HUBUNGAN ANTARA KARAKTERISTIK INDIVIDU, BEBAN KERJA, DAN SHIFT KERJA DENGAN KELELAHAN DI DEPARTEMEN BOARDPLANT (PT. Petrojaya Boral Plasterboard Gresik) Repository - UNAIR REPOSITORY

SKRIPSI HUBUNGAN ANTARA KARAKTERISTIK INDIVIDU, BEBAN KERJA, DAN SHIFT KERJA DENGAN KELELAHAN DI DEPARTEMEN

  BOARDPLANT (PT. Petrojaya Boral Plasterboard Gresik)

  Oleh: HARDIAN AGUNG PERMANA FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2016

SKRIPSI HUBUNGAN ANTARA KARAKTERISTIK INDIVIDU, BEBAN KERJA, DAN SHIFT KERJA DENGAN KELELAHAN DI DEPARTEMEN

  BOARDPLANT (PT. Petrojaya Boral Plasterboard Gresik)

  Oleh: HARDIAN AGUNG PERMANA NIM 101111177 FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2016

  PENGESAHAN

  Dipertahankan di Depan Tim Penguji Skripsi Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga dan diterima untuk memenuhi salah satu syarat guna memperoleh gelar

  Sarjana Kesehatan Masyarakat (S.KM.) Pada tanggal 7 Januari 2016

  Mengesahkan Universitas Airlangga

  Fakultas Kesehatan Masyarakat Tim Penguji: 1. Dr. Annis Catur Adi, Ir., M.Si.

  2. Endang Dwiyanti, Dra., M.Kes.

  3. H. Sukarni

KATA PENGANTAR

  Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunia-Nya sehingga dapat terselesaikannya Skripsi dengan judul “HUBUNGAN

  ANTARA KARAKTERISTIK INDIVIDU, BEBAN KERJA, DAN SHIFT KERJA DENGAN KELELAHAN DI DEPARTEMEN BOARDPLANT (PT. PETROJAYA BORAL PLASTERBOARD GRESIK)

  ”, sebagai salah satu persyaratan akademis dalam rangka menyelesaikan kuliah di Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga dapat terselesaikan dengan baik.

  Dalam skripsi ini dijabarkan tentang bagaimana mengetahui faktor yang berhubungan dengan kelelahan pekerja sebagai salah satu upaya pencegahan kecelakaan kerja dan produktifitas menurun akibat kelelahan. Kelelahan dapat dicegah salah satunya dengan menganalisis faktor

  • – faktor yang berhubungan dengan kelelahan, sehingga nantinya dapat digunakan bahan pertimbangan untuk membuat tindakan promotif agar pekerja tidak mengalami kelelahan.
  • – Pada kesempatan ini disampaikan terima kasih dan penghargaan setinggi tingginya kepada Endang Dwiyanti, Dra., M.Kes, selaku dosen pembimbing yang telah memberikan petunjuk, koreksi serta saran hingga terwujudnya skripsi ini. Responden yang terhormat, bapak
  • – bapak pekerja di PT. Petrojaya Boral Plasterboard Gresik yang telah bersedia menjadi responden dalam penelitian ini.

  Terima kasih dan penghargaan juga disampaikan pula kepada yang terhormat :

  1. Prof. Dr. Tri Martiana, dr., M.S. selaku Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga.

  2. Mulyono, S.KM., M.Kes. selaku Ketua Departemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga.

  3. Pimpinan PT. Petrojaya Boral Plasterboard Gresik dan bapak Rachmad Aminuddin selaku HSE PT. Petrojaya Boral Plasterboard Gresik yang telah banyak membantu dan mengijinkan dalam penelitian ini.

  4. Orang tua tercinta, ayah R. Syafrudin dan ibu Sri Suhartatik, dan seluruh keluarga yang selalu memberikan cinta, motivasi, doa, dan dukungan.

  5. Seluruh sahabat dan teman seperjuangan, Budi, Ayu, Kirwan, Zaen, Debora, Catur, Rolando, Reno, Ngasdianto. yang telah membantu dan memberi semangat dalam proses penyusunan skripsi ini.

  6. Keluarga besar IKMB 2011 yang telah memberikan dukungan dan informasi.

  7. Berbagai pihak lain yang secara langsung maupun tidak langsung turut membantu terselesaikannya skripsi ini.

  Semoga Allah SWT memberikan balasan pahala atas segala amal yang telah diberikan dan semoga skripsi ini berguna baik bagi diri kami sendiri maupun pihak lain yang memanfaatkan.

  Surabaya, Januari 2016

  ABSTRACT

  Fatigue can be experienced by everyone, people who can high risk of fatigue in the company is worker, because they are the most important factor in the production process. People who experience fatigue will show signs such as a declining power of perception, reduced attention, diminished concentration, decreased mental and physical activity, and willingness to work can be reduced. This research aims to analyzes the relation between Individual Characteristics, Workload and Shift Work Against Fatigue at Production Unit PT. Petrojaya Boral Plasterboard Gresik.

  This study was cross sectional design and analyzed descriptively. The sample of this research using total sampling, where the number of samples was equal to the entire population of the population in the department Board Plant production units as many as 18 workers. Data were obtained by questionnaires, observation and measurement of IMT. The independent variable in this study was the individual characteristics (age, nutritional status, smoking habits), Workload (light, medium, heavy), Shifts (morning, afternoon, evening). The data was analysed using Chi Square Test.

  The results showed that the majority of respondents age have grown older age category are aged 41-65 years and had a normal nutritional status was BMI ( 18.5 to 25 ) as well as the majority of respondents have the habit of smoking . Most respondents have a light workload is workload that require 100- 200 kcal / h and the majority experiencing fatigue moderate (score 53-75 ) computed IFRC . Very low relationship between age and smoking habits , strong enough relationship between nutritional status and fatigue . A strong relationship between workload and fatigue . Fairly strong relationship between shift work and fatigue

  In conclusion, the company that provides tools for each appointment or pushing heavy loads, providing an appeal board to consume enough water. Night shift operator should preferably younger than older age to reduce levels of fatigue in workers.

  Keywords: individual characteristics, workload, shift work, fatigue

  ABSTRAK

  Kelelahan dapat dialami oleh semua orang, orang yang mengalami kelelahan akan menunjukkan tanda seperti daya persepsi yang menurun, perhatian berkurang, daya konsentrasi berkurang, menurunnya aktivitas fisik maupun mental, dan kemauan kerja yang dapat berkurang. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis Hubungan Karakteristik Pekerja, Beban Kerja dan Shift Kerja Terhadap Kelelahan di Unit Produksi PT. Petrojaya Boral Plasterboard Gresik.

  Penelitian ini termasuk observasional dan cross sectional karena pengambilan data dilakukan pada satu waktu. Ditinjau berdasarkan metode dalam pengolahan data, jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif yaitu menggambarkan hasil identifikasi serta melihat keeratan hubungan antar variabel. Pengambilan sampel menggunakan total sampling, yaitu keseluruhan dari populasi di unit produksi departemen Board Plant sebanyak 18 pekerja. Pengambilan data menggunakan kuisioner, observasi dan pengukuran IMT. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah Karakteristik Individu (usia, status gizi, kebiasaan merokok), Beban Kerja (ringan, sedang, berat), Shift Kerja ( pagi, siang, malam). Variabel terikat adalah kelelahan pada pekerja Uji statistik untuk mengetahui hubungan antara variabel bebas dan variabel terikat menggunakan Chi Square Test.

  Hasil penelitian menunjukkan bahwa usia responden mayoritas memiliki kategori usia dewasa tua yaitu berusia 41

  • – 65 tahun dan memiliki status gizi normal yaitu BMI (18,5
  • – 25) serta mayoritas responden memiliki kebiasaan merokok. Sebagian besar responden memiliki beban kerja ringan yaitu beban kerja yang membutuhkan
  • – 200 kkal/jam dan mayoritas mengalami kelelahan sedang (skor 53
  • – 75) menurut perhitungan IFRC. Hubungan sangat rendah antara usia dan kebiasaan merokok, hubungan cukup kuat antara status gizi dengan kelelahan. Hubungan kuat antara beban kerja dengan kelelahan. Hubungan cukup kuat antara shift kerja dengan kelelahan.

  Disarankan kepada perusahaan agar menyediakan alat bantu untuk tiap pengangkatan atau mendorong beban yang berat, menyediakan papan himbauan untuk cukup mengkonsumsi air putih. Sebaiknya operator shift malam lebih diutamakan yang berusia muda daripada berusia tua untuk memperkecil tingkat kelelahan pada pekerja.

  

Kata Kunci : karakteristik individu, beban kerja, shift kerja, kelelahan

DAFTAR ISI

  Halaman HALAMAN JUDUL i

  HALAMAN PENGESAHAN ii

  HALAMAN PERSETUJUAN iii

  SURAT PERNYATAAN TENTANG ORISINALITAS iv KATA PENGANTAR v

  ABSTRACT vi

  ABSTRAK vii

  DAFTAR ISI viii

  DAFTAR TABEL x

  DAFTAR GAMBAR xi

  DAFTAR LAMPIRAN xii

  DAFTAR ARTI LAMBANG, SINGKATAN DAN ISTILAH xiii

  BAB I PENDAHULUAN

  1

1.1 Latar Belakang Masalah

  1.2 Identifikasi Masalah

  4

  1.3 Pembatasan dan Rumusan Masalah

  6

  1.3.1 Identifikasi Masalah

  6

  1.3.2 Rumusan Masalah

  6

  1.4 Tujuan Penelitian

  6

  1.4.1 Tujuan Umum

  6

  1.4.2 Tujuan Khusus

  7

  1.5 Manfaat Penelitian

  7

  1.5.1 Manfaat Bagi Peneliti

  7

  1.5.2 Manfaat Bagi Perusahaan

  8

  1.5.3 Manfaat Bagi Pekerja

  8 BAB II TINJAUAN PUSTAKA

  2.1 Kelelahan

  9

  2.1.1 Definisi Kelelahan

  9

  2.1.2 Jenis Kelelahan

  10

  2.1.3 Tanda

  12

  • – tanda kelelahan

  2.1.4 Faktor Penyebab Kelelahan

  12

  2.1.5 Pengukuran Kelelahan

  26

  2.1.6 Upaya Pencegahan Kelelahan

  32 BAB III KERANGKA KONSEP

  34 BAB IV METODE PENELITIAN

  4.1 Jenis dan Rancang Bangun Penelitian

  36

  4.2 Populasi Penelitian

  36

  4.3Sampel, Besar Sampel, Cara Penentuan Sampel dan Cara

  36 Pengambilan Sampel

  36

  4.3.1 Sampel

  36

  4.3.2 Besar Sampel

  36

  4.4 Lokasi dan Waktu Penelitian

  37

  4.4.1 Lokasi Penelitian

  37

  4.4.2 Waktu Penelitian

  37

  4.5 Variabel, Cara Pengukuran, dan Definisi Operasional

  37

  4.5.1 Variabel Penelitian

  37

  4.5.2 Cara Pengukuran dan Definisi Operasional

  37

  4.6 Jenis, Teknik dan Instrumen Pengumpulan Data

  48

  51

  51

  50

  50

  49

  49

  48

  46

  52

  44

  44

  43

  42

  42

  41

  41

  51

  53

  38

  59

  67

  66

  65

  63

  61

  60

  60

  59

  54

  58

  58

  57

  57

  56

  56

  56

  55

  40

  38

  4.6.1 Jenis Pengumpulan Data

  5.1.5 Kebijakan K3 di Perusahaan

  5.5 Kelelahan

  5.4 Shift Kerja

  5.3 BebanKerja

  5.2.2 Kebiasaan Merokok

  5.2.2 Status Gizi

  5.2.1 Usia

  5.2 Karakteristik Individu

  5.1.4 Proses Produksi Secara Umum

  5.6.1 Hubungan Usia dengan Kelelahan

  5.1.3 Struktur Organisasi Perusahaan

  5.1.2 Lokasi dan Luas Perusahaan

  5.1.1 Sejarah Perusahaan

  5.1 Gambaran Umum Perusahaan

  BAB V HASIL PENELITIAN

  4.7 Analisis Data

  4.6.3 Instrumen Pengumpulan Data

  4.6.2 Teknik Pengumpulan Data

  5.6 Hubungan Karakteristik Individu dengan Kelelahan

  5.6.2 Hubungan Status Gizi dengan Kelelahan

6.1 Karakteristik Individu

  6.5 Hubungan antara Karakteristik Individu dengan Kelelahan

  7.1 Kesimpulan

  BAB VII KESIMPULAN DAN SARAN

  6.7 Hubungan antara Shift Kerja dengan Kelelahan

  6.6 Hubungan antara Beban Kerja dengan Kelelahan

  6.5.3 Kebiasaan Merokok

  6.5.2 Status Gizi

  6.5.1 Usia

  7.2 Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

  5.6.3 Hubungan Kebiasaan Merokok dengan Kelelahan

  6.3 Shift Kerja

  6.2 Beban Kerja

  6.1.3 Kebiasaan Merokok

  6.1.2 Status Gizi

  6.1.1 Usia

  BAB VI PEMBAHASAN

  5.8 Hubungan Shift Kerja dengan Kelelahan

  5.7 Hubungan Beban Kerja dengan Kelelahan

  6.4 Kelelahan

  

DAFTAR TABEL

Nomor Judul Tabel Halaman

  49

  20

  31

  37

  41

  43

  48

  49

  15

  50

  51

  52

  52

  53

  54

  19

  Klasifikasi Tingkat kelelahan Subjektif Berdasarkan Total Skor Individu Cara Pengukuran dan Definisi Operasional Intrepetasi Koefisien Detail Lahan dan Penggunaannya Distribusi Frekuensi Usia Distribusi Frekuensi Status Gizi Distribusi Frekuensi Kebiasaan Merokok Distribusi Frekuensi Beban Kerja Distribusi Frekuensi Kelelahan Tabulasi silang antara usia dengan kelelahan Tabulasi silang antara status gizi dengan kelelahan Tabulasi silang antara kebiasaan merokok dengan kelelahan Tabulasi silang antara beban kerja dengan kelelahan Tabulasi silang antara shift kerja dengan kelelahan

  2.1

  5.2

  2.2

  2.3

  2.4

  4.1

  4.2

  5.1

  5.3

  5.11 Standar Klasifikasi BMI untuk Indonesia Tindakan dan Kategori Beban Kerja Berdasarkan Metabolisme, Respirasi, Suhu Tubuh dan Denyut Jantung Perkiraan Beban Kerja Menurut Kebutuhan Energi

  5.4

  5.5

  5.6

  5.7

  5.8

  5.9

  5.10

  55

  

DAFTAR GAMBAR

Nomor Judul Gambar Halaman

  3.1

  5.1

  6.1 Skema kerangka konseptual faktor yang berhubungan dengan kelelahan subyektif tenaga kerja Gambar Struktur Organisasi Perusahaan Gambar minicrane

  32

  42

  63

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA BEBAN KERJA DENGAN KOMITMEN KARYAWAN PADA ORGANISASI

0 4 2

HUBUNGAN ANTARA STRES KERJA DENGAN PERILAKU BERBAHAYA PADA PEKERJA SHIFT MALAM

0 8 55

BEBAN KERJA MENTAL, SHIFT KERJA, HUBUNGAN INTERPERSONAL DAN STRES KERJA PADA PERAWAT INSTALASI INTENSIF DI RSD dr. SOEBANDI JEMBER

14 105 97

HUBUNGAN ANTARA KARAKTERISTIK INDIVIDU, BEBAN KERJA MENTAL, DAN FAKTOR ORGANISASI DENGAN SUBSTANDART ACTION (Studi Pada Bagian Pemeliharaan Mesin 1 dan 2 PT. PJB UBJ O&M PLTU Paiton 9 Kabupaten Probolinggo)

4 30 115

HUBUNGAN INTENSITAS KEBISINGAN BEBAN KERJA FISIK DAN KARAKTERISTIK RESPONDEN DENGAN KELELAHAN KERJA UMUM PADA PEKERJA MEBEL INFORMAL (STUDI DI INDUSTRI MEBEL KAYU KELURAHAN BUKIR KECAMATAN GADINGREJO KOTA PASURUAN)

18 104 128

KELELAHAN KERJA ANTARA SHIFT I, SHIFT II, DAN SHIFT III PADA OPERATOR POMPA BENSIN (STUDI PADA STASIUN PENGISIAN BAHAN BAKAR UNTUK UMUM (SPBU) DI KABUPATEN JEMBER)

0 8 132

PENGARUH KARAKTERISTIK INDIVIDU, DISIPLIN KERJA, DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI

1 10 11

KELELAHAN DAN KELUHAN KELELAHAN OTOT PADA TENAGA KERJA BAGIAN PEMILAHAN IKAN (Stadi di PT. Aneka Tuna Isdonesia Gempol Pasuruan) Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 126

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI LAKI-LAKI TERHADAP BUDAYA PATRIARKI DENGAN KECENDERUNGAN PERILAKU MELECEHKAN WANITA SECARA SEKSUAL DI TEMPAT KERJA Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 128

PERBEDAAN KADAR GLUKOSA DARAH PUASA ANTARA BIDAN YANG BEKERJA SHIFT DAN NON-SHIFT DI RSUD DR. SOETOMO SURABAYA Repository - UNAIR REPOSITORY

0 1 82