Perbandingan Antara Gaya Mengajar Guru Dengan Harapan Siswa Terhadap Gaya Mengajar Guru - Ubaya Repository

Prayuni Indriasari (2004). Perbandingan Antara Gaya Mengajar Guru dengan
Harapan Siswa Terhadap Gaya Mengajar Guru. Skripsi Sarjana Strata - I.
Surabaya. Fakultas Psikologi Universitas Surabaya.

ABSTRAK
Peranan guru dalam proses belajar-mengajar sangatlah penting, karena guru
adalah orang yang menyampaikan materi pelajaran kepada siswanya Untuk memberikan
materi dibutuhkan kemampuan dalam penyampaiannya, penyampaian bahan pelajaran
dapat dilihat pada cara/gaya mengajar yang diberikan. Tiap guru mempunyai gaya yang
khas tersendiri dalam mengajar di kelas. Selain mengetahui gaya mengajar guru, perlu
diperhatikan juga harapan siswa terhadap proses belajar- mengajar khususnya harapan
mereka terhadap gaya mengajar guru. Jika hal ini diperhatikan maka proses belajarmengajar yang tetjadi dalam kelas akan betjalan sesuai dengan harapan bersama baik
guru maupun siswa. Gaya mengajar dapat dibedakan menjadi empat aspek, yaitu : gaya
memimpin kelas, orientasi guru, pandangan pedagogis-didaktik, dan karakter gaya
kognitifnya Hasil survey awal menunjukkan bahwa guru dalam mengajar khususnya
dalam gaya memimpin kelasnya, masih banyak guru yang bersikap otoriter, guru yang
mengendalikan jalannya proses belajar-mengajar dan siswa hanya menerirna saja
Sedangkan survey awal yang diberikan ke siswa, siswa mengharapkan ada kesepakatan
bersama dalam penentuan proses belajar-mengajar dan siswa mengharapkan metode
mengajar yang digunakan lebih bervariasi tidak hanya satu metode mengajar saja.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gaya mengajar guru yang diungkapkan

oleh siswa dan guru sendiri serta harapan siswa terhadap gaya mengajar guru tersebut.
Subyek penelitian ini adalah guru non eksakta dan siswa kelas satu. Metode pengumpulan
data yang dilakukan adalah wawancara guru, angket untuk siswa dan observasi sebagai
data tambahan. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif deskriptif.
Hasil penelitian tersebut menunjukkan bahwa harapan siswa terhadap gaya
mengajar guru dalam aspek orientasi guru dan pandangan pedagogis-didaktik sudah
terpenulri, yaitu : dalam proses pembelajaran hampir semua guru sudah memperhatikan
pernahaman siswanya hal ini sesuai dengan ungkapan guru bahwa tujuan pembelajaran
yang diberikan adalah lebih memperhatikan pemahaman siswa, tetapi untuk aspek gaya
memimpin kelas dan karakteristik gaya kognitifnya masih belum terpenuhi seluruhnya,
karena berdasarkan basil yang di dapat hampir seluruh guru non eksakta pada kelas satu
masih bersikap otoriter. Sedangkan siswa mengharapkan guru dapat menggunakan
berbagai variasi metode mengajar agar tidak menimbulkan kebosanan dan lebih bisa
dipahami.
Berdasarkan basil pene!itian ini diharapkan guru dapat melibatkan siswa dalam
penentuan metode mengajar agar guru mengetahui harapan apa yang diinginkan oleh
siswa Dan untuk siswa apabila harapan tersebut sudah diperhatikan berdasarkan
kesepakatan bersama maka siswa juga hams benar-benar menjalankan sesuai dengan
aturan yang telah disepakati .


.ยท
Xlll

Dokumen yang terkait

BAB II PERSEPSI SISWA, VARIASI GAYA MENGAJAR GURU

0 5 30

HUBUNGAN ANTARA TEACHING STYLE (GAYA MENGAJAR GURU) DENGAN MINAT BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA Hubungan Antara Teaching Style (Gaya Mengajar Guru) Dengan Minat Belajar Matematika Pada Siswa SMK Muhammadiyah 4 Wonogiri.

0 10 17

HUBUNGAN ANTARA TEACHING STYLE (GAYA MENGAJAR GURU) DENGAN MINAT BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA Hubungan Antara Teaching Style (Gaya Mengajar Guru) Dengan Minat Belajar Matematika Pada Siswa SMK Muhammadiyah 4 Wonogiri.

0 2 19

PENGARUH AKTIVITAS GURU DALAM MGMP DAN PROFESIONALISME GURU TERHADAP GAYA MENGAJAR (GURU Pengaruh Aktivitas Guru Dalam Mgmp Dan Profesionalisme Guru Terhadap Gaya Mengajar (Guru Ekonomi SMA) Di Banjarnegara Tahun Ajaran 2013/2014.

0 1 15

PENGARUH AKTIVITAS GURU DALAM MGMP DAN PROFESIONALISME GURU TERHADAP GAYA MENGAJAR (GURU Pengaruh Aktivitas Guru Dalam Mgmp Dan Profesionalisme Guru Terhadap Gaya Mengajar (Guru Ekonomi SMA) Di Banjarnegara Tahun Ajaran 2013/2014.

0 1 12

PERBEDAAN MOTIVASI MENGAJAR ANTARA GURU SERTIFIKASI DENGAN GURU NONSERTIFIKASI Perbedaan Motivasi Mengajar Antara Guru Sertifikasi Dengan Guru Nonsertifikasi.

0 2 14

Gaya Mengajar | Karya Tulis Ilmiah Gaya Mengajar

0 1 3

PERANAN GAYA MENGAJAR GURU FISIKA TERHAD

0 0 6

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI SISWA TERHADAP GAYA KEPEMIMPINAN GURU FISIKA DALAM MENGAJAR DI KELAS DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA

0 0 143

PENGARUH PERSEPSI SISWA MENGENAI METODE MENGAJAR GURU, GAYA MENGAJAR, SIKAP GURU DALAM MENGAJAR DAN LATAR BELAKANG PEKERJAAN ORANG TUA TERHADAP MINAT SISWA UNTUK MENJADI GURU

0 0 157