Pengaruh Kadar AlF3 dan CaF2 pada Komposisi Bath Terhadap Efisiensi Arus di PT Inalum Kuala Tanjung

7

ABSTRAK

Dalam produksi aluminium proses elektrolisa membutuhkan media larutan elektrolit
yaitu berupa bath (kriolit). Bath memiliki komposisi diantaranya AlF3 dan CaF2 yang dapat
mempengaruhi keasaman bath (Sa). AlF3 merupakan komponen penting di dalam bath untuk
menurunkan titik lebur bath dan juga sebagai katalis. Keasaman bath pada operasi tungku
reduksi berkisar antara 8,5% - 11,5%. Keasaman bath yang tinggi akan menyebabkan liquid
temperatur turun dan kemampuan melarutkan alumina (Al2O3) berkurang ini akan mengganggu
produktivitas aluminium yang menyebabkan efisiensi arus berkurang. Oleh karena itu, komposisi
keasaman bath harus dikontrol untuk efisiensi arus yang optimal.

Universitas Sumatera Utara

8

THE CONTENT EFFECT OF AlF3 AND CaF2 IN COMPOSITION BATH
TO CURRENT EFFICIENCY
AT PT INALUM KUALA TANJUNG


ABSTRACT

In the production of aluminum electrolysis process requires medium is an electrolyte
solution bath (cryolite). Bath has a composition such as AlF3 and CaF2 which can affect
the acidity of the bath (Sa). AlF3 is an important component in the bath to lower the melting
point bath and also as a catalyst. Acidity of the bath on the reduction furnace operation ranged
between

8.5%

-

11.5%.

High acidity

of

the bath which will cause


a

decrease

in

liquid temperature and the ability to dissolve the alumina (Al2O3) is reduced this will reduce the
productivity

of aluminum which

causes

the current

efficiency decreases. Therefore,

the

composition of the acidity of the bath should be controlled for optimum current efficiency.


Universitas Sumatera Utara