Tabel 2.11 Analisis KI KD Mata Pelajaran

Tabel 2.11 Analisis KI-KD
Mata Pelajaran: Dasar-Dasar Kegrafikaan
KOMPETENSI INTI 3
(PENGETAHUAN)
1
3. Memahami, menerapkan,
menganalisis, dan
mengevaluasi tentang
pengetahuan faktual,
konseptual, operasional
dasar, dan metakognitif sesuai
dengan bidang dan lingkup kerja
Desain Grafika pada tingkat
teknis, spesifik, detil, dan
kompleks, berkenaan dengan
ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora
dalam konteks pengembangan
potensi diri sebagai bagian dari
keluarga, sekolah, dunia kerja,
warga masyarakat nasional,

regional, dan internasional.

KOMPETENSI INTI 4
(KETERAMPILAN)
2
4. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat,
informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta
memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Desain
Grafika. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan
mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar
kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan
menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan,
meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak
alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan

dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan
langsung.

ANALISIS DAN
REKOMENDASI KI
3
KI-3 pengetahuan dan
KI-4
keterampilan;
adalah untuk program
pendidikan 3 tahun

KI-3 dan KI-4 tersebut
sesuai menjadi rujukan
KD-KD mata pelajaran
Dasar-dasar
Kegrafikaan
pada
Kompetensi

Keahlian
Desain
Grafika
(3
Tahun)

Keterangan pengisian kolom sbb:
1. Kompetensi Inti Pengetahuan (KI-3) berdasarkan KI-KD mata pelajaran/silabus
2. Kompetensi Inti Keterampilan (KI-4) berdasarkan KI-KD mata pelajaran/silabus
3. Analisis: KI-3 dan KI-4 mata pelajaran untuk tingkat program pendidikan 3 tahun / 4 tahun (pilih salah satu)
Rekomendasi: sesuai / tidak sesuai tingkat program pendidikan (pilih salah satu), jika tidak sesuai cantumkan KI yang sesuai tingkat
program pendidikan.

Mata Pelajaran: Dasar-Dasar Kegrafikaan
Analisis KD-3
KOMPETENSI DASAR
PENGETAHUAN
(KD-3)

3.1


3.2

1
Memahami pola
tata letak.

Memahami
fasilitas aplikasi
perangkat lunak
berbasis vektor

KOMPETENSI
DASAR
KETERAMPILAN
(KD-4)

4.1

4.2


2
Memilih pola
tata letak.

Mencoba
fasilitas
aplikasi
perangkat

Rekomend
asi KD-3

Kesesuaian
Tingkat
Dimensi
Dimensi
Kognitif
Kognitif dan
dengan

Bentuk Dimensi
Bentuk
Pengetahuan Pengetahua
n
3
Tingkat
dimensi
kognitif
adalah
Memahami
(C2), dan
pola …
adalah
bentuk
pengetahuan
Konseptual

4
Memahami
(C2), sesuai

dipasangka
n dengan
pola …
(konseptual)

Analisis
KD-4

Rekomendasi
KD-4

Bentuk
Taksonomi
dan
Tingkat
Taksonomi

Kesetaraan
Taksonomi KDdari KI-3 dg KD
dari KI-4


5
Memilih
adalah
keterampil
an
konkret,
tingkat
Manipula
si (P2),

6
KD-3
Memahami
(C2) setara
dengan meniru
(P1), sedang
kan KD-4
memilih (P2).
Hal ini masih

dalam batas
kesetaraan,
tetapi dire
komendasikan
KD-3 dinaikkan
menjadi
menerapkan
(C3)

Rekomendasi KD-KD
pada Mapel
 Ketercapaian Dimensi
Kognitif dan Bentuk
Pengetahuan semua
KD-3 dalam Mata
Pelajaran
 Ketercapaian
Taksonomi semua KD-4
dalam Mata Pelajaran
7

KD-3 dari KD-KD
pengetahuan mata
pelajaran Dasar-Dasar
Kegrafikaan sudah
memenuhi Dimensi
Kognitif tuntutan KI-3
yaitu memahami,
menerapkan,
menganalisis, dan
mengevaluasi.
Sedangkan Bentuk
Pengetahuan juga sudah
terpenuhi yaitu
konseptual, prosedural,
dan metakognitif.
Tingkat taksonomi (KKO)
tertinggi sesuai tuntutan
KI-3, ada pada KD 3.12

dan bitmap

3.3

3.4

3.5

3.6

3.7

3.8

Menganalisis
fasilitas yang
terdapat dalam
Desk Top
Publising (DTP)
Menerapkan
proses tata latak
isi majalah,
koran dan isi
buku
Menerapkan
pengggunaan
alat dan bahan
untuk
pengembangan
film dan
pembuatan foto
reproduksi
Menerapkan
penggunaan alat
dan bahan untuk
pekerjaan
montase/imposisi
film 1 warna.
Menerapkan
proses
pembuatan
acuan cetak
offset dan cetak
saring.
Menjelaskan
transportasi
kertas dan cetak

4.3

4.4

4.5

4.6

4.7

4.8

lunak berbasis
vektor dan
bitmap
Menunjukan
fasilitas yang
terdapat dalam
Desk Top
Publising (DTP)
Melakukan
proses tata
letak isi
majalah, koran
dan isi buku
Menggunakan
alat dan bahan
untuk
pengembanga
n film dan
pembuatan
foto
reproduksi.
Menggunakan
alat dan bahan
untuk montase
/imposisi film 1
warna.
Melakukan
proses
pembuatan
acuan cetak
offset dan
cetak saring.
Mempraktikan
transportasi
kertas dan

Mengevaluasi hasil
pekerjaan ....
Tuntutan KI-4 pada ranah
abstrak yaitu menalar,
mengolah, dan menyaji,
dan ranah konkret yaitu
mempersepsi, kesiapan,
meniru (P1),
membiasakan (P2), gerak
mahir (P3), dan gerak
alami (P4)
KD-4 dari KD-KD
keterampilan mata
pelajaran Dasar-Dasar
Kegrafikaan sudah
memenuhi Tingkat
Taksonomi tuntutan KI-4
pada ranah konkret yaitu
Memilih (P2), Melakukan
(P2), Menggunakan (P2),
Menunjukan (P3), dan
Mengadaptasi (P4)
Tingkat taksonomi (KKO)
tertinggi sesuai tuntutan
KI-4, ada pada KD 4.12
Mengadaptasi hasil
pekerjaan penyelesaian
grafika.

3.9

1 (satu) warna
pada cetak
offset.
Menerapkan
proses pekerjaan
cetak saring
(sablon)

4.9

3.10 Menerapkan
proses cetak
tinggi
(pon/ril/garit/perf
orasi/emboss/foil
/nomerator, dll).

4.10

3.11 Menerapkan
proses cetak
media promosi
dengan cetak
digital.
3.12 Mengevaluasi
hasil pekerjaan
penyelesaian
grafika (melipat,
menjilid,
memotong)..

4.11

3.13 Menerapkan
proses
keselamatan
kerja pada
pekerjaan
grafika.

4.13

4.12

cetak 1 (satu)
warna pada
cetak offset.
Melakukan
pekerjaan
cetak saring
(sablon) 1
warna.
Melakukan
proses cetak
tinggi
(pon/ril/garit/p
erforasi/embos
s/foil/nomerato
r, dll).
Melakukan
proses cetak
media promosi
dengan mesin
cetak digital.
Mengadaptasi
hasil pekerjaan
penyelesaian
grafika
(melipat,
menjilid,
memotong).
Melakukan
proses
keselamatan
kerja pada
pekerjaan
grafika.

Keterangan pengisian kolom sbb:
1. Kompetensi Dasar Pengetahuan (KD-3) sesuai mata pelajaran

2. Kompetensi Dasar Keterampilan (KD-4) sesuai mata pelajaran
3. Tentukan tingkat Dimensi Kognitif: memahami (C2), menerapkan (C3), menganalisis (C4), atau mengevaluasi (C5),
dan Bentuk Dimensi Pengetahuan: faktual, Konseptual, prosedural atau metakognitif
4. Tuliskan rekomendasi tingkat taksonomi (kata kerja operasional) dan pengetahuan (materi) yang sesuai tingkatannya untuk KD yang
bersangkutan
5. Tentukan bentuk taksonomi: abstrak atau konkret.
dan tingkat taksonomi: (mengolah, menalar, menyaji) atau (imitasi, manipulasi, presisi, artikulasi, naturalisasi)
6. Tuliskan rekomendasi KD dari KI-3 (KKO dg levelnya) yang setara untuk menunjang KD dari KI-4 pasangannya.
7. Tuliskan rekomendasi diantara KD-3 dari KD-KD pengetahuan mata pelajaran yang harus mencapai tingkat taksonomi (KKO) tertinggi
sesuai KI-3,
dan Tuliskan rekomendasi diantara KD-4 dari KD-KD keterampilan mata pelajaran yang harus mencapai tingkat taksonomi (KKO)
tertinggi sesuai KI-4 .

LATIHAN-LATIHAN
Tugas 1: Analisilah keterkaitan antara SKL, KI dan KD dari mata pelajaran yang Anda ampu, menggunakan format di bawah
ini
Mata Pelajaran: …………………………..
KOMPETENSI INTI 3
(PENGETAHUAN)
1

KOMPETENSI INTI 4
(KETERAMPILAN)
2

ANALISIS DAN
REKOMENDASI KI
3

Keterangan pengisian kolom sbb:
4. Kompetensi Inti Pengetahuan (KI-3) berdasarkan KI-KD mata pelajaran/silabus
5. Kompetensi Inti Keterampilan (KI-4) berdasarkan KI-KD mata pelajaran/silabus
6. Analisis: KI-3 dan KI-4 mata pelajaran untuk tingkat program pendidikan 3 tahun / 4 tahun (pilih salah satu)
Rekomendasi: sesuai / tidak sesuai tingkat program pendidikan (pilih salah satu), jika tidak sesuai cantumkan KI yang sesuai tingkat
program pendidikan.

Mata Pelajaran: …………………………………
KOMPETENSI DASAR
PENGETAHUAN
(KD-3)

KOMPETENSI
DASAR
KETERAMPILAN
(KD-4)

Rekomend
asi KD-3
Tingkat
Kesesuaian
Dimensi
Dimensi
Kognitif dan
Kognitif
Bentuk Dimensi
dengan
Pengetahuan
Bentuk
Pengetahua
Analisis KD-3

Analisis
KD-4
Bentuk
Taksonomi
dan
Tingkat
Taksonomi

Rekomendasi
KD-4
Kesetaraan
Taksonomi KDdari KI-3 dg KD
dari KI-4

Rekomendasi KD-KD
pada Mapel
 Ketercapaian Dimensi
Kognitif dan Bentuk
Pengetahuan semua
KD-3 dalam Mata
Pelajaran
 Ketercapaian

n
1
3.1

2

3

4

5

6

Taksonomi semua KD-4
dalam Mata Pelajaran
7

4.1

3.2
4.2
3.3
4.3
3.4
4.4
3.5
4.5
3.6
4.6
3.7
4.7
3.8
4.8
3.9
4.9
3.10
4.10
3.11
4.11
3.12
4.12
3.13
4.13
Keterangan pengisian kolom sbb:
8. Kompetensi Dasar Pengetahuan (KD-3) sesuai mata pelajaran
9. Kompetensi Dasar Keterampilan (KD-4) sesuai mata pelajaran
10. Tentukan tingkat Dimensi Kognitif: memahami (C2), menerapkan (C3), menganalisis (C4), atau mengevaluasi (C5),
dan Bentuk Dimensi Pengetahuan: faktual, Konseptual, prosedural atau metakognitif
11. Tuliskan rekomendasi tingkat taksonomi (kata kerja operasional) dan pengetahuan (materi) yang sesuai tingkatannya untuk KD yang
bersangkutan
12. Tentukan bentuk taksonomi: abstrak atau konkret.
dan tingkat taksonomi: (mengolah, menalar, menyaji) atau (imitasi, manipulasi, presisi, artikulasi, naturalisasi)
13. Tuliskan rekomendasi KD dari KI-3 (KKO dg levelnya) yang setara untuk menunjang KD dari KI-4 pasangannya.
14. Tuliskan rekomendasi diantara KD-3 dari KD-KD pengetahuan mata pelajaran yang harus mencapai tingkat taksonomi (KKO) tertinggi
sesuai KI-3,
dan Tuliskan rekomendasi diantara KD-4 dari KD-KD keterampilan mata pelajaran yang harus mencapai tingkat taksonomi (KKO)
tertinggi sesuai KI-4 .

Dokumen yang terkait

Analisis Komparasi Internet Financial Local Government Reporting Pada Website Resmi Kabupaten dan Kota di Jawa Timur The Comparison Analysis of Internet Financial Local Government Reporting on Official Website of Regency and City in East Java

19 819 7

Analisis komparatif rasio finansial ditinjau dari aturan depkop dengan standar akuntansi Indonesia pada laporan keuanagn tahun 1999 pusat koperasi pegawai

15 355 84

DEKONSTRUKSI HOST DALAM TALK SHOW DI TELEVISI (Analisis Semiotik Talk Show Empat Mata di Trans 7)

21 290 1

FREKWENSI PESAN PEMELIHARAAN KESEHATAN DALAM IKLAN LAYANAN MASYARAKAT Analisis Isi pada Empat Versi ILM Televisi Tanggap Flu Burung Milik Komnas FBPI

10 189 3

Analisis Sistem Pengendalian Mutu dan Perencanaan Penugasan Audit pada Kantor Akuntan Publik. (Suatu Studi Kasus pada Kantor Akuntan Publik Jamaludin, Aria, Sukimto dan Rekan)

136 695 18

Analisis Penyerapan Tenaga Kerja Pada Industri Kerajinan Tangan Di Desa Tutul Kecamatan Balung Kabupaten Jember.

7 76 65

Analisis Pertumbuhan Antar Sektor di Wilayah Kabupaten Magetan dan Sekitarnya Tahun 1996-2005

3 59 17

Analisis tentang saksi sebagai pertimbangan hakim dalam penjatuhan putusan dan tindak pidana pembunuhan berencana (Studi kasus Perkara No. 40/Pid/B/1988/PN.SAMPANG)

8 102 57

Analisis terhadap hapusnya hak usaha akibat terlantarnya lahan untuk ditetapkan menjadi obyek landreform (studi kasus di desa Mojomulyo kecamatan Puger Kabupaten Jember

1 88 63

Hubungan antara Kondisi Psikologis dengan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Kelas IX Kelompok Belajar Paket B Rukun Sentosa Kabupaten Lamongan Tahun Pelajaran 2012-2013

12 269 5