workshop pendidikan kimia

CHEMISTRY EDUCATION
WORKSHOP
Marfuatun, M .Si.
Jurursan Pendidikan Kimia
FMIPA UNY

Materi
Meeting
1

Topic
Introduction

2-3

Identify the problems of learning chemistry

4-6

Develop teaching plan and learning tools


7-8

Presentation of teaching plan and learning
tools

9-10

Develop design of learning media

10-13

Develop learning media

13-16

Presentation of learning media

Introduction
Workshop
 A meeting at which a group of people engage in intensive

discussion and activity on a particular subject or project.
 An educational seminar or series of meetings emphasizing
interaction and exchange of information among a usually small
number of participants
 A single, short (although short may mean anything from 45
minutes to two full days) educational program designed to
teach or introduce to participants practical skills, techniques, or
ideas which they can then use in their work or their daily lives.

TASK
 Develop teaching plan and tools for learning method
based on games
 Develop contextual learning media (based on
enviroment)

Alat Peraga
 Alat peraga adalah alat untuk memperagakan atau
membantu pembelajaran sehingga lebih memperjelas
fakta, konsep, prinsip atau prosedur tertentu agar
tampak lebih nyata

 Alat peraga merupakan tiap-tiap benda yang dapat
menjelaskan suatu ide, prinsip, gejala atau hukum
alam.
 Fungsi utamanya adalah untuk menurunkan
keabstrakan konsep agar siswa mampu menangkap
arti konsep tersebut.

Alat Peraga Praktik Kimia
 Peran APP Kimia
1. Menjelaskan konsep, sehingga peserta didik memperoleh
kemudahan dalam memahami hal-hal yang dikemukakan
guru;
2. Memantapkan penguasaan materi yang ada hubungannya
dengan bahan yang dipelajari; dan
3. Mengembangkan kreatifitas serta inovasi.

Kerucut Pengalaman Edgar Dale

Kriteria Alat Peraga






Dapat menjelaskan konsep secara tepat,
Menarik
Tahan lama
Multi fungsi (dapat dipakai untuk menjelaskan berbagai
konsep)
 Ukurannya sesuai dengan ukuran siswa
 Murah dan mudah dibuat
 Mudah digunakan.

Standar Pengujian Kelayakan Alat
Peraga Kimia
1.
2.
3.
4.
5.

6.
7.
8.
9.
10.

Keterkaitan dengan bahan ajar
Nilai pendidikan: Efektivitas alat (Kemampuan menampilkan benda dan
fenomena yang diperlukan), kesesuaian dengan perkembangan
intelektual peserta didik.
Ketahanan alat (tahan lama, tidak mudah pecah, memiliki alat pelindung)
Nilai presisi (Ketepatan pengukuran)
Efisiensi penggunaan alat: mudah digunakan, dirangkaikan, dan
dijalankan.
Menghemat waktu praktik, sehingga keterbatasan waktu pembelajaran
dapat diatasi dan pembelajaran dapat dituntaskan dalam waktu yang
tersedia.
Menunjang keberhasilan peserta didik dalam memperoleh data dari
praktik
Keamanan bagi peserta didik

Estetika
Kotak Penyimpan