Basdat Pertemuan 9 Windows Azure dan Mobile Service

PRAKTIKUM

Basis Data
Pertemuan 9
25 April 2018

Windows Azure dan Mobile Data
Service
ASISTEN LABORATORIUM
MATEMATIKA FMIPA UNPAD 2018

Windows Azure dan Mobile Data Service

Windows Azure
Windows Azure :

Merupakan suatu aplikasi dari Microsoft© yang merupakan sebuah
Cloud Platform yang fleksibel dan terbuka yang mana memungkinkan
penggunanya untuk cepat membuat, meluncurkan, dan mengatur
aplikasi melintasi jaringan global dari datacenter yang diatur oleh
Microsoft©.


BASIS DATA

ASISTEN LABORATORIUM MATEMATIKA FMIPA UNPAD 2018

Windows Azure dan Mobile Data Service

Windows Azure
Kelebihan Windows Azure :
-> Bisa menjalankan aplikasi dari berbagai jenis teknologi dan platform,
diantaranya .NET (sebagai teknologi dari Microsoft), JAVA, dan juga PHP.
-> Memiliki Virtual Machine terbaik saat ini
-> Pilihan pengembangan aplikasi tidak terbatas
-> Terbuka dan Fleksibel
-> Data yang tersimpan pada cloud awet dan tahan lama

BASIS DATA

ASISTEN LABORATORIUM MATEMATIKA FMIPA UNPAD 2018


Windows Azure dan Mobile Data Service

Windows Azure
Kekurangan Windows Azure :

-> Harus terhubung dengan internet (Karena Microsoft© Windows
Azure termasuk Cloud Platform untuk Cloud Computing)
-> Kerahasiaan dan keamanan data di Cloud

BASIS DATA

ASISTEN LABORATORIUM MATEMATIKA FMIPA UNPAD 2018

Windows Azure dan Mobile Data Service

Windows Azure
Komponen dalam Windows Azure :

-> Compute : Melakukan proses komputasi dalam Azure
-> Storage : Untuk Menyimpan data

-> Fabric : Mengatur Schedule, Resource Allocation, dan Management
dari Microsoft© Windows Azure itu sendiri

BASIS DATA

ASISTEN LABORATORIUM MATEMATIKA FMIPA UNPAD 2018

Windows Azure dan Mobile Data Service

Windows Azure
Windows Azure Interface :

BASIS DATA

ASISTEN LABORATORIUM MATEMATIKA FMIPA UNPAD 2018

Windows Azure dan Mobile Data Service

Windows Azure – Mobile Service
1. Click New


BASIS DATA

ASISTEN LABORATORIUM MATEMATIKA FMIPA UNPAD 2018

Windows Azure dan Mobile Data Service

Windows Azure – Mobile Service
2. Pilih Compute -> Mobile Service -> Create

BASIS DATA

ASISTEN LABORATORIUM MATEMATIKA FMIPA UNPAD 2018

Windows Azure dan Mobile Data Service

Windows Azure – Mobile Service
3. Masukkan URL yang kita inginkan -> tentukan besar database dan region

BASIS DATA


ASISTEN LABORATORIUM MATEMATIKA FMIPA UNPAD 2018

Windows Azure dan Mobile Data Service

Windows Azure – Mobile Service
4. Tentukan Nama Database dan Servernya

BASIS DATA

ASISTEN LABORATORIUM MATEMATIKA FMIPA UNPAD 2018

Windows Azure dan Mobile Data Service

Windows Azure – Mobile Service
5. Tunggu hingga database yang dibuat “Ready”

BASIS DATA

ASISTEN LABORATORIUM MATEMATIKA FMIPA UNPAD 2018


Windows Azure dan Mobile Data Service

Windows Azure – Mobile Service
6. Lalu, click URL nya dan Mobile Service telah terbuat

BASIS DATA

ASISTEN LABORATORIUM MATEMATIKA FMIPA UNPAD 2018

Windows Azure dan Mobile Data Service

Windows Azure – Mobile Service

BASIS DATA

ASISTEN LABORATORIUM MATEMATIKA FMIPA UNPAD 2018

Windows Azure dan Mobile Data Service


Windows Azure – Mobile Service
7. Untuk melihat statistic dari Mobile Servicenya, kembali ke page sebelumnya

BASIS DATA

ASISTEN LABORATORIUM MATEMATIKA FMIPA UNPAD 2018

Windows Azure dan Mobile Data Service

Windows Azure – Mobile Service
Lalu Click nama dari mobile service yang telah dibuat -> click Dashboard

BASIS DATA

ASISTEN LABORATORIUM MATEMATIKA FMIPA UNPAD 2018

Windows Azure dan Mobile Data Service

TERIMA KASIH
ASISTEN LABORATORIUM MATEMATIKA FMIPA UNPAD

2018

BASIS DATA

ASISTEN LABORATORIUM MATEMATIKA FMIPA UNPAD 2018