Japanese Roll Cake

JAPANESE ROLL CAKE
KERTAS KARYA
Dikerjakan
O
L
E
H
NADIA NATALIA PURBA
122203030

PROGRAM STUDI DIII BAHASA JEPANG
FAKULTAS ILMU BUDAYA
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2015

KATA PENGANTAR
Salam Sejahtera bagi kita semua.
Puji syukur atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas berkat dan
karuniaNya sehingga penulis dapat menyelesaikan kertas karya yang berjudul
“JAPANESE ROLL CAKE” ini dengan baik. Begitu besar kasihNya telah

memberikan segalanya dan kesehatan kepada penulis selama mengerjakan
kertas karya ini.
Penulis menyadari bahwa kertas karya ini tidak mungkin dapat
diselesaikan tanpa bimbingan dan bantuan serta dukungan dari semua pihak.
Oleh karena itu pada kesempatan ini perkenankanlah penulis menyampaikan
ucapan terima kasih dan penghargaan yang tulus dari hati kepada :
1. Bapak Dr. Syahron Lubis, M.A selaku Dekan Fakultas Ilmu Budaya
Universitas Sumatera Utara.
2. Bapak Zulnaidi, S.S., M.Hum., selaku Ketua Program Studi Diploma III
Bahasa Jepang Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara.
3. Bapak Zulnaidi, S.S., M.Hum., selaku Dosen Pembimbing kertas karya
yang

dengan

penuh

kesabaran

mencurahkan


pikiran

serta

meluangkankan waktu, dan memberikan bimbingan dalam penyelesaian
kertas karya ini.
4. Bapak Mhd Pujiono.M.Hum.Ph.D sebagai pembaca kertas karya yang
dengan penuh kesabaran membimbing dan meluangkan waktu dalam
penyelesaian kertas karya ini.
5. Seluruh Dosen Program Studi DIII Bahasa Jepang Fakultas Ilmu
Budaya Universitas Sumatera Utara, yang tidak hanya memberikan
i

pengajaran materi namun juga mendidik sikap dan moral serta
memotivasi masa depan mahasiswanya.
6. Orang

tuaku


R.Purba

S.H

dan

R.Hutagalung serta

pamanku

M.Hutagalung S.T yang telah mendoakan, memberikan semangat,
mencukupi kebutuhan materi serta kasih sayang, tak henti-hentinya
mengucapkan syukur buat anugerah yg diberikan Tuhan Yang Maha
Esa.
7. Para Sahabatku Nancy Silaban, Ade Khairunnisa, Yana Tarigan, Angel
PJ, Dinie Rafiqie, Ifna Hasibuan, Dewita Sitompul yang telah
menyemangati dan mendoakan dalam penyelesaian kertas karya ini.
8. Kakanda Hayyum Piddaraini Amd, yang membantu mencari judul serta
setia menemani ke toko buku. Seluruh warga HINODE, abangda dan
kakanda alumni HINODE.


Medan, Juni 2015
Penulis

Nadia Natalia Purba
122203030

DAFTAR ISI
ii
KATA PENGANTAR…………………………………………………………..i
DAFTAR ISI…………………………………………………………………...iii
BAB I

BAB II

BAB III

BAB IV

PENDAHULUAN

1.1

Alasan pemilihan judul……………………………….…1

1.2

Tujuan Penulisan………………………………………..2

1.3

Batasan Masalah………….……………………………..2

1.4

Metode Penulisan……………………………………….3

GAMBARAN UMUM JAPANESE ROLL CAKE
2.1

SejarahJapanese Roll Cake……………………………..4


2.2

Alat Dan Bahan Japanese Roll Cake……………...……5

PEMBUATAN JAPANESE ROLL CAKE
3.1

Tips & Trik Membuat Japanese Roll Cake…….…..…..9

3.2

Aneka Kreasi Japanese Roll Cake………….….…..….10

KESIMPULAN DAN SARAN
4.1

Kesimpulan....................................................................21

4.2


Saran…………………………………………………..22

DAFTAR PUSTAKA