Analisis Break Event Point pada Kafe Baga 35H Medan Johor

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
PROGRAM STUDI DIPLOMA III MANAJEMEN KEUANGAN

ANALISIS BREAK EVENT POINT PADA
KAFE BAGA 35H MEDAN JOHOR

TUGAS AKHIR

Diajukan Oleh :

HENTRI SOFIANI SMR
112101019

Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Untuk Menyelesaikan
Pendidikan Pada Program Diploma III

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULATAS EKONOMI DAN BISNIS
MEDAN
2014


i
Universitas Sumatera Utara

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
PROGRAM STUDI DIPLOMA III MANAJEMEN KEUANGAN

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR

NAMA

: HENTRI SOFIANI. SMR

NIM

: 112101019

PROGRAM STUDI : DIPLOMA II MANAJEMEN KEUANGAN
JUDUL


: ANALISIS BREAK EVENT POINT PADA
KAFE BAGA 35H MEDAN JOHOR

Tanggal………………..2014

DOSEN PEMBIMBING

Dra. Sri Marlina M.Si
NIP : 19570314 198503 2 001

Tanggal………………..2014

KETUA PROGRAM STUDI DIPLOMA III
MANAJEMEN KEUANGAN

Dr. Yeni Absah, SE, M.Si
NIP : 19741123 200012 2 001

Tanggal………………..2014


DEKAN FAKULTAS EKONOMI
DAN BISNIS

Prof. Dr. Azhar Maksum, M.Ec. Ac, Ak, CA
NIP : 19560407 198002 1 001

ii
Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr Wb,
Puji Syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah memberikan nikmat,
rahmat dan hidayahnya sehingga penulis dapat menyusun dan menyelesaikan
tugas akhir ini, yang berjudul “Analisis Break Event Point pada Kafe Baga
35H Medan Johor”.
Tugas Akhir ini disusun dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk
menyelesaikan pendidikan pada Program Diploma III Fakultas Ekonomi dan
Bisnis Universitas Sumatera Utara. Tugas Akhir penulis persembahkan untuk

orang tua saya tercinta Bakhrumsyah Samosir yang setiap waktu menjadi sumber
motivasi dan inspirasi hidup bagi penulis baik selama mengerjakan Tugas Akhir
ini dan juga untuk kedepannya. Ucapan terima kasih yang tak kunjung habis juga
penulis haturkan untuk orang tua penulis yang selama ini telah menjadi ayah yang
baik dan membanggakan serta telah membesarkan saya dengan penuh kesabaran
dan kasih sayang. Ucapan terima kasih juga penulis haturkan untuk Ibunda Sri
Tuti Sundari dan Namboru Asmawati Samosir, terimaksih atas doa dan kasih
sayangnya. Tugas Akhir ini penulis persembahkan sebagai awal dari keberhasilan
penulis dimasa mendatang, Amin.
Selama proses penyusunan tugas akhir ini, penulis banyak memperoleh
dukungan, semangat, bimbingan, nasehat dan bantuan lainnya baik secara moral
ataupun materil dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini, penulis ingin
mengucapkan terimakasih sebesar-besarnya kepada :
1.

Bapak Prof. Dr. Azhar Maksum, M.Ec, Ac, Ak, CA selaku Dekan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara.

2. Ibu Dr. Yeni Absah, SE, M.Si selaku Ketua Program Studi DIII
Manajemen Keuangan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

Sumatera Utara.

i
Universitas Sumatera Utara

3. Ibu Dra. Lisa Marlina M.Si selaku Dosen Pembimbing yang telah
banyak meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan dan
arahan kepada penulis dalam menyelesaikan Tugas Akhir ini.
4. Terima kasih untuk semua tim Kafe Baga yang telah memberikan izin
penelitian dan berbagai informasi secara koperatif membantu dalam
menyelesaikan tugas akhir ini.
5. Terima kasih untuk kakak Eka, abang Sandhi dan adik Ahlun terima
kasih atas doa-doa dan bantuannya selama penulis menjalani
perkuliahan dan proses pengerjaan tugas akhir ini baik secara moril
maupun materil.
6. Terima kasih untuk abang Heri Prasuhanda Manurung yang telah
banyak meluangkan waktunya selama penulis menjalani perkuliahan
dan proses pengerjaan tugas akhir.
7. Seluruh teman-teman DIII Manajemen Keuangan. Terutama untuk
sahabat-sahabatku Nana, Linda, Dilla, Tiur, Dicky, Ojan, Faisal, Khay

dan Daniel. Terimakasih atas kerjasama dan bantuannya.
8. Seluruh teman-teman kost, terutama untuk Febry, Reni, Ibni, Oci, Rini,
Eva dan kak ChaFit. Terimakasih atas doa-doa dan bantuannya.
Dengan segala kebesaran hati, penulis memohon maaf apabila terdapat
kesalahan ataupun hal yang tidak berkenan selama proses penyusunan tugas akhir
ini. Akhir kata, penulis berharap tugas akhir ini dapat menjadi bacaan yang
bermanfaat dan menambah khasanah ilmu pengetahuan untuk pembaca.
Wassalamu’alaikum Wr Wb. Terima Kasih.

Medan,

Agustus 2014
Penulis

Hentri Sofiani Samosir

ii
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI


Halaman
KATA PENGANTAR .....................................................................................

i

DAFTAR ISI ....................................................................................................

iii

DAFTAR GAMBAR .......................................................................................

vi

DAFTAR TABEL ............................................................................................

v

BAB I PENDAHULUAN ................................................................................


1

1.1 Latar belakang ................................................................................
1.2 Rumusan masalah ..........................................................................
1.3 Tujuan penelitian............................................................................
1.4 Manfaat penelitian..........................................................................

1
5
5
6

BAB II PROFIL PERUSAHAAN ...................................................................

7

2.1 Sejarah Perusahaan .........................................................................
2.2 Struktur Organisasi .........................................................................
2.3 Uraian Pekerjaan ............................................................................
2.4 Kinerja Usaha Terkini ....................................................................


7
8
9
10

BAB 3 PEMBAHASAN ..................................................................................

12

3.1 Pengertian dan Kegunaan Analisis Break Even Point ...................
3.2 Kegunaan Break Even Point ..........................................................
3.3 Unsur – Unsur yang Mempengaruhi Break Even Point .................
3.4 Klasifikasi Biaya Tetap dan Biaya Variabel ..................................
3.5 Perhitingan Break Even Point ........................................................
3.6 Analisis dan Evaluasi .....................................................................
3.7 Titik Impas (Break Even Point) .....................................................

12
15

18
22
24
34
34

BAB 4 PENUTUP ...........................................................................................

37

4.1 Kesimpulan.....................................................................................
4.2 Saran ...............................................................................................

37
38

DAFTAR PUSTAKA

iii
Universitas Sumatera Utara


DAFTAR GAMBAR

Halaman
Gambar 1 Struktur Organisasi Kafe Baga 35H ................................................

9

iv
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL
Halaman
Tabel 1 Tingkat Penjualan Pada Kafe Baga 3 Bulan Terakhir ........................

5

Tabel 2 Biaya Tetap Kafe Baga maret, April dan Mei 2014 ...........................

28

Tabel 3 Rincian Biaya penyusutan Kafe Baga .................................................

28

Tabel 4 Biaya Variabel Kafe Baga maret, April dan Mei 2014 .......................

29

Tabel 5 Kesimpulan dan Perhitungan Break Even Point .................................

34

v
Universitas Sumatera Utara