Pemakaian Nikotinamide Dalam Penanganan Hiperfosfatemia Pada Pasien Hemodialisis

1

PEMAKAIAN NIKOTINAMIDE DALAM PENANGANAN
HIPERFOSFATEMIA PADA PASIEN HEMODIALISIS

TESIS

Oleh

MEIVINA RAMADHANI PANE
097101024

PROGRAM MAGISTER KEDOKTERAN KLINIK
SPESIALIS ILMU PENYAKIT DALAM
FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2015

Universitas Sumatera Utara


2

PEMAKAIAN NIKOTINAMIDE DALAM PENANGANAN
HIPERFOSFATEMIA PADA PASIEN HEMODIALISIS

TESIS

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Magister
Kedokteran Klinik dan Spesialis Penyakit Dalam pada Fakultas Kedokteran
Universitas Sumatera Utara

Oleh
MEIVINA RAMADHANI PANE
097101024

PROGRAM MAGISTER KEDOKTERAN KLINIK
SPESIALIS ILMU PENYAKIT DALAM
FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN

2015

Universitas Sumatera Utara

3

Judul Tesis

: PEMAKAIAN

NIKOTINAMIDE

PENANGANAN

DALAM

HIPERFOSFATEMIA

PADA PASIEN HEMODIALISIS
Nama Mahasiswa


: Meivina Ramadhani Pane

Nomor Induk

: 097101024

Mahasiswa
Program Studi

: Magister

Kedokteran

Klinik

-

Spesialis


Penyakit Dalam
Konsentrasi

: Ilmu Penyakit Dalam

Menyetujui,
Komisi Pembimbing

Dr. Abdurrahim R Lubis SpPD-KGH
19501011 198012 1 001

Ketua Program Studi

Ketua Departemen

Ilmu Penyakit Dalam

Ilmu Penyakit Dalam

dr. Zainal Safri, Sp.PD Sp.JP.

NIP. 19680504 199903 1 001

dr. Refli Hasan, Sp.PD Sp.JP(K)
NIP. 19610403 198709 1 001

Universitas Sumatera Utara

4

Judul Tesis

: PEMAKAIAN

NIKOTINAMIDE

PENANGANAN

DALAM

HIPERFOSFATEMIA


PADA PASIEN HEMODIALISIS
Nama Mahasiswa

: Meivina Ramadhani Pane

Nomor Induk

: 097101024

Mahasiswa
Program Studi

: Magister

Kedokteran

Klinik

-


Spesialis

Penyakit Dalam
Konsentrasi

: Ilmu Penyakit Dalam

Menyetujui,
Komisi Pembimbing

Dr. Abdurrahim R Lubis SpPD-KGH
19501011 198012 1 001

Program Studi Magister Kedokteran Klinik
Sekretaris Program Studi

Dekan
Fakultas Kedokteran USU


dr. Murniati Manik, MSc, Sp.KK Sp.GK Prof. dr. Gontar A. Siregar, Sp.PD-KGEH.

NIP. 19530719198003 2 001

NIP. 19540220 198011 001

Universitas Sumatera Utara

5

Telah diuji dan Lulus
Pada Tanggal :

Juli 2015

PANITIA PENGUJI TESIS
Ketua

:


DR. dr. Dharma Lindarto, SpPD-KEMD

Anggota

:

dr. E.N Keliat, SpPD-KP
dr. Dairon Gatot, SpPD-KHOM
dr. Masrul Lubis, Sp.PD-KGEH

Universitas Sumatera Utara

6

HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS

Tesis ini adalah hasil karya penulis sendiri,
dan semua sumber baik yang dikutip maupun dirujuk
telah penulis nyatakan dengan benar.


Nama

: Meivina Ramadhani Pane

NIM

: 097101024

Tanda Tangan :

Universitas Sumatera Utara

7

HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA
ILMIAH UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS

Sebagai sivitas akademik Universitas Sumatera Utara, saya yang bertanda
tangan di bawah ini:
Nama


: Meivina Ramadhani Pane

NIM

: 097101024

Program Studi

: Magister Kedokteran Klinik - Spesialis Penyakit Dalam

Konsentrasi

: Ilmu Penyakit Dalam

Jenis Karya

: Tesis

Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada
Universitas Sumatera Utara Hak Bebas Royalti Non-eksklusif (Non-exclusive
Royalty Free Right ) atas tesis saya yang berjudul:

PEMAKAIAN NIKOTINAMIDE DALAM PENANGANAN
HIPERFOSFATEMIA PADA PASIEN HEMODIALISIS

beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan Hak Bebas Royalti Noneksklusif

ini,

Universitas

Sumatera

Utara

berhak

menyimpan,

mengalihmedia/formatkan, mengelola dalam bentuk database, merawat dan
mempublikasikan tesis saya tanpa meminta izin dari saya selama tetap
mencantumkan nama saya sebagai penulis dan sebagai pemilik hak cipta.
Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya.
Dibuat di

: Medan

Pada Tanggal :
Yang menyatakan

Meivina Ramadhani Pane

Universitas Sumatera Utara

8

PEMAKAIAN NIKOTINAMIDE DALAM PENANGANAN
HIPERFOSFATEMIA PADA PASIEN HEMODIALISIS
Meivina Ramadhani Pane, Abdurrahim Rasyid Lubis
Divisi Nefrologi dan Hipertensi - Departemen Ilmu Penyakit Dalam
Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Medan
ABSTRAK
Latar Belakang: Hiperfosfatemia selalu menjadi masalah pada pasien yag
menjalani dialisis dan merupakan faktor resiko penting kematian. Penanganan
hiperfosfatemia berupa pembatasan makanan, dialisis dan obat pengikat fosfat.
Nikotinamide dikatakan dapat mengurangi hiperfosfatemi dengan cara
menghambat kotransport sodium-dependent phosphate di tubulus ginjal dan usus
halus.
Tujuan: Untuk mengetahui kegunaan pemakaian nikotinamide 500 mg per hari
dalam menurunkan hiperfosfatemia pada pasien hemodialisis regular
Metode: Uji klinis nikotinamide pada 17 pasien yang menjalani hemodialisis
regular. Pada pasien yang sebelumnya sedang mengkonsumsi obat pengikat fosfat
lainnya dilakukan wash-out selama 2 minggu. Kemudian diberikan nikotinamide
kapsul 250 mg 2 kali per hari pada saat makan selama 8 minggu. Pengukuran
kadar serum fosfat, kalsium, kalsium x fosfat, trombosit, SGOT dan SGPT
dilakukan pada saat awal, minggu ke-4 dan minggu ke-8
Hasil: Didapatkan penurunan yang signifikan kadar serum fosfat (8,15 ± 1,5 pada
saat awal, menjadi 7,54 ± 1,69 pada minggu ke-4, menjadi 6,67 ± 2,09 pada
minggu ke-8) dan perkalian kalsium dengan fosfat (78,82 ± 13,77 pada saat awal,
menjadi 68,43 ± 14,64 pada minggu ke-4, menjadi 60,34 ± 18,95 pada minggu ke8) setelah pemberian nikotinamide 8 minggu. Kadar serum kalsium juga
berkurang secara signifikan namun masih dalam rentang normal (rerata 9,19 ±
0,99 pada minggu ke-8). Tidak terdapat perubahan yang signifikan pada
parameter lainnya. Efek samping berupa diare hanya dijumpai pada 1 pasien yang
sembuh ketika obat dihentikan.
Kesimpulan: Pemakaian nikotinamide 500 mg per hari efektif dalam mengontrol
kadar serum fosfat pada pasien hemodialisis.
Kata kunci: Nikotinamide, hiperfosfatemia, hemodialisis

Universitas Sumatera Utara

9

THE USE OF NICOTINAMIDE IN THE MANAGEMENT OF
HYPERPHOSPHATEMIA IN PATIENTS ON HEMODIALYSIS
Meivina Ramadhani Pane, Abdurrahim Rashid Lubis
Division of Nephrology and Hypertension - Department of Internal Medicine
Faculty of Medicine, University of North Sumatra Medan

ABSTRACT
Background: Hyperphosphatemia remains a significant problem for patient
undergoing dialysis and is an important modifiable risk factor for death. Current
treatment options including dietary restriction, dialysis and phosphate binders.
Nicotinamide has been shown reduces hyperphosphatemia by inhibition of
sodium-dependent phosphate co-transport in renal tubule and small intestine.
Objective: To evaluated the use of nicotinamide 500 mg a day for reducing
hyperphosphatemia in patients undergoing hemodialysis.
Methods: The clinical study was conducted in 17 undergoing regular
hemodialysis patients. Patients on other phosphate binders were given 2-week
wash-out period. Nicotinamide 250 mg capsule were given twice daily
immediately after food for 8 weeks. Serum phosphate, calsium, calsium x
phosphate, trombosit, SGOT and SGPT were estimated at the beginning, 4th week
and 8th week. Patients were regularly monitor for side effects.
Result: There were significant decreases in the serum phosphate (8,15 ± 1,5 at the
baseline to 7,54 ± 1,69 at 4th week to 6,67 ± 2,09 at 8th week), and serum
calsium-phosphorus product (78,82 ± 13,77 at the baseline to 68,43 ± 14,64 at 4th
week to 60,34 ± 18,95 at 8th week). Serum calcium were also significant decrease
but still in normal range (mean 9,19 ± 0,99 at 8th week). Other parametets
remained unchange. Watery stools reported by one patients resolved when drug
stop.
Conclusion: The use of nicotinamide 500 mg a day effective in controlling serum
phosphate in regular hemodialysis patient.
Keywords: Nicotinamide, hyperphosphatemia, hemodialysis

Universitas Sumatera Utara

10

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah
memberikan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis
pada Program Magister Kedokteran Klinik Spesialis Ilmu Penyakit Dalam di
Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara.
Selama mengikuti pendidikan dan proses penyelesaian penelitian untuk
tesis ini, penulis telah mendapat banyak bimbingan, petunjuk, bantuan, arahan
serta dorongan baik moril maupun materil dari berbagai pihak. Untuk itu
perkenankanlah penulis menyampaikan rasa terima kasih dan hormat yang tiada
terhingga kepada :
Dekan Universitas Sumatera Utara, Prof. dr. Gontar A Siregar SpPDKGEH yang telah memberikan izin dan menerima penulis untuk mengikuti
Program Magister Ilmu Penyakit Dalam di FK USU.
Direktur RSUP H Adam Malik dan Direktur RSUP Dr. Pirngadi Medan
yang telah memberikan kemudahan dan izin menggunakan fasilitas dan sarana
rumah sakit untuk menunjang pendidikan dan penelitian.
dr. Refli Hasan SpPD, Sp.JP selaku Kepala Departemen Ilmu Penyakit
Dalam FK USU yang telah memberikan bimbingan, kemudahan dan perhatian
yang besar selama penulis mengikuti pendidikan.
dr. Zainal Safri SpPD, Sp.JP dan dr. Dairion Gatot SpPD-KHOM sebagai
Ketua dan Sekretaris Program Studi Ilmu Penyakit Dalam yang telah senantiasa
membimbing,

mengarahkan

dan

memotivasi

penulis

selama

mengikuti

pendidikan.
dr.Abdurrahim R Lubis SpPD-KGH selaku Kepala Divisi Nefrologi dan
Hipertensi Departemen Ilmu Penyakit Dalam dan sebagai pembimbing pertama
tesis serta dr. Zulhelmi Bustami Sp.PD, KGH (alm) sebagai pembimbing kedua
tesis yang telah memberikan kesempatan, izin, kemudahan dan bimbingan mulai
dari dari awal penyususan proposal penelitian, pengambilan sampel penelitian dan
penulisan tesis. Penulis ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya, hanya doa
yang dapat penulis berikan semoga kiranya Allah SWT dapat melimpahkan berkat
yang berlimpah kepada mereka beserta keluarga.

Universitas Sumatera Utara

11

Rasa terima kasih dan hormat penulis sampaikan kepada seluruh staf
Departemen Ilmu Penyakit Dalam FK USU khususnya divisi Nefrologi dan
Hipertensi kepada Prof. dr. Harun Rasyid Lubis SpPD-KGH, Prof. Yusuf
Nasution SpPD-KGH, dr. Zulhelmi Bustami, Sp.PD-KGH (alm), dr. Syafrizal
Nasution SpPD-KGH, dr. Alwi Thamrin SpPD-KGH, dan para senior peserta
PPDS-II Nefrologi dan Hipertensi, dr. Radar R. Tarigan, sp.PD, dr. Abdullah
SpPD.
Para guru besar, Prof. dr. Harun Rasyid Lubis, Sp.PD-KGH, Prof. dr. Bachtiar
Fanani Lubis, Sp.PD-KHOM, Prof. dr. Habibah Hanum, Sp.PD-KPsi, Prof. dr.
Sutomo Kasiman, Sp.PD-KKV, Prof. dr. Azhar Tanjung, Sp.PD-KP-KAI-Sp.MK,
Prof. dr. OK Moehad Sjah, Sp.PD-KR, Prof. dr. Lukman Hakim Zain, Sp.PDKGEH, Prof. dr. M Yusuf Nasution, Sp.PD-KGH, Prof. dr. Abdul Majid, Sp.PDKKV, Prof. dr. Azmi S Kar, Sp.PD-KHOM, Prof. dr. Gontar A. Siregar Sp.PDKGEH, Prof. dr. Haris Hasan, Sp.PD, Sp.JP(K), Prof. dr. Harun Al Rasyid
Damanik, Sp.PD-KGK, yang telah memberikan bimbingan dan teladan selama
penulis menjalani pendidikan.
Seluruh staf Departemen Ilmu Penyakit Dalam FK USU/ RSUP H. Adam
Malik/ RSU Pirngadi Medan, para guru penulis selama proses pendidikan: dr.
Zulhelmi Bustami, Sp.PD-KGH (alm), dr.. Salli Roseffi Nasution (alm), Sp.PDKGH, dr. Abdurrahim Rasyid Lubis, Sp.PD-KGH, dr. Refli Hasan, Sp.PD, Sp.JP,
dr. Zainal Safri, Sp.PD, Sp.JP, dr. A. Adin St. Bagindo, Sp.PD-KKV, dr.. Mabel
Sihombing, Sp.PD-KGEH, DR. dr.. Dharma Lindarto, Sp.PD-KEMD, DR. dr.
Blondina Marpaung, Sp.PD-KR, DR. dr.. Juwita Sembiring, Sp.PD-KGEH, dr.
Leonardo Dairi, Sp.PD-KGEH, DR. dr. Rustam Effendi, Sp.PD-KGEH, dr. Yosia
Ginting, Sp.PD-KPTI, dr. Tambar Kembaren, Sp.PD-KPTI, dr. Mardianto,
Sp.PD-KEMD, dr. Santi Syafril SP.PD-KEMD, dr. Armon Rahimi, Sp.PD-KPTI,
dr. Alwinsyah Abidin, Sp.PD-KP, dr. E.N. Keliat, Sp.PD-KP, dr. Zuhrial Zubir,
Sp.PD-KAI, dr. Pirma Siburian, Sp.PD-KGer (alm), dr. Wika Lubis, Sp.PD-KPsi,
dr. Savita Handayani, dr. Saut Marpaung, Sp.PD, dr. Endang, Sp.PD, dr. T.
Abraham, Sp.PD, dr. Meutia Sayuti, Sp.PD, dr. Jerahim Tarigan, Sp.PD, dr.
Calvin Damanik, Sp.PD, dr. Soegiarto Gani, Sp.PD, dr. Ilhamd, Sp.PD, dr.
Religius Pinem, Sp.PD, dr. Elyas Tarigan, Sp.PD, dr. Fransiskus Ginting, Sp.PD,

Universitas Sumatera Utara

12

dr. Alwi Thamrin Nasution, Sp.PD, dr. Syafrizal Nasution, Sp.PD, dr. Imelda
Rey, Sp.PD, dr. Deske Muhadi, Sp.PD, dr. Melati Sylvani Nasution, Sp.PD, dr.
Aron M Pase, Sp.PD, dr. Restuti Saragih, Sp.PD, dr. Dina Aprilia Sp.PD, dr. Sumi
Ramadhani, Sp.PD, dr. Anita Rosari, Sp.PD, dr. Lenny Sihotang, Sp.PD, dr.
Taufik Sungkar, Sp.PD, dr. Zulkhairi, Sp.PD, dr. Adlin, Sp.PD, dr. Radar Radius
Tarigan, Sp.PD, dr. Naomi N Dalimunthe, SpPD dan dr. Sari Harahap, SpPD.
dr.. Taufik Ashar, selaku pembimbing statistik yang telah banyak meluangkan
waktu untuk membimbing dan berdiskusi dengan penulis dalam penyusunan tesis
ini.
Kepada Kepala Instalasi Hemodialisis RSUP H Adam Malik, Kepala
Ruangan Hemodialisis RSUP H Adam Malik, beserta seluruh perawat
hemodialisis, penulis menyampaikan terimakasih atas izin, kemudahan dan
bantuan selama pelaksanaan penelitian. Serta kepada pasien hemodialisis yang
bersedia ikut serta dalam penelitian ini penulis ucapkan terimakasih yang sebesarbesarnya. Semoga hasil penelitian ini dapat memberikan manfaat.
Rasa terima kasih penulis ucapkan kepada para senior dan rekan-rekan
PPDS Ilmu Penyakit Dalam atas kerjasama, persahabatan, bantuan, motivasi dan
kekompakan yang kita jalin selama ini.
Sembah sujud dan terima kasih tak terhingga penulis haturkan kepada kedua
orang tua penulis, Ayahanda Ir. H. Azwar Pane dan Ibunda Drg Hj. Roswita
Siregar atas segala jerih payah, pengorbanan, dan kasih sayang tulus telah
melahirkan, membesarkan, mendidik, mendoakan tanpa henti, memberikan
dukungan moril dan materil, serta mendorong penulis dalam berjuang. Semoga
Tuhan Yang Maha Kuasa senantiasa memberikan kesehatan, rahmat, dan karuniaNya. Amin.
Rasa hormat dan terima kasih yang setinggi-tingginya dan setulusnya penulis
tujukan kepada ayah mertua Ir. H. Sastra Bangun, MM (alm) dan ibu mertua Hj.
Rosdiana Sitepu yang telah memberikan dukungan, bimbingan, dorongan
semangat dan nasehat dalam menyelesaikan pendidikan ini, penulis ucapkan
terima kasih yang setulusnya.
Kepada suami tercinta Lettu CKM dr. Esra Julianda Bangun dan anakku Rafif
Ravi Ahza Bangun , tiada kata lain yang bisa disampaikan selain rasa terima kasih

Universitas Sumatera Utara

13

atas cinta dan kasih sayang serta kesabaran, ketabahan, pengorbanan, dukungan
serta doa yang telah diberikan selama ini.
Terima kasih sebesar-besarnya kepada abang kandung penulis Muharriman
Hafiz Pane dan adik kandung penulis Muharreza Septialdi Pane dan M. A.
Safardin Pane serta segenap keluarga besar penulis yang telah memberikan
bantuan moril, semangat dan doa tanpa pamrih selama pendidikan.
Akhirnya dengan segala kerendahan hati, penulis sampaikan pula terima
kasih kepada semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, yang
telah membantu baik secara langsung maupun tidak langsung selama pendidikan
maupun dalam penyelesaian tesis ini.
Semoga Tuhan Yang maha Esa senantiasa memberikan limpahan rahmat
dan karunia-Nya kepada kita semua dan semoga penelitian ini dapat bermanfaat
bagi kita dan masyarakat.

Medan, Juli 2015

Penulis

Universitas Sumatera Utara

14

DAFTAR ISI
Abstrak.....................................................................................................
Abstract....................................................................................................
Kata Pengantar.........................................................................................
Daftar Isi..................................................................................................
Daftar Tabel.............................................................................................
Daftar Gambar.........................................................................................
Daftar Singkatan dan Lambang...............................................................
Daftar Lampiran.......................................................................................
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang.................................................................
1.2 Perumusan Masalah.........................................................
1.3 Hipotesis..........................................................................
1.4 TujuanPenelitian..............................................................
1.5 Manfaat Penelitian...........................................................
1.6 Kerangka Konseptual......................................................
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA
2.1 Hiperfosfatemia Pada Penyakit Ginjal Kronik................
2.2 Obat Pengikat Fosfat Yang Ada Pada Saat Ini Dan
Keterbatasannya..............................................................
2.3 Nikotinamide...................................................................
2.3.1 Rumus Bangun.......................................................
2.3.2 Farmakodinamik.....................................................
2.3.3 Farmakokinetik.......................................................
2.3.4 Metabolisme...........................................................
2.3.5 Distribusi................................................................
2.3.6 Eliminasi.................................................................
2.3.7 Efikasi Terapeutik..................................................
2.3.8 Efek Samping.........................................................
BAB III METODOLOGI PENELITIAN
3.1 Desain Penelitian.............................................................
3.2 Waktu dan Tempat Penelitian.........................................
3.3 Populasi Terjangkau........................................................
3.4 Kriteria Inklusi.................................................................
3.5 Kriteria Eksklusi..............................................................
3.6 Besar Sampel...................................................................
3.7 Cara Penelitian.................................................................
3.8 Definisi Operasional.......................................................
3.9 Analisis Data...................................................................
3.10 Ethical Clearance...........................................................
3.11 Kerangka Operasional...................................................
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN
4.1 Hasil Penelitian................................................................
4.1.1 Karakteristik Dasar Penelitian................................
4.1.2 Perubahan kadar fosfat, kalsium dan fosfat x
kalsium ..................................................................
4.1.3 Perubahan kadar Trombosit, SGOT dan SGPT......

Halaman
i
ii
iii
vii
ix
x
xi
xii
1
2
2
2
3
3
4
5
8
8
9
10
11
11
12
12
14
15
15
15
15
15
16
16
17
18
19
19
20
20
21
25

Universitas Sumatera Utara

15

4.2 Pembahasan.....................................................................
KESIMPULAN DAN SARAN
5.1 Kesimpulan......................................................................
5.2 Saran................................................................................
DAFTAR PUSTAKA..............................................................................

23

BAB V

26
26
27

Universitas Sumatera Utara

16

DAFTAR TABEL

Tabel

Judul

2.1

Jenis serta keuntungan & kerugian obat pengikat
fosfat.....................................................................................
Studi
klinis
nikotinamide
sebagai
pengobatan
hiperfosfatemia pada pasien dialisis.....................................
Karakteristik data..................................................................
Perubahan nilai serum fosfat, kalsium dan kalsium dikali
fosfat.....................................................................................
Perubahan nilai serum trombosit, SGOT dan SGPT............

2.2
4.1
4.2
4.3

Halaman

8
13
21
22
24

Universitas Sumatera Utara

17

DAFTAR GAMBAR
Gambar

Judul

1.1
2.1
2.2
2.3

Kerangka Konseptual..............................................................
Keseimbangan Fosfat Pada Pasien Hemodialisis...................
Struktur Bangun Nikotinamide...............................................
Mekanisme Kerja Nikotinamide pada Membran Brush
Border Enterosit Usus.............................................................
Kerangka Operasional.............................................................
Grafik Boxplot Rerata Kadar Fosfat, Kalsium dan Fosfat x
Kalsium ...........................................................................
Grafik Boxplot Rerata Kadar Trombosit, SGOT dan SGPT..

3.1
4.1
4.2

Halaman
3
5
9
10
19
23
25

Universitas Sumatera Utara

18

DAFTAR SINGKATAN DAN LAMBANG

SINGKATAN

Nama

Pemakaian pertama
kali pada halaman
1

PGK

Penyakit Ginjal Kronik

DOPPS

Dialysis Outcomes and Practice Patterns Study

1

USRDS

The US Renal Data System

1

K/DOQI

National Kidney Foundation Kidney Disease
1

Outcomes Quality Initiative
GMT-PGK

Gangguan Mineral dan Tulang pada Penyakit
Ginjal Kronik

Na/Pi 2b

Natrium/fosfat 2b

2

CAPD

Continuous Ambulatory Peritoneal Dialysis

5

Ca

Kalsium

6

PO4

Fosfat

6

HCl

Hydrochloride

7

LDL

Low Density Lipoprotein

8

HDL

High Density Lipoprotein

8

NaPi2a

Sodium-dependent Phosphate Protein 2a

9

NAD

Nicotinamide adenine dinucleotide

9

MNA

N-metyl-nicotinamide

9

2PY

N-methyl-2-pyridone-5-carboxamine

11

4PY

N-methyl-4-pyridone-5-carboxamide

11

PRP-1

Poli RibosePolymerase-1

11

iPTH

Intact Parathyroid Hormone

12

ALP

Alkaline Phosphatase

13

SGOT

Serum Glutamic Oxalocetic Transaminase

18

SGPT

Serum Glutamic Pyruvic Transaminase

18

LFT

Liver Function Test

20

RFT

Renal Function Test

20

GFR

Glomerular Filtration Rate

30

apoA-1

Apolipoprotein A-1

32

Universitas Sumatera Utara

19

DAFTAR LAMPIRAN

Nomor

Judul

Halaman

1
2
3
4
5
6
7

Persetujuan Komisi Etik Penelitian..................................
Lembaran Penjelasan Kepada Calon Subjek Penelitian...
Surat Persetujuan Setelah Penjelasan...............................
Kertas Kerja Profil Peserta Penelitian..............................
Data Hasil Penelitian........................................................
Output Analisis.................................................................
Daftar Riwayat Hidup......................................................

32
33
35
36
37
39
56

Universitas Sumatera Utara