T MTK 1303268 Abstract

ABSTRAK

WahyuRiniEdiningrum (2015). Accelerated Learning Berbantuan Software
Maple
sebagaiUpayaMeningkatkan
Kemampuan
Komunikasi
Matematis
danMinatBelajarSiswa SMA.
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh pentingnya kemampuan komunikasi
matematis dan minat belajar. Namun kenyataan di lapangan menunjukkan bahwa
kemampuan komunikasi matematisdan minat belajarsiswa masih rendah. Agar
permasalahan tersebut dapat diatasi, diperlukan sebuah model pembelajaran yang
dapatmeningkatkankemampuan
komunikasi
matematis
dan
minat
belajarsiswa.Olehkarenaitu, dipilih modelAccelerated Learning Berbantuan
Software Maple. Penelitian ini bertujuan untuk menelaahpeningkatan kemampuan
komunikasi matematis dan minat belajarsiswa, danmenelaahhubunganantara

kemampuan
komunikasi
dan
minat
belajar.Penelitianinimerupakanpenelitiankuasieksperimendenganpretest-postest
control group design. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X
pada salah satu SMA Negeri di Kota Purwokerto. Sampel terdiri dari dua kelas
yang dipilih secara purposive sampling.Instrumen yang digunakan berupa tes
kemampuan komunikasi matematis dan angket minat belajar, lembar observasi,
serta pedoman wawancara. Analisis data dilakukan secara kuantitatif.Analisis data
tersebutmenggunakanMann-Whitney U Testdan uji asosiasi Chi Square.
Berdasarkan analisis data, ditemukan bahwa: (1)pencapaian kemampuan
komunikasi
matematis
siswa
yang
memperoleh
Accelerated
LearningBerbantuanSoftware Maplelebih baik daripada siswa yang memperoleh
pembelajaran biasa;(2) peningkatan kemampuan komunikasi matematis siswa

yang memperoleh Accelerated LearningBerbantuanSoftware Maplelebih baik
daripada siswa yang memperoleh pembelajaran biasa, (3) pencapaian kemampuan
minat belajar siswa yang memperoleh Accelerated LearningBerbantuanSoftware
Maplelebih baik daripada siswa yang memperoleh pembelajaran biasa; (4)
peningkatan kemampuan minat belajar siswa yang memperoleh Accelerated
LearningBerbantuanSoftware Maplelebih baik daripada siswa yang memperoleh
pembelajaran biasa; dan(5) terdapat asosiasi antara kemampuan komunikasi dan
minat belajarsiswadengan kategori rendah.
Kata Kunci: Accelerated Learning, Software Maple, kemampuan komunikasi
matematis, minat belajar siswa.

Wahyu Rini Ediningrum, 2015
ACCELERATED LEARNING BERBANTUAN SOFTWARE MAPLE SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN
KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS DAN MINAT BELAJAR SISWA SMA
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRACT

WahyuRiniEdiningrum (2015).Maple-Assisted Accelerated Learning toEnhance
Mathematical Communication Ability and

Learning Interest of Senior High School
Students
This research was motivated by the importance of mathematical communication
learning interest of students. Mathematical communication ability and learning
interest of students is still low. In order that this problemscan be solved, alearning
modelthatcan enhancemathematical communication and learning interest
ofstudents is required.In this research, Maple-Assisted Accelerated Learning was
selected. This studyaims to analyzetheenhancement of mathematical
communication learning interest of students, and to analyzetheassociationbetween
mathematical communication ability andlearning interest of students. This
research was aquasi-experimentalwithpretest-posttest control group design. The
population was students at tenth gradein one of senior high schools in Purwokerto,
Central Java.
The sample consisted oftwoclasses which wasselected
bypurposivesampling.
This
research
used
fourinstruments:
testof

mathematicalcommunication ability, learning interestquestionnaire, observation
sheets, and interview guide.Data analyzed was done quantitatively. The data were
analyzed by usingMann-Whitney U TestandChi Squaren test. Based on the data
analyze, it is found that: (1) the achievement of mathematical communication
ability of students who receivedthe Maple-Assisted Accelerated Learning is
betterthan the achievement of students who receivedconventionallearning;(2) The
enhancement of mathematical communication ability of students who receivedthe
Maple-Assisted Accelerated Learning is betterthan the enhancement of students
who receivedconventionallearning; (3)the achievement oflearning interestability
of students who receivedthe Maple-Assisted Accelerated Learning is betterthan
the achievement of students who receivedconventionallearning; (4)the
enhancement oflearning interestof students who receivedthe Maple-Assisted
Accelerated Learning is betterthan the enhancement of students who
receivedconventionallearning; and(5) there is anassociation between students’
mathematical communication ability and learning interest of students.
Keywords:Software Maple, Accelerated Learning, mathematical communication
ability, learning interest.

Wahyu Rini Ediningrum, 2015
ACCELERATED LEARNING BERBANTUAN SOFTWARE MAPLE SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN

KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS DAN MINAT BELAJAR SISWA SMA
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu