LPSE Kabupaten Merauke BAHP GENSET

PEMERINTAH KABUPATEN MERAUKE

DINAS PENDAPATAN DAERAH
POKJA ULP / PPBJ

BERITA ACARA HASIL PELELANGAN
Nomor : 5/GENSET/DISPENDA/MRK/2014
PAKET
HPS
T.A.

:
:
:

PENGADAAN GENSET SILENT 60 KVA
Rp. 395.250.000
2014

Pada hari ini JUMAT tanggal DUA PULUH SEMBILAN Bulan AGUSTUS tahun DUA RIBU EMPAT
BELAS, kami yang bertanda tangan di bawah ini POKJA ULP / Panitia PBJ berdasarkan Surat

Keputusan Bupati Merauke Nomor 200 Tahun 2014 telah melaksanakan proses pelelangan secara
elektronik untuk paket pengadaan tersebut di atas dengan hasil sebagai berikut :
1. Metode pelelangan sederhana, pascakualifikasi, evaluasi sistem gugur.
2. Peserta yang mendaftar sebanyak 20 (dua puluh) penyedia.
3. Penyedia yang memasukkan (upload) dokumen penawaran sebanyak 8 (delapan) penyedia,
yaitu:
1) CV. SINAR EKA JAYA PAPUA;
2) CV. FALLON;
3) CV. SINAR BARU;
4) CV. GLOBAL KARYA ABADI;
5) CV. TIGA ESA PERMATA;
6) CV. TRIKARSA UTAMA TEKNIK;
7) CV. PUTRA JAYA INDONESIA; dan
8) CV. TIERENT.
4. Hasil Pembukaan Penawaran :
1) Jumlah dokumen penawaran yang masuk sebanyak 8 (delapan) file;
2) Jumlah file yang berhasil dideskirpsi sebanyak 8 (delapan) file; dan
3) Jumlah dokumen penawaran yang lengkap setelah dideskripsi sebanyak 3 (tiga) penyedia.
5. Hasil Evaluasi Penawaran :
NO


PENYEDIA

EVALUASI
ADMS
TEKNIS

EVALUASI HARGA
HARGA PENAWARAN
HARGA TERKOREKSI

1

CV. GLOBAL KARYA ABADI

MS

TMS

335,962,500


335,962,500

2
3

CV. TRIKARSA UTAMA TEKNIK
CV. TIERENT

MS
MS

MS
MS

379,100,000
379,204,000

379,100,000
379,204,000


4

CV. PUTRA JAYA INDONESIA

MS

TMS

382,333,500

382,333,500

5

CV. TIGA ESA PERMATA

MS

TMS


383,215,000

383,215,000

6

CV. SINAR EKA JAYA PAPUA

MS

MS

385,635,000

385,635,000

7

CV. SINAR BARU


MS

TMS

387,136,700

387,136,700

8

CV. FALLON

MS

TMS

390,640,000

EVALUASI

KUALIFIKASI

MS
MS
1. Surat/sertifikat garansi (dukungan)
dari distributor tidak ada 2. Surat
Layanan Purna jual tidak ada
Surat/Garansi hanya 1 tahun
(dipersyaratkan minimal 2 tahun)
MS

390,640,000

6. Penyedia yang diundang untuk mengikuti Acara Pembuktian Kualifikasi adalah
1) CV. TRIKARSA UTAMA TEKNIK;
2) CV. TIERENT; dan
3) CV. SINAR EKA JAYA PAPUA.
7. Hasil Pembuktian Kualifikasi :
1) Penyedia yang hadir sebanyak 2 (dua) penyedia;


KETERANGAN
1. Surat/sertifikat garansi (dukungan)
dari distributor tidak ada 2. Surat
Layanan Purna jual tidak ada

Surat Garansi/Dukungan dari
distributor kepada penyedia tidak
ada
1. Surat/sertifikat garansi (dukungan)
dari distributor tidak ada; 2. Surat
Layanan Purna jual tidak ada; 3. Surat
Penunjukan selaku Distributor
pemegang tunggal telah lewat jatuh
tempo ( Maret 2014)

2) Penyedia yang tidak hadir sebanyak 1 (satu) penyedia : CV. TIERENT
3) Penyedia yang dinyatakan Lulus Pembuktian Kualifikasi yaitu CV. TRIKARSA UTAMA TEKNIK
dan CV. SINAR EKA JAYA PAPUA;
4) Penyedia yang gugur Pembuktian Kualifikasi yaitu CV. TIERENT.
8. Penetapan Pemenang :

1) CV. TRIKARSA UTAMA TEKNIK (pemenang)
2) CV. SINAR EKA JAYA PAPUA (pemenang cadangan I)
Demikian berita acara ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

POKJA ULP / PANITIA PBJ :