ORIENTASI PEMBERITAAN TENTANG FILM INDONESIA DALAM RUBRIK MEDIA TALK MAJALAH CINEMAGS.

ABSTRAK
Rangga Renaldi Muliawan, 20111060646, 2013. Skripsi ini berjudul Pemberitaan
Film Indonesia Pada Majalah Cinemags. Pembimbing utama Drs. Slamet
Mulyana, M.I.Kom,
M.I.Kom,

Jurusan

dan Pembimbing Pendamping Drs. Teddy Kurnia W,
Manajemen

Fakultas

Ilmu

Komunikasi,

Universitas

Padjadjaran, Bandung.
Tujuan Penelitian ini mengetahui orientasi majalah Cinemags dalam

menginformasikan, mendidik, membujuk, dan menghibur terhadap pemberitaan
tentang film Indonesia dalam rubrik Media Talk, dalam edisi Januari 2013.
Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan teknik analisis isi.
Pengumpulan data dilakukan melalui studi kepustakaan.
Hasil penelitian ini memperlihatkan bahwa penulis lebih dominan pada
kategori tujuan menginformasikan dengan subkategori fakta, sedangkan tujuan
lainnya masih belum sepenuhnya diterapkan pada rubrik “Media Talk”.
Namun jika kita kembali merujuk pada pendapat Hadiyanto, bahwa
seorang penulis yang ideal hendaknya mengkombinasikan keempat tujuan
penulisan secara wajar dan proporsional serta dapat dipertanggungjawabkan
kepada publik.

i

ABSTRACT

Rangga Renaldi Muliawan, 20111060646, 2013. This research’s title is
The News Of Indonesian Movies at Cinemags Magazine. The Chief Supervisor
Drs. Slamet Mulyana, M.I.Kom and Co-Supervisor Drs. Teddy Kurnia W,
M.I.Kom, The Major


Of Management Of Communication, Padjadjaran

University, Bandung.
The research is determine to find out Cinemags orientation about how to
inform, to educate, to invite, and to entertaint Indonesian movies news.
The conclusion is Cinemags more dominant in the category with the
purpose of informing the subcategory fact, while other goals are still not fully
applied to "Media Talk" rubric.
However, if we refer back to Hadiyanto opinion, a writer should combines
all four goals in writing and reasonable to the public.

ii