Bahan Ajar HI IOR-ARC-pengantar

IOR-ARC
INDIAN OCEAN RIMASSOCIATION FOR REGIONAL
COOPERATION

IOR-ARC
• Wadah kerjasama regional untuk
negara-negara di kawasan samudera
hindia untuk perdagangan dan
investasi dengan titik berat pada
kerja sama perluasan akses pasar
dan perdagangan antar negara
anggotanya

sejarah
• 1990  kerjasama ekonomi regional
di kawasan samudera hindia, seperti:
– Selatan dan Timur Africa:
• The Shouthern African Development
Community (SADC) dan
• Common Market for Eastern and Southern
Africa (COMESA)


– Asia Selatan:
• Asia Countries

• 1993 Menlu Afrika Selatan Piet Botha
menyampaikan inisiatif pembentukan blok regional
di kawasan Samudera Hindia.
– Didukung oleh 7 negara: India, Mauritius, Australia,
Oman, Singapura dan Kenya.

• Maret, 1995 pertemuan dengan tujuan:
– Menggalang konsesus diantara mereka terhadap konsep
kerjasama Samudera Hindia atau Indian Ocean Rim.
– Melakukan identifikasi bidang-bidang kerjasama yang
dapat digarap.
– Merumuskan langkah-langkah yang akan ditempuh
dalam rangka membentuk kerjasama Samudera Hindia.







Agustus ,1995:
IGM (Inter Govermental Meeting),
IGM 2
 Pengesahan Piagam dan Program
Kerja IOR-ARC
• 2001  HLTF (high Level Force)
mempelajari arah kerja IOR-ARC

• 2002, hasil pertemuan HLTF:
• Kerjasama tetap fokus pada
peningkatan hubungan perdagangan
dan investasi
• Kriteria, prosedur dan garis besar
proyek program kerja sebelumnya
agar direvisi. Merekomendasikan
pembentukan special fund untuk
pelaksanaan proyek yang berasal

dari anggota, mitra dialog, OI