik baru
yang memiliki prestasi pada perlombaan FLS2N (Festival Lomba Seni
Siswa Nasional dan AKSI (Apresiasi Kreasi Seni Islami).
SMP Negeri 7 Tambun Selatan
SMP Negeri 1 Cikarang Utara
SMP Negeri 1 Cikarang Selatan
SMP Negeri 4 Tambun selatan
SMP Negeri 1 Pebayuran
SMP Negeri 4 Cibitung

SMA Negeri 1 Tambun Selatan
SMA Negeri 2 Tambun Selatan

SMA Negeri 1 Cikarang Utara
SMA Negeri 1 Cikarang Pusat
SMA Negeri 1 Sukatani
SMA Negeri 1 Setu
SMA Negeri 2 Cikarang Utara

JALUR PENERIMAAN OFFLINE

DRAFT

2. Jalur Kelas Cerdas Istimewa (CI) Non Akselerasi
a.

PPDB Jalur Kelas Cerdas Istimewa (CI) Non Akselerasi diperuntukkan bagi lulusan SMP
sederajat yang memiliki kecerdasan Umum Istimewa.

b.

Sekolah penyelenggara Pendidikan Khusus Kelas Cerdas Istimewa adalah:
1)


SMA Negeri 1 Cikarang Utara

2)

SMA Negeri 1 Tambun Selatan

3)

SMA Negeri 2 Tambun Selatan

4)

SMA Negeri 1 Cikarang Pusat

5)

SMA Swasta IIBS Cikarang Selatan

6)


SMA Swasta PB Soedirman 2 Tarumajaya

JALUR PENERIMAAN OFFLINE

DRAFT

3. Jalur Kelas Berbakat Istimewa (BI)
a)

PPDB Jalur Kelas Berbakat Istimewa (BI) diperuntukkan bagi lulusan SMP sederajat yang
memiliki Bakat Istimewa pada bidang Olahraga

b)

Sekolah Penyelenggara Kelas Berbakat Istimewa (BI) Bidang Olahraga :
1)

SMAN 1 Cikarang Utara


2)

SMAN 1 Cikarang Pusat

3)

SMAN 1 Tambun Selatan.

JALUR PENERIMAAN OFFLINE

DRAFT

4. Jalur Inklusi
a.
b.

PPDB Jalur Inklusi diperuntukkan bagi calon peserta didik baru SD, SMP, dan SMA yang
memiliki kebutuhan Khusus (Tunanetra, Tunarungu dan Tunadaksa)
Sekolah Penyelenggara Jalur Inklusi adalah :
Jenjang SD
1) SD Negeri Wanajaya 02
2) SD Negeri Wanasari 06
3) SD Swasta Azzahra
4) SD Negeri Setiadarma 01
5) SD Negeri Srimukti 01
6) SD Swasta Nurul Falah
7) SD Negeri Kalijaya 02
8) SD Negeri Kedungjaya
9) SD Negeri Jejalen 01

Jenjang SMP
1) SMP Negeri 1 Tambun Selatan
2) SMP Negeri 1 Cikarang Utara
3) SMP Negeri 1 Babelan
4) SMP Negeri 1 Cikarang Selatan

Jenjang SMA
1) SMA Negeri 1 Cikarang Selatan
2) SMA Negeri 1 Cikarang Utara
3) SMA Negeri 1 Babelan
4) SMA Negeri 1 Tambun Selatan

SISTEM PENERIMAAN
ONLINE

PESERTA PPDB ONLINE

DRAFT

SISTEM PENERIMAAN
ONLINE

JALUR PPDB ONLINE

DRAFT

DRAFT

SISTEM PENERIMAAN
ONLINE

JALUR PPDB ONLINE

SD

SD

SD

SD

SD

SMP

SMP

SMP

SMP

SMP

SMP

SMA

SMA

SMA

SMA

SMA

SMA

SMK

SMK

SMK

SMK

SMK

DRAFT

SISTEM PENERIMAAN
ONLINE

JALUR TAHAP I UMUM

Pengertian :
1.

2.

3.

Calon peserta didik baru dalam Kabupaten Bekasi adalah calon peserta didik baru yang
berdomisili di Kabupaten Bekasi dan asal sekolah dari dalam dan luar Kabupaten Bekasi.
Verifikasi dokumen pendaftaran bagi calon peserta didik tersebut menggunakan Kartu Keluarga
(KK).
Calon peserta didik baru luar Kabupaten Bekasi adalah calon peserta didik baru yang berdomisili
dari luar Kabupaten Bekasi, asal sekolah dari dalam dan luar Kabupaten Bekasi, Verifikasi
dokumen pendaftaran bagi calon peserta didik tersebut menggunakan Kartu Keluarga (KK)
Domisili Calon peserta didik.
Bagi calon peserta didik luar Kabupaten Bekasi dan lulusan sebelum tahun pelajaran 2015/2016,
PAKET A dan PAKET B harus melakukan Pra Pendaftaran di sekolah tujuan
SD

SMP

SMA

SMK

DRAFT

SISTEM PENERIMAAN
ONLINE

JALUR PRA SEJAHTERA
1.
2.

3.

PPDB Jalur Pra Sejahtera diperuntukan bagi
peserta didik baru yang memiliki keterbatasan
dalam hal sosial ekonomi.
Calon perserta didik baru jalur prasejahtera jenjang
SMP dan SMA hanya memilih satu sekolah yang
ada di kecamatan berdasarkan domisili pada kartu
keluarga (bukan keterangan domisili) atau
peserta didik yang domisilinya berbatasan langsung
dengan desa tempat kedudukan sekolah walaupun
berbeda kecamatan bisa mengikuti seleksi ke
sekolah tersebut.
Calon perserta didik baru jalur prasejahtera jenjang
SMK dengan pilihan satu sekolah untuk 3 (tiga)
pilihan paket kompetensi keahlian yang ada di
Kabupaten Bekasi

SMP

SMA

PRA

Sejahtera

Dibuktikan

dengan

dokumen asli Kartu Indonesia Pintar
(KIP), Kartu Perlindungan Sosial (KPS)
yang dikeluarkan dari instansi yang
berwenang

SMK

DRAFT

SISTEM PENERIMAAN
ONLINE

1.

Calon peserta didik baru SD, SMP, SMA dan SMK adalah calon peserta didik yang domisilinya di
Desa tempat kedudukan sekolah.

2.

Calon Peserta Didik Baru SD, SMP dan SMA anya dapat memilih 1 (satu) pilihan sekolah SD,
SMP dan SMA yang ada di wilayah Desa berdasarkan domisili pada kartu keluarga bukan
keterangan domisili.

3.

Calon Peserta Didik Baru SMK hanya memilih 1 (Satu) Sekolah dengan 3 Pilihan Kompetensi
keahlian
SD

SMP

SMA

SMK

DRAFT

SISTEM PENERIMAAN
ONLINE

JALUR RAYONISASI DESA PERBATASAN

Pengertian :
1.

Calon peserta didik baru SD dan SMK adalah calon peserta didik yang domisilinya di Desa yang
berbatasan langsung dengan desa tempat kedudukan sekolah (Lintas Kecamatan).

2.

Calon Peserta Didik Baru SMK hanya memilih 1 (Satu) Sekolah dengan 3 Pilihan Kompetensi
keahlian

SD

SMP

SMA

SMK

DRAFT

SISTEM PENERIMAAN
ONLINE

JALUR RAYONISASI KECAMATAN

Pengertian :
1.

Calon peserta didik baru SD, SMP dan SMA adalah calon peserta didik yang domisilinya di dalam
Kecamatan tempat kedudukan sekolah.

2.

Calon Peserta Didik Baru SD, SMP, SMA hanya dapat memilih 1 (satu) pilihan sekolah SD, SMP,
SMA

yang ada di wilayah kedudukan sekolah berdasarkan domisili pada kartu keluarga

bukan keterangan domisili

SD

SMP

SMA

DRAFT

SISTEM PENERIMAAN
ONLINE

1.

Jalur Umum Tahap II hanya diperuntukkan untuk Jenjang satuan pendidikan SD, SMP, SMA dan
SMK yang belum memenuhi daya tampung

2.

Calon Peserta Didik Baru SD, SMP, SMA dalam Kabupaten hanya memilih 1 (Satu) sekolah
pilihan SD, SMP, SMA dan SMK Negeri 1 (satu ) Sekolah dengan 3 Pilihan Kompetensi keahlian
yang ada di wilayah Kabupaten Bekasi yang belum memenuhi daya tampung.

SD

SMP

SMA

SMK

TATA CARA PENDAFTARAN PESERTA DALAM KABUPATEN

DRAFT

1. Calon peserta didik melakukan pendaftaran secara mandiri atau datang ke sekolah tujuan.
2. Calon peserta didik memasukan biodata peserta US/UN
3. Calon peserta didik memasukan NIK
4. Calon peserta didik memilih sekolah tujuan.
5. Calon peserta didik mencetak tanda bukti pendaftaran.
6. Bukti pendaftaran diverifikasi panitia sekolah
7. Calon Peserta didik memantau hasil seleksi Online di http://ppdb.bekasikab.go.id
8. Calon Peserta didik yang diterima melakukan lapor diri/daftar ulang dengan membawa bukti
pendaftaran dan berkas persyaratan di sekolah tujuan.
DAFTAR
LAPOR
DIRI
PILIH
SEKOLAH
LIHAT
DI
VERIFIKASI
TERIMA
DI JURNAL
BERKAS
HARIAN

TATA CARA PENDAFTARAN

DRAFT

Sekolah dari luar Kabupaten, Lulusan Tahun Sebelumnya dan Paket A dan B.
1. Calon peserta didik melakukan Pra pendaftaran untuk melakukan verifikasi dan validasi
pendaftaran di sekolah tujuan.
2. Calon peserta didik mendapatkan hasil verifikasi Pra pendaftaran.
3. Calon peserta didik melakukan pendaftaran secara mandiri atau datang ke sekolah tujuan.
4. Calon peserta didik memasukan NIK.
5. Calon peserta didik memilih sekolah tujuan.
6. Calon peserta didik mencetak tanda bukti pendaftaran.
7. Bukti pendaftaran diverifikasi panitia sekolah.
8. Calon Peserta didik memantau hasil seleksi Online di http://ppdb.bekasikab.go.id
9. Calon Peserta didik yang diterima melakukan lapor diri/daftar ulang dengan membawa bukti
pendaftaran dan berkas persyaratan di sekolah tujuan.
DAFTAR
ULANG
PRA
PENDAFTARAN
Di SEKOLAH
LIHAT
DAFTAR
DI
VERIFIKASI
TERIMA
DI
JURNAL
BERKAS
HARIAN

DAYA TAMPUNG, KUOTA dan JADWAL

DRAFT

1. Satuan Pendidikan mengusulkan daya tampung PPDB ditetapkan oleh Kepala Dinas
Pendidikan Kabupaten Bekasi;
2. Penetapan Prosentase daya tampung setiap Jalur ditentukan berdasarkan Proporsi data
usia sekolah untuk SD umur 6-8 tahun, SMP 11-13 tahun, SMA/SMK 14-16 tahun pada
wilayah Kedudukan Sekolah bersumber data dari Badan Statistik Kabupaten Bekasi;
3. Jadwal penerimaan peserta didik baru mulai tahapan sampai dengan Pengumuman
peserta didik baru yang diterima berlaku secara tentatif berdasarkan keputusan Kepala
Dinas Pendidikan Kabupaten Bekasi

DRAFT

DAYA TAMPUNG
JUMLAH USIA SEKOLAH PENDIDIKAN MENENGAH
PERTAMA 14 -16 Tahun
NO NAMA SEKOLAH

1

2

3

4

5

SMAN 1 BABELAN

USIA 14 - 16
Tahun

26.000

SMAN 1 CIKARANG
UTARA

23.500

SMAN 3 CIKARANG
UTARA

19.100

SMKN 1 CIKARANG
SELATAN

14.500

SMAN 1 CIKARANG
BARAT

22.000

DESA

5.000
2.500
1.500
4.200

JALUR

R. DESA
DESA
TAHAP I
PRA
R.
KECAMATAN
PERBATASA R. DESA
PERBATASAN
UMUM SEJAHTERA KECAMATAN
N

8.000

13.000

12.000

9.000

8.600

9.000

2.500

7.800

8.400

10.500

25%

20%

20%

10%

25%

25%

20%

10%

20%

25%

35%

20%

15%

15%

15%

30%

20%

15%

25%

10%

20%

20%

15%

15%

30%

DRAFT

DAYA TAMPUNG
SMAN 1 BABELAN
Kec. Babelan Desa Kebelan

5,000

DESA PERBATASAN

13,000

25.00%

DESA

35.00%

TAHAP I UMUM
PRA SEJAHTERA

KECAMATAN

R. KECAMATAN

8,000

R. DESA PERBATASAN
20.00%

JUMLAH USIA SEKOLAH PENDIDIKAN
MENENGAH PERTAMA 14-16 Tahun

20.00%

DAYA TAMPUNG SMAN 1 BABELAN

R. DESA

DRAFT

DAYA TAMPUNG
SMKN 1 CIKARANG SELATAN
Kec. Cikarang Selatan Desa Sukadami
10.00%

4,200

DESA PERBATASAN

7,800
2,500

30.00%

DESA

TAHAP I UMUM
PRA SEJAHTERA

25.00%
R. KECAMATAN

KECAMATAN

R. DESA PERBATASAN
R. DESA

JUMLAH USIA SEKOLAH PENDIDIKAN
MENENGAH PERTAMA 14-16 Tahun
35.00%

DAYA TAMPUNG SMKN 1 CIKARANG
SELATAN

DRAFT

DAYA TAMPUNG
SMPN 1 CIKARANG BARAT
Kec. Cikarang Barat Desa
3,100

10,500
8,400

DESA
DESA
PERBATASAN
KECAMATAN

JUMLAH USIA SEKOLAH PENDIDIKAN
MENENGAH PERTAMA 11-13 Tahun

20.00%
30.00%

25.00%

TAHAP I UMUM
PRA SEJAHTERA
R. KECAMATAN
R. DESA PERBATASAN
R. DESA

15.00%

10.00%
DAYA TAMPUNG
SMPN 1 CIKARANG BARAT

TAHAP I UMUM

Aliran Daya Tampung SD

DRAFT

DRAFT

Aliran Daya Tampung SMP/SMA

Daya
Tampung
Jalur Umum
Thp1, 25%

Tahap Pra
Sejahtera
20%

Rayonisasi
Kecamatan
25%

Rayonisasi
Desa
30%

Daya
Tampung
Tahap 2
Kecamatan

DRAFT

Aliran Daya Tampung SMK
Daya
Tampung
Jalur
Umum
Thp1
25%

Tahap Pra
Sejahtera
20%

Rayonisas
i
Kecamata
n
10%

Rayonisas
i Desa
Perbatasa
n
15%

Rayonisas
i Desa
30%

Daya
Tampung
Tahap 2
-Lintas
Kecamata
n

DRAFT

TABEL TAHAP DAN JALUR
JALUR

SD

SMP

SMA

SMK

TAHAP I UMUM

V

V

V

V

PRA SEJAHTERA

X

V

V

V

DESA

V

V

V

V

DESA BERBATASAN

V

V

V

V

KECAMATAN

V

V

V

X

TAHAP II UMUM

V

V

V

V

PRESTASI

X

V

V

V

DRAFT

QUADRAN PESERTA
JALUR

DALAM KAB.

LUAR KAB.

TAHAP I UMUM

V

V

PRA SEJAHTERA

V

X

DESA

V

X

DESA BERBATASAN

V

X

KECAMATAN

V

X

V

X

TAHAP II UMUM

SATUAN PENDIDIKAN PENYELENGGARA PPDB ONLINE
Sekolah Penyelenggara Jenjang SD
Kecamatan Tambun Selatan
SDN SETIADARMA 01, JL. SULTAN HASANUDIN NO. 152
SDN MEKARSARI 01, JL. SULTAN HASANUDIN
SDN MANGUNJAYA 01, JL. RAYA MANGUN JAYA RT.005/013
SDN SUMBERJAYA 05, PERUM GRIYA ASRI 2 BLOK J
Kecamatan Cikarang Barat
SDN TELAGA ASIH 01, Jln. Teuku Umar
SDN TELAGA MURNI 03, Bojong Koneng RT. 001/003
Kecamatan Cibitung
SDN WANASARI 01, JL. BOSIH RAYA KP. SELANG BOJONG NO. 33
SDN WANASARI 06, KP. UTAN GRAMAPURI
SDN WANASARI 08, KP. TANAH MERDEKA KEL. WANASARI
SDN WANASARI 12, PERUM BEKASI REGENSI I KEL. WANASARI
SDN WANAJAYA 01, KP. SELANG JATI RT. 001/003
Kecamatan Cikarang Utara
SDN KARANG BARU 02, Jl. RE Martadnata No. 03
SDN KARANG BARU 04, Jl. RE Martadinata No. 03
SDN KARANG ASIH 12, Jl. Ki Hajar Dewantara Ds. Karang Asih
SDN SIMPANGAN 01, Jl. Cibarusah Ds. Simpangan
Kecamatan Babelan
SDN BAHAGIA 06, Komp PUP Bahagia
SDN BABELAN KOTA 01, Jl.Raya Babelan Kota Babelan
SDN KEBALEN 02, Jl.Warung Ayu Kebalen
Kecamatan Tambun Utara
SDN Karang Satria 02
SDN Karang Satria 04
Kecamatan Cikarang Selatan
SDN Sukadami 01
SDN Sukaresmi 06

DRAFT

Sekolah Penyelenggara Jenjang SMP, SMA dan
SMK
Seluruh Sekolah Negeri SMP, SMA dan SMK se
Kabupaten Bekasi

Terima Kasih