HUBUNGAN KOMPETENSI DAN SIKAP PROFESIONAL DENGAN KINERJA DOSEN FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SIMALUNGUN.

i

I
~

HUBUNGAN KOMPETENSI DAN SIKAP PIOFESIONAL DENGAN KINEKJA
OOSEN FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SIMALUNGUN

TESIS
Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan
Memperoleh Gelar Magister Pendidikan
Program Studi Administrasi Pendidikan

Oleh:

LAGUBANGUN
~.081347

PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

ME DAN

2011

i

I
~

HUBUNGAN KOMPETENSI DAN SIKAP PIOFESIONAL DENGAN KINEKJA
OOSEN FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SIMALUNGUN

TESIS
Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan
Memperoleh Gelar Magister Pendidikan
Program Studi Administrasi Pendidikan

Oleh:


LAGUBANGUN
~.081347

PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
ME DAN

2011

TESIS
HUBUNGAN KOMPETENSI DAN SIKAP PROFESIONAL DENGAN
KINER.JA DOSEN FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU
PENDIDIKAN UNIVERSITAS SJMALUNGUN

Disusun dan dlajukan oleh:

LAGUBANGUN

NIM. t8ll88U8847


Telah dlpertallaukan dl Depan Panltia Ujian Tesis
Pada Tanggal %4 November lOll dan Dlnyatakan Memenuhi
Salah Satu Syarat untuk Memperoleb Gelar Magister Pendldlkan
Program Studl Adminlstrasl Pendldlkan

Menyetujul
Tim Pemblmbiug

'>



~

Prof. Partinduupn Paapribuan, MAJ'b.D

Prof. Dr. H. Abdul Hamid, K.M.Pd

Mengetabul


I
I,

Ketua Program Studi
Administrasl Peudldlkan

Prof. Dr. H. SyaU'ul Seple, M.fd
NIP.11JS80501Jl986111001

• I

PERSETUJUAN PENGUJI
Ujian Tests Magister Pendldikan

No

Nama

l.


Pembirnbing I

TandaTanpn

Prof. Parlindungan Pangaribuan, MA. Ph.D

2.

Pembirnbing II
Prof. Dr. H. Abdul Hamid, K.M.Pd

3.

Penguji

Prof. Dr. H. Syaiful Sagala, M.Pd

4.

Penguji


Prof. Dr. Djanius Djamin, SH, MS

5.

Penguji

Dr. Zulkitli Matondang, M.Si

Ma!tasiswa
Nama

: Lagu Bangun

NIM

: 081188130047

Tanggal Ujian·


: 24 November 2011

ABSTRACT

Lagu Bangun. NIM 081 188 130 047. Tbe Correlation of Competency and Behaviorism
Witb tbe Lecturer's Works of Tbe Faculty of Teadler Training and Education
University of Simalungun. Thesis : Postgraduate Program of State University of Medan.

The population of research is the lectures of the faculty of Teacher Training and
Education ( Simalungun University) which consist of thirty lecturers'. The instrument of
research for lectures' competency and lectures' works variable used the scale while the
instrument for the lectures' professional behaviorism used the questioners and Iikert Scale
Model. The validity which used is Normality test, Linearisity and independency between the
free variable. The technique of data analysis used is the correlation and regrecy, simple
correlation and multi correlation for seeing the significantcy a= 0,05 .

.

The finding of research showed: (I) Any positive correlation and significantcy between
the lecturs' competency with the lectures' works of the faculty of teacher training and

education (Simalungun University) the is 0.392 and the productive is 37,77 + 0,46 X 1 which
given any contribution as many as 11,9()0/o. (2) Any positive correlation and significantcy
between the lectures' professional behaviourism with the lectures' works of the faculty of
teacher training and education ( Simalungun University) is 0,405 and predictive correlation
Y= 41,29 + 0,18 X2, which is given any contribution as many as 13,50%. And (3) Any the
positive correlation, significant between the lectures' competency and the lectures'
professional behaviorism of the faculty of the faculty of teacher training and education
(Simalungun University) with the lecturers' works is 0,501. The predictive correlation is
Y= 50,42 + 0,36 X,+ 0,15 X2.

..

ABSTRAK


Lagu Bangun, NIM. 081188130047 Hubungan Kompetensi Dan Silmp Profesional
Dengan Kinerja Dosen Fakultas Kegurnan Dan Ilmu Pendidikan Universitas
Simalungun. Tesis : Program Pasca Sarjana Universitas Negeri Medan 20 ll.
Tujuan Penelitian untuk mengetahui: (I) hubungan kompetensi dengan kinerja
dosen Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Simalungun, (2) hubungan

sikap professional dosen dengan kinerja dosen Fakultas Keguruan Ilmu professional
dosen secara bersama - sama dengan kinerja dosen Fakultas Keguruan Ilmu Dan
Pendidikan Universitas Simalungun.
Populasi penelitian adalah seluruh dosen Fakultas Keguruan Dan Ilmu
Pendidikan Universitas Simalungun dengan jumlah 30 orang. Keseluruhan anggota
penelitian dijadikan sampel penelitian. lnstrumen penelitian untuk variabel kompetensi
dosen dan kinerja dosen menggunakan skala rentang sedangkan instrument variabel
sikap profesional dosen adalah angket dengan model skala Likert. Uji persyaratan
dilakukan untuk menguji nonnalitas, linearitas, dan independensi anatar variable bebas.
Teknik analisis data digunakan korelasi dan regresi dan korelasi sederhana dan regresi
dan korelasi ganda pada taraf signifikansi a= 0,05.
Temuan penelitian menunjukkan: (l) terdapat hubungan positif dan signiflkan
antara kompetensi dosen dengan kinerja dosen Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Simalungun dengan kofisien korelasi 0,392 dan garsi prediktif 37,77 +
0,46X 1 dengan memberikan sumbangan yang efektif sebesar 11,90%. (2) terdapat
hubungan positif dan signifikan antara sikap professional dosen dengan kinerja dosen
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Simalungun dengan koefisien
korelasi 0,405 dan garis prediktif Y = 41,29 + 0,18X2, dengan memberikan sumbangan
yang efektif sebesar 13,500/o dan, (3) terdapat hubungan positif dan signifikan secara
bersama - sama antara kompetensi dosen dan sikap professional dosen Fakultas

Keguruan dan llmu Pendidikan Universitas Simalungun dengan kinerja dosen dengan
koefisien korelasi 0,501 dan garis prediktifY = 50,42 + 0,36X1 + 0,15X2.

II

..

KATAPENGANTAR

Puji kepada Tuhan Yang Maha Kuasa yang memberikan kekuatan dan
Rahmat_Nya sehingga tesis ini dapat diselesaikan. Dalam proses penulisannya ini
banyak mengahadapi kendala dan keterbatasan, namun berkat bimbingan Pembimbing
dan motivasi dari keluarga serta rekan - rekan mahasiswa Pascasarjana akhimya

penulisan tesis ini dapat diselesaikan. Selanjutnya penulis mengucapkan terima kasih
kepada:
Bapak Prof. Dr. Parlindungan Pangaribuan MA, Ph.D dan Bapak Prof. Dr. H.
Abdul Hamid K. M.Pd, Pembimbing I dan pembimbing II yang telah banyak
memberikan pengarahan serta bimbingan dalam penyususnan tesis ini.
Bapak Prof. Dr. lbnu Hajar Damanik, M.Pd, Rektor Universitas Negeri Medan

yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengikuti perkuliahan di
Program Pascasarjana Unimed dan Bapak prof. Dr. Belferik Manulang, Direktur
Pascasarjana Universitas Negeri Medan yang telah memberikan bantuan administrasi di
Program Pascasarjana Unimed.
Bapak Prof. Dr. H. Syaiful Sagala, M.Pd, Prof. Dr. Djanius Jamin, SH, M.S
dan Bapak Dr. Zulkitli Matondang, M.Si, sebagai narasumber yang memberikan saran-

saran dalam penyempumaan tesis ini.
Bapak Prof. Dr. H. Syaiful Sagala, S.Sos, M.Pd, Ketua Program Studi
Administrasi Pendidikan dan Bapak Drs. Yasaratodo Wau, M.Pd, Sekretaris Program
Studi Administrasi Pendidikan atas segala motivasi dan bantuannya.

iii

Bapakllbu

dosen

Program

Studi

Administrasi

Pendidikan

Program

Pascasarjana Universitas Negeri Medan yang telah memberikan berbagai ilmu
pengetahuan selama penulis mengikuti perkuliahan dan tak terlupakan juga rekan
mahasiswa Pascasarjana Unimed Program Studi Administrasi Pendidikan.
Bapak Rektor Universitas Simalungun Pematang Siantar yang telah
memberikan izin penelitian dan Bapak dan lbu Dosen Fakultas Keguruan dan llmu
Pendidikan

Universitas

Simalungun

Pematang Siantar yang telah

membantu

memberikan data- data yang diperlukan dalam penelitian ini.
Semoga basil penelitian ini dapat bermanfaat bagi pendidikan di masa kini dan
yang akan datang.

Medan,

Januari 2012
Penulis,

LAGUBANGUN

NIM.081188130047

iv

DAFI'ARISI
Halamau
Abstract. ...................................................•..........•....•...••..•...........................

Abstrak..........................................................................................................

ii

Kata Pengantar.............................................................................................

ill

Daftar lsi......................................................................................................

v

Daftar Tabel.................................................................................................
Daftar Gambar.............................................................................................

vii
viii

Daftar Lampiran...... ...................................................................................

ix

BAB I

BAB II

PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah......................•..•............. ,..................

1

B. ldentifikasi Masalah.................................................................

7

C. Pembatasan Masalah................................................................

7

D. Perumusan Masalah.................................................................

8

E. Tujuan Penelitian......................................................................

8

F. Manfaat Penelitian.....................................................................

9

KAJIAN TEORETIS, K.ERANGKA BERPIKIR DAN

PENGAJUAN HIPOTESIS

BAB ill

A. Kajian Teoretis ................................................................

10

1. Kinerja Dosen..................... .. .. . . . ........................ ..

10

2. Kompetensi Dosen.......................................................

18

3. Sikap Profesional Dosen......................................................

24

B. Hasil Penelitian Yang Relevan... .. .................. ...................

28

C. Kerangka Berpikir................................................................... ..

29

D. Pengajuan Hipotesis ..... ... .. ......... .. ........................... ..

34

METODOLOGI PENELITIAN

A. Tempat dan Waktu Penelitian....................................................

35

B. Populasi dan Sampel........... ... . . .............................. .. . .

35

v

C. Metode Penelitian......................................................................
D. Variabel dan Definisi Operasional Variabel Penelitian..........

36
36

E. Teknik Dan Alat Pengumpulan Data...............................

37

F. Teknik Analisis Data.....................................................

42

G. Hipotesis Statistik......... .. . . . . . .. . . . . . . . . . . . . . . ........ ... .. ... . .. . ..

44

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB V

A Deskripsi Data..........................................................

45

B. Pengujian Persyaratan Analisis........ . . . . . . . . . . . . . . . •. . . . . . . . . . . ...

49

C. Pengujian Hipotesis...................................................

54

D. Pembahasan. .. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .. . . . . . . . . ..

59

E. Keterbatasan Penelitian............................................ ...

64

SIMPULAN. IMPLIKASI DAN SARAN
B.

Simpulan................................................................
lmplikasi...... .. ................ .... .. ....... ..... ...... .............. ..

66

C.

Saran-Saran............................................................

67

DAFTARPUSTAKA..................................................................

69

Lampiran-Lampiran...........................................................................................

72

A.

vi

65

DAFfAR TABEL

Tabel

H.alaman

3.1

Populasi Pene\itian

35

3.2

Kisi-Kisi lnstrumen Kompetensi Dosen

38

3.3

Kisi-Kisi lnstrumen Sikap Profesional Dosen

39

3.4

Kisi-Kisi lnstrumen Kinerja Dosen

40

4.1

Distribusi Frekuensi Data Kompetensi Dosen

45

42

Distribusi Data Variabel Sikap Profesional Dosen

47

4.3

Distribusi Data Variabel Kinerja Dosen

48

4.4

R.angicuman Analisis Uji Normalitas

49

4.5

Rangkuman Anava Uji Linearitas Antara Xt Dengan Y

50

4.6

Rangkuman Anava Uji Linearitas Antara Xz Dengan Y

52

4.7

R.angk.uman Uji Independensi Antara Variabel Xt Dengan Xz

53

4.8

R.angk.uman Hasil Analisis Korelasi Xt Dengan Y Dan Uji
Keberartiannya

54

R.angk.uman Hasil Analisis Korelasi X2 Dengan Y Dan Uji
Keberartiannya

55

4.9
4.10

Rangkuman Hasil Analisis Korelasi Dan Uji Keberartian Variabel
56
Dengan Y
Xt dan~

4.11

Matrik Korelasi Antar Variabel

57

4.12

R.angkuman Analisis Regresi Ganda

57

4.13

RangJrnman Snmbangan RelatifDan Sumbangan EfektifMasingMasing Variabel Prediktor

58

RangJmman Analisis Korelasi Parsial

59

4.14

vii

DAFfAR GAMBAR


Halaman

Gam bar

2.1

Paradigma Hubungan Ant.at Varlabel Penclitian

33

4.1

Histogram Variabel Kompetensi Dosen

46

4.2

Histogram Variabel Sikap Profesional Dosen

47

4.3

Histogram Variabel K.inerja Dosen

48

viii

DAFrAR LAMPIRAN

Lampiran

Halaman

1

Instnnnen Penclitian

72

2

Deskriptor Instrumen Penelitian

80

3

Ujicoba Instrumen Kompetensi Dosen

97

4

Ujicba Instrumen Sikap Profesional Dosen

5

Data Penelitian

101
106

6

Perbitungan Statistik

107

7

Uji Nonnalitas

ll4

8

Uji Linearitas

ll7

9

Uji Independensi Antar Variabel Bebas

125

10

Perbitungan Korelasi Sederhana

127

11

Perhitungan K.orelasi Ganda

130

12

Perbitungan Kotelasi Parsial

l3

Analisis Regresi Sederbana

14

Analisis Regresi Ganda

132
135
141

15

Sumbangan Relatif (SR) Dan Sumbangan Efektif (SE)

147

16

Tabel-Tabel Penolong Analisis Data

150

ix

BABI

PENDAHULUAN
A. LaC.r Belalumg Masalalt
Pendidikan ~

bidang penting dan mendasar yang baiUs dikelola

secara baik dan benar oleh pemerintah maupun masyarakat, karena proses

pendidikan pada hakibtnya merupakan proses pengembangan potensi diri
manusia bagi

masa depan. Sesuai dengan Undang-Undang Republik Indonesia

Nomor 20 Tahwt 2003 teotang Sistem Pendidikan Nasional menyatakan bahwa:
Pendidikan adalab. usaba sadar dan ~

untuk: mewujudkan suasana belajar

dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi
dirinya wttuk memiliki kekuatan spritual keagamaan, pengendalian diri.

kepribadian. kecetdasan. akblak mulia, serta keterampilan yang diperlukan
dirinya. masyarakat, bangsa dan negara.

Berdasark.an umian di atas diketahui bahwa pendidikan merupakan proses
penciptaan sumber daya manusia. Membangun sumber daya manusia jauh lebih
penting dari pembangunan fisik. Pembangunan sumber daya manusia menyangkut
penciptaan kemampuan k.erja dan

penciptaan sikap mental yang baik dalam

bekerja. Membangun memal barus menjadi prioritas dari pada membangun sarana
fisik.
Pendidikan sebagai wadah pembentukan sumber daya manusia, maka
kualitas pendidikan perlu terus ditingkatkan meskipun dalam kenyataannya masih

bemda dalam belbapi permasalaban Peninglnqan kualitas peodidikan barus

dilakukan secara bertahap, terencana dan sistematis, terarah. dan inteusif, agar

1



2

mampu menyiapkan sumber daya manusia Indonesia untuk dapat bersaing dalam

era globalisasi yang penuh dengan persaingan dalam berbagai lapangao
kebidupan.
Di lain pibak kecendenmgan yang terjadi di Indonesia pada bidang
pendidikan saat ini temyata masih belum terlepas dari sejumlah permasalahan.
Berbagai pennasalahan itu antara lain penempan kurikulum yang selalu berubah
dan terkesan sebagai ujicoba, sarana dan prasarana yang kurang atau bahkan ada
yang belum memadai, kekurangan jumlah teoaga pendidik. mutu pendidikan,

.

relevansi pendidikan dengan dunia kerja, pembiayaan pendidikan, dan sejumlah
masalah-masalah lainnya terlebih saat ini digalakkannya sertifikasi bagi dosendosen sebagai sebu8h persyaratan untuk dikalakan dosen profesional.
Peningkatan. kualitas pendidikan dipengarubi oleh berbagai faktor baik
internal maupun ekstemal. Faktor internal berkaitan dengan usaha-usaha
peningkatan mutu yang dilakukan institusi pendidikan itu

sendiri.

sedangkan

faktor eksternal berkaitan dengan usaha-usaba peningkatan mutu yang dilakukan

pibak luar atau stakeholder pendidikan yang memberikan support (dorongan)
kearah pencapaian mutu pendidikan yang lebih baik. Dari faktor internal maka,
dosen merupakan

salah satu unsur penting

yang ikut menentukan kualitas

pendidikan pada ummnnya dan kualitas pembebgaran pada khususnya, di samping
faktor lain seperti input (peserta didik) dan process (proses pembelajaran,
kurikulum, media pembl~arn,

sanma/prasaraoa, dan sebagainya).

Dalam proses pendidikan di perguruan tinggi. dosen memegang tugas

ganda yaitu sebagai pengajar' dan pembimbiog. Sebagai pengajar dosen bertugas
menuangkan sejumlah materi ~ar



kepada

mahasiswa. 1'1edangkan

sebagai

3

pembimbing, dosen bertugas membimbing mahasiswa agar individu kreatit dan

mandiri. Baik. mengajar maupun membimbing merupakan tugas dan tanggung
jawab dosen sebagai tenaga profesional. Oleh sebab itu. tugas yang berat dari
seorang dosen ini pada dasarnya hanya dapat dilaksanakan oleh dosen yang

memiliki kompetensi profesional yang tinggi.
Dosen memegang peranan sentral dalam pembelajaran. untuk itu mutu

pendidikan di perguruan tinggi ditentukan oleh kemampuan yang dimiliki seorang
dosen dalam menjalaokan tugasnya. Menurut Aqib (2002) dosen adalah faktor

penentu bagi keberbasilan pendidikan di lembaga pendidikan. katena dosen
merupakan sentral serta sumber kegiatan pembelajaran.. Lebih lanjut dinyatakan
bahwa dosen merupakan komponen yang
~

dalam peningk.atan mutu

pendidikan di lembaga pendidikan. Hal ini memmjukkan bahwa kemampuan atau
kompetensi profesional dari seorang dosen sangat menentukan mutu pendidikan.
Di samping itu. tercapainya tujuan pembelajaran dalam suatu perguruan
tinggi tidak terlepas dari peraoan dosen. Keaktifan dosen dalam memberikan

perkuliahan dan keaktifan rnahasiswa dalam mengikuti pembelajaran menjadi
kunci utama suksesnya pembelajaran.. Suksesnya pembelajaran. bagi tnahasiswa,
dapat dilibat dari nilai akhir yang diperoleh. Seorang mabasiswa diJratakan

memiliki nilai baik dalam suatu matakuliah. apabila mahasiswa tersebut
mendapatkan nilai lebih dari atau sama dengan 'B'. Demikian pula, seorang dosen
dikataJam sukses dalam pembelajaran. apabila nilai kinerja yang diperolehnya

jugabaik.
Terdapat banyak faktor yang dapat diperkirakan dalam mempengaruhi

kinerja dosen di antaranya adalah motivasi kerja, motivasi berprestasi,

4

kepemimpinan lembaga pendidikan, komunikasi intetpersonal. kompetensi dosen.

sik.ap profesional guru. lingkungan ketja. reward dan punishment dan fak.torfaktor lainnya.

menentukan kualitas

Kompetensi yang melelcat pada diri dosen

pelak.